Anda di halaman 1dari 7

PENYESALAN DIAKHIRNYA

TOKOH
BAPAK TONO
IBU TINI
ANAK PERTAMA CHIKAL/CHIKA
ANAK KEDUA TIKA
TEMEN CHIKAL= SISKA
TEMEN TIKA = BEBY/BOBY

Keluarga pak tono adalah keluarga yang harmonis ditambah lagi dengan prestasi ke dua anak
mereka.
Saat makan malam chikal dan tika memberikan kejutan kepada orang tua mereka.
Chikal : ayah, ibu lihat lah apa yang aku dapat. ( sambil memegang mendali )
Ayah tono : mendali apa itu nak ?
Chikal : ini mendali yang chikal dapat dari turnamen basket yang chikal ikuti yah
Tak kalah dari kakak nya tika pun menunjukan piagam yang di dapat nya dari lomba cerdas cepat.
Tika : ayah, ibu lihat lah juga apa yang ku dapat.(sambil memegang piagam)
Ayah tono : ayah bangga dengan kalian.(sambil memeluk ke dua anak nya)
Makan malam itu pun penuh dengan ke bahagiaan.

Suatu hari ibu tini mencuriga ke pada suami nya. Ibu tini curiga bahwa suami nya telah
berselingkuh. Terjadilah percecokan antara ibu tini dan suami nya.
Ibu tini : ayah.( dengan nada tinggi)
Ayah tono : kenapa ibu seperti itu?
Ibu tini : ayah jangan bohong sama ibu. Ayah berselingkuh kan?
Ayah tono : apa yang ibu katakana?
Ibu tini : ayah jangan bohong ibu sudah tau semuanya. Ayah pulang malam bukan karna ayah lembur
melainkan ayah berselingkuh.
Ayah tono : tidak bu, ayah tidak melakukan itu

Ibu tini : sudah lah yah . pokok nya ibu mau cerai.
Ayah tono : ok, kalau itu yang ibu mau , kita cerai
Tak sadar bahwa di belakang mereka ada kedua anak mereka. Mereka pun pergi ke kamar
mereka.
Chikal : bagaiman yah dik, kalau ayah dan ibu sampai bercerai?
Tika : gak tau kak??? Apakah tidak ada jalan lain, selain bercerai?
Chikal : kita sabar dan berdoa saja yah dik. Semoga allah memberikan jalan yang terbaik.
Tika : amin.

Setelah orang tua mereka bercerai. Prestasi Chikal dan tika menjadi menurun. Surat
panggilan dari pihak sekolah telah banyak di terima oleh chikal dan tika ini karena prestasi mereka
yang tiba-tiba menurun secara derastis. Chikal dan tika pun menjadi orang yang kurang baik akibat
pergaulan mereka yang bebas.
Chikal berteman dengan siska. Siska adalah siswa yang terkenal di sekolah nya akibat
perilaku centilnya itu.
Suatu hari saat chikal ingin berang kat ke sekolah chikal mendaoat telpon dari siska . siska mengajak
chikal untuk bolos sekolah. Hanya untuk jalan-jalan ke mal.
Siska menelpon chikal
Siska : hai cantik,,selamat padi
Chika :hai juga manis,ada apa nelfon pagi pagi
Siska :kita kemol yuk
Chika :ngapain kemol say
Siska :cuci mata dong biar keliatan lebih kece gitu
Chika : Sekolah nya gimana
Siska :Bolos aja sesekali juga ngak apa apa kok
Chika :hmm gimana ya,oke deh
Siska :Oke,mikum cantik
Chika :Da manis
Mereka pun bertemu dimol
Siska : Mana ya chika?kok lama banget
Tak lama kemudian

