Anda di halaman 1dari 18

PENGARUH PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP KESIAPSIAGAAN

TENAGA KESEHATAN PUSKESMAS KAMPUNG BARU MENGHADAPI


BENCANA BANJIR DI KECAMATAN MEDAN MAIMUN

TESIS

Oleh

AGUSTINA BORU GULTOM


107032096/IKM

PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT


FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2012

Universitas Sumatera Utara

THE INFLUENCE OF KNOWLEDGE AND ATTITUDE ON THE HEALTH


WORKERS PREPAREDNESS AND COMPLETE ALERTNESS IN
ANTICIPATING FLOOD AT KAMPUNG BARU PUSKESMAS,
MEDAN MAIMUN SUBDISTRICT

THESIS

By

AGUSTINA BORU GULTOM


107032096/IKM

MAGISTER OF PUBLIC HEALTH STUDY PROGRAM


FACULTY OF PUBLIC HEALTH
UNIVERSITY OF SUMATERA UTARA
MEDAN
2012

Universitas Sumatera Utara

PENGARUH PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP KESIAPSIAGAAN


TENAGA KESEHATAN PUSKESMAS KAMPUNG BARU MENGHADAPI
BENCANA BANJIR DI KECAMATAN MEDAN MAIMUN

TESIS

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat


untuk Memperoleh Gelar Magister Kesehatan (M.Kes)
dalam Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat
Minat Studi Manajemen Kesehatan Bencana
pada Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Sumatera Utara

Oleh

AGUSTINA BORU GULTOM


107032096/IKM

PROGRAM STUDI S2 ILMU KESEHATAN MASYARAKAT


FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2012

Universitas Sumatera Utara

Judul Tesis

Nama Mahasiswa
Nomor Induk Mahasiswa
Program Studi
Minat Studi

: PENGARUH PENGETAHUAN DAN


SIKAP TERHADAP KESIAPSIAGAAN
TENAGA KESEHATAN PUSKESMAS
KAMPUNG BARU MENGHADAPI
BENCANA BANJIR DIKECAMATAN
MEDAN MAIMUN
: Agustina Boru Gultom
: 107032096
: S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat
: Manajemen Kesehatan Bencana

Menyetujui
Komisi Pembimbing

(Prof. dr. Amri Amir, Sp.F, DFM, S.H)


Ketua

(Suherman, S.K.M. M.Kes)


Anggota

Dekan

(Dr. Drs. Surya Utama , M.S)

Tanggal Lulus

: 9 Agustus 2012

Universitas Sumatera Utara

Telah Diuji
Pada Tanggal

: 9 Agustus 2012

PANITIA PENGUJI TESIS


Ketua
: Prof. dr. Amri Amir, Sp.F, DFM, S.H
Anggota
: 1. Suherman, S.K.M. M.Kes
2. Ir. Indra Chahaya, M.Si
3. dr. Rumondang Pulungan, M.Kes

Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN

PENGARUH PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP KESIAPSIAGAAN


TENAGA KESEHATAN PUSKESMAS KAMPUNG BARU MENGHADAPI
BENCANA BANJIR DI KECAMATAN MEDAN MAIMUN

TESIS

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam tesis ini tidak terdapat karya yang
pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan
sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah
ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam
naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Medan, September 2012

