Anda di halaman 1dari 50

Katarak & Bedah

Refraktif
( Cataract & Refractive Surgery
)

Dr. Empi Irawan, Sp.M

Embryologi :

Embryologi :

Anatomi :
LENSA :
Biconveks
Transparan
Avaskuler

Anatomi :
LENSA :
Komposisi :

65% Air
35% Protein & Garam mineral

Nutrisi :

Cairan intra okuler :


- Aq Humor
- Vitreous

Anatomi :

Fisiologi :
Akomodasi :

Kemampuan lensa mengubah


bentuknya
benda jauh
m. ciliaris relax
zonula tegang
diameter ant post pendek
refraksi berkurang

Patologi :
Perubahan letak

Kekeruhan

: Dislokasi
(Subluksasi,
luksasi)

: Katarak

Dislokasi :
Causa :
Trauma
Kongenital (Marfan Syndrome)

Subluksasio lentis :
Diplopia

Koreksi kaca mata


Pilokarpin
Operasi

Luksasio lentis anterior :


Kabur
Glaucoma
Kerusakan
endotel kornea

Therapi :
Operasi ekstraksi lensa

IOL anterior chamber,


scleral fixation, Kaca mata
Afakia

Luksasio lentis posterior :


Kabur
Kerusakan retina

Therapi :
Operasi vitrectomy

IOL anterior chamber,


scleral fixation, Kaca mata
Afakia

KATARAK :
Kekeruhan lensa (apapun
penyebabnya)

Katarak :

Developmental cataract :
congenital,
- juvenile
Degenerative cataract : senilis
Katarak komplikata
Katarak traumatika

: uveitis

KATARAK SENILIS :
Paling sering dijumpai
Usia 50 60 thn, bisa sekitar 40 thn
Bilateral, satu mata atau bersamaan 2
mata dengan stadium sama/ beda
Kekeruhan bisa dari perifer atau sentral
Bisa pada : Korteks, Nukleus atau Sub
kapsuler
Katarak polaris ant. post.
Katarak sentralis
Epidemology
- 52 64 th 42%
- 65 74 th 60%
- 75 95 th 91%

KATARAK SENILIS :
Stadium :
1. Incipien (tersembunyi)
Agak berkabut
Bercak putih/ bulla ikut gerak mata
Pseudomyopia
Diplopia, poliopia
2. Immature
Sentral kabur siang hari
Phacomorphic glaucoma
Iris Shadow +, fundus reflek +

KATARAK SENILIS

Stadium :
3. Mature
Kekeruhan menyeluruh
Visus : 1/300, LP
Bercak putih di pupil
Iris shadow negative
Fundus reflex negative
4. Hipermature
Visus 1/300
Iritis phacolytic glaucoma,
shrunken, morgagnian

KATARAK SENILIS :
Pemeriksaan Subyektif : (Anamnesa)
Visus menurun tgt stadium, p.u siang
hari
Scotoma sentral / perifer
Diplopia / poliopia
Pseudomyopia

KATARAK SENILIS :
Pemeriksaan Obyektif :
Sederhana Flash light juga lihat iris
shadow
Iris shadow () pd kat. matur/
hypermatur
Slit Lamp Biomicroscop lihat lokasi
katarak,
stadium?
Ophthalmoscope : fundus refleks?
Ultrasonografi : retrolental? penentuan

KATARAK SENILIS :
Pengobatan : Operasi Ekstraksi
Katarak

Obat hanya memperlambat proses degenerasi

1. Ekstraksi Katarak Intra Kapsuler (EKIK/ ICCE)


Seluruh katarak diekstraksi kapsul, nucleus dan
korteks (in toto)
Indikasi :
Katarak Hypermature
Luksasio Lentis Anterior
2. Ekstraksi Katarak Ekstra Kapsuler
(EKEK/ECCE)
Kapsul anterior dirobek, nucleus-korteks di
ekstraksi
Sebagian kapsul anterior dan posterior ditinggal

KATARAK SENILIS
3. Small Incision Cataract Surgery (SICS)
Incisi 4 5 mm di sclera superior
Tehnik seperti ECCE, nucleus bisa dikeluarkan
in toto atau dipecah.
Umumnya dikerjakan pada katarak mature &
immature tebal/ dense
4. Phacoemulsification
Dapat dilakukan pada semua stadium terutama
katarak imatur
Tehnis lebih sulit
Bahan bahan dan peralatan lebih mahal

Operasi Ekstraksi Katarak


1. Ekstraksi Katarak Intra Kapsuler (EKIK/
ICCE)
2. Ekstraksi Katarak Ekstra Kapsuler
(EKEK/ECCE)
3. Small Incision Cataract Surgery (SICS)
Sandwich technique
4. Small Incision Cataract Surgery (SICS)
Nuclear-fracture technique
5. Phacoemulsification + Foldable

Ekstraksi Katarak Intra Kapsuler (EKIK/ ICCE)

Ekstraksi Katarak Ekstra Kapsuler


(EKEK/ECCE)

Small Incision Cataract Surgery (SICS)


Sandwich technique

Small Incision Cataract Surgery (SICS)


