Anda di halaman 1dari 15

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Marketing mix
a. Product
Product-product yang dimiliki oleh hotel syariah cottage Daarul Jannah
yaitu dapat dilihat dalam table dibawah ini:
No
1.

Jenis Product Hotel


Syariah
Kamar(Cottage)
berjumlah 22

Karakteristik
a. Deluxe berjumlah 8 kamar untuk
kapasitas 4 orang
b. Standard berjumlah 14 kamar

2.

Mice

untuk kapasitas 3 orang.


Program
jasa
layanan
memfasilitasi
seperti

3.

Wisata MQ

beragam

yang

kegiatan,

meeting,

seminar,

pernikahan, dan pameran.


Program kunjungan ke

pondok

pesantren Daarul Tauhid Bandung,


menginap di cottage Daarul Jannah
dan mengikuti kajian. Tema kajian
4.

Training and Tour

bisa di sesuaikan dengan keperluan.


Program pelatihan yang berpadu
dengan kegiatan wisata, dengan
pilihan program pelatihan yang bisa
di sesuaikan dengan kebutuhan,
misalnya pelatihan service exelent,
masa

5.

Guide Wisata

persiapan

lainnya.
Petugas

pensiun,

pariwisata

berkewajiban

dan
yang

memberikan

bimbingan, penjelasan dan petunjuk


tentang

obyek

wisata

serta

membantu
6.

Wisata Edukasi

keperluan

lainnya.
Program

kunjungan

wisatawan
ke

tempat-

tempat wisata yang memiliki nilai


edukasi,

seperti

museum

Asia

Africa, Saung Angklung Udjo, dll.


Peserta

juga

bisa

melakukan

kunjungan ke sekolah formal yang


berda
7.

Wisata Luar Kota

lingkyungan

pondok

pesantren Daarul Tauhid.


Program kunjungan ke

tempat-

tempat

di

di

luar

kota

Bandung,

8.

Transportasi Wisata

misalkan Pulau Tidung.


Usaha penyediaan angkutan untuk

T
9.

Wisata Luar Negeri

kebutuhan dan kegiatan pariwisata.


Program kunjungan ke tempat-

10. Wedding Card

tempat di luar Negara Indonesia.


Usaha pembuatan kartu undangan

W
11. Umroh

pernikahan.
Jasa perjalanan

12. Wisata Syariah

perjalanan Umroh
Tour yang keseluruhan paketnya

yang

melayani

dilaksanakan sesuai dengan syariah


Islam

tanpa

mengubah

tujuan

destinasi dan obyek popular wisata


pada umumnya.

b. Price
Harga yang di tawarkan oleh cottage Daarul Jannah pada setiap produkproduknya, dapat di lihat pada table di bawah ini:
WISATA MQ

/Pax
Corporate
Student

15-20

21-25

26-30

31-35

36-40

41-45

46-50

orang
465.000
315.000

orang
425.000
290.000

orang
410.000
290.000

orang
405.000
300.000

orang
400.000
300.000

orang
400.000
290.000

orang
400.000
280.000

36-40

41-45

46-50

WISATA LUAR KOTA (PULAU TIDUNG)


/Pax

15-20

2D1N
3D2N

21-25

26-30

31-35

orang
orang
orang
orang
orang
orang
orang
760.000 730.000 700.000 680.000 675.000 655.000 645.000
975.000 925.000 880.000 855.000 845.000 830.000 815.000

TRANSPORTASI WISATA
No
1
2
3
4

TRANSPORTASI
Antar atau Jemput Stasiun Bandung
Antar atau Jemput Stasiun Kiara Condong
Antara tau Jemput Airport Bandung
Bandung City Tour (Tangkuban Perahu +

HARGA
100.000
150.000
150.000
600.000

KET

5
6
7
8

Kota)
Bandung City Tour (Kawah Putih + Kota)
Bandung Tour Dalam Kota
Antar atau Jemput Airport Jakarta
Antar atau Jemput Airport Jakarta + Jakarta