Agustina Boru Gultom


107032096/IKM

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
Puskesmas Kampung Baru Kecamatan Medan Maimun sebagai sarana
pelayanan kesehatan tingkat pertama merupakan ujung tombak pelayanan kesehatan
masyarakat yang bertanggungjawab diwilayah kerjanya dan dibutuhkan dalam
pengendalian resiko bencana dibidang kesehatan.
Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh pengetahuan dan sikap
terhadap kesiapsiagaan tenaga kesehatan Puskesmas Kampung Baru menghadapi
bencana banjir di Kecamatan Medan Maimun pada tahun 2012. Jenis penelitian
adalah survey eksplanatori, dengan populasi adalah seluruh tenaga kesehatan
Puskesmas Kampung Baru yang dijadikan sampel berjumlah 22 orang. Pengumpulan
data dilakukan dengan kuesioner, pengamatan, wawancara dan wawancara
mendalam. Analisis dilakukan dengan uji eksak fisher dan regresi logistik.
Dari hasil analisis bivariat dengan uji eksak fisher dan analisis multivariat
dengan regresi logistik berganda disimpulkan bahwa variabel pengetahuan memiliki
hubungan dan pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kesiapsiagaan tenaga
kesehatan Puskesmas Kampung Baru menghadapi bencana banjir dengan nilai
signifikansi < 0,05. Sedangkan variabel sikap tidak memiliki hubungan dan pengaruh
terhadap kesiapsiagaan tenaga kesehatan Puskesmas Kampung Baru menghadapi
bencana banjir dengan nilai signifikasi > 0,05. Hasil wawancara, indepth interview
dan observasi menunjukkan bahwa ketersediaan fasilitas, ketersediaan SOP
penanganan gawat darurat dan rujukan, dukungan kebijakan dan komitmen staf
merupakan faktor lain yang kemungkinan turut memengaruhi kesiapsiagaan tenaga
kesehatan Puskesmas Kampung Baru menghadapi bencana banjir.
Disarankan agar tenaga kesehatan meningkatkan pengetahuan dan tindakan
mengenai kesiapsiagaan menghadapi bencana banjir melalui berbagai cara seperti
melalui buku atau pedoman, internet, seminar, konferensi dan pelatihan atau simulasi
mengenai penanggulangan bencana banjir dan penanganan gawat darurat yang
difasilitasi Manajemen Dinas Kesehatan Kota Medan serta melalui kerjasama dengan
pihak terkait.

Kata kunci : Pengetahuan, Sikap, Kesiapsiagaan , Tenaga Kesehatan, Bencana

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT

Kampung Baru Puskesmas (Public Health Center), Medan Maimun


Subdistrict, as the first grade of health service facility, is the spearhead of public
health service which has the responsibility in its working area since it is needed to
control the health risk incident.
The aim of the research was to analyze the influence of knowledge and
attitude on the health workers preparedness and complete alertness at Kampung
Baru Puskesmas in anticipating flood at Medan Maimun Subdistrict in 20012. The
type of the research was an explanatory survey. The population was 22 health
workers who were on duty at Kampung Baru Puskesmas. The data were gathered by
distributing questionnaires and conducting observation, interviews, and in depth
interviews and analyzed by conducting exact fisher test and logistic regression test.
The results of bivatriate analysis with exact fisher test, multivatriate, and
multiple logistic regression analyses showed that the variable of knowledge had
positive and significant correlation and influence on the health workers
preparedness and complete alertness at Kampung Baru Puskesmas in anticipating
flood with the significance value of <0.05, whereas the variable of attitude did not
have any correlation and influence on the health workers preparedness and
complete alertness at Kampung Baru Puskesmas in anticipating flood with the
significance value of >0.05. The results of the in depth interviews and observation
showed that the availability of facilities, the availability of SOP in handling
emergency situation and reference, and the supporting policy and commitment of the
staffs constituted other factors which probably influenced the health workers
preparedness and complete alertness at Kampung Baru Puskesmas in anticipating
flood.
It is recommended that the health workers should increase their knowledge
and activity about the preparedness and complete alertness in anticipating flood
through various ways, such as consulting books, guidelines and internet, attending
seminars, conferences, and trainings or simulations dealing with flood, and handling
emergency, facilitated by the Management of the Health Service, Medan, through the
cooperation with the parties concerned.

Keywords: Knowledge, Attitude, Preparedness and Complete Alertness, Health


Workers, Disasters

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena
dengan rahmatNya penulis dapat menyelesaikan tesis ini yang merupakan salah satu
kewajiban yang harus dipenuhi dalam menyelesaikan pendidikan pada Program Studi
S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Minat Studi Manajemen Kesehatan Bencana Fakultas
Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara (USU) Medan.
Tesis ini berjudul : Pengaruh Pengetahuan dan Sikap terhadap
Kesiapsiagaan Tenaga Kesehatan Puskesmas Kampung Baru Menghadapi
Bencana Banjir di Kecamatan Medan Maimun.

