Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
SMP/MTs
Kelas/Semester

:
: IX (Sembilan) / 1

Standar Kompetensi

: 5. Memahami makna teks tulis fungsional dan esei pendek

sederhana berbentuk procedure dan report untuk berinteraksi


dalam konteks kehidupan sehari-hari
Kompetensi Dasar

: 5.1 Membaca nyaring bermakna teks fungsional dan esei

pendek sederhana berbentuk procedure dan report dengan


ucapan, tekanan dan intonasi yang berterima
Indikator

Jenis teks
Tema
Aspek/Skill
Alokasi Waktu

Membaca nyaring teks tulis fungsional dengan intonasi dan


pelafalan yang sesuai

Membaca nyaring teks bacaan dengan intonasi dan pelafalan


yang sesuai
: tulis fungsional dan monolog procedure/report
: Camping Life dan An Adventure in the Forest
: Membaca
: 2 x 40 menit

1.
a.
b.
c.
a.
b.

Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
Membaca nyaring teks yang berupa prosedur
Membaca nyaring teks bacaan
Membaca nyaring kalimat-kalimat yang sesuai dengan gambar
2. Materi Pembelajaran
Developing Skills (halaman 12)
Bacaan: How They Make Chewing Gum?
Communication Practice (halaman 7, 51)

Bacaan: Does Chocolate Grow on Trees?

Gambar, kalimat
3.
4.

5.

Metode Pembelajaran: three-phase technique


Langkah-langkah Kegiatan
a.Kegiatan Pendahuluan
Tanya jawab tentang teks yang akan dibaca
Mencari kata-kata yang sulit untuk dilafalkan
Menirukan pengucapan guru
b. Kegiatan Inti
Mendengarkan rekaman bacaan
Dalam kelompok kecil membaca secara bergiliran
Berdiskusi tentang bacaan yang bar saja dibaca
Membaca Does Chocolate grow on Trees? dengan urutan, intonasi dan pelafalan yang
sesuai
Mendengarkan rekaman teks bacaan tersebut
Memberi tanda pada kata-kata yang diucapkan salah
Berdiskusi tentang apa yang terjadi dalam gambar
Membaca nyaring teks yang terdapat dalam gambar dengan ekspresi yang tepat sesuai
dengan gambar
c. Kegiatan Penutup
Menanyakan kesulitan siswa selama PBM.
Menyimpulkan materi pembelajaran.
Sumber belajar

1.

6.

d.

Buku teks yang relevan: Way Point Plus, Giuliano Iantorno & Mario Papa, Penerbit
Erlangga, 2007.
2. Workbook Way Point Plus, Giuliano Iantorno & Mario Papa, Penerbit Erlangga, 2007.
3. Gambar-gambar yang relevan
4. Script bacaan atau rekaman bacaan
Penilaian
a. Teknik: tes lisan
b. Bentuk: membaca nyaring
c. Instrumen:
Daftar petunjuk:
Group Work (3-4 students):
1. find out any kind of reading passage about procedure
2. read and try to comprehend your reading passage
3. rewrite the reading with your friends in your group
4. tell the summary in turn so that each student get their turn
Pedoman Penilaian\
Jumlah skor maksimal keseluruhan 100

e. Rubrik Penilaian
Element
Score
Pronunciation
25
Clarity
25
Expression
25
Cooperation
25
Standard of each element:
Excellent

21-25

Very good

16-20

Good

11-15

Average

6-10

Poor

Mengetahui:
......................., ..................
.
Kepala Sekolah
Guru Mata Pelajaran

_______________________
______________________
NIP.

NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
SMP/MTs
Kelas/Semester

:
: IX (Sembilan) / 1

Standar Kompetensi

: 5. Memahami makna teks tulis fungsional dan esei pendek

sederhana berbentuk procedure dan report untuk berinteraksi


dalam konteks kehidupan sehari-hari
Kompetensi Dasar

: 5.2 Merespon makna yang terdapat dalam teks tulis fungsional

pendek sederhana secara akurat, lancar dan berterima untuk


berinteraksi dalam konteks kehidupan sehari-hari
Indikator

Jenis teks
Tema
Aspek/Skill
Alokasi Waktu

Mengidentifikasi informasi pada tabel

Mengidentifikasi informasi pada halaman website

Melengkapi dialog
: tulis fungsional
: Camping Life dan An Adventure in the Forest
: Membaca
: 2 x 40 menit

1.

a.
b.

c.
d.

Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a. Mengubah satuan berdasarkan tabel
b. Membuat daftar belanja
c. Menulis pertanyaan sesuai gambar
d. Menentukan topic-topik yang dibicarakan dalam home page
e. Memilih jawaban berdasarkan informasi pada halaman website

2. Materi Pembelajaran
Developing Skills (halaman 69)
The Epping Forest, pernyataan dan pilihan jawaban
Grammar Practice(halaman 8, 5, 21, 36, 63, 64, 65)

Satuan panjang dan berat

Penjelasan penggunaan some untuk menawarkan sesuatu, latihan

Penjelasan penggunaan how much/how many, latihan


Penjelasan kata ganti penghubung: who, which, that, whom
Communication Practice (halaman 31)
Penjelasan kegiatan, daftar belanja
Build Up Your Portfolio
Samanthas home page
3. Metode Pembelajaran: three-phase technique
4. Langkah-langkah Kegiatan
a.Kegiatan Pendahuluan
Tanya jawab tentang hal-hal yangberhubungan dengan internet:website, home page, dll
b. Kegiatan Inti
Mengubah satuan panjang dan berat berdasarkan tabel
Membuat daftar belanja dengan mengubah satuan panjang dan berat
Melengkapi dialog berdasarkan gambar dan pilihan jawaban
Memeriksa jumlah belanja sesuai dengan daftar belanja
Menentukan topik-topik yang dibcarakan dalam home page
Menggabungkan kalimat menjadi kalimat yang memiliki arti
Membaca halaman website
Memilih jawaban berdasarkan informasi yang terdapat dalam halaman website
c. Kegiatan Penutup
Menanyakan kesulitan siswa selama PBM.

Menyimpulkan materi pembelajaran.


Sumber belajar
1. Buku teks yang relevan: Way Point Plus, Giuliano Iantorno & Mario Papa, Penerbit Erlangga,
2007.
2. Workbook Way Point Plus, Giuliano Iantorno & Mario Papa, Penerbit Erlangga, 2007.
3. Gambar-gambar yang relevan
6. Penilaian
a. Teknik: tes tulis
b. Bentuk: isian
c. Instrumen:
Refer to Samanthas home page, write a brief description about:
1. her personal description
2. her school
3. her friends
4. her hobbies
5. her holiday in Oklahoma
Copies on Samantas home page on pg. 43.
d.Pedoman Penilaian
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 3
2. Jumlah skor maksimal x 5 = 15
3. Nilai maksimal = 10
5.

SkorPerolehan
x10
SkorMaksimal
4. Nilai Siswa =
e.Rubrik Penilaian
Uraian
Isi benar, tata bahasa benar
Isi benar, tata bahasa kurang tepat
Isi dan tata bahasa kurang tepat
Tidak menjawab

Skor
3
2
1
0

Mengetahui:
......................., ....
...............
Kepala Sekolah
_______________________
______________________
NIP.

Guru Mata Pelajaran

NIP.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
SMP/MTs
Kelas/Semester

:
: IX (Sembilan) / 1

Standar Kompetensi

: 5. Memahami makna teks tulis fungsional dan esei pendek

sederhana berbentuk procedure dan report untuk berinteraksi


dalam konteks kehidupan sehari-hari
Kompetensi Dasar

: 5.3 Merespon makna dan langkah retorika dalam esei pendek

sederhana secara akurat, lancar dan berterima untuk


berinteraksi dalam konteks kehidupan sehari-hari dalam teks
berbentuk procedure dan report
Indikator

Jenis teks
Tema
Aspek/Skill
Alokasi Waktu
1.

