Anda di halaman 1dari 11

1

TIM KOMPETISI NASIONAL BETON


PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

1. PENDAHULUAN
Penggunaan beton di Indonesia menunjukkan peningkatan yang baik, akan
tetapi sebagian besar membutuhkan waktu dan pekerja yang cukup banyak dalam
pembuatannya. Pembuatan beton dengan cara demikian dirasa belum tepat bila
dilihat dari segi mutu maupun efisiensi produksinya, bahkan cenderung tidak
ramah lingkungan karena menggunakan semen yang relatif banyak. Oleh karena
itu, untuk mengurangi penggunaan semen, sekarang ini sedang dikembangkan
bahan kimia tambah yang ramah lingkungan.
Melihat pentingnya inovasi pembuatan beton dalam bidang konstruksi
maupun indsutri konstruksi itu sendiri, pengembangan dari akademisi maupun
mahasiswa sangat diperlukan. Salah satu yang dapat dilakukan untuk
mengembangankan inovasi tersebut adalah kompetisi dalam rancangan pembuatan
beton dengan) menggunakan Metode Self Compacted Concrete (SCC). Adanya
pengembangan inovasi pembuatan beton dengan metode SSC dari mahasiswa
tersebut, diharapkan dapat memberikan konstribusi terhadap cara pembuatan
beton maupun pengembangan bahan tambah beton yang tepat mutu, tepat
produksi, ramah lingkungan, serta efisiensi dalam biaya maupun waktu.
Melihat sebuah informasi tentang lomba inovasi beton dari media online
tentang kompetensi di bidang beton yang bertema High Quality and

Performance of Self Compacting Concrete yang diselenggarakan oleh


UNIVERSITAS SEBELAS MARET dalam kegiatan LOMBA INOVASI
BETON 2014. Kami mahasiswa prodi S1 Teknik Sipil, Jurusan Pendidikan
Teknik Sipil, Universitas Pendidikan Indonesia, merasa tertantang dan terpanggil
untuk mengikuti kompetisi tersebut dalam rangka untuk mengembangkan ide
serta inovasi baru yang kita harapkan.
2. LANDASAN HUKUM

2
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

UUD Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem


Pendidikan Nasional

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2004 Tentang


Penetapan Universitas Pendidikan Indonesia Sebagai Badan Hukum Milik
Negara

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2010 Tentang


Pengelolaan dan Penyelenggaraan Pendidikan

Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 124 Tahun 1999 Tentang


perubahan IKIP menjadi Universitas Pendidikan Indonesia

Keputusan Dirjen Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional


Republik Indonesia Nomor 26/Dikti/Kep/2002 Tentang Pelangggaran
Organisasi ekstra kampus atau PartaiPolitik dalam ekstra kampus

Ketetapan Majelis Wali Amanat UPI Nomor 001/TAP/MWA UPI/2009


Tentang pengesahan perubahan ART UPI

Keputusan Majelis Wali Amanat UPI Nomor 009/Kep/MWA UPI/2010


Tentang Pengangkatan Rektor UPI Masa Bakti 2010-2015

Keputusan Senat Akademik UPI Nomor 002/Senat-Akd/UPI/SK/VIII/2007


Tentang Pedoman Perilaku Mahasiswa UPI

Keputusan Rektor UPI Nomor 4935/H40/KM/2009 tentang Pembentukan


Komisi Disiplin Mahasiswa UPI Periode 2009/2010

SK. Mendikbud No. 155/U/1998 tentang Pedoman Umum Organisasi


Kemahasiswaan di Perguruan Tinggi.
Peraturan

Rektor

Universitas

Pendidikan

Indonesia

Nomor

8052/H40/HK/2010 tentang organisasi kemahasiswaan di lingkungan


Universitas Pendidikan Indonesia.
Program kerja Himpunan Mahasiswa Sipil FPTK UPI Periode 2012-2013
AD / ART HMS FPTK UPI Tahun 2012
Surat Mandat Ketua Umum HMS FPTK UPI

3
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

3. MAKSUD DAN TUJUAN


Maksud dan tujuan keikutsertaan mahasiswa prodi teknik sipil pada
Lomba Inovasi Beton 2014 adalah :
Memperoleh inovasi dalam membuat beton SCC sesuai dengan mutu yang
diharapkan dengan biaya yang memadai dan efisien.
Terciptanya arus informasi mengenai bidang Teknik Sipil diantara para
mahasiswa Teknik Sipil dari berbagai perguruan tinggi.
Mengharumkan nama baik Teknik Sipil UPI di kancah Nasional.

