Anda di halaman 1dari 27
URNAL DAN POSTING SS Apabila transakai-transaksi dicatat langsung ke dalam rekening (account), mungkin terjadi kesalahan mencatamya ke dalam Debit atau Credit rekening tersebut. Kesalahan dapat terjadi mencatat ke dalam rekening yang salah atau mencatat ke dalam rekening yang benar tetapi letaknya salah. Dengan alasan inilah maka dibuat suatu catatan pendahuluan atas transaksi-transaksi sebelum dimasukkan ke dalam rekening. Catatan ini disebut Book of Original Entry (Buku pemasukkan/pencatatan asli) atau jumal. Setiap transaksi perusahaan harus dicatat secara seimbang antara debit dan credit. Agar menggambarkan data deskriptif perlu untuk memberikan suatu penjelasan atas transaksi tersebut. Selanjutnya dari waktu ke waktu Debit dan Credit catatan ini dipindahkan ke dalam rekening. Jalannya data akuntansi dari transaksi, jumal dan pencatatannya ke dalam rekening dapat digambarkan sebagai berikut: Entry Envy Business Business Record in Posted to TRANSACTION }—o{ DOCUMENT }—-(Gournat }—(_evcer_ } occurs Prepared ‘TRIAL BALANCE, = GENERAL JOURNAL Jumlah jumal yang dipergunakan oleh perusahaan bermacam-macam tergantung besar kecilnya serta kegiatan perusahaan yang bersangkutan. Dari bermacam-macam jumal itu yang paling sederhana adalah General Journal Jumal Umum). Bermacam-macam bentuk yang dikerjakan oleh pemegang buku dalam transaksi- transaksi ke dalam General Journal, tetapi langkah-langkah yang perlu antara lain: 7 Rv Tahun dengan angka yang kecil ditulis pada bagian atas dari kolom pertama dan bulan ditulis pada garis berikutnya pada kolom pertama juga. Nama bulan ini dimasuk- kan lagi untuk halaman baru atau pada permulaan bulan baru. Hari terjadinya transaksi dicatat pada kolom kedua pada baris pertama transaksi itu dilakukan. Cara ini terus diulangi untuk setiap transaksi berikutnya tanpa me- mandang berapa jumlah transaksi yang terjadi pada hari tersebut. Nama rekening yang akan di Debitkan, ditulis pada sisi paling kiri di kolom Description/Explanation (keterangan), sclanjutnya jumlah Debit itu dimasukkan di kolom jumlah sebelah Debit. Nama rekening yang akan di Kreditkan ditulis pada garis berikutnya dengan letak sedikit ke sebelah kanan (kira-kira 2 cm), sclanjutnya jumlah angka kredit ita dimasuk- kan di kolom jumlah sebelah kredit. Penjelasan dari jumal ini ditulis pada baris berikuinya dengan keterangan yang jelas tapi singkat. Dihalaman berikut ini akan digambarkan begaimana bentuk dari General Joumal tersebut. Misainya selama bulan Oktober 1981 dari pecusahaan Binatu Cemerlang diperoleh keterangan yaitu: Oktober. 4. Ali Danil sebagai pemilik telah memasukkan modal tambahan sebesar nd Rp.2,000.000,-. 3. Telah dibeli peralatan binatu (laundry equipment) secara kredit dari toko Stars Electricity bemilai Rp.300.000.-. 5. Dibeli alat pengangkutan (delivery equipment) berjumtah Rp. 150.000,- secara tunai. 8. Dilunasi scbagian utang kepada toko Stars Electricity sejumlah Rp.120.000,-. 31. Diterima hasil cucian Rp.180.000,- secara tunai dan sebesar Rp. 40.000.- merupakan tagihan kepada Florida Hotel. 31. Dibayar biaya-biaya untuk bulan Oktober antara lain: Biaya upah (wages expense) . Rp .15.000.- Biaya sewa (rent expense) . 20,000.- Biaya Jistrik (electricity) . 8.000.- 31. Diterima pelunasan dari Hotel Florida berjumlah Rp.40,000,-. Dari data di atas, buatlah ayat-ayat jumal dalam bentuk 2 kolom (general journal). "BINATU CEMERLANG” General Joumal Page 1. Date Description Ref Debit Credit 1981 Oct. | 1.] Cash... : Rp. 2.000.000 Ali Danil, Capital tambahan Rp. .2.000.000 investasi. 3.| Laundry equipment... 300.000 Stars, Electricity membeli 300.000 peralatan secara kredit 5.| Delivery equipment. 150.000 Cash. 150.000 membeli alat pengangkutan 8.] Stars Electricity.. 120.000 Cash........ 120.000 membayar hutang 31. 180.000 40.000. Dry cleaning sales 220.000 Hasil cucian yang di terima dari langganan 31.] Wages Expense. 15.000 Rent Expense. 20.000 Electicity.. 8.000 Cash. 43.000 Pembayaran biaya biaya. 31. 