Anda di halaman 1dari 10

ASSALAMUALAIKUM

WR. WB.
SEMINAR LAPORAN
TUGAS AKHIR
RIWAN FAREZA

Prosedur dan penanganan cargo


acceptance exsport

DI BANDARA soekarno hatta

UMUM

Pada zaman yang modern ini dunia penerbangan


sangat berperan penting dalam mempercepat
mobilitas penumpang dan cargo, sehingga banyak
bermunculan
maskapai-maskapai
yang
siap
bersaing dalam dunia penerbangan.
Kargo bukan lah prioritas utama bagi pesawat udara
tetapi bagasi penumpang sebagai proritas yang
utama.
Disetiap perusahaan penerbangan selain menjual
jasa angkut penumpang juga menjual jasa
pengiriman barang atau yang sering kita sebut
dengan kargo.

TUJUAN PEMILIHAN JUDUL

MENGETAHUI ALUR ATAU PROSES


KERJA DALAM PENANGANAN
KARGO EKSPOR.
MENGETAHUI APA SAJA
DOKUMEN KELENGKAPAN
DOKUMEN-DOKUMEN KARGO
EKSPOR.

SARANA DAN PRASARANA


SARANA :

PALLET, CONTAINER, PERALATAN


ULD, LABEL-LABEL KARGO,
FORKLIFT.
PRASARANA :
KANTOR ULD, PCHS(PALLET
CONTAINER HANDLING SISTEM),
GUDANG, TELEPHONE, KOMPUTER.

CARA KERJA KARGO


ACCEPTANCE EKSPOR
1. Shipper mengisi SLI
2. Mengisuued BTB
3. Pengajuan PEB dan PE kepada
bea dan cukai
4. Pengisuuetan AWB dengan data
yang ada pada SLI

ANALISIS HASIL PENGAMATAN

Sarana Dan Prasarana


Tenaga Kerja
Prosedur Kerja
Pelaksanaan Kegiatan

KESIMPULAN
1.

2.

Dalam proses penanganan kargo acceptance


ekspor kita harus mengetahui dan mengikuti alur
pengiriman barang serta dokumen-dokumen dari
bea dan cukai yang diperlukan dalam proses
kelancaran pengiriman barang keluar negeri. PT.
Garuda Indonesia melaksanakan kegiatan kerja
berpacu pada SOP (standart operation procedure).
Procedure dan penanganan cargo acceptance
exsport sesuai dengan SOP yang ada dan
dilaksanakan dengan procedure dan penanganan
yang ketat.

SARAN

PT. Garuda Indonesia yang merupakan


maskot dari penerbangan
Indonesia
seharusnya mempunyai pesawat freighter
untuk mengangkut kargo keluar negeri, yang
dimana selama ini menggunakan maskapai
asing untuk mengangkut kargo. Disini dapat
dilihat dari kargo yang masuk ke dalam
gudang ekspor PT.Garuda Indonesia setiap
harinya cukup banyak sehingga sangat
mengutungkan kalau
Garuda Indonesia
memiliki pesawat kargo sendiri.

TERIMA KASIH

WASALAMMUALAIKU
M
WR.WB.

Anda mungkin juga menyukai