Anda di halaman 1dari 13

PUSKESMAS

TARAKAN

LAPORAN KASUS
DIABETES MELLITUS
TIPE-II
OLEH :
FADIAH GAZZANI RAHMAN
C111 10 809

Identitas Pasien
Nama

: Lusiana

Jenis Kelamin
Umur
Alamat

: Perempuan

: 42 tahun
: Jl. Tarakan, Kel. Mampu

Tgl. Pemeriksaan

: 27 Juli 2015

Anamnesis : Autoanamnesis
Keluhan Utama

: Sering BAK

Anamnesis Terpimpin

Dialami sejak tiga tahun lalu dan memberat dua tahun terakhir dan keluhan
dialami terutama pada malam hari sebanyak 6 kali dan pasien juga
merasa sering haus.

Tidak ada batuk, sesak, nyeri dada, riwayat sesak, ataupun riwayat nyeri
dada sebelumnya.

Nyeri ulu hati tidak ada, riwayat nyeri ulu hati juga tidak ada serta tidak ada
mual dan muntah.

Pasien

sering

merasa

lapar

walaupun

baru

makan

beberapa

jam

sebelumnya. Pasien juga sering merasa lemah dan cepat haus.

Pasien mengeluh sering kram dan rasa tebal pada kedua tangan dan kaki
serta pandangan kabur sejak satu tahun lalu.

BAB: Baik, konsistensi lunak, berwarna kuning

BAK: Kesan lancar, berwarna kuning

Riwayat penyakit sebelumnya :


Riwayat keluhan yang sama sebelumnya disangkal
Riwayat Hipertensi (+)
Riwayat penyakit yang sama dalam keluarga ada, yaitu
suami dan dua orang saudara dari suami pasien yang
telah meninggal.
Riwayat konsultasi dan berobat teratur di dokter
spesialis setiap bulan dan mendapatkan pengobatan
berupa Nifedipine dan injeksi insulin Novorapid dengan
dosis 8-0-8 IU.
Riwayat sering makan makanan manis (+).

Objektif
Keadaan umum

Sakit sedang / gizi cukup / composmentis

Tanda vital & antropometri :


Tekanan Darah : 170/100 mmHg
Nadi

: 72x/menit; reguler

Pernapasan

: 18x/menit

Thoracoabdominal
Suhu (axilla)

: 36,7C

Berat badan

: 45 kg

Tinggi badan

: 150 cm

IMT

: 20 kg/m2

Tipe:

Pemeriksaan Fisis
Kepala

: Dalam Batas Normal

Mata : Dalam Batas Normal


Telinga

: Dalam Batas Normal

Mulut : Dalam Batas Normal


Leher : Dalam Batas Normal
Dada : Dalam Batas Normal
Paru

: Dalam Batas Normal

Jantung

: Dalam Batas Normal

Perut : Dalam Batas Normal


Punggung : Dalam Batas Normal

Pemeriksaan Penunjang

GDS (27-07-2015) : 100 mg/dL

Resume
Seorang perempuan 42 tahun, datang ke puskesmas dengan keluhan

utama sering BAK dialami sejak tiga tahun lalu dan memberat dua
tahun terakhir.
Keluhan dialami terutama pada malam hari, biasanya sebanyak 6

kali.
Pasien juga merasa sering haus dan pasien sering merasa lapar

walaupun baru makan beberapa jam sebelumnya.


Pasien juga sering merasa lemah dan cepat haus.
Pasien mengeluh sering kram dan rasa tebal pada kedua tangan dan

kaki serta pandangan kabur sejak satu tahun lalu.

BAB: baik, konsistensi lunak, berwarna


kuning
BAK: kesan lancar, berwarna kuning
Riwayat penyakit sebelumnya :
Riwayat keluhan yang sama sebelumnya
disangkal
Riwayat Hipertensi (+)

Riwayat penyakit yang sama dalam keluarga


ada, yaitu suami dan dua orang saudara dari
suami pasien yang telah meninggal.
Riwayat konsultasi dan berobat teratur di
dokter spesialis setiap bulan dan mendapatkan
pengobatan berupa Nifedipin dan injeksi
insulin Novorapid dengan dosis 8-0-8 IU.
Riwayat sering makan makanan manis (+)

Pada pemeriksaan fisis didapatkan:


keadaan umum pasien: sakit sedang, status gizi cukup, compos
mentis.
tanda-tanda vital:
tekanan

darah:

170/100

mmHg;

nadi:

72x/menit,

reguler;

pernapasan: 18x/menit, tipe thoracoabdominal; suhu axilla: 36,7 0C;

ekstremitas:
edema -/-

Diagnosis
Diabetes Mellitus Tipe - II

Rencana Terapi
Nifedipin 1x10 mg
Novorapid 8-0-8 IU

Anda mungkin juga menyukai