40.000 40.000 diterima pembayaran dari piutang Totals Rp. 2.873.000 | Rp. 2.873.000 53 BENTUK REKENING (ACCOUNT) Rekening yang berbentuk T seperti digambar pada bab sebelum ini adalah bentuk paling sederhana yang dinamakan Two-column account (rekening 2 kolom). Hanya di dalam pencatatannya menambahkan peraturan-peraturan khusus seperti tergambar di bawah ini. General Journal Page Date Description Ref Debit Credit 1980 Jan. 2] Cash. i 340.000 Sales . | 4l 340.000 Penjualan tunai untuk hari ini 3] Supplies... 3 125.000 ‘Accounts payabl . 125.000 Pembelian kredit dari Fa.Melati 3] Advertising expense. 55 80.000 Cash. 11 18.000 biaya iklan di surat kabar CASH NO.11 Date Ttem Ref| Debit [| Date | litem [Ret] Debit 1980 Jan. | 3 18.000 Jan. | 1} Balance 425.000 2 340.000 Pemindahan angka-angka dari jumal ke dalam rekening disebut POSTING (Pemasukan ke rekening). Caranya dengan melakukan pemindahaan tiap-tiap jumlah dalam kolom debit jumnal kepada sisi debit rekening dan juga pemindahan kolom credit jumal kepada sisi credit rekening. Dari judul jumal selanjutnya akan diketahui pemasukan ke rekening yang mana. Debit dan Credit harus dimasukan dalam urutan-urutan se- bagaimana yang muncul dalam jural. Dengan prosedur ini diharapkan akan mengurangi kemungkinan membuat kesalahan di dalam melakukan posting. 34 Prosedur posting sebaiknya dilakukan sebagai berikut : a. Mencatat ke dalam rekening tersebut, tanggal dan jumlah ke kolom-kolom yang sudah disediakan. b. Untuk menjumlah debit yang tampak dijumal, postingnya harus diletakkan pula di sisi debit demikian pula sebaliknya. c. Pada kolom Reference (penunjuk pembukuan) dicatat nomor halaman jurnal dari mana posting itu dibuat. 4. Sebaliknya kolom Reference dari jumal dicatat nomor rekening kemana posting itu dibuat, Untuk lebih jelasnya bagaimana cara pelaksanaannya baik di dalam rekening maupun jumal digambarkan seperti bagan sebagai berikut : Jan 2 Dijual barang dagangan dengan total faktur Rp.340.000,- secara tunai. General Journal Page Date Description Ref. Debit Credit Jan, | 2 a 340.000 — 4 ee 340.000 Sales for the days AE GCH B D ae Cash Account No. 11 Date Description Ref. Debit Credit Balance Jan. | 2 3 340.000 —_ 340.000 I Sales Account No. 41 Date Description Ref. Debit Credit Balance Jan. | 2 3 —_ 340.000 340.000 Ee] Keterangan: Memasukkan tanggal ayat jumal ke dalam bagian debit rekening cash Memasukkan jumlah debit dari ayat jumal ke dalam kolom debit rekening Cash. Memasukkan cross reference (penunjuk silang) di dalam buku besar rekening untuk menyatakan bahwa jumlah tersebut telah dibukukan dari jumal (page 3). Memasukkan cross reference (penunjuk silang) di dalam jurnal sebagai tanda bahwa jumlah debit tersebut telah dicatat ke dalam rekening (account 11). Memasukkan tanggal ayat jumnal ke dalam bagian credit rekening Sales (penjualan). Memasukkan jumlah di kolom credit dari ayat jurnal ke dalam credit rekening Sales. Memasukkan cross reference (penunjuk silang) di dalam buku besar rekening untuk menyatakan bahwa jumlah tersebut telah dibukukan dari jumal (page 3). Memasukkan cross reference (penunjuk silang) di dalam jurnal sebagai tanda bahwa jumlah credit tersebut telah dicatat ke dalam rekening (account 41). HE Omm Dp App KLASIFIKASI REKENING (ACCOUNT) Urutan dari rekening dalam ledger haruslah disesuaikan dengan urutan yang ada di dalam Balance Sheet. Rekening-rekening diberi nomor guna memudahkan dan juga bisa dipergunakan sebagai posting reference dalam jural. Pemberian nomor rekening harus diatur secara baik dan berurutan. Untuk perusahaan yang masih sederhana dalam membuat bagan dari account cukup memakai 2 angka, dimana angka pertama menunjukkan kelompok besar. Sedangkan untuk perusahaan besar nomor ini dapat diperluas lagi menjadi 3 angka atau lebih. Pengelompokkan Rekening BALANCE SHEET ACCOUNT. INCOME STATEMENT ACCOUNT 1. ASSETS 11. Cash 12. Accounts Receivable 13. Supplies 4, REVENUE 14, Prepaid Rent 41. Sales 16. Store Equipment 17. Building 18. Land 5. EXPENSES 2. LIABILITIES eee 21. Accounts payable 33 Supplies Expense 22. Salaries payable 54, Depreciation Expense 3. CAPITAL 