Anda di halaman 1dari 8

Manajemen Pengembangan dan Pelatihan

Identifikasi Masalah

Kelompok 3
Ikhtiar Telaumbanua
Marshinta Valentine
Supriyanto
Rini Octaria

1. Identifikasi Masalah dan penyebabnya

Masalah

Penyebab

Kemampuan mengajar guru


relatif rendah

Kurangnya keterampilan dan


pengetahuan guru
Kurangnya motivasi mengajar
guru
Tidak ada penyeleksian staf guru
yang terampil dan
berpengetahuan

Guru belum pernah diikutsertakan Belum adanya pelatihan yang


dalam pelatihan
diselenggarakan oleh
pemerintah/dinas pendidikan
setempat
Guru belum dapat menyusun soal
dengan baik/Soal-soal yang
diberikan kurang valid

Belum ada pelatihan untuk


menyusun soal yang valid

Fasilitas sekolah kurang lengkap


(media belajar hanya ada papan
tulis)

Ketidaktepatan alokasi dana


untuk sarana dan prasarana
sekolah

Insentif guru rendah

Ketidaktepatan alokasi dana


untuk sarana dan prasarana

Cara Pemecahan Masala

. Kemampuan mengajar guru relatif rendah


Pengadaan seminar motivasi mengajar berguna untuk
meningkatkan motivasi, mengatur mind set guru dalam
mengajar
Penyeleksian calon guru di suatu sekolah dengan
memperketat persyaratan mulai dari usia, latar belakang
pendidikan, hingga visi dan misi dalam mengajar di sekolah
berguna untuk menyeleksi guru dari berbagai segi persyaratan,
sehingga guru-guru yang terseleksi adalah benar-benar berasal
dari usia yang matang secara jumlah umur dan kematangan
mental, sampai kekesuaian latar belakang pendidikan dengan
mata pelajaran yang diajarnya
Pengadaan pelatihan kurikulum untuk mengetahui
komponen-komponen untuk kegiatan belajar mengajar dalam
kurikulum terbaru yang digunakan oleh pemerintah
Pengadaan pelatihan metode mengajar
Perbaikan pengawasan (monitoring guru yang mengajar)
Memberi reward kepada guru berprestasi

b. Guru belum pernah diikutsertakan dalam


pelatihan
Pengadaan pelatihan kurikulum
Pengadaan pelatihan metode mengajar
c. Guru belum dapat menyusun soal dengan baik
Pengadaan pelatihan membuat soal yang valid
d. Fasilitas sekolah kurang lengkap (media belajar
hanya ada papan tulis)
Menyusun kembali rencana anggaran untuk
sekolah dan pengadaan sarana-prasarana sekolah
Memperbaiki lingkungan sekolah

e. Soal-soal yang diberikan kurang


valid
Pengadaan pelatihan membuat soal
yang valid
f. Insentif guru rendah
Mengalokasikan dana dengan benar
sehingga ada rencana anggaran
untuk insentif guru

3. Contoh Solusi Pelatih


A. Pelatihan guna meningkatkan kompetensi guru mata pelajaran esensial di sekolah seperti :
Peningkatan Kompetensi Guru Mata Pelajaran Matematika di Kabupaten Sukajadi
Peningkatan Kompetensi Guru Mata Pelajaran Bahasa Inggris di Kabupaten Sukajadi
Peningkatan Kompetensi Guru Mata Pelajaran Fisika dan Kimia di Kabupaten Sukajadi
Pelatihan Pengembangan Mata Pelajaran Matematika di Kabupaten Sukajadi
Pelatihan Pengembangan Mata Pelajaran Bahasa Inggris di Kabupaten Sukajadi
Pelatihan Pengembangan Mata Pelajaran Fisika dan Kimia di Kabupaten Sukajadi
B. Pelatihan untuk membuat media belajar-mengajar
Workshop Informasi Teknologi Sebagai Media Belajar Siswa
Membuat Media Belajar Yang Menyenangkan Untuk Siswa Sekolah Menengah Pertama
C. Seminar untuk mengisnpirasi guru maupun siswa dalam meningkatkan kemampuan akademis
melalui perubahan metode belajar dan mengajar :
Metode Belajar-MengajarEfektif Demi Meningkatkan Kemampuan Kognitif Siswa
D. Pelatihan untuk guru demi mengetahui rancangan-rancangan pembelajaran dengan kurikulum
yang terbaru dan yang digunakan oleh pemerintah
Pelatihan Implementasi Kurikulum
E. Pelatihan untuk kepala sekolah/supervisor sekolah demi memperbaiki manajemen sekolah
Pelatihan Manajemen Sekolah Demi Meningkatkan Kualitas Sekolah

Solusi Non-Pelatihan
Meminta donasi dari pemerintah,
masyarakat, relawan untuk menyumbang
buku layak baca dan membuat perpustakaan
mini Sekolah Menengah Pertama
Mengubah sitting arrangement (mengatur
bentuk tempat duduk siswa menjadi bentuk
letter U atau setengah lingkaran) di kelas,
sehingga siswa tidak bosan dengan suasana
kelas dan lebih bisa berinteraksi dalam
kegiatan belajar mengajar

4. Pelatihan Yang Paling Penting


Untuk Dilaksanakan
Pelatihan yang paling penting untuk
dilaksanakan adalah
Seminar untuk menginspirasi guru
maupun siswa dalam meningkatkan
kemampuan akademis melalui
perubahan metode belajar dan
mengajar :
Metode Belajar-Mengajar Efektif Demi
Meningkatkan Kemampuan Kognitif Siswa

Anda mungkin juga menyukai