Anda di halaman 1dari 45

I-/IPORAN PENDAHULUAN

BAB IV
GAMBARAN UMUM WILAYAH KABUPATEN WAJO
Pada bagianini akan diuraikangambaranumumwilayahKabupatenWajo
yang meliputi kondisi dan potensi wilayah, kebijaksanaanperwilayahandan
kebijaksanaanpembangunanserta pokok-pokokpermasalahanpembangunan
yangdihadapiKabupatenWajo.
4.1 Letak Gebgrafis
KabupatenWajo terletak pada koordinat antara 3"39' - 4'16' Lintang
Sefatandan 119" 53'- 120"27"BujurTimur. KabupatenWajo memilikiluas
wilayah2.506,19km2 atau4,01 o/odari luaswilayahProvinsiSulawesiSelatan,
laut. Lahan
Can beradapada ketinggian0 hingga500 m di atas perrnukaan
berbukitterbentangdari selatan ke utara. Dataran rendahterletakdi bagian
timur, selatan, tengah, dan barat. Danau Tempe terletak di bagian barat
sedangkanpesisirpantaimembentangdi sebelahtimur menghadapTeluk Bone
sepanjang103km garispantai.
Dalam konteks regional, KabupatenWajo terletak di sebelah selatan
denganKabupatenSoppengdan KabupatenBone,di sebelahutara
berbatasan
denganKabupatenLuwudan KabupatenSidrap,di sebelahtimurdenganTeluk
Soppengdan Sidrap.
Bone,dan disebelahbaratdenganKabupaten
denganProvinsiSulawesiSelatan,
KabupatenWajo dalamkonstelasinya
termasuk bagian dari Kawasan Andalan Watampone dengan pusat
pengembanganditetapkandi Watampone.Selain itu, dalam kebijaksanaan
penetapankawasanprioritasProvinsiSulawesiSelatanditetapkankawasan
tanamanpangandenganpusatnyadi
Wajo sebagaikawasanpengembangan
wilayahpertanian.
KotaSengkangyangberfungsisebagaipusatpengembangan
Wajoadalahsebagaidaerahyang
di Kabupaten
dan kondisiwilayah
Karakteristik
terbaring dengan posisi yang dikatakan "MangkalunguRibulue,MassulappE
RipottanangngE,Mattodang Ritasi Tappareng"yang artinya KabupatenWajo
:
memiliki
lahan3 dimensiyakni
Tempe
1. TanahberbukityangberjejerdariselatanmulaidariKecamatan
ke utara yang semakin bergunung utamanya di Kacamatan
RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-45

I,/I PORAN PEN DA II UL UAN

Maniangpajodan KecamatanPitumpanuayang merupakanwilayah


cokiat,cengkeh,
pengembangan
hutantanamanindustri,perkebunan
jambu mentesertapeternakan.
2 . Tanah dataran rendah yang merupakan hamparan sawah dan
perkebunan/ tegalanpadawilayahtimur,selatan,tengahdan barat.
3.

Danau Tempe dan sekitarnyaserta hamparanlaut yang terbentang


sepanjang pesisir pantai Teluk Bone di sebelah timur merupakan
wilayah potensialuntuk pengembanganperikanandan budiciaya
tambak.

4.2 Letak Administrasi


terbagiatas 14 wilayahkecamatanyangterdiridari 45
Secaraadministratif
kelurahandan 131 desa, dan terbagidalam 4 dimensigeografisyaitu tanah
berbukit,dataran rendah,danau, dan laut. Adapunke 14 kecamatantersebut
adalahsebagaiberikut:
Tabel4.1

Administratif
No.
1
2
3
4
5
o
7
I
I
10
11
12
13
14

Kecamitan

Jumlah Desa

Sabbangparu
Tempe
Parnmana
Bola
Takkalalla
Sajoanging
Majauleng
Tanasitolo
Belawa
Maniangpajo
Keera
Pitumpanua
Penrang

12
13
11
11

JumlahKelurahan
3
16
2
2
J

14
15

10
10

4
4

1
4

Gilireno

KabupatenWaio

131

45

Wajo dalam An gka, BPS, Tahun 2001

Adapunkondisiluas wilayahsetiapkecamatandi KabupatenWajo dapat


dilihatpadaTabel 4.2 sebagaiberikut.

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-46

LAPORANPENDAHULUAN

Tabel4.2

LuasKecamatanDi Kabu
No.

Kecamatan

1
Sabbangparu
2
Tempe
3
Pammana
4
Bola
5
Takkalalla
6
Sajoanging
7
Majauleng
8
Tanasitolo
9
Belawa
1 0 Maniangpajo
1 1 Keera
1 2 Pitumpanua
1 3 Penrang
1 4 Gilireno
Kabupaten Wajo

Luas (km2)

ahun2001
% Thd Kabupaten

132.75
38.27
16 2 . 10
220.13
179.76
167.01
225.92
154.60
172.30
175.96
368.36
207.13
154.90
147.00
2.506.19

dalam An( tka,

5,30
1,53
6,47
8,78
7,17
6,66
9,01
6,17
6,88
7,02
14,70
8,26
6,18
5.87
100

KedudukanKabupatenWajo secara administrasimaupunfisik


berbatasan
langsungdengankabupatenlainnya,yaitu :
.
.
.
'

SebeiahTimurberbatasan
denganTelukBone
SebelahSelatanberbatas
denganKabupaten
Bone
SebelahBaratberbatasan
denganKabupatenSopeng
seberah Utara berbatasandengan Kabupaten Luwu dan
sidrap
(SidenrengRappang).

4.3 Kondisi Fisik Dasar


4.3.1 Kondisi tktim
Kabupatenwajo sebagaimana
daerahrainnyadi Indonesia,
yaitu berikrim
tropisdengansuhukuranglebih27 - 30 o c. yang tandaidengan
adanyabulan
kering/musim
hujan dan buranbasah/musim kemarau.Musim hujan
setiap
tahunnyaberlangsung
agak pendekyaitu rata-rata3 buranpada buranApril
sampai dengan bulan Juni, kecuali di bagian utara yaitu
di Kecamatan
Pitumpanuaterdapatmusimhujanmirip denganKabupaten
Luwu serta bulan_
bulanselanjutnya
adalahlembab.sedangkanmusimkemarauterjadipada
bulan

R.evis
i RTRW Ka bupaten Wajo

rv-47

L4POIUN PENDAHULUAN

JulisampaidenganbulanOktober.Curahhujanuntuk3 tahunterakhirmencapai
rata-rata
1.510mm dan128harihujan.
4.3.2. Kondisi Geologisdan Jenis Tanah
A.

Kondisi Geologis

Berdasarkaninformasidari peta geologi Indonesiaskala 1 : 100.000,


KabupatenWajo mempunyaistrukturbatuan yang terdiri dari 3 jenis batuan
induk,yaitu:
batuanaliranlava tersusunbasal hinggaandesit,
Daerahberstruktur
breksivulkanikdan batu pasirvulakanik.Strukturbatuanini terdapat
pada bagianutaraKabupatenWajo yang merupakandaerahaliranlava
Tanatorajadengan
dari Gh. RanteKambolayangberadadi Kabupaten
ketinggian500 meter di atas permukaanlaut. Sedangkandaerah
batuanNapaldanbatu Gampingterdapatdi daerah
denganberstruktur
bawah yang berstrukturbatuan aliran lava atau tepatnya berada di
KecamatanPitumpanua.
Daerah berstrukturbatuankonglomerasibatu pasir glaukonitdengan
'100- 500
serpih kaquinadan moluskayang memepunyaiketebalan
meter. Struktur tanah ini terdapat pada bagian tengah di Wilayah
luasanpalingbesar.
Wajodanmempunyai
Kabupaten
air laut dan
Daerahaluvialyang berasalselaindari hasil sedimentasi
tersebardi sepanjangpantaidan juga yang berasaldari endapanair
yangmempunyai
ketinggiankurangdari25 meterdi atas
sungai/danau
permuakaan
laut.
B.

KondisiTanah
Selanjutnyamenurutpeta eksplorasiSulawesiSelatan,jenis tanah di

KabupatenWajo terdiridari :
1. Alluvial

Jenis tanah ini tersebardi seluruh Kecamatan

2. Clay

Jenistanahiniterdapatpada KecamatanPammanadan
Takkalalla.

3. Podsolik

Jenis tanah ini terdapat pada Kecamatan Maniangpajo,


Tempe, Sajoangi,tg,Majauleng,Belawa dan
Tanasitolo,
Pitumpanua.

Retisi RTRW Kabupaten Wajo

IV-48

I,/IPORAN PENDAHULUAN

Jenis tanah ini terdapat pada Kecamatan Tempe,

4. Mediteran :

5. Grumosol

PammanacianBelavua.
Maniangpajo,
Tansitolo,
dan
Sabbangparu
: Jenistanahiniterdapatdi Kecamatarr
Pammana.

