Anda di halaman 1dari 6

COMPANY PROFILE

PT.CODECON

PT.CODECON
sinergy and trusted partner

VISI PERUSAHAAN
Menjadi perusahaan konsultan yang profesional dan terpercaya
dalam skala internasional

PENGALAMAN KERJA
2009
Implementasi Aplikasi Sistem Informasi Pengelolaan Aset Daerah Pemerintah Kabupaten Wonogiri
Implementasi Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian Pemerintah Kabupaten Wonogiri
Pengukuran Indeks Kepuasan Masyarakat Utilitas Kota Tahun 2009 Pemerintah Kotamadya DIY
Upaya Pengelolaan Lingkungan (UKL) Dan Upaya Pemantauan Lingkungan (UPL) Gowongan Inn Yogyakarta
Analisis Dampak Lalu Lintas Wisma Gowongan Inn, Yogyakarta
Perencanaan Pembangunan Wisma Gowongan Inn , Yogyakarta
Pengadaan Jasa Konsultasi Tenaga Ahli SIM Layanan & Monitoring Terintegrasi, PHKI Universitas Islam
Indonesia, Yogyakarta
Pengadaan Control Desk Panel Gedung Tower Bandara Adisutjipto PT. Angkasapura I Persero, Propinsi DIY
Rekondisi Digital Recorder System PT. Angkasapura I Persero Bandara Udara Adisutjipto, Yogyakarta
Penyusunan Sistem Manajemen Sumber Daya Manusia Ombudsman Republik Indonesia, Jakarta

MISI PERUSAHAAN
- Menjadikan potensi strategis sebagai keunggulan kompetitif
- Mengangkat potensi strategis agar memiliki bargaining position dan
bargaining power
- Menjadikan potensi strategis sebagai unsur utama pemandirian
- Menjadikan potensi strategis sebagai sumber untuk kesejahteraan masyarakat

Implementasi Aplikasi Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Daerah Pemerintah Kabupaten Wonogiri

2008
Pengukuran Batas Wilayah Desa Keburuhan Kecamatan Ngombol dengan Desa Harjobinangun
Kecamatan Grabag, Kabupaten Purworejo
Pengukuran Geodetik dan Pembuatan Peta Batas, Kabupaten Kebumen
Pengembangan Organisasi dan SDM Untuk Manajemen ICT Untuk Mendukung Operasional IHIS di
Dinas Kesehatan Propinsi DIY
Penyusunan Master Plan Jaringan Irigasi Kabupaten Klaten
Konsultasi Pengadaan dan Pemasangan Alat Pantau Gas Beracun di Kawasan Dieng, Semarang
Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang Ibukota Kabupaten Bima dan Sebagian Rencana Teknik
Ruang Kota Pusat Pemerintahan Wilayah Raba Kabupaten Bima
Perencanaan Pembangunan UPTD BLK-UKM, Disnakertrans Kabupaten Wonosobo

KLIEN KAMI
- Pemerintah Kabupaten Klaten
- Pemerintah Kabupaten Bojonegoro
- Pemerintah Kabupatan Kuningan
- Pemerintah Propinsi Sumatera Selatan
- Pemerintah Propinsi Lampung
- Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan
- Pemerintah Kabupaten Wonogiri
- Pemerintah Propinsi D.I Yogyakarta
- Pemerintah Kabupaten Purworejo
- Pemerintah Kabupaten Kebumen
- Pemerintah Kabupaten Wonosobo
- PT. Angkasa Pura I Yogyakarta
- Universitas Islam Indonesia Yogyakarta
- Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta
- Ombudsman Republik Indonesia
- Wisma Gowongan Inn, Yogyakarta
- Hotel The Kirana, Yogyakarta

