No. Prosedur
:
(Kode)
Halaman : 1
dari 2
Revisi ke:
Tgl:
1. TUJUAN
Pemeliharaan Fasilitas yang kontak langsung dengan pangan bertujuan untuk
- Untuk menjamin bahwa produk pangan, bahan pengemas, dan permukaan kontak
-
langsung dengan pangan terlindung dari kontaminasi mikrobial, kimia dan fisik
Peralatan tetap berfungsi sesuai dengan prosedur yang ditetapkan, terutama pada
tahap kritis.
Menghindari pencemaran makanan oleh bahan biologis (mikroorganisme,
serangga dan lain-lain), serta bahan kimia dan fisik.
2. RUANG LINGKUP:
Prosedur ini menerangkan tentang proteksi bahan makanan maupun produk jadi dari
bahan-bahan kontaminan baik pencemaran bilogis, kimia maupun fisik
3. PENANGGUNG JAWAB:
3.1 PJ Pengawasan Mutu bertanggung jawab secara menyeluruh terhadap program
penyimpanan, produksi, pengemasan dan distribusi.
3.2 Koordinator Produksi bertanggung jawab untuk memantau kerja para karyawan
dalam hal sanitasi produksi makanan dan pengemasan.
3.3 Personal pelaksana penyimpanan, produksi dan distribusi melakukan tindakan
kerja sesuai dengan instruksi kerja yang telah ditetapkan.
4. PROSEUDR PENGENDALIAN DAN PENGAWASAN
4.1 PENYIMPANAN
1. Penyimpanan dipisahkan antara bahan kering bahan basah serta penyimpanan
dengan penyimpanan produk jadi
2. Peralatan yang berhubungan langsung dengan bahan pangan dibersihkan dan
dikenakan tindakan sanitasi untuk menghindari kontaminasi pada bahan
pangan
3. Adanya sirkulasi udara yang baik pada tempat penyimpanan
4. Suhu yang digunakan dalam penyimpanan harus sesuai dengan bahan pangan
yang disimpaan
5. Penyimpanan menggunakan alat yang aman bagi bahan pangan dari zat kimia
6. Ruang penyimpanan harus selalu bersih dan bebbas dari serangga pengganggu
4.2 PRODUKSI
1. Peralatan yang digunakan dan berhubungan langsung dengan bahan pangan
terbuat dari bahan yang aman untuk menghindari kontaminasi zat kimia
Dibuat oleh :
Koor. Produksi
Diperiksa oleh :
PJ Pengawasan Mutu
Disahkan oleh :
Manajer Kantin jur. Gizi
..........................................
Tanggal :
..........................................
Tanggal :
..........................................
Tanggal :