4.3.3 Kondisi Hidrologis dan SumberDaya Air


Sebagianbesar wilayah KabupatenWajo didukungoleh adanya potensi
sumberdayaair yang cukupbesar,baik air tanahmaupunair permukaanyang
besar sepertiSungaiWalanae,Sungai
terdapatdi danau dan sungai-sungai
Cenranae,dan SungaiBila.SungaiGilireng,SungaiSiwa, SungaiBulete,dan
SungaiAwo merupakanpotensiyang dapat dimanfaatkanuntuk pengairandan
penyediaanair bersih.
4.3.4 Kondisi Topografi dan Mortologi
Topografi di Kabupaten Wajo mempunyai kemiringan lahan cukup
bervariasimulai dari datar, bergelombanghingga betbukii. Sebagian besar
bentuk wilayahnyatergolongdatar dengan kemiringanlahan/lereng0 - 2 %
fuasnyamencapai212.341Ha atau sekitar84 o/o,sedangkanlahandatar hingga
lereng 3 - 15 % luas 21.116Ha (8,43%),
dengankemiringanl
bergelombang
lerengdi atas 16 - 40 7oluas 13.752Ha
fahanyangberbukitdengankemiringan/
(5,50 %) dan kemiringanlahandiatas40 % (bergunung)hanyamemilikiluas
3 . 3 1 6H a ( 1 , 3 2 o / o ) .
Secaramorpologis,KabupatenWajo mempunyaiketinggianlahan di atas
permukaan
sebagaiberikut:
laut(dpl)denganperincian
o 0 - 7 meter,luas57.263Ha atausekitar22,85o/o
o
.
.

$ - 25 meter,luas94.539Ha atausekitar37,72%
26 - 100meter,luas87.419Ha atausekitar34,90%
101- 500 meter,luas 1'l .231Ha atau sekitar4,50o/odanketinggiandi
atas500 meterluasnyahanya167Ha atausekitar0,66%.

4.3.5 Kotidisi SumberDaya Mitteral/BahanGalian


KabupatenWajo mempunyaisumber daya mineraldan bahan galiart
berupapotensigas alamyangterdapatdi KecamatanMajauleng1 buahsumur,
KecamatanTanasitolo4 buah sumur dan KecamatamPitumpanua4 buah
sumur,sehinggajumtahsemuanyaada 9 buah sumur. Dari ke 9 buah sumur
RevisiR7-Rl4Kabupaten Wajo

rv-49

I.APORAN PENDAHULUAN

tersebut, diperkirakanpotensi gas alamnya mencapai563,00 BSCF dan


cadangansekitai 407,40BSCF dengangas deliverysebesar100 MESCFD
untuk 9 buahsumurtersebut.
Untuk potensi bahan galian tambang mineral berupa pasir dan kerikil
sebagai bahan banguhanyang terdapatdibeberapasungaiyaitu S. Siwa, S.
Garunggang,S. Cenranae,S. Walanaedan sungailainnya.Selainitu juga ada
tambangemas yang areal depositnyatidak terlalubesardan hanyaterdapatdi
Kecamatan Pitumpanua yang berbatasan dengan Kabupaten Luwu dan
KabupatenTana Toraja.
4.?.6 Kondisi Kehutanan
kayudanjuga termasuksebagaikawasan
Hutanselaindapatmenghasilkan
melestarikan
keberadaan
air, iklim,
lindungyangfungsinyauntukmelindungidan
keaneka ragamantumbuhan,satwa serta keunikantype ekosistemlainnya.
KeberadaanHutandi KabupatenWajo sudahsangatmenyempitdenganluasan
hanyasebesar19.691Ha atausekitar8,00 % dari luasWilayahKabupatenWajo
(250.619Ha). Luas hutansekecilitu terbagimenjadiHutanLindung(HL) 2.541
Ha dan HutanProduksiBiasa(HPB)17.150Ha.
4.3.7 Kondisi Pariwisata
Bidang pariwisatadi KabupatenWajo memilikipotensi cukup kaya,
diantaranya obyek wisata alam, wisata budaya dan sejarah peninggalan
purbakala.Obyek wisataalam tersebutadalahGn. Pattirosompe,
Hutantempat
berburu,PantaiPasir Putih,DanauTempedenganrumahterapung-nya yang
memancing
danmenyaksikan
indahnya
dapatdipakaisebagaitempatmenginap,
sunsetsertasuasanamalamyangdingin.
Selain itu juga terdapatbeberapa obyek wisata budaya dan sejarah
peninggalan
purbakalayaiturumah-rumah
adat,pestapernikahan
adat,makam
rala-rajadan kesenian daerah.
4.3.7 Penggunaan Lahan
Penggunaan lahan cli KabupatenWajo sampai tahun 2001 masih
didominasi
oleh lahanpertanian
dalamarti luas( sawahmencapai86,107Ha,
ladang/tegalan
41.855Ha, perkebunan
24.811Ha danperikanan14.629Ha).

RevisiRTRW Knbupaten Wajo

IV.50

L/IPORAN PENDAHULUAN

Penyebaranpermukimandi KabupatenWajo terpusatpada sepanjang


pusat-pusat
pusatkabupaten(KotaSengkang),
dan sepanjangruas
kecamatan,
jalan yang menghubungkan
antar kawasan permukiman.Pola penyebaran
permukimancukup merata mengisikeseluruhanruang di KabupatenWajo.
Daerah sepanjang pesisir pantai kurang diminati untuk menjadi kawasan
permukiman,mengingataksesibilitasyang terbatasserta kondisitopografiyang
berawa-rawa
yangada,tidakseluruhnya
menggunakan
sistem
Darilahanpersawahan
sistemirigasiteknis,yaitu
irigasiteknis.Hanya 12.097Ha yang menggunakan
Awo, Bila Kalola,Belawa,dan Gilireng.ltupununtukGilirengbaru padatahap
perhatiandalamhal ini adalahbahwa
perencanaan.
Yang perlu mendapatkan
sebagianbesar irigasidesa yang digunakanuntuk pertanianlahan basah di
pada
KabupatenWajo dalamkeadaanrusak.Hal ini akan sangatberpengaruh
produktivitas pertaniannya secara langsung, dan

berpengaruh pada

kesejahteraanmasyarakatnyasecaratidak iangsung,meskipunpersentasenya
lahanpertanian
hanyasedikit.
terhadapkeseluruhan
4.3.8 Kondisi Kependudukan
di Kabupaten
Wajo daritahun1997sampaidengan
Kondisikependudukan
pedumbuhanpendudukyang negatif,
kecenderungan
tahun2001 menunjukkan
baik di masing-masingkecamatanmaupun secara keseluruhan(-2,11 To).
Perubahan
terbesarterjadidaritahun1999ke tahun2000,yangmencapaiangka
-11,75o/o,dan Kecamatan Gilireng adalah kecamatan yang mengalami
penurunanpaling besar jika dibandingkandengan kecamatan-kecamatan
lainnya.
Dari tahun 2000 ke tahun 2001 terjadi penambahanjumlah penduduk,
tetapipenambahan
tersebuthanyapadaangka0,55%.Secarakeseluruhan
dari
tahun 1997 sampaitahun 2001 di KabupatenWajo terjadipenurunanjumlah
penduduksebesar-3,71Vo.
UntuklebihjelasnyadapatdilihatpadaTabel4.3.

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-51

LAPORAN PENDAHULUAN

l-abel.4.3
PerkembanganJumlah PendudukKabupatenWajo
Per KecamatanTahun 1997 -2001 (Jiwa)
No.

Kecamatan

Sabbangparu
Tempe
Pammana

2
a

4
3
o

7
8
I
10
11
12
13
14

Bola
Takkalalla
Sajoanging
Majauleng
Tanasitolo
Belawa
Maniangpajo
Keera
Pitumpanua
Penrang
Gilirenq

31,619
49,550
39,017
22,056
26,165
19,814
35,149
37,692
34,788
14,312
21,O21
38,182
19,746
14.647

403.758
Jumlah
KabupatcnWajodalam
Sumber.'Kabupatcn

A.

I anun
.roqo

Tahun,4
1997 :
31,607

31,603

51,451
39,106
22,'t20
26,226
19.902
35,241
38,O42
34,713
14,789
21.222
38,432

51,564
39,206
22,240
26,109
19.990
35,401
38,3s9
34,707
14,794
21,414
38,652

19,851
13.173
405.875

19.956
13,173
407.168

Tahun
2000

26,343
49,835
29,810
18,617
20,331
18,334
31,626
37,027
30,026
14,069
18,757
38,656
15,951
9.944
359.326

Tahun
Rate
Pertahun
2001
'to32
26,459

Rate/Thn
l0/61

-3,30

50,520
29,775
18,683
20.449
't8,401

194
184e
-675

0,40
4,74
-3.10

1143

31,725

-685

-4,40
-1,40
-1,95

17 1?O

-111

-0'10

30,049
14,485
18,865
38,754

-948

-2,73

'14

o,24
-2,10

15,956
9,979

-758
-934

0.37
-3,84
-6,40

361,239

-8504

-2.11

-283

-431
114

DistribusiPenduduk
Dilihat dari jumlahnya, KecamatanTempe adalah kecamatan dengan

pendudukterbanyakdan terpadat.Padatahun 2001,denganluas 328,27km?,


KecamatanTempe memilikipendudukberjumlah50.520jiwa, yang berarti
kepadatannyaadalah 320 jiwa/km2.Angka tersebut berada di atas rata-rata
seluruh KabupatenWajo. Sedangkankecamatandenganjumlah penduduk
terendahadalahKecamatanGilirengyang hanyamencapai9.979jiwa dengan
yangsangatrendah.
kepadatan
Struktur Kependudukan
Pada umumnya,jumlah penduduk laki-lakidi seluruh kecamatandi
Wajo lebihrendahdaripadajumlahpendudukwanita.Rata-ratasexKabupaten
B.

