Anda di halaman 1dari 7

Operation Management

Arnolt Kristian Pakpahan, ST, MM.

Perencanaan Kapasitas

Kapasitas
Perencanaan Kapasitas
Analisis Titik Impas
Pohon Keputusan pada Keputusan Kapasitas
Investasi yang Dipacu oleh Strategi

Operations Management, Prentice Hall, 7th edition, 2004, Heizer &

Perencanaan Kapasitas

Kapasitas

Hasil produksi atau jumlah unit yang dapat ditahan,


diterima, disimpan atau diproduksi oleh sebuah fasilitas
dalam suatu periode waktu tertentu
Kapasitas desain output maksimum sistem secara teoritis
dalam suat periode waktu tertentu
Kapasitas efektif kapasitas yang diharapkan dapt dicapai
oleh sebuah perusahaan dengan bauran produk, metode
penjadwalan, pemeliharaan dan standar kualitas yang
diberikan
Dua pengukuran kinerja sistem :

Utilisasi output aktual sebagai presentase kapasitas desain

Utilisasi = output aktual / kapasitas desain

Efisiensi output aktual sebagai persentasi kapasitas efektif

Efisiensi = output aktual / kapasitas efektif

Operations Management, Prentice Hall, 7th edition, 2004, Heizer &

Perencanaan Kapasitas

Kapasitas

Pertimbangan kapasitas

Ramalkan permintaan secara akurat


Memahami teknologi dan peningkatan kapasitas
Tentukan tingkat operasi yang optimum (volume)
Membangun untuk perubahan

Mengelola permintaan

Permintaan melebihi kapasitas perusahaan dapat


membatasi permintaan dengan menaikkan harga,
membuat penjadwalan dengan lead time panjang dan
mengurangi bisnis dengan keuntungan marginal

Operations Management, Prentice Hall, 7th edition, 2004, Heizer &

Perencanaan Kapasitas

Kapasitas

Mengelola permintaan

Kapasitas melebihi permintaan perusahaan mungkin


menginginkan untuk merangsang permintaan melalui
pengurangan harga atau pemasaran yang agresif, atau
menyesuaikan diri terhadap pasar melalui perubahan
produk
Penyesuaian pada permintaan musiman

Operations Management, Prentice Hall, 7th edition, 2004, Heizer &

Perencanaan Kapasitas

Perencanaan Kapasitas

Permintaan masa depan diramalkan dengan model


tradisional

Peramalan ini digunakan untuk menentukan


kebutuhan kapasitas serta peningkatan kapasitas

Operations Management, Prentice Hall, 7th edition, 2004, Heizer &

Perencanaan Kapasitas

Analisis Titik Impas

Cara untuk menemukan sebuah titik - dalam satu


dolar dan unit dimana biaya sama dengan
keuntungan
Analisis titik impas membutuhkan perkiraan biaya
tetap, biaya variabel dan pendapatan

Biaya tetap biaya yang tetap ada walaupun tidak ada


satu unit pun yang diproduksi
Biaya variabel biaya yang bervariasi sesuai dengan
banyaknya unit yang diproduksi
Kontribusi perbedaan antara harga jual dan biaya
variabel
Fungsi pendapatan fungsi yang meningkat sesuai
dengan meningkatnya harga jual setiap unit

Operations Management, Prentice Hall, 7th edition, 2004, Heizer &

Anda mungkin juga menyukai