Anda di halaman 1dari 6

CATATAN 3

Disain dan Analisis Keamanan Jaringan

“UTP (Unshielded twisted-pair) Dan Fiber Obtik”

YULIA ANGGRAINI

91718/07

PEND. TEKNIK INFORMATIKA (S1)

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

2010
1. UTP (Unshielded twisted-pair)

Kabel UTP itu adalah kabel khusus buat transmisi data. UTP, singkatan dari
“Unshielded Twisted Pair”. Disebut unshielded karena kurang tahan terhadap
interferensi elektromagnetik. Dan disebut twisted pair karena di dalamnya terdapat
pasangan kabel yang disusun spiral alias saling berlilitan. Ada 5 kategori kabel UTP.
Dari kategori 1 sampai kategori 5. Untuk jaringan komputer yang terkenal adalah
kategori 3 dan kategori 5.

Kategori 3 bisa untuk transmisi data sampai 10 mbps, sedang kategori 5


sampai 100 mbps. Kalau hanya buat misalnya jaringan komputer di kantor atau
kampus atau warnet, paling hemat ya menggunakan yang kategori 3. Itu sudah lebih
dari cukup.

a. Tipe Cross

Untuk tipe cross itu digunakan untuk menyambungkan langsung antar dua PC,
atau yang umumnya digunakan untuk menyambungkan antar hub. (misalnya karena
colokan di hubnya kurang). Cara pemasangannya juga sebenarnya mudah, sama
seperti tipe straight, pin yang digunakan juga sebenarnya hanya 4 pin saja, yaitu pin 1,
2, 3 dan 6. Yang berbeda adalah cara pasangnya. Kalau pada tipe cross, pin 1
disambungkan ke pin 3 ujung yang lain, pin 2 ke 6, pin 3 ke 1 dan pin 6 ke 2.
Praktisnya begini, pada ujung pertama Anda bisa susun pinnya sesuai standar untuk
yang tipe “straight”, sementara itu di ujung yang lain Anda susun pinnya sesuai
standar buat tipe “cross”.
Susunan kabel cross adalah:
1.Putih Hijau
2.Hijau
3.Putih Orange
4.Biru
5.Putih Biru
6.Orange
7.Putih Cokelat
8.Cokelat

Seperti Gambar Dibawah Ini:

b. Tipe Straight

Kabel Straight digunakan pada saat ingin menghubungkan antara computer dan hub
ataupun sebaliknya.Dengan kata lain metode ini digunakan ketika kita akan
menghubungkan 2 komputer ataupun lebih,tapi melalui perantara seperti hub ataupun
switch.

Susunan Kabel Straight adalah:

1.Putih Orange dengan Putih Orange


2. Orange dengan Orange

3. Putih Hijau dengan Putih Hijau

4.Biru dengan Biru

5.Putih Biru dengan Putih Biru

6.Hijau dengan Hijau

7.Putih Cokelat dengan Putih Cokelat

8.Cokelat dengan Cokelat

Seperti Gambar Dibawah Ini :


2. FIBER OPTIK

Kabel fiber optic merupakan kabel jaringanyang dapat mentransmisi cahaya.


Dibandingkan dengan jenis kabel lainnya, kabel ini lebih mahal. Namun, fiber optic
memiliki jangkauan yang lebih jauh dari 550 meter sampai ratusan kilometer, tahan
terhadap interferensi elektromagnetik dan dapat mengirim data pada kecepatan yang
lebih tinggi dari jenis kabel lainnya. Kabel fiber optic tidak membawa sinyal elektrik,
seperti kabel lainnya yang menggunakan kabel tembaga. Sebagai gantinya, sinyal
yang mewakili bit tersebut diubah ke bentuk cahaya.

Kabel fiber optic terdiri dari dua jenis, yang dikenal sebagai single mode dan
multi mode. Kabel single mode dapat menjangkau jarak yang lebih jauh dann hanya
mengirim satu sinyal pada satu waktu. Kabel multimode mengirim sinyal yang
berbeda pada saat yang bersamaan, mengirim data pada sudut refraksi yang berbeda
pada saat yang bersamaan, mengirim data pada susut refraksi yang berbeda. Kabel
single mode dapat menjangkau ratusan kilometer sedangkan kabel multimode
biasanya hanya mencapai 550 meter atau kurang.

Konektor kabel fiber optic terdiri dari dua jenis-konektor model ST yang berbentuk
lingkaran dan konektor SC yang berbentuk persegi. Penggunaan kabel ini harus
disesuaikan dengan jenis perangkat yang anda gunakan karena mereka mungkin
berbeda.

DAFTAR PUSTAKA

http://www.google.com/Belajar sendiri pasang kabel UTP untuk jaringan «


myDeden.Kom.htm. akses,23 Maret 2010
http://www.google.com/Susunan Warna Kabel UTP Jaringan _ Review dan Artikel.htm.
akses,23 Maret 2010
http://www.google.com/category14_1.htm. akses,23 Maret 2010
http://www.google.com/perbedaan-kabel-jenis-cross-dan.html. akses,23 Maret 2010

Anda mungkin juga menyukai