ratioadalah88, dan hanyabeberapakecamatanyangmemilikisex-ratiodi atas


yangmemilikisex ratiopalingrendahdi Kabupaten
Wajo adalah
90. Kecamatan
denganjumlah pendudukpria 11.985jiwa, jumlah
KecamatanSabangparu,
penduduk
wanita14.474jiwa (totalpenduduktahun2001adalah26.459).
Wajoadalahberagamalslam.
Sebagianbesarpenduduk(98 %) Kabupaten
F{anyasebagiankecil dari total jumlah pendudukyang memelukagama
Hindu,danBudha.
Katolik,
Protestan,

RevisiRTRW Kabupaten Waio

rv -52

L}IPORANPENDAHULUAN

Kabupaten Wajo menunjukkan


dominasipendudukyang bekerjadi sektorprimer,yaitu sektor
kecenderungan
pertanian, perikanan, peternakan, dan kehutanan. Dari seluruh wilayah
Kondisi

ketenagakerjaan

di

KabupatenWajo, hanya45 orangyang bekerjadi sektorjasa kemasyarakatan.


ini belumlahmencerminkanstruktur
Walaupundemikiandata ketenagakerjaan
yang riil di KabupatenWajo, karena kecilnyanilai sampling
ketenagakerjaan
yang digunakan (di bawah 1 % dari total populasi). Data tersebut lebih
yang terdaftardi Dinas PMD dan
didasarkanpada data resmi ketenagakerjaan
TenagaKerja.
Seperti juga perubahanyang terjadi di Indonesiapada umumnya,di
dimana
KabupatenWajo pun terjadi pergeserankonsentrasiketenagakeriaan,
jumlahtenagakerjadi
perbandingan
antaratahun 1990dan 1999 menunjukkan
dan
sektorpertanianmengalamipenurunan.Di lain pihak,di sektorperdagangan
jumlahtenaga kerja.Sektorjasa dan sektor
konstruksimengalamipeningkatan
inCusti'!pengolahanmerupakansektor iain setelah sektor pertanian yang
sektorlainnya.
memilikijumlahtenagakerjayangrelatiflebihtinggidibandingkan
Pendudukusia produktifdi KabupatenWajo dari tahun 1990sampaitahun
jumlah.Akan tetapi padaumumnyahanyakurang
1999 mengalamipeningkatan
lebih setengahdari pendudukusia kdrja yang termasukdalam angkatankerja.
angkatankerjaterhadappendudukusia kerjadi
Untuktahun 1990,persentase
KabupatenWajo lebihtinggidari rata-rataseluruhkabupaten(SulawesiSelatan).
Tetapipadatahun1999terjadisebaliknya.
4.3.9 Kondisi Perekonomian Wilayah
dari pertumbuhan
Wajo digambarkan
Pertumbuhan
ekonomidi Kabupaten
dapat dilihatpada Tabel 4.4. Dari tabel tersebutdapat
PDRB, sebagaimana
dilihat pasang surut pertumbuhanekonomi selama kurun waktu 10 tahun
ekonomiKabupatenWajo cenderungmeningkat,walau
terakhir.Pertumbuhan
pada tahun 1996-1997
mengalamipenurunanhingga-6,66%.Hal ini dapat
ekonomibergerak
dimaklumipadapriodetersebutsecaranasionalpertumbuhan
negatif karena terjadinya resesi ekonomi. Bila dibandingkandengan
pertumbuhan
ekonomiProvinsiSulawesiSelatan,secararata-rataKabupaten
Wajomasihberadadi atas.

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-53

L/IPORAN PENDAHULUAN

Tabel4.4
PertumbuhanPDRB Kab. Wajo dan Prop. Sulawesi Selatan

Periode1993-1998
Sul-Sel
4,51
7,40
8,55
8,31
4,30
5,33

4,O2
4,35
7,29
9,89
-6,66
6,06

1993-1998
1993-1994
199+1995
1995-1996
1996-1997
1997-1998
:8PS Su/awesiSelatanTahun

Struktur perekonomianKabupatenWajo masih didominasioleh sektor


dan
pertanian,termasukdi dalamnyapertaniantanamanpangan,perkebunan,
perikanan.
Walausektorini masihdominan,kontribusisektorini kianberkurang
hotel,dan
sejaktahun 1998 sektorperdagangan,
setiaptahunnya.Sebaliknya
restoranmulai menunjukkankontribusinyasecara signifikan.Sektor lain yang
walau laju
adalah pertambangandan penggalian,
cukup besar kontribusinya
pertumbuhannyamasih bersifat fluktuatil Kondisi perekonomianwilayah ini
dapat dilihatlebih lanjutdalam perkembanganPDRB Kabupatensebagaimana
dapatdilihatpadaTabel4.5
Tabel4.5
PDRB Kab.Wajo
Perkembangan
(RpJuta)
AtasDasarHargaBerlaku1998-2001
,:1l

No

Usaha
Lapangan

1
2

Pertanian
ggalian
Pertambangan/Pen
Industri
Pengolahan
Listrik
Gas,& AirBersih
Bangunan
Hotel
Perdagangan,
&
Restoran
Angkutan/Komunikasi
&
Keuangan,
Persewaan
JasaPerusahaan
Jasa-jasa

4
5
o
I

KabupatenWajo

Tahun
1998

Tahun1999 Tahun2000 Tahun2001

731,003.36
156,651.48
63,554.40
4,033.98
33,043.42

764,122.14 747,278.02 8 3 1 , 1 7 1 . 6 5
1,357.56 121,582,31 124,680.57
67,592.91
95.20
65,1
65,942.20
4,760.92
11,586.04 17,440.57
36,875.35
36,434.04
34,194.26

168,990.43
45,542.17
22,235.61

212,508.53 255,044.31 264,010.14


55,260.25 67,600.00 69,38s.09
46,635.12
19,991.98 45,443.94

65,613.48

74,749.79

86,869.74

89,667.31

1,290,668.33 1,215,287.631,437,033.601,547
,459.71

WajoTahun2001
: BPSKab.Waio

Revisi RTRW Ka bupaten Waio

IV-54

I,4,POR4N PENDAHULUAN

Kegiatan industri belum menunjukkankontribusi yang berarti dalam


Wajo. Sebagianbesarindusiriyang ada
di Kabupaten
menunjangperekonomian
berlokasidi KecamatanTempedan Tanasitolo,denganbasis industriadalahdi
bidangsandang(sutra).Sebagaiprodusensutra terbesardi ProvinsiSulawesi
Selatan,KabupatenWajo terkenalsebagai"produsensutra".Lokasipemasaran
adalahKota Makasarhinggake luarnegeri.Walaupundemikiankegiatanindustri
sutra belum menunjukkankontribusiyang berarti bagi perekonomiandaerah,
khususnyasektorindustr!.Hal ini dapatdipahamikarenajaringanpemasaran
lokalyangdapat
yanglangsungke ibukotaprovinsi,
dandampakekonomisecara
padasektor-sektorlain,khususnyaperdagangan
dirasakanadalahpengaruhnya
dan transportasi.
4.3.10 Kondisi SaranaDan PrasaranaWilayah
Prasaranawilayah merupakaninfrastrukturpembangunandi daerah,
yang meliputifasilitasumurndan sosialekonomisertajaringanutilitas.
A.

Saranadan FasilitasUmum/SosialKemasyarakatan
Fasilitaspendidikandi KabupatenWajo pada dasarnyatelahtersediamulai

dari Taman Kanak-kanak(TK) hinggaPerguruanTinggi (PT), namun PT yang


tersediaierletak di ibukotakabupaten(Sengkang).Konversidan pertambahan
fasilitassekolah banyakdilakukanpada tahun-tahunterakhir.Namun terjadi
penurunanjumlahsekolahdasar,yaitudari 430 SD pada tahun 2000 menjadi
jumlahSD inijuga diikutioleh penurunan
414 SD padatahun2001.Penurunan
jumlahmurid,yaitu49.119siswapadatahun2000 menjadi48.877siswa pada
t a h u n2 0 0 1 .
B.

Kondisi Prasaranadan SaranaTransportasi

jalandi Kabupaten
Wajo
Sampaidengantahun2001ini,kondisiprasarana
masih belum sepenuhnyaberadadalam kondisi baik. Adapun panjangjalan
di kabupatenini mencapai221,435km, termasukjalan perkerasan
keseluruhan
sirtu 25,920 km denganstatusjalan nasionaldan jalan provinsi.Sedangkan
kondisidan panjangjembatanmencapai1.524,84Meter.
Urituk kondisi sarana transportasidi KabupatenWajo cukup baik,
mengingatcukup besarnyakomoditiekonomidi wilayahini yang memerlukan
mobilitas
transportasi
antarwilayah

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-55

L/IPORAN PENDAHULUAN

C.