Chika :Iya siska


Siska :Maaf ya cantik,taukan kalau pagi kayak gini jalan macet banget
Siska :Yaudah lah,ngak usah dipikirin ayo kita makan yuk
Chika :Tapi kita mau makan apa ya
Siska :Cari makanan yang enaklah
Chika :Terserahlah kamu aja deh
Siska :Yaudahlah deh
Tika pun terjerumus ke pergaulan yang salah. Tika hampir setiap hari bolos sekolah. Tika juga
berteman dengan beby, beby adalah siswi yang sangat nakal di sekolah nya. Tika menjadi anak yang
sangat nakal, tika merokok dan menkonsumsi barang-barang terlarang.
Ketika pulang sekolah.
Beby : tika nongkorng yuk?
Tika : emang mau ke mana bro?
Beby : tempat biasa.
Tika : oke
Beby : jangan lupa bawak duit ya
Tika :Buat apa bro?
Beby :biasa,,,
Chika :oke lah bro
Mereka pun nongkrong ditempat biasa.Ketika sampai tika lagi maen hp,Beby datang
Beby :Hai bro
Tika :hai juga bro apa kabar dunia hari ini bro?
Beby :biasa bro masih rame kalo ada kita
Tika :hahha iya kita anak mudah pengubah dunia
Beby :yoi dong bro
Tika :barangnya kamu bawak kan
Beby :so pasti dong bro
Mereka pun mengkomsumsi narkoba .
Tika yang kehabisan uang karena menkonsumsi narkoba, mencari cara untuk mendapat kan uang.
Tika pun mencoba meminjam uang ke pada chikal namun chikal tidak mau memberikan pinjaman.

Tika : kak ada uang ngak ?


Chikal : ngak ada dedek.emang buat apa sih uang nya
Tika : kepo banget sih loe,minjemi juga engak
Chikal : adek jahat bilang kakak kepo
Tika : apa sih loe letoy banget sih jadi kakak
Tak kehabisan akal tika pun mencuri handpone chikal
Chikal : ibu.handpone chika hilang
Ibu tini : emang ilangnya dimana nak
Chikal :ibu ni gimana sih kalo tau ilang dimana berarti ngak ilang gitu
Ibu tini : astagfirllah nak kok kamu bilang gitu sama ibu
Chikal : yaudah buk chika pusing
Tika : ada apa sih ribut kayak ngak ada kerjaan aja
Chikal : jadi gini dek handpone kakak tu ilang ,kakak jadi pusing
Tika : Ooo cuman gitu doing masalah nya sampe ribut rebut kayak gini
Chikal :adek kok gitu?Ngomong ngomong adek liat ngak handpone kakak dimana
Tika : mana gue tau handpone loe dimana
Chikal : udah lah chika tambah pusing jadinya mau tidur
Karna telah mendapatkan handpone chikal,tika pun kembali ketempat biasa dia nongkrong.
Tika : hay bro,ada barang ngak
Beby : nanya nanya barang emang loe punya uang ?
Tika : punya lah bro(sambil menunjukan handpone yang dibawaknya)
Beby : handpone siapa tu bro?
Tika : biasa handpone sih letoy
Beby : pantes warna pink
Tika : udahlah jangan banyak ngomong,mana barang nya
Beby : Sabar bro
Mereka pun kembali mengkomsumsi narkoba
Ketika disekolah chikal melihat beby sedang memegang handpone nya

Chikal : hay kamu kok pegang handpone aku,kamun curi handpone aku ya?
Beby :hey loe jangan asal bicara ya,
Chikal : emang benar kok bukti nya aja warna nya pink
Beby : emang kenapa kalo ini handpone loe ?
Chikal : balikin dong
Beby : mahap be,handpone ini sudah jadi milik gue ya
Chikal : kok gitu ?
Beby : handpone ini udah dijual adek loe sama gue
Chikal : kamu ngak bohong kan
Beby : emang muka gue muka penipu gitu menurut loe
Chikal : yaudahlah chika mau cari tika dulu
Beby ; cari aja sana emang gue pikirin
Chikal pun menemui tika yang sedang nongkrong
Chikal : dedek kamun jual handpone kakak ya?
Tika : handpone apa sih gue ngak ngerti
Chikal : terus kenapa handpone kakak ada dibeby
Tika : mana gue tau
Chikal : tapi beby bilang kamu yang jual handpone kakak kedia
Tika :kalo iya emang kenapa,masalah gitu buat loe
Chikal : ade jahat ,kakak kecewa sama adek
Ketika pulang sekolah chikal pun mengadukan tika kepada ibunya
Chikal : ibu ,,,,adek jahat sama chika
Ibu tini : emang kenapa nak
Chikal : jadi handpone chikal udah dijual tika kebeby,chika sedih ibu
Ibu tini :ngak mungkin lah adek kamu berani jual handpone kamu
Chikal : tapi itu benar ibu
Ibu tini : udahlah kita tunggu tika pulang dulu
Ketika tika pulang

