Anda di halaman 1dari 8

ICHTYOLOGI

SISTEM HORMON

SISTEM HORMON
Kelenjar endokrin adalah kelenjar yang
menggetahkan substansi hormonnya secara
langsung ke dalam aliran darah tanpa melalui sistem
pembuluh.
Hormon adalah suatu zat atau bahan yang
dihasilkan oleh kelenjar tertentu yang tidak
mempunyai saluran dan disebut kelenjar endokrin
serta disebarkan melalui peredaran darah untuk
memberikan efek tertentu pada sel-sel jaringan
tubuh dengan tetap ada beberapa pengecualian dan
modifikasi.

LETAK KELENJAR ENDOKRIN

1.HIPOTHALAMUS (PITUITARY)
A. ADENOHIPOFISA
- MELANOCYT STIMULATING HORMONE (MHC)
ADAPTASI WARNA
- SOMATOTROPIN (STH) STIMULASI HATI UTK
MENSINTESA SOMATOMEDIN (PERTUMBUHAN
- ADENO CORTICO TROPIC HORMONE (ACTH)
MENGGIATKAN OUT STEROID KORTEKS ADRENAL
- THYROID STIMULATING HORMONE MERANGSANG KEL.
TIROID
- GONADOTROPIN HORMONE PEMBTKAN TELUR &
SPERMA, PELEPASAN FSH & LH
- PROLAKTIN REPRODUKSI, PERAWATAN ANAK & TINGKAH
LAKU REPRODUKSI, OSMOREGULASI

B. NEUROHIPOFISA
- OXYTOCIN VASOKONSTRIKSI PEMBULUH
DARAH INSANG
- ARGININ VASOTOCIN OSMOREGULASI,
BERPERAN PENINGKATAN JML URIN IKAN AIR
TAWAR

2.THYROID
Pada Teleostei terdiri dari sel-sel folikel yang tersebar dalam
jaringan penghubung bagian bawah ventral aorta. Hormon ini
dapat mempengaruhi pola gerakan dalam beruaya, kecepatan
pertumbuhan, perkembangan seksual, kecepatan bernafas dan
kecepatan metamorfosis
3. ULTIMOBRANCHIAL
Letaknya pada dinding bawah oesophagus dan sinus venosus.
Hormon yang disekresi adalah kalsitonin diduga berperan pd
ikan mampu menyesuaikan diri thd lingkungan hidromineral yg
berubah ubah
4. GINJAL (CHROMAFIN, INTERENAL, BADAN STANIUS)
CHROMAFIN Pada Teleostei akan tersebar di dinding vena
cardinalis. Kelenjar ini berhubungan dengan konsentrasi pigmen
pada melanophore dan ekstraknya mengandung adrenalin yang

INTERENAL Pada teleostei akan tersebar pada bagian depan

ginjal sepanjang vena cardinalis. Pada ElasmobranchiaL


terdapat pada permukaan ginjal. Aktifitas kelenjar ini terjadi
pada masa pemasakan sel-sel kelamin yaitu sebelum dan
sesudah pemijahan.
BADAN STANIUS berperan dalam regulasi kalsium spt
ultimobranchial (memelihara kadar ca serum dalam
lingkungan dg ca yang tinggi
5. PANKREAS
Pulau-pulau langerhans dalam pancreas menghasilkan
insulin yang berperan dalam metabolisme karbohidrat, lemak
dan protein. Selain itu juga berfungsi untuk mengatur
pembentukan dan penyimpanan glycogen dalam jaringan
SEL A ( INSULIN) & SEL B (GLUKAGON)
Hormon somatostatin menghambat pertumbuhan
Teleostei, pancreas terdapat pada empedu, limpa, phyloric
caeca dan usus kecil. Pada Elasmobranchia terdapat pada
pancreas yang kompak.

7. GONAD
Dipengaruhi gonadotropin hormon dari pituitaryBerpengaruh pada
sifat seksual dimana pada jantan disebut hormon androgen dan
pada betina disebut estrogen.
Aksi pd ikan pembentuk karakter seksual sekunder, tingkah laku
seksual dan proses pematangan gonad.

Anda mungkin juga menyukai