Prasarana/SaranaAir Bersih

Untuk kebutuhanair bersihpendudukKabupatenWajo, sampaisaat ini


sebagianbesar masih memanfaatkan
air permukaan,air tanah dangkaldan air
tanahdalamsebagaisumberair bagi keperluaanrumahtanggayaituuntukMCK
maupununtuk air minum.Air permukaanyang ada di KabupatenWajo berasal
dan S. Walanae.
dariS. Siwa,S. Awo,S. Keera,S. Gilireng,S. Bila,S. Cenrattae
Sedangkanpemanfaatanair tanah dilakukandenganpembuatansumur pompa
langsungpadamataair.
tangan,sumurartesisdan pengambilan
Wajo
Adapunjumlahsumurpompatangandan sumurartesisdi Kabupaten
yaituSumurPompaAir TanahDangkal(SPAT.Dk) sebanyak1.694titik,Sumur
PompaAir Tanah Dalam(SPAT.Dl) 321 titik,SumurArtesisi(SA) 16 titik dan
Untuk lebih
Sumur Bor 10 titik yang tersebardi seluruh desa/kelurahan.
jelasnya.Sedangkanyang mamanfaatkan
pelayananair bersih dari PDAM,
masih sangat terbatasdan untuk sementarahanya melayanipendudukKota
Sengkang(ibukotakabupaten)dan sekitarnya,itupunsecara persentasemasih
denganjumlahpenudukKotaSengkang.
sangatjauhjika dibandingkan
D.

Prasarani/SaranaJaringanListrik
yangsangantpenting
salahsatusaranapenunjang
Energilistrikmerupakan

baik utnuk keperluan rumah tangga maupun kegiatan industri. Untuk


perkembangan
sektorkelistrikandi KabupatenWajo cukup meningkatsejalan
dengan adanya program bidang perlistrikandalam rangka meningkatkan
pelayanan kepada masyarakat melalui pengembanganjaringan dan
pengembangan
listrikpedesaan.
Di KabupatenWajo, jaringan listrik sudah menjangkauke seluruh
kecamatandengan menggunakanPembangkitListrikTenaga Diesel (PLTD).
Dari 12 unit pelayanandi KabupatenWajo, maka PLN telah melayani
pelanggan/konsumen
sebanyak60.131 rumah dengankapasitastersambung
KWH.
sebesar39.831,80KVAdanyangterjualsebanyak50.958.354
E.

Prasarana/SaranaJaringanTelephone
Sampai saat ini, PT Telkom telah berhasilmembangunsarana dan

prasaranatelekomunikasiyang menjangkausemua ibukota kabupatendi


ProvinsiSulawesi Selatan, bahkan teiah mengadakanperluasankapasitas

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-56

LAPORAN PEA'DAHULUAN

yangmempunyaijaringan
sentraltelepon.
sampaike lokasi-lokasi
sentraltelepon
Di KabupatenWajo,jaringantelepontelah menjangkaubeberapakecamatan
TempeterutanaKotaSengkangsebagai
namunmasihterbataspadaKecamatan
lbukotaKabupatenWajo.
4.4 KebiiakanPemerintahKabupatenWajo
KabupatenWajo telah tertuangdi dalamRencana
Kebijakanpembangunan
Daerah(Propeda),
Strategis(Renstra)KabupatenWajo, ProgramPembangunan
dan Rencana.Tata Ruang Wilayah KabupatenWajo (RTRW 1990). Ketiga
dokumentersebutmerupakanlandasandasardalammelakukanpembangunan.
yang termaktubdi dalamberbagaidokumen
Beberapakebijakanpembangunan
tersebutdapatdisarikansebagaiberikut:
4.4.1 Visi, Illisi,dan Nilai
ldentitaspembangunandinyatakandalam tiga hal, pertamavisi yang
didefinisikan
sebagaiganrbarankesuksesanyang hendakdicapaidalamkurun
waktutertentu,keduaadalahmisi yang menyatakantugasyang ingindikerjakan
sebagai pengejawantahankeberadaan visi, dan ketiga adalah nilai yang
menjabarkan iaturan-aturan"yang mendasari, mengilhami dan menuntun
pelaksanaanmisi. Visi, misi, dan nilai ini telah dirumuskandalam Renstra
dapatdilihatsebagaiberikut:
KabupatenWajo,sebagaimana
Terciptanyapemerintahandemokratis,berimandan bertakwa,bebas dari
(KKN),dan berwibawa
dalammelayanimasyarakat
kolusikorupsidirnnepotisme
serta menjadikreatifproduktifdan mandirimenujuterciptanyaKabupatenWajo
di SulawesiSelatan.
sebagaisalahsatupu:at agribisnis
Wajoadalan:
AdapunmisiKabupaten
kualitassumberdayamanusiadari segalalapisandan
1. Meningkatkan
profesi.
2. Menyelenggarakanpemerintahan sebagai pelayan kepentingan
masyarakatdalamrangkapemberdayaan
masyarakat.
3. Menciptakankoneksitasyang sinergisantar daerah/ wilayah(pola
kemitraan
/ jaringan)
4. Mengoptimalkanpemanfaatansumberdaya pembangunan(alam,
masyarakat.
teknologi,
modal,sosial)demikepentingan

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-57

I}IPORAN PENDAHULUAN

5. Mengembangkan
ekonomiperdesaanyang berbasispada pertanian
dalamartiluas.
6. MenjadikanWajo sebagaiDaerahTujuanWisatadi SulawesiSelatan.
7. MengupayakanpeningkatanPAD melalui intensifikasi,ekstensifikasi
dan diversifikasi
sumber- sumberpendapatan.
pusat- pusatpelayanan,
termasukpusatpelayanan
8. Mengembangkan
industri.
9. Pengembanganpeternakanrakyat khususnyasapi, kambing,ayam
burasdan itik.
10. Pengurusanperalatan pengembanganmekanisasipertanian dan
pembinaanorganisasi
tingkatpetani
pembangunan
daerah
Nilai - nilai yang dianut dalam penyelenggaraan
KabupatenWajo diangkatdari nilai / budayatradisionalyang dikombinasikan
dengancara pandangyang dianutsecaraglobaldan diterimasecaraluas oleh
/ koridordalampelaksanaan
masyarakat.
Nilaiberfungsisebagairambu-rambu
baik oleh pemerintah,swastamaupunmasyarakat.Nilai
aktivitaspembangunan,
yang dituangkandisini bertolakpada prinsipkearifanbudayaWajo (yassiwaiori)
yangbertumpupadatiganilaidasar yakni:
a.

Sipakatau
sebagai
Nilai ini mensyaratkan
agar dalam membinainterkoneksitas,

lokal,seyogyanya
dilaksanakan
elemenutamadalamwacanakemandirian
berdasar prinsip kebersamaanyang berbasispada penghormatandan
pengakuan
danjati dirisetiapanggotamasyarakat.
terhadapkeberadaan
b.

Sipakalebbt
yang
Nilai ini mensyaratkanagar dalam kehidupanbermasyarakat

penuh pergaulan, termasuk melaksanakan aktifitas pembangunan


dibutuhkansaling pengertian,saling menghargaidan salingmenghormati
dalam rangkamensejahterakan
dan
sesuaidenganperan masing-masing
hidupmanusiabaiksebagaiindividumaupunsebagai
menjagakelangsungan
kelompok.
c.

Sipakainge

dan saling
rasa saling mengingatkan
Nilai ini mengedepankan
jalan terbaikyang akan ditempuhdalarnmewujudkansuatu
menunjukkan
cita-cita bersama.melakukankoreksidan saransecarakonstruktifuntuk
RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV,58

I./IPORAN PENDAHULUAN

penyelesaian
setiapmasalahdan menjauhirasa curigadan sentimentyang
ciapat merusak hubungan kemanusiaan,sekaligus merupakan kiat
aspirasisebagaibasis dalam menjagaharmonikehidupan
mempertemukan
bermasyarakat,berbangsadan bernegara.Untuk memberimotivasidalam
menyukseskanpencapaianvisi dan misi tersebut,makaditetapkanlangkahyangdituangkandalam semboyan"WajoMesra"yang
langkahkebersamaan
bermakna "KewajibanKita Bekerja Optimal MeningkatkanKesejahteraan
dituangkandalamenamprinsipkerjayakni:
Rakyat".Pelaksanaannya
.

lman dan Takwa

. TaatAsas
. Keterbukaan
. Pelayanan
. Rasamalu
.

dan koordinasi.
Kemitraan,keterpaduan

4.4.2 Strategi dan Arah KebijakanPembangunan


Strategi dan arah keb'tjakanpembangunan Kabupaten Wajo telah
ditentukan di dalam Renstra Kabupaten Wajo. Strategi dan kebijakan
pembangunan
tersebutyangterkaitdenganpenataanruangdapatdilihatdalam
uraianberikut:
A.

