Anda di halaman 1dari 1

CAR Aktiva produktif yang diklasifikasikan (APYD) adalah aktiva produktif, baik

yang sudah maupun yang mengandung potensi tidak memberikan penghasilan atau
menimbulkan kerugian.

Apabila rasio ROA semakin kecil hal ini mengidentifikasikan kurangnya kemampuan
bank baik dalam mengelola struktur aktiva maupun meningkatkan pendapatan dan
efisiensi menekan biaya yang mempengaruhi modal bank.

Rasio ini semakin besar semakin mengindikasikan kemampuan modal dalam


menghasilkan laba bagi pemegang saham semakin baik.

NIM mengukur kemampuan earning asser atau aktiva produktif atas hasil
pendapatannya (Sawir dalam Suharman, 2007).
Rasio BOPO yang semakain besar mencerminkan kurangnya kemampuan bank dalam
menentukan biaya operasional serta dalam meningkatkan pendapatan operasionalnya,
yang akan menimbulkan kerugian karena bank dinilai kurang efisien dalam mengelola
usahanya.

Anda mungkin juga menyukai