59. Miscellancous Expense 31. Mustafa, Capital 32. Mustafa, Drawing 33. Income summary 56 Pengelompokan rekening tersebut dapat diperluas lagi disesuaikan dengan jenis dan besamya perusahaan. Langkah-langkah yang perlu dipethatikan untuk menganalisa suatu bagian dari tran- saksi antara lain: a. pastikan dimana transaksi ini berada apakah termasuk assets, liabilities, capital, Tevenue atau expenxe. tentukan apakah transaksi tersebut akan menambah atau mengurangi. tentukan dimana akibat transaksi tersebut dicatat, apakah di sisi debit atau kredit. Berikut ini diberikan suatu contoh agar lebih mudah untuk dimengerti. Misalnya, Ibrahim mempunyai gedung yang cukup strategis untuk membuka usaha percetakan, memutuskan terhitung | Juli 1982. membuka saha tersebul dengan menyerahkan uang tunai Rp.400.000.- dan satu gedung yang dinilai Rp.3.000.000.-. Juli, 3 Dibeli peralatan percetakan dengan kredit dari PT. Sinar Terang sebesar Rp.1.200.000.-. 5. Diterima wang tunai Rp. 25.000. dari pemesan yang pekerjaannya sudah diserahkan. 6 Dibayar untuk biaya pemasangan iklan Rp. 8.000... 8 Membayar Rp.300.000.- sebagai pembayaran hutang kepada PT. Sinar Terang. 11 Diterima penerimaan sebesar Rp.60.000,- dari penjualan jasa-jasa percetakan. 16 Dikeluarkan uang Rp.20.000.- untuk pembelian perlengkapan (supplies). 20 Membayar gaji untuk pengawas Rp.45.000.- 31 Diterima tunai Rp.240,000.- hasil dari penjualan jasa-jasa percetakan. 31 Mengambil uang untuk prive/keperluan pribadi sebesar Rp.80.000.-. 31 Dibayar rekening listrik bulan Juli Rp. 6.000.-. 31. Dibayar gaji pengawas Rp.30.000.-. 57 General Journal 58 Date Description Ref Debit Credit 1982 1 Rp. 400.000 July 3,000,000 31 | Rp. 3.400.000 3| Printing equipment 16 1.200.000 Accounts payable. ai 1.200.000 5 ul 25.000 Al 25.000 6] Miscellaneous exp. 59 8.000 Cash. ul 8.000 8} Occount payable. 21 300,000 Cash... i 300.000 u 60.000 41 60.000, 13 20.000 ul 20.000 51 48.000 Cash..... il 45.000 31 u 240,000 41 240.000 31 31 80.000 u 80,000 31 59 6.000 1 6.000 31 St 30.000, i 30.000 TOTALS 5,914,000 5.914.000 Setelah seluruk transaksi untuk bulan Juli ini dicatat (posted) di buku besar masing- masing, maka gambarannya akan kelihatan seperti di halaman berikut: CASH Account No.1 Date Description Ref|] Debit Credit Balance +— Juli | 1 1 |} 400,000 _— 400.000 5 1 25.000 — 425.000 6 1 = 8.000 |} 417.000 8 1 — 300.000 |] 117.000 u 1 60.000 — 177.000 16 1 = 20.000 |}. 157,000 20) 1 _— 45.000 |} 112.000 31 1 || 240.000 = 352.000 31 } = 80.000 |] 272.000 31 pi — 6.000 || 266.000 31 1 _— 30,000 |] 236.000 SUPPLIES Account No.13 Date Description Ref|| Debit Credit l| Balance + a Jui | 16 + || 20.000 ~_— 20.000 PRINTING Account No.16 Date Description Ref|| Debit crea T] Balance Juli | 3 1 |] 1.200.000 — | ]1.200.000 BUILDING Account No.17 Date Description Ref)| Debit Credit Balance ay ui | 1 1 || 3.000.000 — ||3.000.000 ae ACCOUNTS PAYABLE Account No.21 60 Date Description Ref|] Debit Credit Balance sui | 3 1 —__ |}1.200.000 |]1.200.000 8 1 300.000 —_— 900.060 IBRAHIM, CAPITAL Account No.31 Date Description Ref. Debit Credit Balance | Juli 1 1 _ 3.400.000 3.400.000 IBRAHIM, DRAWING Account No.32 Date Description Ret | Debit Credit Balance Juli | 31 1 80.006. a 80.000 SALES ‘Account No.4l Date Description Ref, Debit Credit Balance Juli a 1 _ 25.000 25.000 aT 1 60.000 60.000 31 1 ae 240,000 240.000, SALARY EXPENSE Account No.51 Date Description Ref, Debit Credit Balance Juli | 20) 1 45.000 — 45.000 31 1 30.000 —_— 30.000 MISCELLANEOUS EXPENSE ‘Account No.59 Date Description Ref] ] Debit Credit | Balance Juli 6 1 8.000 —_ | 8.000 31 1 6.000 _ 6.000 JURNAL 4 KOLOM (Four Column Journal) Jumlah kolom jurnal dan cara penggunaannya tergantung pada frekwensi transaksi, Misalnya, transaksi Cash demikian banyaknya sehingga judul rekening Cash akan ditulis sebanyak itu puta, berarti terlalu banyak pencatatan. Oleh karena itu dalam rangka penghematan dapat ditambahkan kolom Debit Cash dan kolom Credit Cash serta General Joumal sehingga akan mengurangi penulisan-penulisan “Cash” dalam