4. NAMA KEGIATAN
High Quality and Performance of Self Compacting Concrete
5. PELAKSANAAN LOMBA
Pelaksanaan Lomba kali ini di bagi kedalam dua babak, yaitu babak
penyisihan (merupakan kegiatan pra prancangan institusi masing-masing) dan
babak final (merupakan kegiatan presentasi hasil perancangan dihadapan panitia
lomba).
6. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Penyisihan
Tempat: Universitas Pendidikan Indonesia
Waktu

: 1 Agustus 20 September 2014

Briefing Final
Tempat: Universitas Sebelas Maret
Waktu

: 30 Oktober 2014

Mixing Day
Tempat: Universitas Sebelas Maret

4
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

Waktu

: 31 Oktober 2014

Final Day
Tempat: Universitas Sebelas Maret
Waktu

: 1 November 2014

7. DESKRIPSI KEGIATAN HIGH QUALITY AND PERFORMANCE


OF SELF COMPACTING CONCRETE
1. 1 Agustus 2014 Pendaftaran
2. 1 Oktober 2014 Pengumuman tim lolos grand final
3. 30 Oktober 2014 Briefing di Universtas Sebelas Maret Surakarta
4. 31 Oktober 2014 Pembuatan beton di Laboratorium bahan Universtas
Sebelas Maret Surakarta
5. 1 November 2014 Presentasi dan Pengumuman pemenang di Universtas
sebelas Maret Surakarta.
8. RENCANA KEGIATAN
Latihan Mixing
Dilaksanakan di Laboratorium Struktur, Jurusan Pendidikan Teknik
Sipil, Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan, Universitas
Pendidikan Indonesia, dengan melakukan berbagai kegiatan sebagai
berikut :
1. Pendidikan dan pelatihan oleh dosen pembimbing di laboratorium
Struktur dan Bahan Jurusan Pendidikan Teknik Sipil
2. Perancangan dan pembuatan benda uji untuk High Quality and
Performance of Self Compacting Concrete
Final
Dilaksanakan di Universitas Sebelas Maret, Surakarta.
1. Keberangkatan
Seluruh anggota tim ISOLA berangkat pada tanggal 29 Oktober
2014 malam bersama dosen pembimbing menuju Universitas
Sebelas Maret Surakarta menggunakan kereta api.
2. Babak Final

5
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

- Technical meeting di hari pertama bersama panitia LIB 2014


Universitas Sebelas Maret Surakarta
-

Pembuatan benda uji beton di Universitas Sebelas Maret


Surakarta

Presentasi dan pengetesan benda uji juga pengumuman


pemenang Lomba Inovasi Beton 2014.

3. Kepulangan
-

Seluruh anggota tim ISOLA berangkat bersama dosen


pembimbing menuju UPI Bandung menggunakan kereta api.

9. SUSUNAN PENDELEGASIAN
TIM :

Nama Tim
Nama Perguruan Tinggi
Nama Dosen Pembimbing
Nama Anggota Tim
1. Nama, NIM
2. Nama, NIM
3. Nama, NIM

: ISOLA
: Universitas Pendidikan Indonesia
: Ben Novarro B, S.T.,M.T.
:
: Anggi Galih Prima S, 1203607
: Irfan Fajar N, 1203609
: Mufqi Fauzi,1203897

10. RENCANA ANGGARAN BIAYA


A.
-

Kegiatan Praktik pra-lomba


Pendaftaran (Rp. 200.000 x 1tim)
Semen tiga roda (Rp. 70.000x 1zak)
Pasir (Rp. 175.000x 1 m3 )
Batu Split (Rp. 200.000x 1 m3 )
Sendok semen (Rp. 5000x 2)
Sarung Tangan dan Masker
Oli
Admixture

Rp.
Rp.
Rp.
Rp.
Rp.
Rp.
Rp.
Rp.

200.000,70.000,175.000,200.000,10.000,20.000,35.000,200.000,-

Bahan inovasi tambahan

Rp.

150.000,-

Subtotal 1

Rp. 1.060.000,-

6
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

B. Pembuatan Proposal
-

Kertas A4 (1 x Rp.30.000)

Rp. 30.000,-

Tinta

Rp. 100.000,-

Penjilidan ( 3buah x Rp.7000)

Rp. 21.000,Subtotal 2

C. Biaya Pembuatan Dokumentasi Perlombaan


- Dokumentasi (Pembuatan Video) Subtotal 3
D. Biaya Tambahan
- Biaya pemeliharaan alat
Laboratorium Struktur JPTS FPTK UPI
- Biaya konsumsi pra-lomba (3 orang , 3 hari)

Rp. 151.000,Rp.

