Anda di halaman 1dari 9

GAMBAR TEKNIK

1 September 2015

PENGERTIAN
Gambar merupakan sebuah alat untuk
menyatakan maksud dari seorang
sarjana teknik. Oleh karena itu gambar
sering juga disebut sebagai bahasa
teknik atau bahasa untuk sarjana
teknik

MATERI
1.Kontruksi Geometri
2.Penampang Geologi
3.Sketsa Morfologi, Struktur Geologi, Stratigrafi dan
Grafik
4.Diagram Blok Topografi & Geologi
5.Peta Geologi
6.Pengenalan Citra

KONSTRUKSI GEOMETRI
Titik, suatu tempat dalam ruang atau pada suatu gambar
dan tidak memliki lebar, tinggi atau kedalaman.
Garis, oleh Euclid = suatu yang memiliki panjang tanpa
lebar.
Sudut, kontruksi yang dibentuk oleh dua garis yang
berpotongan yang mempunyai nilai besaran derajat.
Bidang
Ruang

PENAMPANG GEOLOGI
Kondisi Bawah Permukaan dalam bentuk geometri
bidang
Metode : Free hand dan Arc Method
Syarat membuat penampang geologi
Memahami akan proses fundamental yang
menghasilkan perlipatan, pensesaran dan lain-lain

Sketsa banyak dipakai dalam pekerjaan geologi saat


dilapangan selain pakai foto/kamera untuk merekam kondisi
geologi saat itu.
Unsur pokok dalam pembuatan sketsa :
batas-batas daerah bentang alam yang akan digambar.
bentuk bentang alam
perbandingan dari unsur bentang alam
unsur-unsur geologi yang tampak pada bentang alam seperti
perlapisan, kekar, dll
Perbedaan keterjalan lereng
Perspektif
Interpretasi gejala geologi yang penting seperti kontak intrusi,
bidang sesar, dll
Lokasi pandangan dan arah gambar
Judul sketsa, di daerah mana sketsa di buat

Anda mungkin juga menyukai