kolom Description (Keterangan). Dua kolom jumlah di sebelah kiri jurnal hanya digunakan untuk Debit dan Credit Cash, sedangkan di sebelah kanan berjudul General yang dipergunakan untuk mencatat transaksi-transaksi untuk rekening lainnya. Pada kolom Description digunakan untuk judul rekening yang didebitkan atau dikreditkan dalam kolom general (umum). Prosedur untuk pencatatan transaksi yang tidak berkaitan dengan Cash caranya sama dengan pengerjaan jumal dua kolom. Judul rekening yang didebitkan atau harus dikreditkan cara penulisannya diberikan cara seperti diuraikan di muka. Setiap transaksi yang akan mempengaruhi Cash di satu pihak dan mempengaruhi rekening lainnya di lain pihak haruslah dicatat dalam satu garis horizontal. Perlu diketahui bahwa jumal 4 kolom mungkin dipakai untuk perusahaan tertentu, tetapi belum tentu dapat diterapkan di perusahaan lainnya. Di dalam penerapannya, penentuan nomor dan susunan dari kolom-kolomnya tergantung dengan kondisi per- usahaan. Untuk memberikan gambaran, dari transaksi Tuan Ibrahim yang membuka usaha percetakan pada halaman terdahulu dapat dilihat sebagai berikut: Four Column Jurnal JOURNAL rath CASH | : GENERAL Date Description Ref. Debit Credit 1982 | 1 17 3.000.000 Juli 31 3.400.000 3 .. | 16 1.200.000 Account,pay 21 1.200.000 5 | Sales. a | 4 25.000 6] Miscell, Exp 2 8.000 8 21 300.000 il 4i 60.000 16 13 20.000 20 51 45.000 31 41 240.000 31 32, 80.000 31 59 6.000 31 51 30.000 4.689.000 || 4.925.000 61 Pemindahan total jurnal Jika sebelum akhir bulan halaman jumal sudah habis, maka jumlahnya akan di- pindahkan ke halaman berikutnya. Prosedur untuk memindahkan jumlah-jumlah tersebut ke ha-laman berikutnya dengan cara : a. Jumlahkan angka-angka di kolom debit dan juga di kolom kredit juga harus dibukti- kan kesamaannya. b. Catatlah tanggal terakhir dari transaksi tersebut ke dalam kolom tanggal dan tulislah “Carried forward” (dipindahkan di kolom Description (keterangan). Selanjutnya dalam kolom Reference (Ref) diberi tanda check ( V ) untuk menunjuk- kan jumlah-jumlah tersebut tidak diadakan posting. c. Jumlah pada baris terakhir dipindahkan pada halaman berikutnya dengan mencatat tanggal terakhir pada halaman sebelumnya, Brought forward (Pemindahan) ditulis dalam kolom Post Reference. CONTOH : JOURNAL Page 1. CASH GENERAL Date Description Ref. Debit |] credit Debit Credit H a 400.000 17] 3.000.000 31 3.400.000 16] 1.200.000 21 1.200.000 25.000 41 25.000 80,000 59 8.000 300.000 21] 300.000 60.000 41 60.000 20.000 16) 20.000 400.000 16 4.528.000 || 4.685.000 ——$———— JOURNAL Page 2. {7 casu T GENERAL Date Description Ref. = Debit Credit Debit Credit al T te 1982 485.000 || 400.000 | Juli | 16 | Brought frw... 4,528,000 }] 4.685.00 45.000 20 51] 45,000 240.000 31 41 240.000 62 MEMPERBAIKI KESALAHAN Tidak dapat dihindarkan lagi bahwa selama melakukan pencatatan transaksi~ transaksi akan terjadi kesalahan baik di dalam jurnal maupun pada saat mengadakan posting. Cara memperbaiki kesalahan janganlah dengan menghapus kesalahan tersebut dan menggantinya dengan yang betul. Menghapus atau mencoret dapat mengundang prasangka yang tidak baik. Prosedur perbaikan ini tergantung kapan atau tahap dari kesalahan itu terjadi yaitu apakah baru pada tahap Joumal atau sudah diadakan posting. Kesalahan di dalam Book of Original Entry (Joumal) tetapi belum diadakan posting, pentetulannya dengan cara membuat satu garis melalui kesalahan tersebut dan selanjutnya menuliskan judul atau jumiah yang betul di atas tempat terjadinya kesalahan tersebut. Jika posting ke dalam rekening yang salah, maka sebaiknya pembetulan dengan membetulkannya melalui suatu entry dalam joumal. Misalnya penerimaan hasil penjualan tunai sejumlah Rp.200.000,- dicatat sebagai pe- nerimaan dari piutang. Pembetulannya dengan membuat jumal perbaikan. Juli 31, Accounts Receivable: Sales Perbaikan pemasukan tanggal 12 Juli, dimana penjualan tunai tercatat sebagai penerimaan dari piutang. Rp. 200.000, Rp. 200.000,- Contoh yang lain: Pembelian perlengkapan (supplies) dari Fa, "Cahaya” sebesar Rp.60.000,- dibukukan sebagai penjualan perlengkapan kepada PT. “Canon”. . Rp. 120,000,- Accounts Receivable. Accounts Payabl Untuk memperbaiki kesalahan pembelian yang dicatat sebagai penjualan pada tanggal... Rp. 60.000,- Rp. 60.000,- CLOSING THE BOOK/PENUTUP BUKU Pada akhir periode akuntansi, buku-buku besar perusahaan berisi 6 jenis rekening yaitu : — Rekening harta (Assets accounts). — Rekening kewajiban/hutang (Liability accounts). — Rekening pemilik (Owner's capital accounts). 