Anda di halaman 1dari 33

PERAWATAN DAN PERBAIKAN

PERALATAN RUMAH TANGGA

Oleh :
Ereza J.P.(05)
Luqman H. (12)
Zuhri A.S. (24)

1. Setrika Listrik
Setrika Jinjing

Setrika Listrik Besar

Konstruksi

Perawatan dan Perbaikan


Perawatan rutin kepada seterika
listrik relatif ringan, sesuai dengan
fungsinya
bagian
yang
perlu
diperhatikan adalah alat seterika yang
harus selalu terjaga kebersihannya.
Pembersihannya dilakukan dengan
lap yang sudah dibasahi dengan
bensin/thiner.

Bagian-bagian setrika yang mudah


rusak
Elemen Panas
Kabel Penghubung
Terminal dan tusuk kontak hubung
Termostat

2. Penanak Nasi (Electric Rice Cooker)

Konstruksi

Perawatan
Fisik
Perawatan terhadap fisik peralatan ialah dalam
bentuk pembersihan bagian-bagian peralatan
seperti pan bagian dalam, rumah bagian luar.
Membersihkan bagian dalam cukup dengan air dan
sabun/vim. Sedang untuk bagian luar agar tidak
mudah berkarat harus selalu kering dan bila
mungkin diberi bahan anti karat atau bila catnya
sudah rusak dilakukan pengecatan kembali.
Listrik
Pemeliharaan kelistrikannya antara lain dijaga
agar kabel tenaga tidak sering tertekuk dan
perhatikan saklar, apabila nasi telah masak,
pastikan bahwa saklar dalam posisi off atau
warm.

Perbaikan
Kabel tenaga, putus atau isolasi
terkupas
Saklar
Elemen pemanas
Pengatur panas

3. Motor Listrik Satu Fasa


Motor split phase atau motor kapasitor
Motor cepat panas, ini disebabkan
karena beban motor terlalu berat atau
saklar sentrifugal tidak bekerja
Motor tidak mampu berputar, hal ini
disebabkan oleh hubungan kumparan
bantu terlepas atau kapasitornya bocor
Gulungan statornya terbakar, hal ini
mungkin disebabkan tegangan kurang.

Motor Shaded Pole atau Motor Kutub


Bayangan

Gangguan
Kerusakan yang sering terjadi adalah
kumparan penguat medan, sering
terbakar yang disebabkan putaran
rotor terganggu atau macet.
Solusi
Untuk memperbaikinya dapat
digulung ulang.

Motor Universal
Gangguan
Sikat arang mengeluarkan bunga api,
hal ini disebabkan karena kedudukan
sikat tidak tepat, perpendekan sikat
dan komutatornya kotor.
Gulungan magnit terbakar, hal ini
disebabkan karena tegangan yang
tidak sesuai.
Lamel komutator aus, sikat arang
terlalu keras

4. Mixer

Kerusakan-kerusakan pada Mixer

Kerusakan pada Motor


Roda Gigi
Pengaduk
Kipas
Saklar
Kabel Penghubung

Perawatan
Pelumasan Motor
Pembersihan Sisa Makanan yang
Menempel pada Mixer
Pembersihan Bantalan-bantalan
Pembersihan Roda Gigi

5. Blender

Gangguan dan Perbaikan kerusakan


blender

Pisau Pemotong
Kopling Motor
Gasket
Saklar Pengatur
Sikat arang pada motor listrik
Motor Listrik

Penggunaan dan Perawatan


Blender
Selalu yakinkan bahwa tabung gelas blender
sudah terpasang dengan tepat dan kokoh.
Gunakan mata pisau pemotong yang sesuai
dengan penggunanya
Bersihkan blender sehabis dipakai dan cuci
pisau pemotong dengan air dan sedikit deterjen
Lepaskan tabung gelas, jalankan motor dalam
beberapa detik (10 detik).
Jangan terlalu lama menjalankan motor
blender, baca aturan pemakaiannya.

6. Kipas Angin

Perawatan dan Pemeriksaan Kipas


Angin
Kipas dan rumah kipas
Saklar dan Kabel Penghubung
Motor Listrik

7. Kulkas

Konstruksi

Cara Merawat Kulkas Supaya Awet dan Hemat


Listrik
Isilah kulkas dengan secukupnya
Hindari menyimpan air minum yang masih panas di dalam kulkas
Bersihkan kulkas menggunakan air yang hangat dengan
dicampur sabun cuci piring
Biasakan pintu kulkas dalam keadaan tertutup rapat supaya
hemat listrik.
Jauhkan kulkas dari sumber panas seperti kompor.
Jarak antara kulkas dengan dinding min 15-20 cm.
Bersihkan kondensor secara teratur
Bersihkan bagian freezer, dengan melelehkan bunga es.
Aturlah suhu kulkas menurut kebutuhan
Jika terjadi pemadaman listrik, jangan terlalu sering membuka
kulkas.
Matikan kompresor bila tidak digunakan

Mesin Cuci

Tips Merawat Mesin Cuci


Tahapan Pertama Membersihkan Filter Pompa Pembuangan :

Cabut kabel power unit dari stopkontak (atau


tekan saklarnya ke posisi off).
Keluarkan air secara manual dari unit dengan
melepas penutup selang pembuangannya.
Lepaskan
filter
dan
bersihkan
dengan
menggunakan air hangat dan sabun yang
lembut.
Pasang kembali filter pembuangan dan
masukkan penutupnya ke selang pembuangan.

Tahap Kedua Membersihkan Tabung Pencucian

Masukkan cairan pembersih tabung


pada laci deterjen. Jika menggunakan
pemutih, tuangkan pemutihnya ke
kotak pemutih.
Setelah
memasukkan
cairan
pemutih, hidupkan mesin cuci dan
jalankan proses Tub Cean. Jangan
Mencampur Pemutih dengan Cairan
Aditif Lainnya.

Tahap Ketiga Membersihkan Gasket Pintu


Campur cangkir pemutih kedalam
1 liter air.
Masukkan spons atau kain yang
lembut kedalam cairan tersebut dan
bersihkan semua bagian karet pintu.
Lap dengan kain atau handuk kering
setelah dibersihkan .
Biarkan
pintu
terbuka
untuk
beberapa saat agar karet gasket
pintu benar-benar kering.

Tahap Keempat Membersihkan Laci Diterjen


Tarik keluar laci atau kotak deterjen.
Tekan kebawah tombolnya agar lepas dan
tarik keluar lacinya. Lepaskan setiap
komponen laci dispenser. Bersihkan kotak
deterjen dan masing-masing komponen
dengan air hangat dan sabun lembut.
Lap sisa-sisa air yang tertinggal, dan
pasang kembali bagian-bagian tersebut.
Masukkan kembali laci laci/dispenser ke
mesin cuci

Tahap Kelima Membiarkan Pintu Mesin Terbuka

Setelah
mencuci
pakaian
dan
melakukan
proses
perawatan,
disarankan agar anda membuka
pintu mesin dan lap gasket pintu
sampai kering supaya udara segar
masuk ke dalam tabung.

SELESAI

Anda mungkin juga menyukai