Strategi Dasar
Peran serta masyarakat dalam pembangunan merupakan kunci

masa mendatang,
keberhasilanpembangunandimasa kini dan masa
peluangsehinggalebih
pemerintahakan bersifatmendorongdan menciptakan
banyak berfungsi sebagai fasilitator dan

moderator pembangunan.

dari rakyat,oleh rakyatdan untuk rakyatadalahstrategidasar


Pembangunan
aktifitaspernbangunan.
dalammelaksanakan
Peran serta masyarakatdapat ditingkatkanmelalui perbaikan dan
peningkatankelembagaanmasyarakatsecara optimal sehingga mampu
di wilayahnyamasing- masing.Untuk
berfungsisebagaimotorpembangunan
peningkatankelembagaan,
maka strategidasar yang perlu ditempuhadalah
menciptakaniklim yang kondusifdan secara aktif mendorongpengembangan
kelembagaanmasyarakatyang memungkinkanpeningkatanintensitasdan

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-59

LAPORAN PENDAHULUAN

kualitas peran serta segenap lapisan masyarakatdalam semua aspek


program-program
pembangunan
bangsadan Negara.Olehkarenaitu diperlukan
strategisyangakanditempuh,yaitusebagaiberikut:
dapatlebihoptimal.
agarpelayanan
1. Memperkuat
kelembagaan
produksidan produktifitas
komoditiunggulan(pertanian,
2. Meningkatkan
perkebunan,
peternakandan perikanan).
3. Meningkatkansarana dan prasarana pendidikan,!ocial budaya,
keagamaandan kesehatan,serta sarana dan prasaranaproduksi
pertanian,irigasi
dan transportasi.
pengembangan
KawasanTempesecara
terrealisasinya
4. Mengupayakan
terpadu.
yangproduktif,
penataanlingkungan
asridan berkelanjutan.
5. Melakukan
6. Mengembangkan Kota Sengkang sebagai pusat wilayah
pengembanganterutama dibidang pelayanan, perhubungandan
eksplorasilautsertaperdagangan.
lahan yang tidak
pemanfaatandan pendayagunaan
7. Mengupayakan
produktifuntukdapatdimanfaatkan
sesuaiaturanyang berlaku.
perdagangan,
ibukotaWajosebagaipusatpelayanan,
8. Mengembangkan
budayadan pariwisata.
yang didukung
dan meningkatkankepariwisataan
9. Mengembangkan
oleh aneka komoditasindustrikecil (sutera,anyaman,gerabahdan
sejarah.
lain-lain)dan suakapeninggalan
10.Mengembangkanindustri kecil dan menengah,termasuk industri
pertambangan
danenergi.
11. Peningkatanpengelolaansumber-suntberpendapatanasli daerah
(PAD).
saranadan prasranapertanian.
12. Pengembangan
sumberdaya,
B.

Arah Kebijakan
yangterkaitdenganpenataanruangadalah:
Arahkebijakan
Rakyai
1. Ekonomidan Kesejahteraan
a)

Peftanian

pertanian
yang meliputipertanian
tanamanpangan,
Pembangunan
perkebunan,
peternakan
dan perikanandiarahkankepadapertanian
RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-60

LAPORAN PENDAHULUAN

yang maju,efisiendan tangguhdenganmengacupadaTri Program


dan Gerakan PeningkatanProduksi dan Ekspor Dua Kali Lipat
Propinsi Sulawesi Selatan sebagai dasar

kebijaksanaan

pembangunan
daerah.
Oleh karena itu pembangunan pertanian di

daerah tetap

dan memeliharakelestariansumberdayaalam dan


memperhatikan
lingkunganhidup. Sejalan dengan itu kemampuanpengelolaan
kelembagaandan penerapanteknologiyang tepat serta saranadan
p,-asarana
penunjangnya
tetapditingkatkan.
TanamanPangan
pertanian
tanamanpangandiarahkanpada:
Pembangunan
.

Upayapeningkatanproduksikomoditipangandengan berbagai
upaya guna menunjangprogram ketahananpangan untuk
menjaminolehmasyarakat.

Memperbaiki

keadaan

gizi

masyarakat

melalui

jenis bahanpangandan penyediaanprotein


penganekaragaman
nabati.
.

MengupayakanKabupatenWajo agar dapat nnenjadipusat


= Bone,
pelayanan
perberasan
di sektortimur(BCSOWASIPILU
Soppeng,Wajo, Sidrap,Pinrangdan Luwu),untuk menunjang
daerah SulawesiSelatan sebagai daerah penyanggautama
TimurIndonesia.
berasdi Kawasan

mekanisasipertaniandengan mengoptimalkan
Pengembangan
pemanfaatan lahan

(perbaikan/ perluasanlahan) dan

produktifitas
dan kualitaskomoditiandalandan
meningkatkan
unggulanmelalui penerapanteknologipra produksi sampai
pascapanen.
.
'

Peningkatanpenerapanteknologi perlu diupayakanmelalui


jasa alat berat yang benarawasan
pengurusan
lingkungandan
kegiatan penyuluhandengan metode yang sesuai dengan
kondisispesifiklokasisepertipelatihan,pertemuan,bimbingan,
dan magang.
temuusaha,demonstrasi

Revi"si RTRW'Ka bupaten Wajo

IV.61

I"4,PORAN PENDAHULUAN

Perkebunan
perkebunanberorientasipada peningkatankualitas
Pembangunan
tarap hidup peianidengan
kehidupanmasyarakatdan peningkatan
cara memperluas usaha / lapangan kerja, memperluas pasar
diversifikasiusaha tani, meningkaikanmutu produksidalam sistem
agribisnismenuju terwujudnyapertanianyang maju, efisien dan
tangguh melalui upaya peremajaan,rehabilitasi,intensifikasidan
petani.
tanamandenganpemberdayaan
diversifikasi
perkebunan
Untukituarahkebijakanpembangunan
adalah:
.

Meningkatkanpendapatan, kesejahteraandan kemandirian


petani melalui proses peningkatankualitas dan kuantitas
produksisertakeanekarangaman
hasilpertanian.

perkebunandilanjutkandalam sisternagribisnis
Pembangunan
yangterpadudenganagroindustrimelaluiketerkaitanyangsaling
menguntungkanantara petani produsen dengan industri
(kemitraanusaha).

Perhatiankhusus diberikan pada usaha perlindungandan


pengembangan
perkebunanrakyatdidukungoleh kemudahan
pendanaan
(termasukdari lembagakeuangan)dan pemasaran,
disampingitu diperlukanpenangananlahan keringdan lahan
terlantaryang lebihefektifdan efisien.

Mengupayakanperluasan areal perkebunan, peningkatan


produksi dan produktifitasperkebunan,khususnya untuk
komoditiekspordan penyerapan
tenagakerja.

peningkatanpemantapandan pengembangan
Mengupayakan
yang berbudayaindustridengan
sistempertanianberkelanjutan
memanfaatkan
ilmupengetahuan
danteknologi.

Perikanan
potensisumberdaya perikanan(laut,tambak,danau,
Pemanfaatan
kolamdan sawah)diarahkandan diupayakan
untuk:
.

Meningkatkan
kualitassumber daya manusiaperikanandan
pendapatan petani / nelayan melalui upaya optimalisasi
pemanfaatansumber daya perikanandan menerapkanilmu

Revisi RTRW Ka b upaten Wajo

rv -62

LAPORAN PENDAHULUAN

lingkunganserta
pengetahuan
dan teknologiyang berwawasan
peningkatan
nilaitamoahhasil- hasilperikanan.
.

Meningkatkanpenyediaan dan distribusi bahan pangan


komoditas perikanan dalam rangka meningkatkan kualitas
konsumsigizimanusia.

Mendorong dan

meningkatkan kesempatan kerja dan

kesempatanberusahayang produkrif.
o

pertumbuhan
industridi dalam negeri
Mendorongpeningkatan
penerimaan
bahanbaku dan meningkatkan
melaluipenyediaan
devisanonmigas.

Peningkatan kegiatan usaha intensifikasi,ekstensifikasi,


diversifikasiusaha dan peningkatankualitas sumber daya
manusia perikanan melalui pembinaan, penyuluhan serta
pemantapan
ikan,budidayaikanudangdan
usahapenangkapan
kepitingdi air payau.

Penataankawasandanau Tempe yang berfungsiganda dan


pengerukan
sungai/ tambakyangada.

penanganan
pasca panenyang dibarengidengan
Peningkatan
penyediaan sarana dan prasarana penunjang (termasuk
perluasandermagadan pembangunan
tempatpendaratanikan)
yang dapat lebih meningkatkanproduksi dan mutu untuk
memenuhikebutuhan
dalamnegerimaupunekspor.

perikanandiarahkan/ dikaitkandenganupaya
Pengembangan
pembangunan
didesa- desapantai.
dan pengembangan

Peternakan
peternakan
diarahkanuntukmendukungketahanan
Pembangunan
pangan terutamakebutuhandaging, telur dan susu. Usaha tani
bidangpeternakandiarahkanmenjadiusahakeluargayang dibina
pasca
sehinggamampumemenuhipermintaan,
secaraberkelompok
lapangankerjayang
regional,nasionaldan globalsertamenciptakan
produktif.
Untukmencapaisasarantersebutperludilakukanhal - hal sebagai
beikut:
RevisiRTRW Kabupaten Waio

IV-63

I.IIPORAN PENDAHULUAN

Meningkatkankemampuanberusaha bagi petani peternak


meiallriberbagaiupaya.

Meningkatkan peran serta anggota kelompok tani dalam


kegiatanpemasaranbersamamelaluikoperasi.

