Anda di halaman 1dari 18

Presentasi Kimia

Kelompok 2

Alfi Rohmatul Hamim(03)

Anggun Rezi Visilya

Dita Dwi Agustina

Mei Linda Ary P.

(06)
(13)

(21)

Bensin
Bensin

atau

gasoline/premium

yang

sering

terdiri

dari

kita

sebut

campuran

isomer heptana (C7H16) dan oktana (C8H18).


Merupakan salah satu fraksi minyak bumi
yang digunakan sebagai bahan bakar mesin
dan kendaraan bermotor.

Kualitas Bensin
Mutu bahan bakar bensin ditentukan oleh
jumlah ketukan (knocking) yang ditimbulkan.
Jumlah

ketukan

dinyatakan

dengan

nilai

oktan. Semakin tinggi mutu bensin, berarti


jumlah ketukan semakin sedikit, dan angka
oktannya semakin tinggi.

Mutu

bensin,

menggunakan

dapat

bilangan

oktan.

ditentukan
Semakin

besar bilangan oktan, maka kualitas bensin


semakin bagus.

Dalam menentukan bilangan oktan, digunakan standart


pembanding, contohnya :
1.

n-heptana
CH3 CH2 CH2 CH2 CH2 CH2 CH3
mempunyai bilangan oktan = 0

2.

Isooktana
CH3

CH3 C CH2 CH2 CH3

CH3
mempunyai bilangan oktan = 100

Rumus :

Zat Aditif pada Bensin


1.

TEL (Tetra Ethyl Lead)


rumus strukturnya :
C2H5

C2H5 Pb C2H5

C2H5

TEL
Penambahan 2-3 mL TEL ke dalam 1 galon bensin,
dapat menaikkan nilai oktan 15 poin. Kekurangan dari
penambahan TEL ini adalah dalam pembakaran bensin
akan menghasilkan oksida timah hitam yang keluar
bersama asap knalpot atau menempel pada mesin.
Sehingga bensin yang mengandung TEL ditambahkan
senyawa Etilen Bromida (C2H5Br). Dengan demikian yang
dihasilkan pada pembakaran bukan Pb tapi PbBr 2, yang
tidak berbahaya untuk kesehatan.

2.

MTBE (Methyl Tersier Buthyl Eter)


Rumus strukturnya :
CH3

CH3 O C CH3

CH3

MTBE
Selain TEL, ada juga MTBE (Methyl Tertiary
Buthyl

Ether).

Senyawa

ini

lebih

aman

daripada TEL karena tidak mengandung Pb


(timbale).

Namun,

senyawa

ini

juga

berpotensi mencemari lingkungan karena sulit


diuraikan oleh mikroorganisme.

3. Etanol
Etanol (C2H5OH) merupakan zat aditif yang
dapat

meningkatkan

efisiensi

pembakaran

bensin karena lebih unggul dibandingkan TEL


dan MTBE. Etanol tidak mencemari udara
dengan

Pb

(timbale)

dan

diruaikan mikroorganisme.

lebih

mudah

Dampak Pembakaran Bensin


terhadap Lingkungan
Pemakaian TEL pada bensin, selain mampu
mempercepat pembakaran bensin, ternyata juga
memberikan

dampak

negative.

Yaitu,

menghasilkan partikulat Pb dan knalpot yang


mengakibatkan pencemara udara, mengganggu
pernapasan,
belakang,

gigi

rapuh,

terhambatnya

kerusakan
kerja

enzim,

terganggunya pembetukan hemoglobin.

tulang
dan

Untuk mengganti TEL digunakan MTBE.


Namun

perlu

diketahui

bahwa

memakai

timbale atau bukan timbale, bensin tetap


merupakan penyebab polusi udara terbesar
karena mmerupakan sumber utama gas CO2.
CO2

dihasilkan

sempurna.

dari

proses

pembakaran

CO (karbon monoksida)
Ambang batas CO di udara adalah < 100
ppm. Udara dengan kadar CO > 100 ppm
menyebabkan sakit kepala dan cepat lelah.
Sedangkan pada kadar CO > 750 ppm dapat
menyebabkan

kematian.

Oleh

karena

itu,

jangan menyalakan mesin pada ruangan yang


tertutup.

NO (Nitrogen Monoksida)
Gas

nitrogen

monoksida

memiliki

sifat

tidak

berwarna, yang pada konsentrasi tinggi juga dapat


menimbulkan keracunan. Di samping itu, gas oksida
nitrogen juga dapat menjadi penyebab hujan asam.
Keberadaan gas nitrogen monoksida di udara
disebabkan

karena

gas

nitrogen

ikut

terbakar

bersama dengan oksigen, yang terjadi pada suhu


tinggi.

SO2 (belerang dioksida)


Gas belerang dioksida (SO2) mempunyai sifat
tidak berwarna, tetapi berbau sangat menyengat
dan dapat menyesakkan napas meskipun dalam
kadar rendah. Gas ini dihasilkan dari oksidasi atau
pembakaran belerang yang terlarut dalam bahan
bakar miyak bumi serta dari pembakaran belerang
yang terkandung dalam bijih logam yang diproses
pada industri pertambangan.

Penyebab terbesar berlebihnya kadar


oksida

belerang

pembakaran

di

batu

udara
bara.

adalah

pada

Akibat

yang

ditimbulkan oleh berlebihnya oksida belerang


memang tidak secara langsung dirasakan
oleh

manusia,

akan

terjadinya hujan asam.

tetapi

menyebabkan

Anda mungkin juga menyukai