Anda di halaman 1dari 4

DINAS KESEHATAN KABUPATEN DOMPU

UPTD PUSKESMAS DOMPU KOTA


Telp. / Fax : (0373) 623258 Dompu NTB

SOP INISIASI MENYUSU DINI PADA


PARTUS SPONTAN
1. Dianjurkan SUAMI atau keluarga MENDAMPINGI ibu
di kamar bersalin. (ABM protocol#2003, UNICEF dan
WHO : BFHI Revised, 2006 )
2. Bayi lahir, segera dikeringkan secepatnya terutama kepala,
kecuali tangannya; tanpa menghilangkan vernix. Mulut
dan hidung bayi dibersihkan, tali pusat diikat.
3.

Bila bayi tidak memerlukan resusitasi, bayi di


TENGKURAPKAN di dada perut ibu dengan KULIT
bayi MELEKAT pada KULIT ibu dan mata bayi setinggi
putting susu. Keduanya diselimuti. Bayi dapat diberi topi.

4. Anjurkan ibu menyentuh bayi untuk merangsang bayi.


Biarkan bayi mencari putting sendiri.
5. Biarkan KULIT kedua bayi bersentuhan dengan KULIT
ibu selama PALING TIDAK SATU JAM; bila menyusu
awal terjadi sebelum 1 jam tetap biarkan kulit ibu-bayi
bersentuhan sampai setidaknya 1 jam (UNICEF dan
WHO: BFHI Revised, 2006 and UNICEF India : 2007,
( Klausand Kennel 2001; American College of OBGYN
2007 and ABM protocol #5 2003)
6. Bila dalam 1 jam menyusu awal belum terjadi, bantu ibu
dengan MENDEKATKAN BAYI KE PUTING tapi
jangan memasukan putting ke mulut bayi. BERI wAKTU
kulit melekat pada kulit 30 MENIT atau 1 JAM lagi
7. RAWAT GABUNG BAYI :
Ibu-bayi dirawat dalam satu kamar, dalam jangkauan ibu
selama 24 jam. (American College of OBGYN 2007 and
ABM protocol #5 2003). Berikan ASI saja tanpa minuman
atauSOP
makanan
lain kecuali
atas indikasi
INISISIASI
MENYUSU
DINI medis.
PADA Tidak

GEMELLI

DINAS KESEHATAN KABUPATEN DOMPU


UPTD PUSKESMAS DOMPU KOTA
Telp. / Fax : (0373) 623258 Dompu NTB

1. Dianjurkan SUAMI atau keluarga MENDAMPINGI ibu


di kamar bersalin. (ABM protocol#2003, UNICEF dan
WHO : BFHI Revised, 2006 )
2. Bayi pertama lahir, segera dikeringkan secepatnya
terutama
kepala, kecuali tangannya; tanpa
menghilangkan vernix. Mulut dan hidung bayi
dibersihkan, tali pusat diikat.
3.

Bila bayi tidak memerlukan resusitasi, bayi di


TENGKURAPKAN di dada-perut ibu dengan KULIT
bayi MELEKAT pada KULIT ibu dan mata bayi setinggi
putting susu. Keduanya diselimuti. Bayi dapat diberi topi.

4. Anjurkan ibu menyentuh bayi untuk merangsang bayi.


Biarkan bayi mencari putting sendiri.
5. Bila ibu merasa akan melahirka bayi kedua, berikan bayi
pertama pada
ayah.
Ayahbayi
memeluk
bayi dengan
kulit
bayi
8. Biarkan
KULIT
kedua
bersentuhan
dengan
KULIT
kulit TIDAK
ayah seperti
peraatan
metoda
ibumelekat
selama pada
PALING
SATUpada
JAM;
bila menyusu
kanguru.
awal
terjadiKeduanya
sebelum ditutupi
1 jam, baju
tetapayah.
biarkan kulit ibu-bayi
bersentuhan
setidaknya
1 jam secepatnya
(UNICEF dan
who:
6. Bayi keduasampai
lahir, segera
dikeringkan
terutama
BFHI
Revised,
2006
and UNICEF
: 2007, ( Klausand
kepala,
kecuali
tangannya;
tanpaIndia
menghilangkan
vernix.
Kennel
American
of OBGYN
2007
and ABM
Mulut2001;
dan hidung
bayiCollege
dibersihkan,
tali pusat
diikat.
protocol #5 2003).
7. Bila kedua bayi tidak memerlukan resusitasi, bayi di
9. Bila
dalam 1 jam menyusu
awal belum
ibu
TENGKURAPKAN
di dada-perut
ibu terjadi,
dengan bantu
KULIT
dengan
MENDEKATKAN
BAYI ibu.
KE Letakan
PUTING
tapi jangan
bayi MELEKAT
pada KULIT
kembali
bayi
kulit
melekat
pada ibu
kulit
memasukanndengan
putingsaudaranya,
ke mulut bayi.
pertama
di dada
berdampingan
ibu
BERI
30 MENIT
atau Bayi-bayi
1 JAM lagi.
dan WAKTU
kedua bayinya
diselimuti.
dapat diberi topi.
10. RAWAT GABUNG BAYI :
Ibu-bayi diraat dalam satu kamar, dalam jangkauan ibu
selama 24 jam. ( American College of OBGYN 2007 and
ABM protocol #5 2003). Berikan ASI saja tanpa minuman
atau makanan lain kecuali atas indikasi medis. Tidak diberi
dot atau empeng

DINAS KESEHATAN KABUPATEN DOMPU


UPTD PUSKESMAS DOMPU KOTA
Telp. / Fax : (0373) 623258 Dompu NTB

Surat Pernyataan Inisiasi Menyusu Dini

Nama Ibu
:
Tanggal dan jam Bayi lahir :.
Macam Partus;
Vagina : Normal . Vacuum Forceps..
SC dengan spinal/epidural

DINAS KESEHATAN KABUPATEN DOMPU


UPTD PUSKESMAS DOMPU KOTA
Telp. / Fax : (0373) 623258 Dompu NTB

SC dengan anstesi umum


Episiotomi. Penggunakan obat-obatan lain : ..
Kontak kulit dengan kulit: Ya / Tidak
Waktu Mulai : Waktu mengakhiri : Lama kontak:
Alasan mengakhiri kontak kulit ke kulit :
.

Saat bayi menyusui pertama kali :


Tanggal dan jam menolong menyusui kedua : .
Catatan :

Dokter / Bidan yang menolong

(.)

Pasien yang memberikan IMD

(..)

Anda mungkin juga menyukai