Sesungguhnya tesis ini tidak

akan terwujud tanpa izin dari Tuhan Yang Maha Kuasa, serta bantuan dari semua
pihak yang telah membantu penulis dalam mengatasi segala kendala dalam tesis ini.
Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis sampaikan penghargaan dan ucapan
terima kasih yang setulusnya kepada :
1. Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM & H, M.Sc (CTM), Sp.A(K), selaku Rektor
Universitas Sumatera Utara Medan.
2. Dr. Drs. Surya Utama, M.S, selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Sumatera Utara Medan.
3. Prof. Dr. Dra. Ida Yustina, M.Si, selaku Ketua Program Studi S2 Ilmu Kesehatan
Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara Medan.

Universitas Sumatera Utara

4. Dr. Ir. Evawany Aritonang, M.Si, selaku Sekretaris Program Studi S2 Ilmu
Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera
Utara Medan.
5. Prof. dr. Amri Amir, Sp. F, DFM, S.H, selaku pembimbing satu dan Suherman,
S.K.M. M.Kes, selaku pembimbing dua yang telah banyak meluangkan waktu dan
kesempatan dalam membimbing dan memberikan masukan demi kesempurnaan
tesis ini.
6. Ir. Indra Chahaya, M.Si, selaku penguji satu dan dr. Rumondang Pulungan,
M.Kes, penguji dua yang telah banyak memberikan saran dan masukan demi
kesempurnaan tesis ini.
7. Seluruh staf pengajar pada Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas
Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara (USU) Medan.
8. Kepala Dinas Kesehatan Kota Medan beserta staf yang telah memberikan izin
kepada peneliti untuk melakukan penelian.
9. Kepala Puskesmas Kampung Baru beserta staf yang telah memberi kesempatan
kepada peneliti untuk melakukan penelitian.
10.Direktur Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Sumatera Utara beserta
staf

yang telah memotivasi dan memberi kesempatan kepada penulis untuk

melanjutkan pendidikan ini.


11.Kedua orangtua penulis, yaitu Ayahanda V.Gultom dan Ibunda N.Sirait dan Ibu
mertua T.Sitorus, abang, kakak dan adik untuk dukungan dan doa yang tiada
hentinya mendukung penulis dalam menjalani pendidikan.

Universitas Sumatera Utara

12.Suami tercinta Sukarto Karo-Karo dan ananda Tabita Angelica Karo-Karo, yang
penuh perhatian, kesabaran, pengorbanan serta doa dalam mendukung dan
memotivasi penulis dalam menjalani pendidikan.
13.Seluruh rekan di Program Studi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat angkatan 2010
Minat Studi Manajemen Kesehatan Bencana Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Sumatera Utara Medan yang telah memberikan dorongan dan
dukungan selama menjalani pendidikan dan selama menyelesaikan tesis ini.
Akhirnya penulis menyadari bahwa tesis ini banyak kekurangannya, karena
penulis menyadari bahwa tidak ada satupun karya dari tangan manusia yang lahir
dalam keadaan sempurna, maka segala kritik dan saran yang bersifat membangun dari
berbagai pihak sangat penulis harapkan.

Medan, September 2012


Penulis

Agustina Boru Gultom


107032096/IKM

Universitas Sumatera Utara

RIWAYAT HIDUP

Agustina Boru Gultom, lahir pada tanggal 23 Agustus 1973 di Tanjung


Pinang Riau, anak ketiga dari lima bersaudara dari pasangan Ayahanda V. Gultom
dan Ibunda N.Sirait. Pendidikan formal penulis dimulai dari SD Negeri 030 Tanjung
Pinang Riau selesai pada tahun 1985, SMP Negeri 7 Tanjung Pinang Riau selesai
pada tahun 1988, SMA Negeri 1 Tanjung Pinang Riau selesai pada tahun 1991,
Pendidikan Ahli Madya Keperawatan DepKes RI Medan selesai pada tahun 1994,
Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran
Bandung selesai pada tahun 2000.
Penulis mulai bekerja sebagai tenaga honorer di RSAL dr. Midiyato S
Tanjung Pinang Riau dari tahun 1995 sampai dari 1996. Sejak tahun 1996 penulis
sampai sekarang bekerja sebagai fungsional dosen

