Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat
dan kasih sayang-Nya, penulis dapat menyelesaikan proposal UMKM ini tepat pada waktunya.
Adapun tujuan dari pembuatan proposal ini untuk memahami kegiatan usaha UMKM
lebih baik lagi dan bagaimana suatu usaha mendapatkan dana untuk modal kerja operasional.
Dengan segala kerendahan hati, penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak
yang telah membantu dan mendukung dalam penulisan proposal UMKM. Penulis juga
menyadari bahwa penulisan proposal UMKM ini maish jauh dari sempurna, oleh karena itu
kritik dan saran kami harapkan kepada semua pihak untuk penyempurnaan proposal UMKM ini.
Penulis berharap semoga proposal UMKM ini memberikan manfaat yang besar bagi kita
semua yang membutuhkannya.

Jakarta,

Juni 2015

Penulis

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .................................................................................................. i


DAFTAR ISI .................................................................................................................. ii
BAB I : PENDAHULUAN
1.1 Analisis Situasi ........................................................................................ 01-02
BAB II : TARGET DAN LUARAN
2.1 Tujuan ............................................................ 03
2.2 Manfaat . 03
2.3 Target ............................. 03
BAB III : METODE PELAKSANAAN
3.1 Rencana Aksi pada Pabrik Tahu ...... 04
3.2 Metode Pelaksanaan Pasca Aksi ...... 04

BAB IV : BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN


4.1
4.2
4.3
4.4

Biaya Pengeluaran Produk Inovasi Tahu ..... 05


Biaya Operasional 05
Biaya Pemasukan . 06
Jadwal Kegiatan ... 06

ii

Anda mungkin juga menyukai