Memberantaspenyakit menular pada ternak terutama yang


bersifatendemikdan mempengaruhi produktifitas.

Pemberdayaankelompoktani melalui pendekatanmanajemen


partisipatif
utamanya
sumberdayamanusia.

Mengembangkanusaha peternakan dengan metode ramah


lingkungan.

Menciptakansuasana aman dan tertib lingkungan untuk


dan keamananberusaha.
kepastian

tumbuhnya
industripascapanen/ pengelolaan
hasil
Merangsang
ternakberskalarumahtangga.

b)

Kehutanan

kayu,rotan,dammar,flora dan faunajuga


Hutanselainmenghasilkan
ber.fungsisebagaipenentuekosistemuntuk memeliharakelestarian
lingkunganhidup,menjagakesuburantanahdan mengaturtata air.
Bertitiktolak dari manfaatdan fungsi diatas,maka pembangunan
sektor kehutananakan dilakukanmelaluiupaya- upaya sebagai
berikut:
.

kehutanandiarahkanuntuk memberikanmanfaat
Pembangunan
yang sebesar- besar bagi kemakmuranrakyat dengan tetap
menjagakelestariansumber daya alam dan lingkunganhidup,
memeliharatata air, dan rnemperluaskesempatanusaha dan
lapangankerja,serta meningkatkan
sumberpendapatandaerah
dan devisanegarauntukmemacupembangunan
daerah.

Pengelolaandaerah aliran sungai, baik dalam kawasanhutan


rnaupundi luar kawasanhutarr. Pendekatanyang digunakan
adalah pendekatankemasyarakatandalam bentuk kelompok
masyarakatsebagaikelompokusaha dengan penekananpada
pemberdayaan
ekonomirakyatdan keberlanjutan.

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-64

LAPORAN PENDAHULUAN

hutandan tanahkritispadadaerahtangkapan
Upayarehabilitasi
kesuburantanah,mata air dan kelestarian
air untukmemulihkan
daya dukung lingkungan,penghijauan,konservasitanah dan
reboisasi.
Peningkatan pengelolaan dan

pengawasan hutan

atau

penebangan/ penyerobotandengan pemberdayaankelompok


masyarakatsetempat.
Reboisasi,penghijauandan konservasitanah diarahkanpada
kegiatan- kegiatan bersifat produktifdan berkelanjutanyang
disesuaikandengankeinginanmasyarakatpeserta.
terutamapada daerah
Penyuluhandigalakkandan ditingkatkan
air sungai/ irigasi.
tangkapan
Perkebunanbesardan perkebunanrakyatharusmengacupada
tataair.
danpemeliharaan
lingkungan
aspekkelestarian
Masyarakatyarrgsudah terlanjurberadadalam kavuasanhutan
dan dibinamelaluihutankemasyarakatan.
diarahkan
Peninjauankembali peta tata batas hutan yang ada secara
terkoordinirdan terpadu yang dibarengidengan perrrasangan
batasyangjelas.
SuteraAlam

c)
a

Pengembangansutera alam dimaksudkanuntuk menghemat


pendapatan
masyarakat
dan daerah
devisaNegara,meningkatkan
disamping untuk menyerap tenaga kerja dan sekaligus
mendukung pengembangan industri rumah tangga dan
kepariwisataan.
Untuk rnenunjangtujuan tersebutdiatas maka perlu didukung
upaya- upayasebagaiberikut:
*

Pengembangandan

rehabilitasipohon murbei dan

pengadaan
bibitunggululatsutera.
*

hama, penyakitdan perbaikanorganisasi


Pemberantasan
petani dan pengrajin serta perbaikan processing,dan
produksi.
peningkatan
kur,rlitas

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV.65

LAPORANPENDAHULUAN

Pemberdayaankepada petani / pengrajin dan perbaikan


pemasarall hasil serta meningkatkanperan swasia dan
koperasi untuk pengembanganpengolahan dan usaha
persuteraan.

Peningkatan penelitian persuteraan alam diarahkan pada


penelitianhama penyakit bibit unggul ulat sutera, perbaikan
kualitasbibit murbei,pembinaanpetani/ pengrajin,pengenalan
gunadan perbaikan
sistempemasaran.
teknologitepat

d)
.

Pengairan
Mengupayakan pembangunan, perluasan, operasi

dan

pemeliharaanpengairan untuk irigasi sawah dan tambak.


irigasi
irigasiGilireng,perluasandan pemeliharaan
Pembangunan
teknissepertilrigasiAwo l, ll, lll dan bila dimanasaluranprimer
sedangkanoperasidan
dan sekunderdilakukanoleh pemerintah,
pEmeliharaansaluran tersier dan kuarter sedang mungkin
.

dilakukanoleh petanisendiri.
Padadaerah- daerahpertanianlahan kering/ tadah hujan yang
tidak dijangkausistem irigasi teknis diupayakanuntuk diairi
melalui:
.t Pembangunan irigasi

desa,

embung-embung dan

pengembangan
sumurartesis.
airtanahdan pembuatan
+

Lahan yang tidak dapat diairi melalui sistem gravitasi,


dilakukan melalui pompanisasi pada daerah yang
memungkinkan
dengansistemterpadu.

Kemampuandan partisipasimasyarakatdalam memelihara


penggunaan
salurandan bangunanirigasisertadalampengaturan
melaluipembinaanP3,A.
air secaraefisienperluditingkatkan

e)
.

lndustri
kualitasproduksidan diversifikasiproduksikain
Meningkatkan
KabupatenWajo sebagai
suteradalam rangka pengembangan
pusatkainsuteradi SulawesiSelatan.

produktivitas
mengolahhasilpertanian
industriyang
Meningkatkan
yangmempunyaiprospekcerahdipasaran,baikpasar
dan indrrstri
dalam negerimaupunekspor denganmelaluipengembangan

RevisiRTRW KabupatenWajo

IV-66

I-/IFORAN PENDAHULUAN

penguasaanteknologi,manajemendan sumberdayamanusia
yang berkualitas.
.

Mendorongtunrbuhnyaindustri kecil di perdesaan, terutama


desa- desatertrngga!.

kemampuanindustrirumah
Meningkatkandan mengembangkan
tangga untuk meningkatkan kemampuan dan kemandirian
berusaha.

Peningkatandan pengembanganindustri yang benrvawasan


lingkungan.
Mendorongusahaindustrirumahtanggadalamwadahkelompok/
koperasi.
Upaya pengembanganindustri yang terpadu antara lain
perikanan,
peternakandan perkebunan.
pengembangan
Memberi bantuanpromositerutama untuk mengikutipameran,
baikCalarnnegerimaupunluar negeri.
Keterkaitanantarapengusahabesar,menengahdan kecil dalam
segi pemasaran,
bahanbaku,teknologidan sub kontrakjuga perlu
diupayakan.

0
a

Pertambangan
PemerintahDaerahakanmemberikanfasilitasdan dorongan,baik
kepada swasta nasionalmaupun asing, dalam meningkatkan
survey/ penelitian,eksploirasisumber- sumber mineral dan
Wajo.
energiyanadadi Kabupaten
pertambangan,
Pembangunan
baik uniuk bahan baku industri
maupun

untuk

pengembangan

energi

harus

selalu

memperhatikankebutuhan
masa depan, kelestarian lingkungan
hidup serta keselamatandan ancaman bencana alam dengan
disertaipengawasanyang menyeluruh.
.

Sistem informasisektor pertambanganperlu ditingkatkan untuk


mendorong kesempatanpenanam modal dalam negeri maupun
asing denganmenciptakaniklim usaha yang sehat dan menarik.

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

rv -67

LAPORAN PENDAHULUAN

g)

Energi

o Penyediaanenergi listrik perlu ditingkatkandalam rangka


mendorongkegiatanekonomi,baik di lbukotaKabupatenmaupun
di perdesaan,sehinggadapatberfungsibukanhanyasebagaialat
peneranganpada rumah - rurnah penduduktetapi sekaligus
pengembangan
memungkinkan
industri.
.

Perlu pemantauan terhadap pemanfaatan gas alam untuk


menjaga kelangsunganusaha, kepentinganmasyarakatdan
pemerintah
lingkungan.
daerahdenganmenjagakelestarian

h)

Perhubungan

sektor perhubunganyang meliputi perhubungan


Pengembangan
diarahkansebagaiberikut:
darat,laut,posdan telekomunikasi
Perhubunqan darat
e Peningkatanjalan dan jembatan yang telah dibangun perlu
ditingkatkankapasitas dan rnutunya serta penginventarisasi
ruasnya terutama poros jalan dari pusat - pusat produksi ke
daerahpemasaran.
o Pembangunan
pada
i peningkatanjalan dan pemeliharaannya
lbukotayang lalu - lintasnyasemakinpadat dan pembinaan
pengendalian
arus lalu- lintaskota perluditingkatkan.
Khususdi
peningkatan
kotaSengkangperludisertaipembangunan
drainase
kota.
c Peningkatan
dan pembinaansrstempengusahaan
angkutanjalan
raya untuk terwujudnyaiklim usaha yang baik dan efisien
sehingga dapat meningkatkanmutu pelayanannyaseperti
keselamatan,
kelancaran,
tepat waktu dan tarif yang terjangkau
olehmasyarakat.
. Pembangunandan pemeliharaanserta pengelolaanfasilitas
terminalantarkotakabupaten
angkutandarat,sepertipenyediaan
yangbaru,rambu- rambujalandan fasilitaslainnya.
.