700.000
350.000
750.000
900.000

12 jam
6 jam

9
10

Tour
Puncak / Garut / Subang Kota / Cianjur Tour
Bandung Jakarta Bandung Tour

750.000
850.000

12 jam
12 jam

12 jam

BANDUNG CITY TOUR (ANTAR JEMPUT BANDUNG)


/Pax

4-5 orang

3D2N 1.410.000
2D1N 850.000

6-10

11-15

16-20

21-30

31-40

41-50

orang
1.410.000
850.000

orang
1.310.000
785.000

orang
1.200.000
785.000

orang
1.200.000
685.000

orang
750.000
650.000

orang
710.000
630.000

BANDUNG CITY TOUR (ANTAR JEMPUT JAKARTA)

/Pax

4-5 orang

3D2N 1.670.000
2D1N 1.010.000

6-10

11-15

16-20

21-30

31-40

41-50

orang
1.670.000
1.010.000

orang
1.490.000
930.000

orang
1.390.000
850.000

orang
1.350.000
840.000

orang
1.280.000
790.000

orang
1.220.000
750.000

c. Place
Cottage Daarul Jannah merupakan salah satu hotel syariah yang ada di
kota Bandung, yaitu terletak di Jl. Gegerkalong girang no.67. cottage
Daarul Jannah ini berada di bawah bagian korporasi Daarul Tauhid yang
kepemilikan tanahnya merupakan tanah wakaf(pusban wakaf). Karena
merupakan tanah wakaf, maka cottage Daarul Jannah dapat di ambil
sewaktu-waktu oleh pusban wakaf.
d. Promotion
Strategi pemasaran yang dilakukan oleg cottage Daarul Jannah dalam
memasarkan product-productnya yaitu dengan cara jemput bola.
Kebanyakan orang-orang yang berkunjung dan menginap di cottage
Daarul Jannah adalah orang-orang yang memang ingin berwisata di Daarul
Tauhid. Karena seperti yang kita tahu, Daarul Tauhid telah sangat di kenal
oleh banyak orang, baik dari masyarakat kota Bandung sendiri maupun
dari luar kota Bandung, apalagi dengan adanya aa gym yang menjadi icon
Daarul Tauhid. Sehingga, hal itu selalu menjadi daya tarik tersendiri bagi
para wisatawan tersebut untuk berkunjung ke Daarul Tauhid, sekaligus
menginap di cottage Daarul Jannah. Terlebih lagi, mayoritas dari
wisatawa-wisatawan tersebut adalah rombongan-rombongan, mulai dari
sekolah sampai kepada majelis talim atau DKM. Selain itu, pemasaran
juga di lakukan dengan menyiarkannya melalui radio, seperti MQ radio,
LCDS, website online, promo melalui MQ TV, dan media social.
e. People
Cottage Daarul Jannah memiliki beberapa pegawai yang terbagi kedalam 4
divisi yaitu, divisi FO dan Marketing, divisi Mice and Tour, divisi
FB(Food and Baverage), divisi Engineering and House keeping. Divisidivisi tersebut berada di bawah General Manager/Manager Umum.

Terdapat pula divisi keuangan dan accounting yang masing-masing


berjumlah 1 orang. Struktur organisasi bisa di lihat di bawah ini:

