Anda di halaman 1dari 13

Patofisiologi

Dalam proses metabolisme, insulin


memegang peran yang sangat penting
yaitu bertugas memasukkan glukosa
ke dalam sel.
Insulin adalah suatu zat yang
dikeluarkan oleh sel beta di Pankreas

Pankreas
Sebuah kelenjar yang letaknya di
belakang lambung. Di dalamnya
terdapat kumpulan sel yang
disebut pulau-pulau Langerhans
yang berisi sel beta, alfa dan
delta.

Hormon Pankreas

Insulin
Dihasilkan oleh sel betha

Glukagon
Dihasilkan oleh sel alpha

Somatostatin
Dihasilkan oleh sel delta

Insulin

Fungsi

Mengatur metabolisme karbohidrat,


protein, dan lemak
Mengatur kadar glukosa darah

Sifat
Anabolik meningkatkan simpanan
glukosa, asam-asam lemak, dan
asam-asam amino

Glukagon

Fungsi

Mengatur metabolisme karbohidrat,


protein, dan lemak.
Meningkatkan kadar glukosa darah

Sifat
Katabolik memobilisasi glukosa,
asam-asam lemak, dan asam-asam
amino dari penyimpanan ke dalam
aliran darah

Somatostatin

Fungsi

Mengatur sekresi sel pulau


Menghambat sekresi insulin,
glukagon, dan somatostatin pankreas

Kerja Insulin
Insulin diibaratkan sebagai anak kunci
untuk membuka pintu masuknya
glukosa ke dalam sel, untuk kemudian
di dalam sel, glukosa itu
dimetabolismekan menjadi tenaga.

Patofisiologi DM Tipe 1
Mengapa insulin pada DM Tipe 1 tidak ada?
sel beta insulitis

Peradangan

timbul reaksi otoimun

timbul antibodi tehadap sel beta


ICA(Islet Cell Antibodi)

reaksi antigen (sel beta) dengan antibodi (ICA)

sel beta hancur

Patofisiologi DM Tipe 2
Pada DM Tipe 2 jumlah insulin normal,
malah mungkin lebih banyak tetapi
reseptor insulin yang terdapat pada
permukaan sel kurang.
Reseptor insulin ini diibaratkan sebagai
lubang kunci pintu masuk ke dalam sel.
Insulin diibaratkan sebagai anak kunci.

Pada DM Tipe 2 jumlah reseptor


insulinnya kurang, sehingga meskipun
anak kuncinya (insulin) banyak, tetapi
karena lubang kuncinya (reseptor)
sedikit, maka glukosa yang masuk sel
akan sedikit.
Sehingga sel yang kekurangan glukosa di
dalam darah akan meningkat.
Pada DM Tipe 2, dimana kadar glukosa
dan kadar insulinnya tinggi. Keadaan ini
disebut dengan resistensi insulin.

Perbedaan Patofisiologi
DM Tipe 1 dan DM Tipe 2
Faktor
pembeda

DM Tipe 1

DM Tipe 2

Kadar glukosa

Tinggi

Tinggi

Tidak ada

Tinggi atau
Normal

Kadar insulin

Faktor-faktor yang berperan


sebagai penyebab resistensi
insulin:

Obesitas terutama yang bersifat sentral


(bentuk apel)

Diet tinggi lemak

Diet rendah karbohidrat

Kurang gerak badan (olah raga)

Faktor keturunan (herediter)

atAs pErhatiaNnya
cOphie_imUt & yUha_gaNteNg
meNgucapkaN
tHx

Anda mungkin juga menyukai