TENTANG PERUSAHAAN

PT. Codecon merupakan Konsultan Manajemen Stratejik, Pengembangan Sumber Daya Sektor Publik dan Rekayasa Engineering
PT. Codecon berdiri dengan komitmen tinggi ikut serta mewujudkan
Pemerintah Daerah (Pemda) yang menerapkan prinsip-prinsip Good
Governance, serta menjalin kemitraan guna menfasilitasi
kebutuhan-kebutuhan lembaga sektor publik, BUMN dan BUMD
serta sektor privat dalam mendayagunakan potensi dan sumber
daya yang dimiliki secara maksimal, baik dan bijak
Didukung tenaga ahli yang berpengalaman dengan berbagai spesialisasi, PT. Codecon berkonsentrasi penuh pada kualitas layanan
jasa konsultan terbaik, profesional dan dapat dipercaya sehingga
terciptanya kerjasama yang baik dan berkelanjutan

PENGALAMAN KERJA

PRODUK KONSULTASI NON KONSTRUKSI


Sistem Informasi Pengelolaan

2011

PROFIL DAERAH (SIP-PROFILE)


- Standar SIPNAS
- Berbasis Web, Multi Akses, Multi User, User Friendly
- Ekspor/Impor Data Excel, Fleksibel Data

Pengembangan Sistem Informasi Geografis Potensi Daerah, Propinsi Lampung


Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Pelayanan Perijinan Terpadu, Kabupaten Kuningan
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Profil Daerah, Kabupaten Klaten
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Pendapatan Daerah, Kabupaten Klaten

Sistem Informasi Pengelolaan

PELAYANAN PERIJINAN TERPADU (SIP-PANDU)


- Sistem Pelayanan Terintegrasi
- Tersedia Layanan Kios-K Mandiri
- SMS Reminder & Alert System
- Berbasis Web, Multi Akses, Multi User, User Friendly

Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian, Kabupaten Klaten


Pengembangan Sistem Manajemen Perencanaan Pembangunan, Kabupaten Bojonegoro

Sistem Informasi Pengelolaan

Pengembangan Sistem Manajemen Kepegawaian, Kabupaten Bojonegoro

- Sistem Data Terintegrasi


- Berbasis Web, Multi Akses, Multi User, User Friendly
- Tersedia Paket Offline Maupun Online
- Ekspor/Impor Data Mudah & Cepat

Pengembangan Sistem Manajemen Aset Daerah, Kabupaten Bojonegoro

KINERJA PEMBANGUNAN (SIP-KINERJA)

Pengembangan Sistem Manajemen Pendapatan Daerah, Kabupaten Bojonegoro


Pengembangan Sistem Manajemen Pelayanan Perijinan Terpadu, Kabupaten Bojonegoro
Pengembangan Sistem Informasi Pengentasan Kemiskinan, Kabupaten Bojonegoro
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Monitoring Anggaran Daerah, Propinsi Sumatera Selatan

2010
Pengembangan Sistem Informasi Diklat Pemerintah Kabupaten Wonogiri

Sistem Informasi Pengelolaan

KEUANGAN DAERAH (SIP-KD)


- Sistem Data Terintegrasi ( dengan SIPSKPD,SIPAPBD,SIP Gaji, SIP AD, SIMPATDA, SIP BUD/KASDA, SI Eksekutif
- Multi Konfigurasi
- Jurnal Korolari Otomatis
- Beragam bentuk laporan akuntasi (singla/double entry)
- Parameter Laporan Berdasar Dokumen Terbit, Dokumen Pencarian & Akuntasi

Sistem Informasi Pengelolaan

SATUAN KERJA PEMERINTAH DAERAH (SIP-SKPD)


- Berdasar PP No. 58 Tahun 2005 dan PerMenDagri No. 59 Tahun 2007
- Tersedia fitur : Laporan Perpajakan, Penomoran Buku Kas Umum Otomatis, Jurnal Umum, Buku Besar
Neraca Saldo, Laporan Keuangan
- Terintegrasi dengan Akuntasi Pusat (SKPKD)

Pengembangan Sistem Informasi Pelayanan Terpadu, Kantor Pelayanan Terpadu, Kabupaten Wonogiri
Pengembangan Sistem Informasi Kinerja Pembangunan, Pemerintah Kabupaten Wonogiri
Pekerjaan Perencanaan Pembangunan Hotel The Kirana , Yogyakarta
Perencanaan Sistem Informasi Drainase, Dinas Pekerjaan Umum & ESDM, Propinsi DI Yogyakarta
Perbaikan PC-DEC Alpha Station TM 255, PT. Angkasa Pura I Kantor Cabang Bandar Udara Adisutjipto
Yogyakarta
Implementasi Sistem Informasi Kepegawaian Dinas Perhubungan, Kabupaten Bekasi

