MODUL A
KESETIMBANGAN GAYA-GAYA
KELOMPOK 27
ALVINA MAYORA
INTAN GANITHA SUDAWANGI
MUHAMMAD AKBAR FAEREZA N
PENNY DWIADHIPUTRI
YODHA DWI PRATOMO
ZAINUL ARIFIN WAHAB
TANGGAL PRAKTIKUM
ASISTEN PRAKTIKUM
TANGGAL DISETUJUI
NILAI
PARAF ASISTEN
:
:
:
:
:
1206237580
1206217982
1206218032
1206218064
1206218026
1206238324
25 MARET 2014
INDAH ALFIRA C
A. POLYGON GAYA
I. TUJUAN
Untuk menguji bahwa beberapa gaya yang berada dalam kondisi seimbang memenuhi
persamaan :
Px Py M 0
Dan gaya-gaya tersebut dapat digambarkan dalam polygon gaya tertutup dimana sisisisi polygon tersebut mewakili gaya-gaya, termasuk besar dan arahnya.
II. TEORI
Desain dari suatu struktur didasarkan pada berat dan gaya-gaya yang bekerja pada
struktur itu sendiri.Umumnya pada suatu desain struktur tidak terdapat gerakan dan
struktur berada pada kondisi keseimbangan statik.
Maka, gaya-gaya dalam keseimbangan harus memenuhi persamaan resultan dari
semua gaya harus nol dan momen di semua titik harus nol. Dalam persamaan matematis
kondisi ini digambarkan sebagai berikut:
Px 0
Py 0
Pz 0
Mx 0
My 0
Mz 0
Py 0
Mz 0
Px 0
III. PERALATAN
1.
Papan gaya
2.
Katrol tunggal
3.
Katrol ganda
4.
Kertas A1
5.
Penggantung beban
6.
Isolasi
7.
Cincin tunggal
8.
9.
Tali
Gaya Konkuren
1. Memasang kertas A1 pada papan bidang.
2. Menyiapkan cincin tunggal dan 6 tali beban, lalu pasang masing-masing tali pada
katrol-katrol yang telah tersedia, 3 tali pada katrol sebelah kiri dan sisanya pada
katrol sebelah kanan.
3. Menggantungkan penggantung beban pada tali.
4. Menambahkan beban pada penggantung dan perhatikan bagaimana tali-tali
tersebut bergerak membentuk keseimbangan baru.
5. Setelah didapat keseimbangan, gambar posisi gaya-gaya tersebut pada kertas A1
dan tulis besar bebannya (termasuk berat penggantung).
b. Non Konkuren
1. Menggunakan cincin ganda yang telah dihubungkan dengan tali.
2. Mengikat dengan 6 tali sehingga 3 tali terikat pada masing-masing cincin.
3. Kemudian gantung beban pada tiap tali, setelah itu gambar tali-tali tersebut pada
kertas gambar dan mencatat beban yang digantung pada tiap tali.
