Anda di halaman 1dari 22

Program Studi

Magister Keperawatan
Peminatan Gawat Darurat dan Jiwa
Universitas Brawijaya
Ns. Tony Suharsono, M Kep

Isi

www.themegallery.com

Kurikulum

Proses
Pendidikan

Struktur
Kurikulum

Deskripsi

Kompetensi

Sistem
Pembelajaran

Profil

Lama Studi

Penyusunan Kurikulum
Pendahuluan
Peningkatan SDM Dosen Keperawatan di Indonesia
Hibah Dikti dan AIPNI
Dasar penyelenggaraan PS Magister Keperawatan di
UB:
SK Mandat Dikti No. 716/E/T/2011
SK Rektor Universitas Brawijaya No. 051/SK/2011
Lokakarya Kurikulum Magister Keperawatan Jurusan
Keperawatan FKUB pada tanggal 4 Januari 2011
Semiloka Pengembangan PS Magister Keperawatan
di Jakarta, 6-7 Mei 2011 yang diselenggarakan oleh
AIPNI
Lokakarya Kurikulum Keperawatan Jiwa, Agustus
2013
www.themegallery.com

Profil

Pendidik

Peneliti
Praktisi
Manajer
www.themegallery.com

Kompetensi
Acuan penentuan kompetensi:
SK Kemendiknas 045/U/2002
SK Mendiknas No. 232/U/2000
Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia
(KKNI)

www.themegallery.com

Kompetensi
S1

S2

S3

Mampu memanfaatkan
IPTEKS

Mampu mengembangkan
IPTEK mll riset inovatif dan
teruji

Mampu mengembangkan
IPTEK mll riset kreatif,
original, dan teruji

Menguasai konsep teoritis

Mampu memecahkan
permasalahan melalui
pendekatan inter atau
multidisipliner

Mampu memecahkan
permasalahan melalui
pendekatan inter, multi
atau transdisipliner

Mampu mengambil
keputusan strategis
berdasarkan analisis
informasi dan data

Mampu mengelola riset


dan mendapat pengakuan
nasional maupun
internasional

Mampu mengelola,
memimpin, dan
mengembangkan riset
dan mendapat pengakuan
nasional maupun
internasional

www.themegallery.com

Kompetensi Magister Keperawatan


Mempunyai kemampuan mengembangkan dan memutakhirkan IPTEK
dalam bidang keperawatan gawat darurat
Mempunyai kemampuan memecahkan permasalahan di bidang
keperawatan gawat darurat melalui kegiatan penelitian
Mempunyai kemampuan mengembangkan kinerja professional dalam
bidang keperawatan gawat darurat
Mempunyai kemampuan mengelola riset dan pengembangan dalam
bidang ilmu keperawatan gawat darurat, serta mampu mendapat
pengakuan nasional maupun internasional
Mempunyai kemampuan memimpin, menyelesaikan tugas dan
tanggungjawab, bekerjasama dengan kolega dan atasan, berinteraksi dan
berkomunikasi dengan baik, jujur dan terbuka dalam kegiatan belajar dan
berkarya.
Mempunyai kemampuan dalam menganalisa strategi manajemen
bencana
Mempunyai kemampuan mengembangkan entrepreneurship
Mempunyai kemampuan mengembangkan system informasi
manajemen
www.themegallery.com

Struktur Kurikulum
Masa studi adalah 4 semester, terdiri dari:
Mata kuliah wajib dasar*
= 19 SKS
Mata kuliah wajib peminatan**
= 13 SKS
Thesis*
= 12 SKS
Elektif***
= 4 SKS
TOTAL
= 48 SKS
40 SKS tersebut terbagi menjadi:
Semester 1
= 13 SKS
Semester 2
= 13 SKS
Semester 3
= 10 SKS
Semester 4
= 12 SKS
www.themegallery.com

Struktur Kurikulum

Semester

Mata Kuliah
1 (13 SKS) Sains Keperawatan*
Kepemimpinan Dalam Keperawatan*

Kecenderungan dan Isue Keperawatan*

Etika dan Hukum dalam Keperawatan*

Ilmu Komputer dan Aplikasinya*


Pendidikan Keperawatan Klinis***

www.themegallery.com

SKS
3

2(1K1P)
2

Struktur Kurikulum

Semester

Mata Kuliah
2 (13 SKS) Riset kuantitatif*
Riset kualitatif*

Dasar Keperawatan Gawat


Darurat/Jiwa**
Keperawatan Gawat Darurat/Jiwa
Lanjut I**
Bahasa Inggris*

www.themegallery.com

SKS
3
3

2
3
2

Struktur Kurikulum
Semester

Mata Kuliah
3 (10 SKS) Keperawatan Gawat Darurat/Jiwa Lanjut
II**
Keperawatan Gawat Darurat/Jiwa Lanjut
III**
Aplikasi Keperawatan Gawat
Darurat/Jiwa **
Manajemen Analisa Data***