di Politeknik Kesehatan

Kementerian Kesehatan Sumatera Utara. Penulis juga pernah mengajar dibeberapa


pendidikan swasta sebagai dosen tidak tetap seperti Akper Wirahusada, Akper Sari
Mutiara, Fakultas Non Gelar Kesehatan Universitas Darma Agung, dan dari tahun
2008 sampai sekarang di STIKes Sumatera Utara.
Penulis mengikuti pendidikan lanjutan di Program Studi S2 Ilmu Kesehatan
Masyarakat minat studi Manajemen Kesehatan Bencana, Fakultas Kesehatan
Masyarakat Universitas Sumatera Utara sejak tahun 2010 dan menyelesaikan studi
pada tahun 2012.

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

Halaman
ABSTRAK .
ABSTRACT
KATA PENGANTAR ...
RIWAYAT HIDUP ...
DAFTAR ISI .
DAFTAR TABEL .
DAFTAR GAMBAR ....
DAFTAR LAMPIRAN ....

i
ii
iii
vi
vii
ix
xi
xii

BAB 1. PENDAHULUAN
1.1 Latar belakang .
1.2 Permasalahan ..
1.3 Tujuan Penelitian
1.4 Hipotesis .
1.5 Manfaat Penelitian ..

1
6
7
7
7

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA


2.1 Bencana Banjir
2.2 Kesiapsiagaan .
2.3 Teori Pembentukan Kesiapsiagaan .
2.4 Faktor-faktor yang Memengaruhi Kesiapsiagaan Tenaga
Kesehatan Menghadapi Bencana
2.5 Landasan Teori ...
2.6 Kerangka Konsep
BAB 3. METODE PENELITIAN
3.1 Jenis Penelitian ...
3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian .
3.3 Populasi dan Sampel ..
3.4 Metode Pengumpulan Data
3.5 Variabel dan Definisi Operasional .
3.6 Metode Pengukuran ...
3.7 Metode Analisis Data ..

8
11
30
32
36
38

39
39
40
40
45
47
47

Universitas Sumatera Utara

BAB 4. HASIL PENELITIAN


4.1 Deskripsi Lokasi Penelitian ....
4.2 Analisis Univariat ...
4.3 Analisis Bivariat .
4.4 Analisis Multivariat.
4.5 Hasil Wawancara
4.6 Hasil Pengamatan .......
BAB 5. PEMBAHASAN
5.1 Hubungan Karakteristik Tenaga Kesehatan Puskesmas
Kampung Baru dengan Pengetahuan Mengenai
Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Banjir di Kecamatan
Medan Maimun
5.2 Hubungan Karakteristik Tenaga Kesehatan Puskesmas
Kampung Baru dengan Sikap Mengenai Kesiapsiagaan
Menghadapi Bencana Banjir di Kecamatan Medan
Maimun ..
5.3 Pengaruh Pengetahuan terhadap Kesiapsiagaan Tenaga
Kesehatan Puskesmas Kampung Baru Menghadapi
Bencana Banjir di Kecamatan Medan Maimun ..
5.4 Pengaruh Sikap terhadap Kesiapsiagaan Tenaga
Kesehatan Puskesmas Kampung Baru Menghadapi
Bencana Banjir di Kecamatan Medan Maimun ..
5.5 Kesiapsiagaan Tenaga Kesehatan Puskesmas Kampung
Baru Menghadapi Bencana Banjir di Kecamatan Medan
Maimun ..

49
53
62
66
67
76

79

80

80

84

88

BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN


6.1 Kesimpulan ........
6.2 Saran ..

100
100

DAFTAR PUSTAKA ...

102

LAMPIRAN

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL

No.

Judul

Halaman

3.1

Hasil Uji Validitas Tahap I ........

42

3.2

Hasil Uji Reliabilitas Tahap I

43

3.3

Hasil Uji Validitas Tahap II ...

44

3.4

Hasil Uji Reliabilitas Tahap II ...

44

3.5

Definisi Operasional ..

45

3.6

Aspek Pengukuran Variabel Penelitian .