300.000,-

Rp. 250.000,-

Rp. 150.000,Rp. 300.000,- +


Subtotal 4
Rp. 700.000,E. Kegiatan Final (Pembuatan Benda Uji untuk babak Final dan
Biaya tak terduga

keperluan pada saat final )


Kegiatan Praktik pra-Final
Semen tiga roda (Rp. 70.000x 1zak)
Sarung Tangan dan Masker
Oli
Biaya konsumsi pra-lomba (3 orang , 3 hari)

Pembuatan Tempat Beton

Rp. 150.000,Rp. 300.000,Subtotal 5

Rp. 70.000,Rp.
20.000,Rp.
35.000,-

Rp. 575.000,-

Kegiatan Final
Transportasi Bandung Solo , pulang pergi (Kereta Api kelas
Eksekutif)
1. Mahasiswa, 2x 6orang x Rp. 250.000,2. Dosen Pembimbing 2x1 Rp.250.000,-

Rp. 3.000.000,Rp. 500.000,-

Transportasi lokal di Solo


- 7 orang x 3 hari x Rp. 50.000,-

Rp. 1.050.000,-

7
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

Konsumsi
- 7 orang x 3 hari x Rp. 50.000,Penginapan
- 7orang x 3 hari x Rp. 60.000,Subtotal 6

Rp. 1.050.000,Rp. 1.260.000,- +


Rp. 6.860.000,-

Sehingga, jumlah total kebutuhan dana nya adalah :


Subtotal 1

= Rp. 1.060.000,-

Subtotal 2

= Rp. 151.000,-

Subtotal 3

= Rp. 300.000,-

Subtotal 4

= Rp. 700.000,-

Subtotal 5

= Rp. 575.000,-

Subtotal 6

= Rp. 6.860.000,-+
Rp.9.646.000,-

Total dana yang dibutuhkan adalah Rp.9.646.000,- ( Sembilan Juta enam


ratus empat puluh enam ribu rupiah )

9. PENUTUP
Demikianlah proposal kegiatan ini kami ajukan untuk selanjutnya dapat
menjadi bahan pertimbangan untuk terlaksananya kegiatan ini. Segala niat baik
kami tidaklah berarti apa apa tanpa dukungan dari berbagai pihak, mudah
mudahan dengan mengikuti kegiatan ini akan menambah eksistensi HMS FPTK
UPI khususnya dan UPI pada umumnya dikancah Nasional.

Ketua Tim Lomba,

Bandung, 7 Oktober 2014


Pembimbing,

Mufqi Fauzi N
NIM. 1203897

Ben Novarro B M.T.


NIP. 198011192009121003

8
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

Menyetujui,
Ketua Prodi Teknik Sipil S1 FPTK
UPI,

Wakil Dekan I FPTK UPI,

Drs. Rahmat Yusuf.,M.T.


NIP. 196404241991011001

Dr. Iwa Kuntadi, M.Pd.


NIP. 196208301988011002

BIODATA MAHASISWA
TIM ISOLA
1. Nama
: Mufqi Fauzi N
NIM
: 1203897
Tempat tanggal lahir : Bandung, 24 Oktober 1993
Program Studi
: Teknik Sipil S-1 2012
Alamat
: Jl. Sersan Surip 118/ 169 A
No. HP/telepon
: 085659022251
Email
: fauzimufqi@yahoo.com
2. Nama
NIM
Tempat tanggal lahir

: Anggi Galih Prima S


: 1203607
: Bandung, 4 November 1993

9
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

Program Studi
Alamat
No. HP/telepon
Email
3. Nama
NIM
Tempat tanggal lahir
Program Studi
Alamat
No. HP/telepon
Email

: Teknik Sipil S-1 2012


: Kp. Nusa Persada blok H no.10 Cimahi
: 085720046437
: anggichicharito@gmail.com
: Irfan Fajar N
: 1203609
: Purwakarta, 20 Maret 1995
: Teknik Sipil S-1 2012
: Jalan Cilimus RT 06/07 No.09 kota Bandung
: 085759131939
: irfan.fajar2@gmail.com

DAFTAR PESERTA LIB UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA


2014

10
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

PENGUMUMAN TIM YANG LOLOS KE FINAL

11
TIM KOMPETISI NASIONAL BETON
PRODI TEKNIK SIPIL S1
JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK SIPIL
FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
Jl. Dr. Setiabudhi No.229 Bandung 40154

Anda mungkin juga menyukai