STRUKTUR ORGANISASI
PENGURUS
KOPONTREN DT
KEPALA DIVISI
(GENERAL
MANAGER)
-

STAF KEUANGAN
STAF ADM & KASIR
BO
STAF MARKOM

SUPERVISOR
FRONT OFFICE
& MARKETING

SUPERVISOR
ENGINEERING &
HOUSEKEEPING

SUPERVISOR FB
& GA

SUPERVISOR
MICE & TOURS

STAF KASIR
FRONT OFFICE

STAF
ENGINEERING &
HOUSEKEEPING

STAF FB & GA

STAF
OPERASIONAL

STAF FRONT
OFFICE

STAF PUBLIC
AREA
ATTENDANT

STAF LAUNDRY

STAF
MARKETING
MICE & TOURS

STAF
MARKETING

STAF TICKETING

Sumber daya manusia yang ada di Daarul Jannah, selain berasal dari pihak
luar berdasarkan recruitment, sumber daya manusianya juga dapat di
ambil dari pada santri yang ada di Daarul Tauhid. Santri-santri tersebut di
sebut dengan santri karya, yaitu untuk memprofesionalkan para santri agar
dapat terbiasa dengan lingkungan kerja.
Para pegawai yang ada di Daarul Jannah juga harus memiliki pengetahuan
agama islam yang baik, tyerutama bagi bagian accounting di haruskan
sangat menguasai akuntansi syariah.
Para pegawai yang ada di Daarul Jannah tidak hanya pandai dalam segi
akademik, tetapi juga memiliki rohani yang baik karena semua pegawai
setiap pagi di haruskan membaca Al-Quran bersama-sama(tilawah), hadist,
al-masurat, dan tausiyah secara bergantian antar pegawai.
Terlebih lagi dengan ditutupnya Daarul Jannah setiap setengah jam
sebelum jam kecuali beberapa bagian operasional karena wisatawan yang
menginap di Daarul Jannah tidak hanya beragama islam.
f. Process
Jika wisatawan ingin menginap di cottage Daarul Jannal, maka hal
pertama yang harus di lakukan adalah reservasi kamar baik melalui telfon
atau datang langsung. Hal ini dilakukan agar pihak cottage Daarul Jannah
dapat mengkonfirmasi apakah terdapat kamar yang kosong atau tidak.
Setelah pihak Daarul Jannah mengkonfirmasi terdapat kamar yang kosong,
pihak Daarul Jannah akan meminta keterangan lengkap kepada wisatawan,
yaitu berupa buku nikah dan kartu tanda penduduk(KTP). Kemudian pihak
Daarul Jannah juga harus mengetahui dengan jelas apakah wisatawan akan
menginap bersama keluarga, perseorangan, atau rombongan. Dengan
adanya

bukti-bukti

tersebut,

pihak

Daarul

Jannah

dapat

mengidentifikasikan apakah wisatawan yang datang bersama keluarga


adalah

benar

keluarganya

atau

jika

wisatawan

datang

secara

berkelompok(laki-laki dan perempuan) pihak Daarul Jannah dapat

mengidentifikasi apakah kelompok tersebut memiliki ikatan mahram atau


tidak. Jika wisatwan datang bersama yang bukan mahram(berbeda lawan
jenis) maka pihak Daarul Jannah akan memisahkan kamarnya.
Setelah itu, jika wisatawan telah mendapatkan kamar, langkah selanjutnya
adalah membayar sewa kamar tersebut baik secara cash maupun transfer
kepada divisi FO dan marketing, kemudian diserahkan kepada admin
kasir, lalu di berikan kepada accounting untuk di lakukan pencatatan.
Setelah melakukan tahap-tahap tersebut, wisatawan dapat datang ke
cottage Daarul Jannah untuk menginap.
Berikut bagan alirnya:
Tidak

Pengunjun
g
Reservasi
(Telpon / datang
langsung)

Receptioni
st

Ya

Data Pemesan
(KTP / buku
nikah)

apakah
kelompok
tsb
Ya
memiliki
ikatan
mahram/ti
dak?

Tidak

Konfirma
si apakah
ada
ketersedi
aan
kamar?

Memberik
an kamar
sesuai
status

Kamar
sesuai
ketentuan
Bayar

g. Physical Evidence

BAB II
ANALISI DAN PEMBAHASAN
2.1 Analisis dan Pembahasan
a. Sejarah Cottage Daarul Jannah
Diawali dengan program pelatihan Manajemen Qolbu yang diikuti
oleh beberapa instansi pemerintah dan lembaga bisnis lainnya, pada
saat itu fasilitas salah satunya akomodasi yang tersedia adalah tendon
pleton. Dega melihat feomena tersebut maka tercetuslah sebuah ide