63 - Rekening pengambilan pribadi (Owner's withdrawal accounts). — Rekening hasil (Revenue accounts). - Rekening biaya (Expense accounts). Kenyataan tiga jenis terakhir ini (Owner's withdrawal, Revenue dan Expenses) adalah termasuk kelompok modal. Tiga jenis rekening ini bersifat sementara yang menggambar- kan aktivitas untuk satu periode tertentu. Karena itu tiga jenis rekening pada setiap periode akuntansi akan dimulai lagi, maka saldo rekening modal yang bersifat sementara tadi (temporary capital accounts) harus ditiadakan/ditutup atau dinol (0) kan sehingga apabila periode akuntansi dimulai lagi jumlah tersebut tidak merupakan akumulasi aktivi- tas dari periode-periode lalu. Proses dimana saldo dari rekening-rekening dipindahkan ke rekening yang lain disebut Closing entry (Ayat penutup) dan rekening tersebut berarti ditutup (close). Pertama-tama dalam prosedur penutupan itu adalah pemindahan dari tiap-tiap rekening Income/ Revenue (hasil) dan Expense (Biaya-biaya) ke suatu ikhtisar yang dinamakan Net eam- ing Summary/Income Summary/Operating Summary/Prifit and loss Summary. Rekening hasil selamanya mempunyai saldo kredit, berarti untuk menutup rekening hasil ini dilakukan dengan cara mendebit rekening tersebut sejumlah saldonya. Setelah ini seluruh rekening hasil akan menjadi nol (0). Pemindahan itu di Income Summary berarti di Kredit. Di bawah ini diberikan contoh dari perusahaan Majestic Theatre yang pada bulan September 1981 dengan rekening setelah dilakukan posting sebagai berikut: Sucipto, Capital No.31 Sep. |30 2.000.000 Sep. {30} Closing 650.000 Commision Earned No.41 [= 30 | Closing | sec Sep. |30} 1.600.000 | Wages Expense No.51 1981 Sep |30 720.000 |} Sep. | 30 | Closing 720.000 Rent Expense No.52 1981 Sep. 30 240.000 || Sep. |30] Closing } 240.900 Electicity No.53 ——— = 1981 a) Sep. }30 Sep. |30 | Closing 30.000 Taxes No.54 1981 Sep. }30 Sep. |30 | Closing 20.000 Income Summary No.33 Sep. }30 1.010.000 || Sep. |30 | Closing 1,660,000 Closing 650.000 1.660.000 MAJESTIC THEATRE GENERAL JOURNAL Page..... — 1981 Closing Entries Sep. |30 | Commision Eamed 41{ 1.660.000 Income Summary 33 1.660.000 30 | Income Summary 33| 1.010.000 Wages expense 31 720.000 Rent expense 2 240.000 Etectricity 33 30.000 Taxes 54 20.000 30 | income Summary 33| 650.000 Sucipto, Capital 31 650.000 65 Commision Eamed 1.660.000 1.660.000 A Wages Expense Income Sumary 720.000 720.000 <——-B ——>» 1.010.000 | 1.660.000 650.000 Ren Expense Sucipto, Capital 240.000 240.000 | | 12.000.000 650.000 Electricity 30.000 30.000 Taxes 20.000 20.00 A. To close income account (Menutup rekening hasil). B. To close expense account (Menutup rekening biaya). C. To close profit and loss account (Menutup rekening CLOSING DRAWING ACCOUNT/PENUTUP PERK. DRAWING Jumlah pengambilan untuk kepentingan pribadi pemilik (personal used) dengan p rekening Drawing (pengam- sendirinya akan mengurangi jumlah Capital. Untuk menutu bilan pribadi) ini dapat ditempuh dua cara yaitu: 1, Setelah seluruh hasil dan biaya dicatat dipindahkan ki rugi laba). ¢ rekening Income Summary, maka saldonya akan dipindahkan ke rekening Capital. 2. Rekening Drawing ditutup dan kemudian saldonya dipi 66 indahkan ke rekening Capital. Baik cara 1 ataupun ke 2 akan memberikan hasil yang sama. Untuk melengkapi contoh di muka, dimisalkan Sucipto telah mengambil uang kas sebesar Rp. 120.000.- pada bulan September. Pengambilan ini akan dicatat di Kredit rekening Cash dan di Debet pada Sucipto, Drawing. Cara Pertama. Ditambahkan rekening Sucipto. Drawing. Setelah rekening Income Summary di- tutup, selanjutnya dipindahkan ke rekening ini melalui Closing Entries (Ayat jumal penutup) sebagai berikut: sep. 30] Income Summary. Rp. 650.000 Sucipto, Drawin; Rp. 650,000 Income Summary Sep. 30] Closing 1.010.000 | Sep.