Anda di halaman 1dari 6

Ganesha 2 Cimah

MODUL 1
MEKANIKA
USAHA & ENERGI

odul Tutorial

FISIKA

FI
SI
KA

TUTORIAL GANESHA 2
CIMAHI

MEKANIKA
1. Setelah 2 s dari keadaan diam, kecepatan benda menjadi 4 m/s.
Kemudian, benda bergerak dengan kecepatan konstan. Waktu total,
dari waktu diam, yang dibutuhkan benda untuk mencapai jarak total 10
m adalah ...

2.

Sebuah bola yang dilemparkan pemain bowling meluncur dengan


kecepatan tetap pada lintasan sepanjang 17 m. Pemain mendengar bunyi
bola mengenai sasaran 2,5 s setelah bola dilemparkan dari tangannya.
Berapa kelajuan bola? Kelajuan bunyi di udara sebesar 340 m/s tidak
boleh diabaikan.

3.

Dua sepeda A dan B mula-mula berjarak 1.200 m satu sama lain. Sepeda
A dan B masing-masing bergerak dengan kecepatan 10 m/s dan 5 m/s.
Jika sepeda B berangkat 15 detik lebuh dahulu, kapan dan di mana
kedua sepeda itu bertemu jika keduanya bergerak saling berhadapan?

4.

Seorang anak menjatuhkan bonekanya dari jendela pada lantai 25


sebuah apartemen. Dalam 1 s, boneka tersebut melewati jendela lantai
24. Satu sekon kemudian, boneka itu akan melewati jendela di lantai ...

5.

Sebuah parasut dijatuhkan dari suatu ketinggian. Setelah jatuh bebas


sejauh 60 m parasut itu baru berkembang. Dengan mengembangnya
parasut, parasut turun diperlambat dengan perlambatan 2 m/s 2. Ketika
menyentuh tanah ternyata kecepatan parasut tepat nol. Berapa lama
parasut berada di udara? Hitung ketinggian parasut saat ia dilepaskan.

6.

Sebuah benda dijatuhkan dari pesawat terbang yang melaju horizontal


720 km/jam pada ketinggian 490 meter. Benda akan jatuh pada jarak
horizontal sejauh ... (anggap g = 9,8 m/s2)

7.

Sebuah batu dilempar dengan kecepatan awal 10 m/s, pada sudut elevasi
53. Pada suatu saat, kecepatan batu ke arah sumbu y adalah 4 m/s.
Ketinggian batu pada saat itu adalah ...

8.

Dua balok bermassa sama m, dihubungkan dengan seutas tali dan


ditempatkan pada bidang miring melalui sebuah katrol yang tidak

FI
SI
KA

TUTORIAL GANESHA 2
CIMAHI
1

bermassa.
Hitung
percepatan
balok dan
tegangan
tali!

m1
m2
M

9.

Anggap semua permukaan benda tidak mempunyai gesekan dan abaikan


massa tali. Hitung gaya mendatar yang dibutuhkan agar benda m 1 dan
m2 tidak bergerak!

10.

Sebuah buku massa M diletakkan pada suatu dinding vertikal dengan


posisi seperti pada gambar. Koefisien gesekan antara buku dan dinding
adalah . Untuk mempertahankan buku agar tidak terjatuh diberikan

FI
SI
KA

TUTORIAL GANESHA 2
CIMAHI
gaya F yang membentuk sudut terhadap horizontal (

< <
). Untuk nilai tertentu, hitung gaya minimum, Fmin
2
2 F
M

yang dibutuhkan!

USAHA DAN ENERGI


1. Suatu benda bermassa 4 kg bergerak dengan kecepatan awal 6
m/s. Besar usaha yang harus dilakukan untuk mengurangi
kecepatan benda itu hingga menjadi sepertiganya adalah...
2. Sebuah meja massanya 10 kg mula-mula diam di atas lantai licin.
Meja kemudian didorong selama 3 detik dan bergerak lurus
dengan percepatan 2 m/so. Besar usaha yang terjadi adalah...

3. Sebuah tongkat yang panjangnya 40 cm dan tegak di atas


permukaan tanah dijatuhi martil 10 kg dari ketinggian 50 cm di
atas ujungnya. Bila gaya tahan rata-rata tanah 103 N, maka
banyaknya tumbukan martil yang perlu dilakukan terhadap

FI
SI
KA

TUTORIAL GANESHA 2
CIMAHI
tongkat agar menjadi rata dengan permukaan tanah adalah....
(Soal UMPTN 1998)

4. Sebuah balok berada pada sebuah bidang miring dengan koefisien


gesekan 0,1 seperti diperlihatkan gambar berikut.

Balok turun ke bawah untuk tinjauan 5 meter.


Tentukan:
a) gaya-gaya yang bekerja pada balok
b) usaha masing-masing gaya pada balok
c) usaha total
Gunakan g = 10 m/s2, sin 53o = 0,8, cos 53o = 0,6, W (huruf
besar) untuk lambang usaha, dan w (kecil) untuk lambang gaya
berat.
5. Sebuah benda massanya 2 kg jatuh bebas dari puncak gedung
bertingkat yang tingginya 100 m. Apabila gesekan dengan udara
diabaikan dan g = 10 m s2 maka usaha yg dilakukan oleh gaya
berat sampai pada ketinggian 20 m dari tanah adalah.....
(Dari soal Ebtanas 1992)

6. Sebuah mobil dengan massa 1 ton bergerak dari keadaan diam.


Sesaat kemudian kecepatannya 5 m s1. Besar usaha yang
dilakukan oleh mesin mobil tersebut adalah...
(Dari Ebtanas 1994)
7. Sebuah benda bermassa 500 gram dilempar vertikal ke atas dari
permukaan tanah dengan kecepatan awal 10 m/s. Bila g = 10
m/s2, maka usaha yang dilakukan gaya berat bola pada saat
mencapai tinggi maksimum adalah...

FI
SI
KA

TUTORIAL GANESHA 2
CIMAHI
8. Sebuah benda bermassa 4 kg mula-mula diam. Kemudian benda
diberi gaya 12 N sehingga benda berpindah sejauh 6 m.
Kecepatan gerak benda adalah...
9. Energi 4900 joule digunakan untuk mengangkat vertikal benda
bermassa 50 kg. Benda akan naik setinggi... (g = 9,8 m/s2)
10. Sebuah balok ditarik dengan gaya 60 N yang membentuk sudut
60 derajat terhadap arah mendatar. Balok tersebut berpindah
sejauh 6 m. Besarnya usaha yang dilakukan oleh gaya tersebut
adalah... (sin 60 = 0,87)

Anda mungkin juga menyukai