Anda di halaman 1dari 3

KEPANITERAAN KLINIK

STATUS ILMU PENYAKIT MATA


FAKULTAS KEDOKTERAN UKRIDA
RUMAH SAKIT MATA Dr. YAP YOGYAKARTA
NOTULEN BIMBINGAN

HARI & TANGGAL: Kamis, 13 November 2014


JAM
: 10.15
TEMPAT
: Ruang Pendidikan
NAMA PESERTA
: Semua coass UKRIDA
DOKTER PEMBIMBING : dr. Nunuk Maria Ulfah,SpM
MATERI YANG DI BERIKAN : Mata Merah
Konju
ngtivitis

Inside
ns

Sangat
sering
2 mata

Kerati
tis

Uveiti
s

Glauk
oma
Akut

Sering

Sering

Jarang

1
mata

1
mata

1
mata

Berair
/
purule
n

Tidak
ada

Tidak
ada

Sanga
t
kabur

Berat

Sekret

Sedan
g sp
banya
k
sekali

Pengli
hatan

Norma
l

Kabur

Agak
kabur

Rasa
sakit

Tidak
ada

Sedan
g
berat

Sedan
g

Merah
Konju
ngtiva

Injeksi
konjun
gtiva

Perikor
neal
injeksi

Perikor
neal
injeksi

Perikor
neal
injeksi

Keruh
/
oedem

Korne
a

Jernih

Keruh

Jernih
/
keratik
presipi
tat

Ukura
n
pupil

Norma
l

Norma
l

Kecil /
sineki
a

Lebar

Norma
l

Norma
l/
hipopi
on

Keruh
/ flare
sel

Dangk
al /
jernih

Norma
l

Norma
l/
menin
gkat /
menur
un

Tinggi

Kamer
a
anteri
or

Tekan
an
bola
mata

Norma
l

Konjungtivitis
Sekret merupakan kotoran mata yang menjadi konjuntivitis maupun keratitis.
Pada anamnesis ditanyakan pernah seperti ini seblumnya. Digunakan tes kapas
basah tekan di mata ditarik, apabila seperti benang-benang mucus merupakan
alergi, bukan benang-benang, meresap tidak berubah, serous ialah virus. Apabila
bukan seperti benang-benang berubah warna kuning, purulent, ialah bakteri.
Kekeruhan Kornea
1. Infiltrat karena kekeruhan radang (putih/abu-abu, stelart, cabang).
Apabila tidak sembuh sempurna menjadi sikatriks
2. Sikatrik nebula adalah yang paling kecil, untuk melihat dapat dipakai
senter dan loop. Makula kornea lebih besar daripada nebula, dapat
dilihat dengan senter. Leukoma paling besar dapat dilihat dari jauh.
3. Oedem tidak rapat tidak rata tidak licin
4. Korpus alienum berupa pasir, besi

5. Neovaskularisasi, kornea merupakan transparan jernih darah dan


avascular karena cukup lama menjadi ulkus menyebabkan adanya
pembuluh darah baru
6. Blood staining, Kornea seharusnya transparan. Warna merah
coklat/pigmen darah endotel iris perdarahan. Koa terdapat darah
menyebabkan terhambatnya aquos, TIO meningkat. Mendorong darah
menempel ke endotel
7. Keratik presipitat Yang menempel adalah sel-sel radang uveitis koroid
8. Ulkus kornea Karena gigi infeksi, keratitis meluas ke dalan
9. Degenerasi Umur/sistemik penykit pelan-pelan biasanya dua mata

Ektoprion Melengkung keluar tidak bisa menutup semupurna, oftalmus


keratitis
Enoprion Mengarah keldalam, trichiasis keratitis konjungtivitis
Ptosis tidak bisa membuka karena otot saraf dan mekanis bermasalah
Eksotalfmos terdorong mata kedepan pupil, pupil menjadi miring bisa menjadi
diplopia
Ptosis mata ambles, mengecil kornea mengecil, sikatriks besar perforasi
GO konjuntiva GO Uretritis GO, kencing nanah, self infection agak panas.
Progresif merah cepat. Sekret kental seperti susu banyak.
Vernal konjuntivitis Merah muda, vernalis, bentol-bentol gatal sekali, sembuh
dengan steroid
Granuloma Hordeulum pecah tidak sembuh dan infeksi
Bowen disease Keganasan Bulbi kornea perlengketan
Pterygium Jinak, disebabkan alergi debu dan panas. Progresif
Xerotalfmitis avitaminosis A seperti rabun senja
Trakoma Tidak licin berfolikel merah.

Anda mungkin juga menyukai