| 31] Closing 1.660.000 650,000 ce | Sucipto, Drawing Sep. | 30] 120.000. | Sep.|31 | Closing 650.000 530,000 Rekening Sucipto, Drawing di atas ditutup dan saldonya melalui Closing entries di- pindahkan ke rekening Sucipto, Capital. Sep. |30] Sucipto, Drawing Rp. 530.000 Sucipto, Capital Rp 530.000 Sucipto, Capital | Sep. 1} Balance 12.000.000 30] Closing 530.000 67 Cara Kedua Pada cara kedua ini, saldo perkiraan Income Summary langsung dipindahkan ke rekening Sucipto, Capital. Demikian pula saldo perkiraan Sucipto, Drawing akan di- pindahkan ke rekening Sucipto, Capital. Metode ini disebut pemindahan secara langsung. Agar jelas perbedaannya dengan cara pertama dibawah ini diberikan gambarannya. Closing entries Sep. |30| Income Summary. Sucipto, Capital. Rp. 650.000 Rp. 650.000 Income Summary 30} Closing | 1.010.000 Closing 650.000 Sep.|30 Closing | 1.660.000 Sucipto, Capital Sep. [34 Closing | 120.000 | sep] 30] Ciosing | 12.000.000 30| Closing 650.000 Closing entries Sep. | 30] Sucipto, Capital Rp. 120,000 Johnson, Drawing Rp. 120,000 Sucipto, Drawing Sep 30] Closing | 120,000 Sep. | 30 ) 120,000 68 BAGAN CARA PERTAMA: Commision Eamed 1.660.000 1.660.000 ———EEE————— Wages 720.000 Commision Eamed Expense 720.000 ——4 Income Summary 1.010.000 1.660.000 650.000 Sucipto, Capital 1.660.000 1.660.000 ——~ 69 SOAL 3 Cahya mendirikan suatu perusahaan yang bergerak di bidang penataan ruang dan taman yang dikenal sebagai "Klasik konsultan” pada tanggal 1 Januari 1984. Transaksi selama tahun 1984 adalah : a) Nn. Cahya mendepositokan uangnya sebagai modal kerja usaha ke Bank Dusta $. 6,000,000. Dibeli sebuah truk $. 4,500,000. Dibeli perlengkapan dengan tunai $ 20,000. Dibeli peralatan secara kredit $ 160,000. Membayar sewa $ 50,000. Diterima tunai untuk order yang telah selesai $. 100,000. Dibayar upah karyawan $. 180,000. Dibeli perlengkapan secara kredit $. 105,000. Telah dibayar premi asuransi untuk 2 tahun $. 120,000, dan untuk tahun 1984 telah terjalani $ 40,000. Dilunasi hutang untuk pembelian tanggal d). Mencatat keperkiraan untuk hasil yang dibebankan kepada langganan. Diterima tunai untuk pekerjaan yang selesai $. 110,000. Diterima faktur untuk reparasi truk yang akan dibayar pada bulan januari 1985 $. 25,000. Dibayar listrik,air dan telepon $. 15,000. Dibayar beban rupa-rupa $. 12,000. Diterima pelunasan piutang dari langganan $. 820,000. Dibayar upah pekerja $. 200,000. Cahya mengambil tunai $ 225,000 untuk kepentingan pribadi. Diminta : 1. 70 Buatlah buku besar (ledger) dua kolom untuk “klasik konsultan” dengan bagan perkiraan sebagai berikut : 11. Kas 31. Modal Nn. Cahya 12, Piutang dagang 32. Prive Nn. Cahya 13, Perlengkapan 41, Penjualan 14, Asuransi dibayar dimuka 51. Beban gaji 16, truk 52. Beban sewa 18. Peralatan 53. Beban reparasi 21. wesel bayar 54, Beban listrik, air & telpon 22, Hutang dagang 59, Beban rupa-rupa. 2. Catatlah transaksi ke dalam jurnal dua kolom. 3. Tentukan saldo normal masing-masing perkiraan dan siapkan neraca percobaan dari "klasik konsultan” untuk peride yang berakhir pada 31 Desember 1984. Soal 2 - 3 PT. Tri Nov Neraca Saldo Mei 31, 1987 il Kas $. 461,100 - 12 | Piutang dagang 459,300 55 13 | Perlengkapan kantor 18,750 14 Asuransi dibayar dimuka 40,200 - 17 Truk 675,000 7 18 Peralatan kantor 234,750 21 | Hutang dagang 5 $. 33,750 31 Modal - 909,600 32 Dividen 675,000 - 41 Penjualan 7 3,757,500 51 | Beban gaji 1,620,000 = 52 Beban sewa 202,500 oa 53} Beban perlengkapan 78,000 7 54 Beban iklan 208,350 = 59 | Beban rupa-rupa 27,900 - $. 4,700,850 $. 4,700,850 Selama bulan Juni 1987 PT Tri Nov telah mengadakan transaksi sebagai berikut : Juni: 1, Dibayar sewa bulan Juni $ 30,000. 3. Diterima pelunasan piutang dari langganan $ 435,000. 5. Dibeli sebuah mesin tik secara kredit $ 25,000. 8. Dibayar premi asuransi $ 6,000. 