Mengidentifikasi informasi yang berhubungan dengan bacaan


tentang prosedur

Menjawab pertanyaan-pertanyaan berdasarkan bacaan

Membuat ringkasan
: monolog procedure/report
: Camping Life dan An Adventure in the Forest
: Membaca
: 2 x 40 menit

Tujuan Pembelajaran
Pada akhir pembelajaran, siswa dapat merespon makna dalam:
a.

a.

b.
c.
d.

Menentukan benar, salah atau tidak relevannya suatu pernyataan berdasarkan informasi
yang terdapat dalam bacaan
b. Menjawab pertanyaan-pertanyaan berdasarkan informasi yang terdapat dalam bacaan
c. Melengkapi teks
2. Materi Pembelajarana
Developing Skills (halaman 13, 25, 26, 27, 56, 57, 67, 68, 80, 81)

Bacaan:Travelling in Britain and around London

Bacaan: Australia, the largest island and the smallest continent, daftar pertanyaan

Bacaan: Australian English


Culture file (halaman 42)

Bacaan: The Royal Flying Doctor Service, daftar pertanyaan


Communication Practice (halaman 7)

Kalimat acak, gambar


Build up Your Portfolio (halaman 85)

Bacaan Chingford
3.
4.

Metode Pembelajaran: three-phase technique


Langkah-langkah Kegiatan
a.Kegiatan Pendahuluan
Tanya jawab tentag bacaan yang akan dibaca
Menulis hal-hal yang ingin diketahui tentang bacaan
b. Kegiatan Inti
Mengurutkan kalimat menjadi sebuah bacaan tentang bagaimana coklat dibuat
Menentukan salah, benar atau tidak relevannya suatu pernyataan berdasarkan bacaan
'Travelling in Britain and Around London
Melengkapi teks monolog berdasarkan pilihan jawaban Australia, the largest island and
the smallest continent
Menjawa pertanyaan sesuai dengan informasi yang terdapat dalam bacaan Australia.
dan The Royal Flying Doctor Service

Menulis ringkasan dari pendapat tiga orang yang terdapat dalam bacaan
Menemukan dan menulis kata-kata Australia dan artinya seperti yang terdapat dalam
bacaan Australian English
c. Kegiatan Penutup
Menanyakan kesulitan siswa selama PBM.
Menyimpulkan materi pembelajaran.
5. Sumber belajar
1. Buku teks yang relevan: Way Point Plus, Giuliano Iantorno & Mario Papa, Penerbit
Erlangga, 2007.
2. Workbook Way Point Plus, Giuliano Iantorno & Mario Papa, Penerbit Erlangga, 2007.
3. Gambar-gambar yang relevan
6. Penilaian
a. Teknik: tes tertulis
b. Bentuk: isian
c. Instrumen:
Read the text below and answer the questions.
Chingford (copy of text from page 85)
Questions:
1. How is the name of Chingford probably originated?
2. What did King Henry VIII do in Chingford during his reign?
3. Why did the Boothby-Heathcote become an important part of Chingfords history?
4. How do you explain todays Chingford area?
5. What is the relation between Chingford and Boy Scouts?
e.Pedoman Penilaian
1. Untuk tiap nomor, tiap jawaban benar skor 2
2. Jumlah skor maksimal x 5=10
3. Nilai maksimal = 10

SkorPerolehan
x10
SkorMaksimal
4. Nilai Siswa =
f.Rubrik Penilaian (untuk nomor 7 dan 8)
Uraian
Isi benar, tata bahasa benar
Isi dan tata bahasa kurang tepat
Tidak menjawab

Skor
2
1
0

Mengetahui:
......................., ....
...............
Kepala Sekolah
_______________________
______________________
NIP.

Guru Mata Pelajaran

NIP.

Anda mungkin juga menyukai