Anda di halaman 1dari 8

Prinsip Reliabilitas

Realibitas harus diekspresikan


sebagai sebuah parameter statistik
yang menunjukan kemungkinan
tidak-salah yang bisa dihasilkan pada
interval waktu tertentu.

Reliability quantification in quasiabsolute terms


MTBF (Mean-time-between-failure)
Parameter yang menunjukkan waktu rata-rata
antara kesalahan yang terjadi pada sebuah
instrumen, dihitung menggunakan periode waktu
yang diketahui. MTBF = TN/F
MTTF (Mean-time-to-failure)
Menunjukkan waktu rata-rata sebelum kesalahan
terjadi, dihitung menggunakan jumlah devais yang
identik.

Reliability quantification in quasiabsolute terms


MTTR (Mean-time-to-repair)
MTTR menunjukkan waktu rata-rata yang dibutuhkan
untuk memperbaiki sebuah instrumen. MTTR juga dapat
diartikan sebagai mean-time-to-replace, atau
penggantian, karena biasanya perlu ada penggantian
spare part dari sebuah instrumen.
Availability
Proporsi waktu total sebuah instrumen bekerja.
Availability didefinisikan sebagai rasio:
Availability = MTBF/(MTBF + MTTR)

Failure Pattern

Pattern atau pola kesalahan pada sebuah


instrumen bisa meningkat, tetap, atau berkurang
selama masa hidup instrumen tersebut. Pada
komponen elektronik, rasio kesalahan biasanya
berubah terhadap waktu.

Komponen mekanik memiliki karakterisik


kesalahan yang berbeda dari komponen elektronik.

Penurunan kualitas material adalah alasan


peningkatan rasio kesalahan pada sebuah
komponen mekanik.

Reliability Quantificaation in
probabilistic terms
Dalam probabilitas, reliabilitas R(T) sebuah instrumen X
menunjukkan kemungkinan bahwa instrumen tersebun tidak akan salah
pada periode waktu tertentu T. Unreliability atau kesalahan F(T)
menunjukkan kemungkinan instrumen tersebut akan salah pada interval
waktu tertentu.

Untuk T/tm 0.1 :

Digunakan untuk menghitung (rata-rata) reliabilitas sebuah produk yang


digunakan selama suatu waktu yang merupakan bagian dari MTBF-nya.

Hukum-hukum Reliabilitas
Reliability of components in series
Sebuah sistem pengukuran yang di
dalamnya terdapat beberapa
komponen yang disusun seri akan
menghasilkan kesalahan jika salah
satu komponen melakukan kesalahan.

Hukum-hukum Reliabilitas
Reliability of components in parallel
Salah satu cara untuk meningkatkan
reliabilitas sebuah sistem pengukuran
adalah dengan menghubungkan dua atau
lebih instrumen secara parallel. Sistem
hanya akan melakukan kesalahan jika
semua komponen di dalam instrumen
melakukan kesalahan.

Anda mungkin juga menyukai