1. Dibebankan ke perkiraan langganan atas order penggilingan yang telah selesai $ 600,000. 71 14, ae 21 23, 24, 27. 28. 30, 31. 31. Diminta : a) b) c) a) e) Dibayar kewajiban kepada kreditur $ 45,000. Dibayar gaji pekerja $ 150,000. Dibeli tunai peralatan kantor $ 12.000. Diterima tunai pelunasan dari piutang $ 340,000, Ditemukan kesalahan untuk transaksi pada tanggal 14 Juni, yaitu harga pembelian sebenamya $ 54,000. Dibayar beban iklan $ 30,000. Diterima hasil penjualan tunai $ 200,000. dan secara kredit $ 130,000. Dibayar beban perlengkapan § 17,000. dan beban rupa-rupa $ 5,000. Dibayar gaji pekerja $ 125,000. Dividen yang akan dibagikan kepada pemegang saham per kas $ 115,000. Bukalah perkiraan (account) sesuai dengan ledger yang disajikan dalam neraca percobaan dan masukkan saldo mz ing-masing perkiraan per 1 Juni 1987. Catatlah transaksi terscbut ke dalam jumal umum dua kolom Kesalahan yang ditemukan akhir Juni yaitu penjualan kredit. Jumlah yang telah tercatat $ 130,000. seharusnya $ 310,000. Posting transaksi tersebut. Siapkan neraca saldo per 30 Juni 1987. PT. Betty Picture dalam operasinya melakukan transaksi sebagai berikut : Maret : R 2. 4. 7. 8. 10. 15. 17. 18. 20. 21. a Diterima tunai dari pemegang saham $ 36,000,000. didepositokan sebagai investasi modal. Dibeli sebuah studio seharga $ 50,000,000. dibayar tunai $ 15,000,000. dan sisanya dengan sebuah hipotik Dibayar iklan untuk bulan berjalan $ 400,000. Dibeli perlengkapan $ 260,000 dan peralatan $ 750,000 secara kredit. Dibayar premi asuransi kebakaran $ 720,000 untuk jangka waktu 3 bulan. Diterima tunai hasil penjualan karcis $ 2,400,000. Dibayar beban rupa-rupa $ 80,000. Dibayar upah karyawan minggu kedua $ 700,000. Dilakukan kontrak dengan Ebony Co, untuk membuka bar minuman de- gan sewa ditetapkan 10% dari hasil penjualan, dengan jaminan minimal $ 90,000 per bulan pembayaran dimuka. Telah diterima uang muka $ 45,000. sebagai pembayaran dimuka untuk setengah bulan. Diterima hasil penjualan karcis $ 975,000. Dibayar beban rupa-rupa $ 25,000. 25. 27. 27. 28. 28. 29. 30. 30. 31. 31. Diminta : Mengembalikan sebahagian peralatan yang telah dibeli pada tanggal 8 Maret kepada si penjual (kerena barang cacat), serta dilakukan penghapusan hutang sepenuhnya $ 70,000. Dibayar tunai kepada kreditur $ 490,000. Diterima hasil penjualan karcis $ 1,060,000. Dibeli perlengkapan $ 13,000. per kas. Dibayar beban iklan untuk bulan maret $ 20,000. Diterima dan dicatat ke perkiraan / faktur sebesar § 850,000 untuk sewa film bulan berjalan, pembayaran akan jatuh tempo pada tanggal 7 Juli. Dibayar listrik, air dan telepon $ 120,000. Dibayar upah karyawan $ 800,000. Diterima hasil penjualan karcis 1,050,000. Mencatat jumlah tambahan yang terhutang oleh si Betty Co. untuk setengah bulan, Penjualan untuk setengah bulan maret $ 700,000. Hasil ini seba- hagian telah diterima pada tanggal 16 Maret tahun berjalan. a. Buatlah ledger 4 kolom untuk PT. Betty Picture dengan judul dan nomor perkiraan sebagai berikut : 11. 13, 16. 19. 24, 41. 51. 53. 59. Kas 12. Piutang dagang Asuransi dibayar dimuka 14. Perlengkapan Peralatan 18. Gedung Tanah 21. Hutang dagang Hipotik 31. Modal saham Penjualan karcis 42. Pendapatan kontrak Beban upah 52. Beban sewa Beban iklan 54, Beban listrik, air dan telepon. Beban rupa-rupa. 2. Buatlah jurnal transaksi-transaksi tersebut dalam 2 kolom. 3. Postinglah dan siapkan neraca saldo per 31 Maret. 4, Hitunglah : Seluruh pendapatan yang tercatat dalam ledger. b. Seluruh beban yang tercatat dalam ledger. Data-data dibawah ini adalah kesalahan-kesalahan yang ditemukan dalam catatan suatu perusahaan : a. 1. Telah diterima pelunasan dari piutang $ 415,000. salah tercatat $ 514,000. tf Telah diterima pendapatan sewa $ 150,000. telah dicatat sebagai pendapatan bunga. Perusahaan telah mengembalikan perlengkapan kantor $ 20,000. yang dibeli secara Kredit, telah dijumal sebagai berikut : Piutang dagang $ 20,000 Perlengkapan kantor $ 20,000. Nn. Trining mengambil uang tunai $ 90,000. untuk keperluan pribadi, jumlah ini telah didebit sebagai beban upah. Diterima petunasan piutang sebesar $ 245,000. telah dicatat : Kas $ 245,000. Penjualan $ 245,000. Dibayar kreditur perusahaan $ 361,000. telah dicatat : Pembelian $ 316,000. Kas. $ 316,000. Dijual barang dagangan kepada PT. Ramayana secata kredit, $ 350,000 telah dicatat sebagai berikut : Hutang dagang PT. Ramayana 250,000 Penjualan 250,000 Dibayar beban rupa-rupa $ 10,000. salah dijumal sebelah debit pada beban iklan. Telah dikembalikan barang dagangan $ 100,000. yang dibeli secara kredit, oleh petugas akuntansi telah dijumal : Penjualan 10,000 Piutang dagang 10,000. 