Peningkatan sarana perhubungan sungai, danau, dan


penyeberangan baik

sarana

dan

prasarana maupun

pelayanannya.

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

IV-68

LAPORANPEI,IDAHULUAN

Pembangunan
Tempe.
dermagasungaidiKecamatan

Perhubunoan laut
Peranan pelabuhan dalam menunjang transportasi laut cukup
potensial.Pengembangandan peningkatansarana prasarananya
perekonomian
akan mempunyaidampakpositifbagi perkembangan
daerahpada umumnyadan perkonomianmasyarakatpesisir pantai
timur khususnya.Oleh karena itu, pengembangandan pembinaan
yang diperlukanantaralain :
.

Pembangunan pelabuhan laut di

Bangsalae Kecamatan

Pitumpanua
o Peningkatan
dermagasungaidi KecamatanPitumpanua
r Peningkatansarana pelabuhanperahuCenranaEdi Kecamatan
Sajoanging.
.

Pengaturanpelayaranutamanyaagar sistempelayananpelayaran
dapatberjalantetapdan teratur.

e Peningkatansistem pelayarandan pengelolaanpelabuhan,agar


pergerakanbarangdan penumpangdapat berjalanaman, lancar
dan tertib.
0 Pariwisata
. Pengembangan
perlu lebih ditingkatkandengan
kepariwisataan
potensialam dan budayasertasuaka peninggalan
memanfaatkan
sbjarahyangterdapatdi KabupatenWajo.
.

Pengembangan
kepariwisataan
memerlukanpengelolaansecara
terpadudariberbagaisektoryangmeliputiantara
lain:
*

Peningkatan promosi yang berciri khas Bugis dan


peningkatanpengembanganobyek wisata seperti wisata
pantai,danaudan pengembangan
agrowisatasutei'a.

Penyediaansarana dan prasarana sebagai penunjang


peningkatan
kepariwisataan,
pelayanan
mutudan kelancaran
kepariwisataan.

Pergelaranseni budaya daerah pengembanganindustri


kerajinan khas daerah, pendidikanketerampilanindustri
pariwisata
dan lembagaI aparatpengelola
wisata.

Revisi RTRW Ka bupaten Wajo

IV-69

I./IPOMN PENDAHALUAN

pariwisataharus didasarkanpada perencanaan


Pengembangan
ekologi,sosial
yang niantapmencakupberbagaiaspeksosiologi,
budayadan sosialekonomi.
Pengembangan kepariwisataanperlu pula diarahkan untuk
memupukrasa cinta tanah air cjan bangsaserta menanamkan
jiwa, semangatdan nilai - nilai luhur bangsa,normadan etika
persatuandan kesatuan
daerahdalamrangkalebihmemperkokoh
nasional.

i)
a

Perdagangan
selaindiarahkan
dan peningkatanperdagangan
Pengembangan
pelaksanaan
daerahjuga untul<menunjukkan
untuk kepentingan
kebijaksanaan nasional, peningkatan penerimaan devisa
khususnyaekspor non migas,memperluaslapangankerja dan
kesempatan berusaha. Selain itu harus diimbangi dengan
peningkatan
sisteminformasipasarmelaluipasaryangdilakukan
terkait.
secarabersamaoleh instansi-instansi
termasuk
Pembangunandan pengembanganpusatperdagangan
rehabilitasipasar- pasar sepertipasartradisionalserta pasarpasarlainnyadi lbukotaKecamatan,
termasukpengadaanpasar
khusus untuk pengembanganpersuteraan,diperlukandengan
tujuan pemerataan dan perluasan kesempatan berusaha
usahakesempatanberusahautamanya
utamanyapengembangan
pengembanganusaha ekonomi lemah, koperasidan sektor sektorinformasilainnya.
kesempatan
berusahamakapedulebih
Dalamusahamemperluas
ditingkatkanpemberianbantuan kepada pengusahaekonomi
lemah, seperti penyediaan tempat berusaha, peningkatan
keterampilan
dan bantuanpemasaran
Peningkatankegiatandan kepastianpemasarandan produksi
hasil pertanian dan industri dalam rangka meningkatkan
perkapita
pendapatan
masyarakat.
bahan- bahanmakanandan minumankerasyang
Perdagangan
mengandungalkoholatau sejenisnya,harus diperkecildengan

RevisiRTRW Kabupaten Waio

IV-70

I}IPORAN PENDAI]ULUAN

pengawasanyang ketat untuk mencegah timbulnya akibat


negativedalammasyarakat.
perludikembangkan
perusahaan
dan pengaturan
Sistemperizinan
dan diberi kemudahansebagai alat pengendalidan untuk
mencegahpersianganyangtidaksehatantarperusahaan.
Terciptanyahubungankerjasamayang harmonisdan serasiantar
pelakuekonomiyaitu : BUMN, Koperasi,Swasta dan lembaga
setiappeluangpasar,
keuangansehinggamampumemanfaatkan
kesempatan
usaha,menambahlapangankerjadan
meningkatkan
pendapatanmasyarakat.
meningkatkan
Peningkatan pelayanan, pengawasan dan

perlindungan

balaipengawasan
konsumen,
termasukpelayanankemetrologian,
obatdan makanan,dan lembagakonsumenswasta.
k)
a

SumberdayaAlam dan Lingkungan Hidup


Pemanfaatan
sumberdaya alam (tanah,air, hujan,mineraldan
energi)untuk pembangunanharus dilakukandengan bijaksana
agar dapat memberikan manfaat bagi pembangunan dan
berkesinambungan.
Rehabilitasi
sumberdaya alam yang rusak,utamanyalahankritis
partisipasi
masyarakat.
dandaerahpantaidenganmenggalang
Meningkatkanusaha

usaha perbaikan lingkungan hidup,

utamanyalingkunganpemukimanbaik di perkotaanmaupundi
perdesaan.
Meningkatkanusaha - usaha penyuluhanuntuk memperbaiki
sikapdan perilakumasyarakatterhadapsumberdaya aiam dan
hidup.
lingkungan

0
a

Pertanahan
yang
Usahadibidangpertanahandiarahkankepadapelaksanaan
mantap sesuai Undang

undang Pokok Agraria menuju

yangmeliputi: tertibhukum
terwujudnya
CaturTertibPertanahan
pertanahan,tertib administrasipertanahan,tertib penggunaan
tanahdan lingkungan
hidup.
tanah,tertibpemeliharaan

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

rv -71

L/IPORAN PENDAHULUAN

Untukpemanfaatan
dan pemberianhakatastanahsecaraoptimal,
teratur dan efisien,maka perlu penataanpenggunaantanah
pronadan lainnyayang
konsolidasi,
melaluikegiatanredistribusi,
baikdi kotamaupundi desa.
terkoordinir,

Perlu melakukaninventarisasitanah dan lahan, terutamayang


terlantar dan sekotar Danau Tempe dan rawa lainnya untuk
memperolehkepastianatas haknyaguna terjadinyapemanfaatan
yangoptimal.

m) Kelautan
.

yang
kelembagaan
masyarakat
Peningkatan
dan pengembangan
mengacupada nilai - nilai lokal yang mampu mengkondisikan
pemanfaatan
sumberdayalautyangada.

Mengembangkanpemanfaatan,pengelolaan,pemulihan dan
perlindunganpotensi sumberdaya alam kealutan meliputi
surnberdayaha-vatidan non-hayatipantai dan laut melalui
perumusantata ruang pantai dan laut yang pemanfaatannya
kinerjaproduksisesuci
diarahkanuntukmendukungpeningkatan
dengannilai- nilailokal.

Mengembangkan
daya saingdan dayatarik kawasanpantaibagi
para investoryang diarahkankepadapenciptaanlapangankerja
bagimasyarakatsetempat.

n)
.

PembangunanDaerah
Pembangunan
Daerahdilaksanakansecaraterpadudan serasi
yang disesuaikandengan prioritasdan potensi yang dimiliki
denganpeningkatanprakarsadan partisipasimasyarakat.Untuk
itu perlu ditingkatkankemampuanpengelolaanpembangunan
untukmewujudkan
otonomiDaerahyang nyatadan bertanggung
jawab secara proporsionaldan berkeadilanjauh dari kolusi,
dana dan
korupsidan nepotisme(KKIJ),sertaperlupeningkatan
penggaliansumber - sumber pendapatandaerah yang tidak
bertentanganketentuanyang ada dengan pemihakanpada
masyarakat.

Revbi Rl'Rll Kabuparcn Wajo

rv -72

I-/IPORAN PENDAHULUAN

Lebih meningkatkankeseimbangan,keserasianpembangunan
dan pertumbuhanantara wilayah perdesaandan perkotaan
sehinggatidakterjadiperbedaanmenyolokantaradesa dengan
kota.

Memberikanperhatiankhusus pada wilayah desa / kelurahan


tertinggal,wibyah pantai timur, pesisir Danau Tempe, Caerah
yangterpencildan daerahperbatasan.Khususdaerahperbatasan
perludiupayakan
adanyatapalbatasyangjelas.