Tika : mekom
Ibu tini : walaikumsalam
Chikal : ihh ini ni buk maling nya
Tika : jaga ya mulut loe
Chikal :emang bener kok
Ibu tini : sudah sudah jangan rebut,tika emang bener kamu yang jual handpone kakak kamu
Chikal : iya buk bener,terus dedek itu curi handpone chika buat beli narkoba
Ibu tini : astagfirllah,apakah benar itu tika
Tika : emang kalo bener kenapa masalah gitu buat kalian
Chikal :dedek kok gitu bicara sama ibu
Tika : sudahlah loe ngak usah sok suci gitu loe itukan kayak banci disekolah,bikin malu gue aja
Ibu tini : bener itu tika
Tika : bener lah buk,ibu taukan kenapa anak anak ibu jadi kayak gini,itu semua karena ibu
Ibu tini : apa kamu bilang ini karena ibu,emang apa salah ibu
Tika : karna ibu bercerai sama ayah jadi kami sebagai anak malu punya keluarga yang kayak gini
Ibu tini : maaf kan ibu nak kalo ibu salah
Tika : yailah lah emang salah kok
Keesokan harinya ibu tini menemui pak tono dan menceritakan semua masalah yang terjadi
pada anak mereka
Ibu tini : mas saya ingin kembali lagi sama mamas
Bapak Tono : emang alasan kamu mau kembali sama aku kenapa
Ibu tini : semenjak kita bercerai,sikap anak kita berubah secara derastis
Bapak tono : emang kenapa apa yang terjadi pada chikal dan tika
Ibu tini : tika yang dulu nya sangat patuh kepada orangtua kini menjadi durhaka dan terjebak kedunia
Narkoba dan chikal yang dulunya selalui siap menjaga ibu kini menjadi seorang banci
dan
sering bolos sekolah
bapak tono : astagfirllah kok bias terjadi seperti itu kepada anak kita
ibu tini : entahlah mungkin mereka lelah akibat dari perceraian kita,maafkan aku mas yang tidak bisa

mendidik anak kita dengan baik


bapak tono : tidak tini ,itu bukan salahmu ini salah kita bersama karena kita bercerai,
ibu tini : iya mas
bapak tono : jika aku mengajak mu untuk rujuk kembali apakah kau mau
Ibu tini : iya mas aku mau asalkan anak kita kembali menjadi mereka yang dulu
Bapak tono : baik lah kita akan kembali lagi
Setelah keluarga mereka utuh kembali keluarga mereka pun menjadi keluarga yang hormonis
lagi .prestasi chikal dan tika pun kembali lagi chikal kembali ketim basketnya dan tika pun berhenti
mengkomsumsi barang terlararang .piala dan piagam berjejer rapi dilemari kaca rumah mereka .chikal
dan tika pun kembali mengharumkan nama sekolah dan keluarga .

SUATU MASALAH AKAN SELESAI JIKA TITIK MASALAH ITU DITANGANI DENGAN
BERSAMA SAMA DAN SEBERAPA BERAT MASALAH PASTI ADA JALAN KELUARNYA
DAN KITA SEBAGAI MANUSIA HARUS BISA MENYIKAPI SUATU MASALAH DENGAN
PIKIRAN YANG TENANG.
JANGAN LAH CEPAT BERPUTUS ASA ATAS MASALAH YANG SEDANG KAMU
HADAPI KARENA ALLAH TIDAK AKAN MEMBERIKAN COBAAN DILUAR BATASAN
HAMBANYA
NARKOBA BUKAN LAH JALAN YANG BAIK SEBAGAI TEMPAT PELARIAN SUATU
MASALAH
JADI LAH MANUSIA YANG DAPAT TERSENYUM DIBALIK MASALAH YANG KITA
HADAPI DAN BERSABARLAH KARENA DIBALIK ITU SEMUA PASTI ADA
KEINDAHAN

Anda mungkin juga menyukai