Sistem Informasi Pengelolaan

APBD (SIP-APBD)
- Menghasilkan Rumusan Standar Harga yang beragam
- Fasilitas duplikasi anggaran murni untuk membantu mempercepat proses perubahan anggaran
- Sentralisasi & Desentralisasi SKPD
- Ragam Laporan : KUA, PPAS, Rencana Kerja & Anggaran (RKA) SKPD & PPKD
- Penyusunan Perda APBD / Perubahan APBD

PRODUK KONSULTASI NON KONSTRUKSI


Sistem Informasi Pengelolaan

KEPEGAWAIAN DAERAH
- Kemampuan menyimpan database pegawai dalam jumlah besar
- Otomatisasi Pembuatan Struktur Organisasi
- Terintegrasi dengan sistem penggajian
- Fasilitas Ekspor Data Ke Microsoft Word / Excell
- Singel / Multi User
- Tersedia Dalam Bentuk Aplikasi Desktop Atau Berbasis Web

PRODUK KONSULTASI KONSTRUKSI


CONTROL PANEL LIGHTING BANDARA
PT. ANGKASA PURA I YOGYAKARTA

Sistem Informasi Pengelolaan

MUSRENBANG

- Sistem Data Berbasis Web Terintegrasi


- Tersedia Fitur Berbasis Sistem Informasi Geografi ( SIG )
- Tersedia Modul Pengelolaan, Analisa Data dan Sistem Pelaporan Terpadu

Sistem Informasi Pengelolaan

BARANG DAERAH

PEMBUATAN TAPAL BATAS

Peta Tapal Batas Kabupaten Kebumen Dengan


Kabupaten Purworejo Propinsi Jawa Tengah

- Meliputi kegiatan Perencanaan , Pengadaan, Pemeliharaan, Mutasi, Inventarisasi, Pemanfaatan, Penghapusan


- Tersedia Fitur Berbasis Sistem Informasi Geografi ( SIG )
- Tersedia Modul Pengelolaan, Analisa Data dan Sistem Pelaporan Terpadu

Sistem Informasi Pengelolaan

PENDAPATAN & RETRIBUSI DAERAH (SIP-PATDA)


- Meliputi pengelolaan bagi Wajib Pajak & Wajib Retribusi
- Meliputi pendataan Retribusi, Hotel, Bahan Galian C, Pajak Air Bawah Tanah, Pajak Hiburan, Pajak Restoran,
Parkir, Pajak Sarang Burung Walet, Penggunaan Energi Listrik
- Berbasis Web, Multi Akses

Sistem Informasi Manajemen

ANALISA STANDAR BELANJA (SIM-ASB)


- Berbasis Web, Multi Akses, Multi User
- Dapat disesuaikan dengan ASB masing-masing SKPD
- Mampu mengelola beragam jenis kegiatan

Sistem Informasi Manajemen

RUMAH SAKIT

- Multi Akses, Multi User


- Tersedia Modul Rekam Medik, Keuangan, Farmasi, Kepegawaian, Informasi Eksekutif
- Mampu mengelola beragam jenis kegiatan

PERENCANAAN PEMBANGUNAN
HOTEL THE KIRANA & WISMA GOWONGAN INN

MASTERPLAN JARINGAN IRIGASI


Peta Jaringan Irigasi Kabupaten Klaten

HUBUNGI KAMI
Segera hubungi kami untuk mendapatkan informasi dan pelayanan terbaik kami

Still Hungry, Still Foolish


Steve Jobs

DAFTAR ISI

Tentang Perusahaan
Visi & Misi Perusahaan
Produk Konsultasi Konstruksi
Produk Konsultasi Non Konstruksi
Pengalaman Kerja
Klien Kami
Hubungi Kami

PT.CODECON
Jalan Beo 54 Mrican Depok Sleman Yogyakarta 55281
Telepon/Fax : +62-274-554357
Email : service@ptcodecon.com
Website : www.ptcodecon.com

Anda mungkin juga menyukai