Anda di halaman 1dari 2

Laboratorium Sistem Tenaga & Distribusi

Elektrik

(LSTDE)

Kepala Laboratorium:

Syukri Yunus, MSc

Sekretaris Laboratorium:

Syafii, Ph.D

Asisten:

Fero Liju Syafanta


Rozi Rinaldo
Yoan Rahman
M. Hadi Putra
Mega Hijriani

Kata pengantar

Febi Aulia Rahmadani


Rudi Prasetya
Febi Ahnil Saputra
Ariefan Ali
Fahrul Hidayat Zeen

Modul pratikum ini merupakan buku pedoman yang digunakan dalam


pelaksanaan pratikum Sistem Transmisi Arus Bolak-balik dan Sistem
Distribusi di Laboratorium Sistem Tenaga & Distribusi Elektrik (STDE) Jurusan
Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Andalas Padang.
Isi dari modul ini merupakan bagian dari beberapa contoh penggunaan
sistem transmisi dan distribusi yang diterapkan di lapangan sehingga dengan
pratikum yang diadakan diharapkan dapat mencakup secara garis besar sistem
transmisi dan distribusi tersebut. Modul ini diambil dari manual Power Sistem
Distribution Modul by Prof. G. Schultz keluaran LEYBOLD DIDACTIC GMBH.
Jenis pratikum transmisi dan distribusi Sistem Tenaga yang dilaksanakan di
Laboratorium Sistem Tenaga & Distribusi Elektrik (STDE) Jurusan Teknik
Elektro Fakultas Teknik Universitas Andalas disesuaikan dengan syarat, target
yang ingin dicapai dan disesuaikan dengan keadaan kondisi yang ada.
Tak lupa kami mengucapkan banyak terima kasih pada semua pihak yang
telah ikut membantu dalam menyelesaikan modul pratikum ini dan mudahmudahan modul pratikum ini dapat bermanfaat bagi kita semua. Modul ini masih
jauh dari kesempurnaan, kritik dan saran yang membangun sangat di harapkan
demi perbaikan dan penyempurnaan modul pratikum ini di masa yang akan
datang.

Selamat pratikum

Lab. STDE

Anda mungkin juga menyukai