Semester
4 (12 SKS) Thesis*

www.themegallery.com

Mata Kuliah

SKS
3
2
3
2(1K1P)

SKS
12

Sistem Pembelajaran
Kuliah Tanya Jawab
Studi kasus
Presentasi
Praktikum
Tugas terstruktur
Diskusi
Sharing journal

www.themegallery.com

Deskripsi Kuliah Dasar


Sains
Keperawatan
Kepemimpinan
Dalam
Keperawatan
Kecenderungan
dan Isue
Keperawatan
Etika dan
Hukum dalam
Keperawatan
Riset kuantitatif
Riset kualitatif

Dasar

www.themegallery.com

Kekhususan

Dasar
Keperawatan
Gadar/Jiwa
Keperawatan
Gadar/Jiwa
Lanjut I
Keperawatan
Gadar/Jiwa
Lanjut II
Keperawatan
Gadar/Jiwa
Lanjut III
Aplikasi
Keperawatan
Gadar/Jiwa

Manajemen
Analisa Data
Pendidikan
Keperawatan
Klinis

Elektif

Thesis

Mata Kuliah Dasar

Konsep-konsep
keperawatan
Falsafah
Paradigma
Teori dan model
konseptual
keperawatan
Sains Keperawatan
3 SKS

www.themegallery.com

Teori dan konsep


dalam
kepemimpinan

Kepemimpinan
Dalam Keperawatan
2 SKS

Mata Kuliah Dasar

Tren dan issue dalam


pelayanan pendidikan
dan penelitian
Pengaruhnya terhadap
profesi perawat

Prinsip etik dan hukum


dalam praktek
keperawatan
Pelangggaran etik dan
hukum
Model penyelesain
masalah etik dan
hukum

Kecenderungan dan
Isue Keperawatan

Etika dan Hukum


dalam Keperawatan

2 SKS

2 SKS

www.themegallery.com

Mata Kuliah Dasar

Filsafat ilmu
pengetahuan
Konsep-konsep
metodologi penelitian
Etika dalam riset
keperawatan
Dasar penulisan ilmiah
Biostatistik

Filosofi riset kualitatif


Pendekatan riset
kualitatif
Metodologi

Riset kuantitatif

Riset kualitatif

3 SKS

3 SKS

www.themegallery.com

Mata Kuliah Kekhususan

Komunikasi
Pengkajian
Triage
Resusitasi
Manajemen obat
Perencanaan pulang
dan
Penerapan
dokumentasi asuhan
keperawatan
Keperawatan pra
rumah sakit
Manajemen bencana

Dasar
Keperawatan
Gawat Darurat
2 SKS
www.themegallery.com

Keperawatan
Gawat Darurat
Lanjut I
3 SKS
Non trauma
Penyakit infeksi
Kecenderungan
penyakit lokal dan
global

Mata Kuliah Kekhususan

Keperawatan Gawat
Darurat Lanjut III

Trauma

2 SKS

Simptomatologi

Observasi praktik
keperawatan
gawat darurat Pra
hospital dan intra
hospital

Keperawatan Gawat
Darurat Lanjut II

Aplikasi Keperawatan
Gawat Darurat Lanjut

3 SKS

3 SKS

www.themegallery.com

Mata Kuliah Kekhususan


Pend holistic kep
jiwa
Rentang respon
kep jiwa
Teori model kep
jiwa
Standart kep
jiwa
Trend and issue

Dasar
Keperawatan Jiwa
2 SKS
www.themegallery.com

Keperawatan Jiwa
Lanjut I
3 SKS
Psikofisiologi
Psikofarmaka
Intervensi terapi
individu

Mata Kuliah Kekhususan

Terapi kelompok
Terapi keluarga
Terapi
komunitas

Keperawatan Jiwa
Lanjut III
2 SKS

Pelayanan kep
jiwa di tatanan
khusus (bencana)

Observasi praktik
keperawatan jiwa
individu, klg, dan
komunitas

Keperawatan Jiwa
Lanjut II

Aplikasi
Keperawatan Jiwa

3 SKS

3 SKS

www.themegallery.com

Mata Kuliah Elektif

Pendidikan
Keperawatan Klinis

Manajemen Analisa
Data

2 SKS

2 SKS

Teori dasar
pendidikan
keperawatan
Isu terbaru

www.themegallery.com

Parametris
Non parametris
Penggunaan
software
computer

Good Luck with Your Study!!

Anda mungkin juga menyukai