dari KH. Abdullah Gymnastiar, Pimpinan Pondok Pesantren Daarut


Tauhiid, untuk membangun penginapan untuk memfasilitasi pelatihanpelatihan yang diadakan oleh Pondok Pesantren Daarut Tauhiid,
dengan konsep penginapannya berupa cottage. Karena suasana yang
diciptakan sebagai rumah taman dan lingkungan yang nyaman, sangat
kondusif untuk tamu yang berakhir pecan atau berlibur.
Adapun penamaan Daarul Jannah diberikan dari bahasa arab yang
berarti Tempat Surga, yang diharapkan para konsumen dapat
merasakan kenyamanan atmosfir yang dikondisikan di lingkungan
pesantren dan dimana tujuan awal para tamu tidak hanya untuk
beristirahat tetapi juga dapat mengikuti kegiatan yang bernuansakan
religious yang diadakan di Pondok Pesantren Daarut Tauhiid.
Cottage Daarul Jannah berdiri pada tanggal 31 Desember 1998, yang
pertama kali beroperasi dengan tamu pertama adalah Peserta Pesantren
Eksklusif

Jakarta.

Pada

tanggal

25

April

1999

diresmikan

pengoperasiannya (Grand Opening) dengan ditandai penandatanganan


prasasti oleh Bapak Deden Ruchlia selaku Wakil Gubernur Jawa Barat.

b. Visi da Misi Cottage Daarul Jannah


Visi
Cottage Daarul Jannah merupakan bisnis akomodasi islami dan alami
di Pesantren Daarut Tauhiid dengan tujuan peningkatan kualitas
sumber daya manusia. Nilai-nilai dan manfaatnya tidak lepas dari
pradigma khas Pesantren Daarut Tauhiid. Upaya-upaya yang dilakukan
adalah mengedepankan kualitas yang lebih menegaskan keberadaan
sehingga bermanfaat bagi berbagai pihak dalam rangka meningkatkan
dan menekankan ruhiyah umat.
Misi
Memperkuat kelembagaan Pesantren Daarut Tauhiid melalui bisnis
akomodasi dengan menghadirkan suasana kondusif religious serta
bernuansa pada konsep rumah taman yang alami dan unik untuk

tujuan kebutuhan peningkatan kualitas sumber daya manusia

terutama ruhiyah umat.


Memberdayakan segala potensi dari sumber-sumber umat dalam
kerangka mempertegas citra islam melalui bisnis hotel yang
representative islami di Indonesia.

c. Tujuan Cottage Daarul Jannah


Mensinergikan sumber daya dengan peluang kegiatan mikro dan

makro Daarut Tauhiid.


Meningkatkan kualitas wawasan dan sikap religious.
Memberdayakan segala sumber untuk pelayanan yang prima.
Meningkatkan peluang usaha (bisnis) dengan menambah garis

produk dan pasar.


Mengembangkan usaha dengan meningkatkan kapasitas Cottage.
Menyelenggarakan kegiatan dan market.

d. Profil Cottage Daarul Jannah


Cottage Daarul Jannah merupakan cottage islami yang berkualitas
hotel, bernuansa eksklusif dan alami, berada di lingkungan Pesantren
Daarut Tauhiid. Konsep arsitektur berdesain kayu yang mempunyai
ciri bangunan tradisional sunda, karena bangunannya menyerupai
rumah panggung

yang bawahnya berfungsi sebagai siklus udara.

Letak bangunan cottage antara yang satu dengan yang lainnya saling
berhadapan, dipisahkan oleh hamparan taman menghijau yang
memberikan kesan lapang, sejuk dan segar. Di samping kiri kanan
cottage pun terhampar rerumputan dan berbagai jenis tanaman yang
lebih meneduhkan suasana.
Cottage Daarul Jannah memiliki 2 tipe kamar, yaitu:
1. Kamar Standar (Twin Bed) : 12 kamar
Kamar Standar (Double Bad) : 4 kamar
Fasilitas setiap kamar
: Private Bathroom with Shower, Hot
Water, LED TV, Max 2 Extra Bed ,
Free Breakfast and Guest Aminities,
Free Wifi, International TV Channel .
2. Kamar Deluxe (Double Bed0 : 8 kamar