Nuclear-fracture technique

Phacoemulsification + Foldable IOL

KATARAK SENILIS :
Perbandingan operasi2 katarak
ICCE

ECCE/ SICS

PE

Tehnis

Mudah

Sulit

Lebih sulit

Learning curve

Cepat

Cepat

Lama

Katarak

Mature

Semua
stadium

Semua stadium

Alat

Mahal

Murah

Sangat mahal

IOL

Anterior

Ant/ posterior

Ant/posterior/
foldable/injectab
le/ multifocal/
accomodative
IOL

Pasca bedah

Bebat
3 5 hari

Bebat
3 5 hari

Tanpa bebat

Rehabilitasi
visus

Lama

Lama

Cepat

KATARAK SENILIS :
Penyulit operasi
Durante operasi :
Hifema (perdarahan di BMD) glaucoma
Choroidal bleeding
Vitreous prolap phtisis bulbi
Iridodialysis
Sebagian masa lensa tertinggal/ cortex
remnant
Droped nucleus/ pada PE
Post operasi :
Jangka pendek : Hifema
BMD dangkal
Iris prolaps
Iritis endophthalmitis
Glaucoma

Perawatan pra Bedah :


Lokal
:
- Mata bebas radang antibiotik
tts/salep
- Anel test (+)
- TIO/IOP : normal
Sistemik
:
- Dibetes mellitus teregulasi
- C/P normal, batuk diobati
- KU baik

Afakia/ Aphakia :
Pasca bedah katarak tanpa pemasangan IOL
Pada post op ICCE (terbanyak), bisa pada
ECCE, PE
Perbaikan visus dengan :
Kaca Mata Afaki Jack in the box
Lensa kontak
Secunder IOL
Visus baik pada high myopia (misal : CLE)

Tanda2 Afakia :

BMD dalam
Iris tremulant/ tremor

Katarak Traumatika
Non Perforating :

Konservatif tergantung Visus


Komplikasi
(iritis glaucoma operasi)

Perforating :
Operasi

Katarak Kongenital
Infeksi Rubella (terbanyak)
kehamilan trimester 1
Bilateral
Operasi 1 mata pada 6 bulan
cegah amblyopia
Mata ke 2 bisa ditunggu 2 tahun

Katarak dapat pula disebabkan :


Komplikasi penyakit lain :
Uveitis operasi bila visus jelek
uveitis sembuh
Menyertai penyakit sistemik :
parathyroid, galactosemia
Intoksikasi obat2 :
kortikosteroid, dinitrophenol

Ringkasan :
KATARAK
Kausa :
- Developmental :
congenital
- Degenerative : katarak senilis
terbanyak
Trauma, radang :
iritis.
Penyulit :
- GLAUCOMA......
Katarak immature
Katarak hypermature
Operasi :
- TIDAK harus ditunggu stadium

BEDAH REFRAKTIF :
Tindakan bedah untuk tujuan perbaikan
VISUS
Indikasi : Myopia tinggi (High Myopia)
Penderita myopia/ myopia tinggi dapat
dikoreksi dengan :
Kacamata
Lensa kontak
Bedah refraktiv

Macam macam Bedah Refraktiv :


RADIAL KERATOTOMY : Kornea diris radier dan
lameller
Komplikasi : astigmat tinggi

INTRA CORNEAL RING :


tebal

Komplikasi : sikatriks

LASER EXIMER

: Ablasi pada kornea


Epithel dibuang manual
Hasil visus kurang bagus/
haze(+)

LASEK

: Seperti eximer laser


Buat flap epithel manual

LASIK

: Seperti eximer laser


Flap epithel dikerjakan

BEDAH REFRAKTIF :
Tujuan :
untuk mendapatkan VISUS yang sempurna (6/6 =
20/20)

Cara :
1. RK

(Radial Keratotomy)

Operasi

2. PRK
Laser

(Photo Refraktiv Keratectomy)

3. LASEK (Laser Epi Keratomileusis) Laser


4. LASIK (Laser In Situ Keratomileusis)

Laser
Myopia: s/d -13.00 D; Astigmat: -4.00 D

BEDAH REFRAKTIF :
Cara :
5.Phakic IOL
(IOL dibilik
mata depan) Operasi
Myopia: s/d -25.00 D; Astigmat: -6.00 D
Hypermetrop: s/d +25.00 D; Astigmat:
+6.00 D
6.CLE

(Clear Lens Extraction)


Operasi
Myopia: diatas 13.00 s/d tertinggi

7.CK

(Conductive Keratoplasty) Thermal


Presbyopia
(Radio
Freq.)

Fitting Contact Lens


Soft & rigid
contact lens

Fitting Contact
Lens

Komplikasi Lensa kontak


Erosi
kornea

Keratitis

Ulkus
kornea

Ulkus
kornea +
hipopion

Endoftalmit
is

BEDAH REFRAKTIV :
Phakic IOL :
IOL di pasang di BMD
Operasi seperti SICS
Dari S 3D s/d S -25 D

Phakic IOL

Conductive Keratoplasty

Anda mungkin juga menyukai