V. PENGOLAHAN DATA
V.1 Gaya Konkuren
Sketsa gambar hasil percobaan adalah sebagai berikut :
Berat
Beban (N)
1,2
1,6
0,5
0,6
1,8
P1
P2
P3
P4
P5
Kuadra
n
I
IV
II
II
III
Sudut
()
21
15
50
34
19
Jumlah
()
Px (N)
1,12
1,54
-0,32
-0,49
-1,7
0,15
Py
(N)
0,43
-0,41
0,38
0,34
-0,57
0,17
Dari data yang diperoleh, praktikan dapat menentukan Kesalahan Relatifnya karena
jumlah P
= 0 - Px X 100%
= 0 0,15 x 100%
= 15 %
= 0 - Fy X 100 %
= 0 0,17 X 100 %
= 17 %
P
1
P
2
P
3
P
4
Berat
Beban
(N)
0,8
Kuad
ran
Sudut
()
Py
(N)
L (m)
Ma
(Nm)
Mb
(Nm)
20
0,27
0,13
0,8
IV
18
-0,25
0,13
0,8
II
36
0,47
0,13
0,035
1
0,032
5
0
1,1
III
22
-0,41
0,13
Jumlah
()
0,002
6
0
0,061
1
0,053
3
0,007
8
= 0 - MA X 100%
= 0.0026 x 100%
= 0.26 %
= 0- MB X 100 %
= 0.0078 x 100%
= 0,78 %
VI.ANALISIS
-
Analisis Percobaan
Gaya konkuren
Pada percobaan kesetimbangan gaya pada gaya konkuren bertujuan untuk
menguji gaya-gaya yang berada dalam keadaan seimbang dapat memenuhi persamaan
posisi seimbang. Keseimbangan pada percobaan ini tercapai ketika kedua cincin
tersebut telah tepat membentuk garis lurus (180) dan pusat tali tepat berada satu garis
dengan pusat dari center peg.
Selanjutnya setelah terjadi keseimbangan, maka posisi gaya-gaya yang
tersambung oleh katrol dan dikaitkan beban penggantung digambarkan pada kertas A1
dan menghitung besar beban pada masing-masing tali termasuk berat penggantungnya
sebesar 0,5 N.
Analisa Hasil
Gaya Konkuren
Berdasarkan
hasil
perhitungan
data-data
percobaan
pada
percobaan
kesetimbangan gaya pada gaya konkruen diperoleh sketsa seperti pada gambar,
yangmana garis gaya yang bekerja pada saat cincin pada posisi setimbang
diproyeksikan terhadap sumbu x dan y sehingga diperoleh besarnya nilai Px dan Py
pada masing-masing gaya.
Dan hasil dari penjumlahan gaya-gaya yang bekerja pada sumbu x dan y
adalah besar Px adalah 0,15 N dan besar Py adalah 0,17 N. Ini menunjukan bahwa
pada percobaan ini tidak sesuai dengan persamaan kesetimbangan gaya yakni
Px=Py=0 atau denga kata lain bahwa kondisi persamaan gaya yang bekerja pada
kondisi P
relatif pada smbu x sebesar 15 % sedangkan untuk sumbu y adalah sebesar 17%.
Gaya nonkonkuren
Dari hasil data yang diperoleh, gaya-gaya yang bekerja pada ujung cincin A-B
dapat disketsakan pada sebuah gambar yang kemudian gaya-gaya tersebut
diproyeksikan terhadap sumbu x dan y berdasarkan besar sudut terhadap sumbu x saat
gaya-gaya pada tali tersebut bekerja, maka diperoleh besarnya nilai Px dan Py pada
masing-masing gaya.
Namun pada percobaan ini untuk membuktikan persamaan M = 0, yang
diperoleh pada percobaan ini dengan panjang tali dari A ke B sebesar 0,13 m adalah
sebesar Ma = -0,0026 Nm dan besar Ma = -0,0078 Nm maka dari itu pada
percobaan ini tidak berhasil didapatkan persamaa M = 0. Berdasarkan hasil yang
tidak sesuai tersebut maka diperoleh besarnya kesalahan relatif pada percobaan ini
Analisa Kesalahan
Analisa kesalahan yang terjadi pada percobaan ini dan mengakibatkan munculnya
kesalahan relatif adalah sebagai berikut :
o Kesalahan pembacaan oleh praktikan, yakni kesalahan mengasumsikan posisi
seimbang yangmana letak dari cincin ataupun tali tidak berada tepat ditengan
dari center ped
o Kesalahan menggambarkan gaya-gaya yang bekerja pada tali yang tidak
sesuai dengan kondisi tali saat gaya bekerja, sehingga garis gaya tidak bertemu
tepat pada pusat.