10

Fasilitas setiap kamar

: Private Bathroom with Shower, Hot


Water, LED TV, Max 2 Extra Bed ,
Free Breakfast and Guest Aminities,
Free Wifi, International TV Channel,
Mini Bar

e. Segmen Tamu dan Fasilitas Pendukung


Segmen Tamu
Pusat Pelatihan Manajemen Qolbu
Instansi Pemerintah
Instansi Swasta
Lembaga Bisnis
Wisatawan Domestik
Wisatawan Mancanegara
Fasilitas Pendukung

Meeting Room
Supermarket Daarut Tauhiid
ATM
Laundry Daarut Tauhiid
Masjid Daarut Tauhiid
Berbagai Kegiatan Pendidikan Islami
SMP dan SMK Boarding School

f. Daarul Jannah Mice & Tours


Daarul Jannah MICE & Tours lahir seiring dengan perkembangan
Daarul Jannah Cottage yang memiliki segmentasi tamu yang lebih
variatif dan meluas. Kehadiran Daarul Jannah MICE & Tours ini
adalah untuk mengakomodir kebutuhan tamu-tamu Daarul Jannah
Cottage yang mengharapkan layanan khusus dalam hal wisata maupun
berbagai keperluan perusahaan atau perseorangan. Dan saat ini mulai
merambah ke pasar yang lebih luas.
Saat ini Daarul Jannah MICE & Tours dengan konsep wisata syariah
memiliki

berbagai

produk

unggulan

yang

diharapkan

bias

mengakomodir kebutuhan pasar, yaitu:


Bandung City Tour Package
Honeymoon Package
11

Wisata Manajemen Qolbu


Study Tour
Family Gatering
Outbound
Domestic Tour
International Tour (Malaysia, Singapore, Bangkok, Korea)
Car & Bus Rental
Ticketing (Pesawat, Kereta Api, Travel Cipaganti)

g. Daftar Instansi Pemerintah, Swasta, atau BUMN yang Pernah


Kami Fasilitasi
PT. Jamsostek
PT. Ditjen Pajak
FIF Syariah
Bank Mandiri
PT. IK
Bank Bukopin
PT. ASTRA
PAMA PERSADA
PT. BADAK
Forum Zakat
Dinas Sosial Kota Tangerang
Pemkot Bukittinggi
Pemkot Cimahi
Pemkot Bombana Sulawesi
Majelis Talim PT. PLN Ambon
Nurul Fikri Boarding School
Paris Van Java Blitz Megaplex
Daarul Mubarak
MQ Travel Umrah dan Haji
Bank Mega Syariah
PT. PNM
Dinas Pekerjaan Umum Jakarta
PT. Telkom
PT. PELINDO
BKD Depok
Dan lain-lain.
2.2 Siklus akuntansi
Siklus akuntansi dimulai pada saat terjadinya transaksi, yaitu pada saat
konsumen membayar sewa hotel kepada pihak cottage Daarul Jannah,
12

yaitu kepada divisi FO dan marketing. Setelah itu uang yang telah diterima
oleh divisi FO dan Marketing diberikan kepada bagian admin kasir, yang
kemudian diberikan kepada bagian accounting untuk dilakukan pencatatan
transaksi, mulai dari jurnal, buku besar, jurnal penyesuaian, sampai kepada
laporan keuangan(laporan laba rugi, laporan perubahan modal, dan
neraca). Siklus akuntansi tersebut dapat di lihat dengan jelas pada bagan
alir dibawah ini:
Pengunjun
g
FO &
Marketing
Admin
Kasir
Accounting