47

4.1

Fasilitas-fasilitas Pelayanan Kesehatan yang Ada di Wilayah Kerja


Puskesmas Kampung Baru

51

Karakteristik Responden Menurut Umur, Jenis Kelamin, Lama


Bekerja, Pendidikan dan Pelatihan di Puskesmas Kampung Baru
Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012........

53

Distribusi Proporsi Responden Berdasarkan Pengetahuan Mengenai


Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Banjir di Puskesmas
Kampung Baru
Kecamatan Medan Maimun Tahun
2012

55

Distribusi Proporsi Responden Berdasarkan Kategori Pengetahuan


Mengenai Kesiapsiagaan Menghadapi Banjir di Puskesmas
Kampung Baru Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012

56

Distribusi Proporsi Responden Berdasarkan Sikap Mengenai


Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Banjir di Puskesmas
Kampung Baru Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012

57

Distribusi Proporsi Responden Berdasarkan Kategori Sikap


Mengenai Kesiapsiagaan Menghadapi Banjir di Puskesmas
Kampung Baru Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012

59

4.2

4.3

4.4

4.5

4.6

Universitas Sumatera Utara

4.7

Distribusi Proporsi Responden Berdasarkan Kesiapsiagaan


Menghadapi Bencana Banjir di
Puskesmas Kampung Baru
Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012 ......

60

Distribusi
Proporsi
Responden
Berdasarkan
Kategori
Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Banjir di
Puskesmas
Kampung Baru Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012 .

62

Hubungan Karakteristik Responden (Umur, Lama Bekerja,


Pendidikan,
Pelatihan)
dengan
Pengetahuan
Mengenai
Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Banjir di Puskesmas
Kampung Baru Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012 .

63

4.10 Hubungan Karakteristik Responden (Umur, Lama Bekerja,


Pendidikan, Pelatihan) dengan Sikap Mengenai Kesiapsiagaan
Menghadapi Bencana Banjir di Puskesmas Kampung Baru
Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012 ..

64

4.11 Hubungan Pengetahuan dengan Kesiapsiagaan Responden


Puskesmas Kampung Baru Menghadapi Bencana Banjir di
Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012 ..

65

4.12 Hubungan Sikap dengan Kesiapsiagaan Responden Puskesmas


Kampung Baru Menghadapi Bencana Banjir di Kecamatan Medan
Maimun Tahun 2012 .

66

4.13 Seleksi Variabel yang Berhubungan dengan Kesiapsiagaan Tenaga


Kesehatan Puskesmas Kampung Baru Menghadapi Bencana Banjir
di Kecamatan Medan Maimun Tahun 2012..

66

4.14 Ketersediaan Perbekalan Kesehatan dalam Penanggulangan


Bencana di Puskesmas Kampung Baru Kecamatan Medan Maimun
Tahun 2012

78

4.8

4.9

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR

No.

Judul

Halaman

2.1

Skema Pelayanan Medis di Lapangan ...

24

2.2

Kerangka Konsep Penelitian .

38

4.1

Struktur Organisasi Puskesmas Kampung Baru

52

4.2

Denah Ruangan Puskesmas Kampung Baru .

77

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR LAMPIRAN

No

Judul

Halaman

1.

Kuesioner Penelitian ..

111

2.

Pedoman Observasi

122

3.

Pedoman Wawancara .

123

4.

Pedoman Wawancara dengan Indepth Interview ...

124

5.

Master Data

127

6.

Uji Validitas dan Reliabilitas .

128

7.

Uji Univariat ..

133

8.

Uji Bivariat

143

9.

Uji Multivariat

148

10.

Profil Informan dan Hasil Indepth Interview .

149

11.

Denah Kecamatan Medan Maimun

175

12.

Surat Izin Penelitian dari Pendidikan .

176

13.

Surat Izin Penelitian dari Kepala Dinas Kesehatan Kota Medan ...

177

14.

Surat Selesai Penelitian dari Kepala Puskesmas Kampung Baru ..

178

15.

Surat Selesai Izin Penelitian dari Kepala Dinas Kesehatan Kota


Medan .

179

Universitas Sumatera Utara

Anda mungkin juga menyukai