VII. KESIMPULAN
Berdasarkan hasil perhitungan daan analisis data maka dapat disimpulkan bahwa :
-
Dalam praktikum gaya konkuren diperoleh resultan gaya yang bekerja pada
sumbu x sebesar Px = 0,15N sedangkan pada sumbu y sebesar py = 0.17 N
dengan kesalahan relatif untuk Px adalah sebesar 15% sedangkan Py sebesar 17
%.
Dalam praktikum gaya non-konkuren diperoleh momen tota di A sebesar Ma =0.0026 Nm dan di B sebesar Mb = 0,0078 Nm dengan kesalahan relati, MA
sebesar 0,26% sedangkan MB sebesar 0,78%.
Dalam keadaan seimbang, gaya-gaya yang bekerja pada suatu struktur harus
memenuhi persamaan keseimbangan, yakni P x = P y = M = 0.
II. TEORI
Keseimbangan adalah prinsip dasar dalam mencari gaya-gaya yang bekerja pada dan
di dalam sebuah struktur. Metode potongan digunakan untuk mencari gaya-gaya dalam
yang terdapat pada sebuah struktur.
Pada pelajaran mengenai keseimbangan terdapat 2 kasus khusus yang harus
diperhatikan. Kasus pertama sangat umum terjadi dimana semua gaya bekerja paralel dan
tidak membentuk poligon gaya. Sebuah meja dengan 3 gaya ke bawah akan diimbangi
oleh 3 reaksi ke atas oleh kaki-kaki meja. Keadaan ini dinyatakan dengan satu persamaan
yaitu P y = 0 dan persamaan lebih lanjut bergantung pada penggunaan keseimbangan
momen.
Kasus kedua terjadi ketika 2 buah gaya pararel, sama besar tetapi berlawanan arah
bekerja pada struktur yang beratnya dapat diabaikan.
Gambar a
Gambar b
III. PERALATAN
1. Papan gaya
2. Pasak tengah
3. Pembuat garis
4. Katrol tunggal
5. Katrol ganda
6. Tali
7. Penggantung beban
8. Klip papan
9. Model potongan rangka batang
V. PENGOLAHAN DATA
Sketsa dari percobaan yang telah dilakukan adalah sebagai berikut :
Gambar 5. Sketsa gambar gaya praktikumkesetimbangan gaya sejajar dan tegak lurus
Kuad
ran
Sud
ut
()
P1
Bera
t
Beba
n (N)
0,7
Px
(N)
Py(
N)
82
0,09 0,69
P2
1,6
IV
14
1,55
0,39
L(horizo
ntal)
(m)
Ma =
0,25
Mb =
0,05
Ma =
0,30
L
(verti
kal)
(m)
0,10
Ma
(Nm)
Mb
(Nm
)
0,1635
0,04
35
0,117
P3
1,2
II
55
0,98
0,69
P4
III
21
0,93 0,36
Juml
ah
()
0,0
2
Mb =
0,25
Ma =
0,05
Mb =
0,30
0,10
-0,118
0,17
6
0,10
8
0,11
15
0,9
2
0,164
5
Hasil Praktikum :
Va = Py = 0,36N
Vb = Py = 0,39N
Hasil Analitis :
Ma = 0
Py 0,25 + Px 0,10 + Py 0,30 +Py 0,05 + Px 0,10 + 0,3 Vb = 0
-0,1645 0,3Vb
Vb
=0
= - 0,55 N
Mb = 0
Py 0,05 + Px 0,10 + Py 0,30 +Py 0,25 + Px 0,10 + 0,3 Va = 0
0,1115 + 0,3Va = 0
Va = - 0,37 N
Maka diperoleh Kesalahan Relatif untuk :
Kesalahan Relatif Va =
|VanalitisVpercobaan|
V analitis
|0,370,36|
0,37
100
100
= 2,702 %
Kesalahan Relatif Vb =
|VanalitisVpercobaan|
V analitis
100
|0,550,39|
0,39
100
= 29,09 %
VI.ANALISIS
-
Analisa Praktikum
Pada percobaan keseimbangan gaya-gaya sejajar dan tegak lurus ini bertujuan
untuk memeriksa apakah keseimbangan dapat terwujud ketika gaya-gaya paralel
bekerja pada struktur. Serta memenuhi persamaan kesetimbangan gaya.