2.3 Tujuan didirikannya Daarul Jannah


Cottage Daarul Jannah sebagai hotel syariah didirikan untuk menerapkan
prinsip-prinsip syariah dibidang ini. Pada awalnya Daarul Jannah masih
mengadopsi system konvensional, yakni aturan secara umum dan tidak
sesuai dengan prinsip agama islam. Sehingga, seiring dengan berjalannya
waktu pihak Daarul Jannah terus memperbaiki system tersebut dan di kaji
secara agama agar semakin syariah(menjunjung tinggi ke syarian). Daarul
Jannah sudah menerapkan SAK syariah yang selalu di perbaharui sesuai
dengan perkembangannya, misalnya dalam hal pencatatan secara syariI,
sumber yang halal, akad dan pemakaian. Laporan konsolidasi yang di

13

laporkan perdivisi sudah terkomputerisasi atau SAP yang kemudian di


olah pada korporasi Daarul Tauhid.
2.4 Pengendalian Internal di Cottage Daarul Jannah
Pengendalian internal Daarul Jannah dapat di lihat dengan adanya otorisasi
transaksi yakni harus adanya persetujuan kepada atasan, yakni pada kepala
divisi dan general manager atau manager umum.
Pengauditan di lakukan 1 tahun sekali oleh auditor yang ditunjuk oleh
pihak Daarul Jannah.
2.5 Pendapatan non halal
Walaupun berdiri sebagai hotel syariah tidak dapat di pungkiri bahwa
Daarul Jannah masih ada beberapa bagian yang menganut system
konvensioal, misalnya adanya transfer uang dari bank-bank yang non
syariah karena tidak semua wisatwan memiliki bank syariah. Sehingga,
bunga yang di dapat dari transfer ini masuk kedalam akun pendapatan non
halal. Pendapatan non halal ini nantinya akan di salurkan ke DPUDT
untuk memakmurkan jamaah atau masyarakat, misalnya untuk membantu
korban bencana alam atau bakti social lainnya. Selain itu juga terdapat
alokasi zakat perbulan ke DPUDT, sehingga dapat di pastikan pihak
Daarul Jannah tidak mengambil bagian dari keuntungan tersebut.
2.6 Analisis SWOT
Strenght (Kelebihan)
Kelebihan Daarul Jannah terdapat pada lingkungannya yang nyaman,
tentram, damai dan sejuk. Selain itu akses masuk ke Daarul Jannah cukup
mudah, terdapat daya tarik di Daarul Tauhid nya, dan juga warga-warga di
sekitar Daarul Tauhid terkenal sopan dan ramah (menerapkan prinsip 5S).
Darrul Jannah telah memiliki pangsa pasar sendiri yakni komunitas
pengajian dan DKM. Jadi, jika tidak ada wisatawan yang berkunjung ke
Daarul Jannah maka Daarul Jannah akan tetap beroperasi karena telah
memiliki komunitas-komunitas tetap yang menginap di Daarul Jannah
Weakness (Kekurangan)
Wisatawan luar yang datang ke Daarul Jannah umumnya karena daya tarik
Daarul tauhid, bukan karena ingin menginap di Daarul Jannah. Maka dari

14

itu, pihak Daarul Jannah perlu melakukan ekspansi agar wisatawan luar
datang ke Daarul Jannah adalah sebagai tujuan utama untuk menginap
bukan karena adanya daya tarik dari Daarul Tauhid. Selain itu kamar yang
sedikit dan lahan yang terbatas menjadi kelemahan Daarul Jannah.
Opportunity (Peluang)
Peluang Daarul Jannah cukup besar karena berada dibawah naungan
Daarul Tauhid yang telah memiliki nama besar, sehingga akan mudah
untuk Daarul Jannah untuk melakukan strategi pemasaran. Selain itu
masih jarang pula hotel syariah yang benar-benar menerapkan prinsip
syariah dengan menawarkan harga yang relative terjangkau, paket dan
produk yang menarik, serta lingkungan yang nyaman.
Threat (Ancaman)
Tidak ada ancaman yang berarti di Daarul Jannah karena Daarul Jannah
memiliki daya tarik tersendiri ditambah dengan tidak adanya competitor
yang bergerak dibidang yang sama dengan harga yang relative terjangkau
di sekitar lokasi bisnis Daarul Jannah.

15

Anda mungkin juga menyukai