10. Tambahan investasi berupa wang tunai $ 2,000,000. salah dicatat sebagai kredit pada perkiraan Prive . Diminta : Buatlah prosedur perbaikan untuk jumal dan posting dari transaksi-transaksi diatas. Dibawah ini adalah neraca saldo dari buku Anacostic Laundry pada tanggal 31 Agustus 1988. 4 Acostic Laundry Neraca Saldo Agustus 31, 1988 Kas $ 1,700,000 a Piutang dagang 70,000 - Pick up 2,800,000 - Peralatan laundry 1,200,000 S Gedung 5,600,000 = Tanah 1,600,000 Hutang dagang _ $ 300,000 Modal Anacostic = 12,350,000 Jasa laundry S 1,600,000 Beban gaji 1,000,000 = Beban penyusutan pick up 85,000 = Beban penyusutan peralatan laundry 35,000 - Beban iklan 40,000 - Beban Listrik dan air 80,000 = Beban rupa-rupa 40,000 = $ 14,250,000 | $ 14,250,000 Diminta : a. Siapkanlah laporan operasi untuk bulan Agustus 1988. b. Buatlah jumal penutup untuk perkiraan nominal. ¢. Sajikanlah neraca per 31 Agustus 1988 dari Anacostic Picture. Perkiraan-perkiraan dari Dewi Service, sebuah perusahaan jasa pembersihan (clean- ing service) dengan saldo normal dari buku besar pada tanggal 1 Juli 1987 sebagai berikut : Kas $ 854,100 Piutang dagang 426,300 Perlengkapan kantor 14,400 Asuransi dibayar dimuka 17,400 Sewa dibayar dimuka - Otomobil 1,875,000 75 Peralatan pembersih 1,027,500 Peralatan kantor 315,600 Wesel bayar 720,000 Hutang dagang 255,600 Modal Dewi 3,554,700 Prive Dewi = Jasa pembersihan - Beban gaji - Beban iklan - Beban angkut - Beban rupa-rupa - Selama bulan Juli 1987, transaksi selengkapnya dari Dewi Service sebagai berikut : Juli 2. Dibayar sewa untuk jangka waktu 3 bulan $ 180,000. 4. Dibayar beban iklan $ 45,000 5. Dibeli peralatan pembersih $ 260,000 secara kredit. 6. Dibayar tunai pembelian perlengkapan kantor $ 27,500. 8. Dibeli peralatan pembersih $ 130,000 dengan menyerahkan dua lembar wesel nominal $ 30,000 per lembar dan sisanya per kas. 10. Diterima hasil jasa pembersihan $ 280,000. 12. Dibayar kewajiban $ 120,000. 15. Dibayar premi asuransi untuk jangka waktu 6 bulan $ 36,000. 17. Diterima hasil jasa $ 255,000. 18. Dibayar gaji karyawan $ 320,000. 18. Nn. Dewi mengambil tunai $ 100,000 untuk keperluan pribadi. 19. Dibayar beban angkut $ 10,500. 21. Diterima hasil jasa $ 262,000. 23. Dibayar kepada kreditur $ 90,000. 25. Dibeli peralatan pembersih $ 124,000 secara Kredit. 27. Dibayar gaji karyawan $ 320,000. 28. Dibayar beban listrik dan air $ 52,000. 30. Diambil tunai $ 100,000 untuk keperluan pribadi Nn. Dewi. 30. Diterima hasil jasa $ 145,000. Diminta : a, 76 Bukalah perkiraan-perkiraan dari buku besar Dewi Service. Tulislah saldo setiap perkiraan tanggal 1 Juli dan check mark ( V ) pada kolom reference. Untuk semua transaksi buatlah jumal dan posting 4 kolom Siapkan neraca percobaan dari Dewi service tersebut. Data berikut ini diambil dari Neraca saldo perusahaan “Si Manis” yang dimiliki oleh Sdri. Mailani pada tanggal 30 Mei 1985, Beban penyusutan gedung $ 204,000 Hutang bunga obligasi 27,000 Beban listrik dan air 104,000 Harga pokok penjualan 16,933,000 Laba penjualan aktiva tetap 65,000 Persediaan per 30 Mei 1985 1,465,500 Beban penjualan 44,500 Beban administrasi dan umum 27,400 Modal Meilani 6,050,000 Akumulasi penyusutan gedung 546,000 Prive Meilani 85,000 Penjualan 19,537,500 Potongan penjualan 96,000 Beban gaji 1,964,400 Pendapatan bunga 21,600 Beban asuransi 34,500 Pajak penghasilan 120,300 Beban angkut 89,750 Beban penghapusan piutang 108,000 Beban bunga hipotik 108,000 Hutang obligasi 3,000,000 Gedung 3,750,000 71

Anda mungkin juga menyukai