Anda di halaman 1dari 1

ASUHAN KEPERAWATAN PADA PNEUMONIA

KONSEP DASAR
Definisi
Pneumonia di definisikan sebagai penyait infeksi saluran pernafasan bawah, yang
melibatkan parenkim paru paru termasuk alveoli dan struktur pendukungnya
( charlene,1999 )
Pneumonia adalah peradangan yang mengenai parenkim paru, distal dari
bronkiolus terminalis yang mencakup bronkiolus respiratorius, alveoli, serta
menimbulkan konsolidasi jaringan paru

Anda mungkin juga menyukai