Yang dilakukan pertama kali pada percobaan ini adalah memasang kertas A1 pada
papan gaya yang berfungsi sebagai media untuk menggambarkan kondisi tali pada
saat gaya-gaya yang bekerja sehingga posisi rangka setimbang. Selanjutnya
memasang center peg tepat ditengah papan gaya sebagai pusat gaya yang bekerja.
Kemudian struktur rangka batang dipasang pada center peg dan mengaitkan ujungujung dari rangka batang dengan tali yang dikaitkan pada katrol yang pada ujung tali
dikaitkan penggantung beban. Penggunaan katrol pada percobaan ini dimaksudkan
untuk memudahkan menggantungkan tali saat praktikum berlangsung dan
memudahkan tali untuk memanjang dan memendek.
Selanjutnya beban diberikan pada ujung-ujung tali dengan kisaran beban yakni 0,1
0,2 0,5 dan 1 N secara perlahan-lahan sampai diperoleh kesetimbangan pada rangka
batang. Posisi setimbang yakni saat pusat dari rangka batang berada tepat pada titik
pusat dari center peg atau rangka batang berada pada sudut 180. Setelah diperoleh
kesetimbangan maka kondisi tali pada saat gaya bekerja digambarkan dan bebanbeban yang menggantung pada tali dihitung besarnya.
Analisa Hasil
Pada percobaan ini, diperoleh besarnya gaya-gaya luar yang terdapat pada
rangka batang. Gaya yang terletak di titik A hasil proyeksi gaya P terhadap sumbu y
diibaratkan sebagai gaya perletakan pada perletakan A hasil percobaan yakni sebesar
0,36 N dan gaya yang terletak di titik B hasil proyeksi gaya P terhadap sumbu y
diibaratkan sebagai gaya perletakan pada perletakan B yakni sebesar 0,39 N. Gayagaya tersebut merupakan reaksi kebawah.
Analisa Kesalahan
Analisa kesalahan yang terjadi pada percobaan ini dan mengakibatkan munculnya
kesalahan relatif adalah sebagai berikut :
o Kesalahan pembacaan oleh praktikan, yakni kesalahan mengasumsikan posisi
seimbang yangmana letak dari cincin ataupun tali tidak berada tepat ditengan
dari center ped
o Kesalahan menggambarkan gaya-gaya yang bekerja pada tali yang tidak
sesuai dengan kondisi tali saat gaya bekerja, sehingga garis gaya tidak bertemu
tepat pada pusat.
VII.
KESIMPULAN
Berdasarkan hasil perhitungan dan analisis data maka diperoleh kesimpulan
bahwa :
- Besarnya reaksi pada titik A (Va) hasil percobaan adalah sebesar 0,36 N
sedangkan hasil secara analitis adalah sebesar 0,37 N dengan kesalahan relatif
sebesar 2,702 % sedangkan pada titik B besarnya reaksi (Vb) pada percobaan
sebesar 0,39 N dan hasil secara analitis sebesar 0,55 N dengan kesalahan relatif
-
sebesar 29,09%.
Dalam keadaan seimbang, gaya-gaya yang bekerja pada suatu struktur harus
memenuhi persamaan keseimbangan, yaitu P x = P y = M = 0.
VIII. REFERENSI
Laboratorium Strukturdan Material. 2009. Departemen Teknik Sipil UI. Pedoman
Praktikum Mekanika Benda Padat.
IX. LAMPIRAN
Mencari keseimbangan rangka batang saat diberi beban tegak lurus dan sejajar