Pembangunanperdesaan perlu terus ditingkatkan melalui


pemberdayaanlembaga- lembaga desa dan penciptaaniklim
yang mendorongtumbuhnyaprakarsadan swadayamasyarakat
perdesaan.

r Pembangunanperkotaansecara terencanadan terpadudengan


memperhatikanperkembanganpenduduk sehingga menjamin
dan pemukimanyang sehatuntukhidup,bekerjadan
lingkungan
b.erusahadengan memperhatikankeserasian hubungan dan
pengembangan
antaraperkotaandan perdesaan
PembangunanKab. Wajo
4.5 BeberapaPokokPermasalahan
pembangunan
merupakanpermasalahnyang akan tetap
Permasalahan
pembangunan
itu sendiri,beberapadi antaranyaakibat
ada seiringberjalannya
sehinggaluntutanakan hidup lebih
kemajuankualitaskehidupanmasyarakat,
sehingga
baik menjadisuatu hal yang mesti dimaknaimelaluipembangunan,
yaitu dapatmensejahterakan
seluruh
dapattercapaitujuansuci pembangunan
masyarakat
Dalam perecananaantata ruang wilayah Kab. Wajo ini beberapa
pokok yang sementaraini dapat teridentifikasi
melaluilaporan
permasalahan
padaaspekfisik,
pendahuluan
menyangkut
beberapaspeksepertipermasalahan
saranaprasarana,pemanfaatansumberdayadan pada aspek
kependudukan,
lingkungan.
produktif.
lahanpotensialuntuk kegiatan-kegiatan
1. Kurangnyapemanfaatan
Kurangnyapemanfaatanlahan potensialini mengingatmasih rendahnya
lahan
pemanfaatan
dan masihtersedianya
lahanuntukkegiatanpertanian),

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

rv -73

L,4PORAN PENDAHULUAN

terbukadi KabupatenWajo yang potensialuntuk digunakansebagailahan


pertanian
2 . Pemanfaatankawasanpesisir pantai timur (Teluk Bone), belum optimal,
sehinggadapat menjadialternatifpengembanganbudidayaperairanpayau
dan laut.
3 . Belumoptimalnyapemanfaatanpotensifisikalam, sepertibelumoptimalnya
pengembangan
kegiatanpertambangandi Kabupatenini. Selainitu potensi
gas alamlang ada hinggasaatlni belumdimanfaatkan.
4 . Adanya kecenderunganketimpangan pertumbuhanantara pusat-pusat

pelayanan,terutamadi daerah-daerahyang berbatasandengan wilayah


kabupatenlain yang pertumbuhannyarelatif lebih cepat. Hal ini dapat
diakibatkanoleh tersedianyasarana transportasiyang belum merata pada
setiapwilayah.
5 . Ada kecenderunganperubahan penggunaanlahan dari lahan pertanian
lahan pertanian
menjadilahan penggunaanlain, sehinggapengembangan
oleh masyarakatumumyaberekspansike kawasannon-budidaya.
khususnya,bencanabanjirpadawilayahsekitarDanau
6. Persoalanlingkungan
Tempe

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

lv -74

L4PORAN PENDAHULUAN

BAB V
PERANGICATPELAKSANA DAN PENYUSUNANPROGRAM
KERJA
5.{ OrganisasiPelaksana
pekerjaanini, pihak PemerintahKabupatenWajo telah
Untuk melaksanakan
Pihakpelaksana
inijugadibantuoleh
sebagaiPelaksana.
menunjukLPPM-UNHAS
aparat Kabupatenyang dalam hal ini berasaldari instansiyang terkait dengan
kepentinganperolehandata bagi penyusunanLaporanRevisiRTRWK,yang juga
sebagaibagian dari pekerjaanRevisiRTRWKKabupatenWajo. Instansi-instansi
tersebutmaliputiotonomdaerahmaupuninstansisektoraldan teknisyang meliputi:
BAPPEDAPropinsiSulsel,BAPPEDAkabupaten,KepalaBPN, Dinas Pekerjaan
DinasKehutanan,Dinas
dan Perindustrian,
Umum/Kimpraswil
, DinasPerdagangan
Pertanian
dan lain-lain.
PihakLPPM-UNHASsebagaipelaksanapekerjaanyang akan bertanggung
jawabbagiseluruhprosespekerjaan
tim ahliyangterdiriatas:
akanmenyediakan
Koordinator)
Wilayah(Sebagai
a. Ahli Perencanaan
Transportasi
b. Ahli Perencanaan
c. Ahli EkonomiPembangunan
d. Ahli Pertanian
e. Ahli Lingkungan
f.

Ahli Pesisirdan Laut

g. AhliSosialdanKependudukan
h . A h r iGl s
Pelaksanaan Pekerjaan Revisi RTRWK Kabupaten Wajo juga
pihak,yaitu:
didukung/dibantu
olehbeberapa
a. Pengelola
Proyek(Pimpro,BendprodanStafPembantu);
b. Tim SupervisiRevisi RTRWK KabupatenWajo (dibentukoleh Bappeda
Wajo);
Kabupaten

RevisiRTRW Kabupaten Wajo

v -75

LAPORAN PENDAHULUAN

c. Tim KoordinasiPenataanRuangDaerahKabupaten
Wajo(TKPRD);dan
d. Tokohmasyarakat
dan LSM.
5.2 Waktu Pelaksanaan
Mengingatwaktu yang tersedia untuk menyelesaikanpekerjaanRevisi
RTRWK ini relatif singkat, yakni 5 (lima) bulan kerja terhitung sejak
penandatanganan
SuratPerintahMulaiKerja(SPMK),makadisusunsistemalokasi
sumber daya dan mobilisasitenaga kerja secara efisien.Untuk tujuan tersebut
digunakan"jaringankerja" (NetworkPlanning)denganmetode CPM dan PERY.
penjadwalan
Selanjutnya
tersebutdapatdilihatpadatabel5.1
Tabel5.1
RevisiRTRWKKab.Waio 1999-2000

RevisiRTRW KabupatenWajo

v -76

I tii*

IIIPORAN PENDAHULUAN
*

5.3 Pengerahan
Tenaga
Penyusunan
RevisiRTRWKKab.Wajomenuntutketerlibatan
berbagaidisiplin.
ilmu yang relevanuntukpenyusunan
rencanawilayah/daerah.
Adapunsusunantim
PelaksanaPenyusunanRevisiRTRWKKabupatenWajo menurutkeahliantenagat
kerjaadalahsebagaiberikut:
Tabel 5.2
Distribusi PengarahanTenaga Kerja Menurut Keahlian
n''l{

1.
2.
3.
1.
5.
6.
7.
8.

AhliPerencanaan
Wilayah/Koordinator
AhliPerencanaan
Transportasi
AhliEkonomiPembangunan
AhliPertanian
AfiliLingkungan
Arftli
Pesisirdan Laut
arttliSosialdan Kependudukan
AhtiGts
Jumlah

;:l;:r:Pglggna;

Tenagaahli dalamtabe!5.2 di atas akan dibantuoleh tenaga-tenaga


teknis
sepertiAsistenAhli Perencana(1 orang),AsistenPerencana(1 orang),Drafter/juru
gambar dan GIS '(2 orang), Surveyor(10 orang), OperatorKomputer/Typist
(2 orang),danAdministrasi/Keuangan
(1 orang).
jumlahpelaksana
Secarakeseluruhan
daripenyusunan
RevisiRencanaTataRuang
WilayahKabupatenWajo berjumlah25 orangstaf, yang terbagidalam kelompok
gambar
kerja: tenagaahli,asistenahli perencana,
asistenperencana,
drafter/juru
dan GlS,surveyor,
OperatorKomputer/Typist,
dan administras
i/keuangan.

RevisiRTRW KabupatenlVajo

v -77

I./IPORAN PENDAHULUAN

Adapun struktur organisasiPenyusunanRevisi RTRWK KabupatenWajo dapat


ciilihatberikutini :
Gambar5.1
Penyusunan
RevisiRTRWKSul Sel
StrukturOrganisasi
PEMERTNTAH
Kab. Wajo

-*T-Bupati

Bappeda
Kab. Wajo

T :M
TET :NIIS

I(eoala

InstansiTerkait

Revisi RTRWK
Kab. tJflafo
Pimoro

Staf Ahli

LPPM-UNHAS

Ketua

Project Leader
Ass.Project
Lead

Tim Ahli
AdministrasiTeknis

Team
Pengetikan
Asisten
Pelaksana
Survevor

Revis
i RTRW Kabupeten Wajo

Studio

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Transportasi
Ekonomi Pembangunan
Pertanian
Lingkungan
Pesisir dan Laut
Sosial/I(ependudukan
GIS

Penggambar an / P ernetaan

v-78

LAPORAN PENDAHULUAN

5.4 PerincianPekerjaandan TanggungJawabTim TenagaAhli


Untukmendapatkan
efisiensipenggunaan
tenagaahtidan koordinasikegiatan,
setiaptenaga ahli memilikitanggungjawabdan pembagiankerja dan tugas-tugas
yang jelas. Berikut ini gambarantugas (jobs descipfion)dari tugas-tugasyang
dimaksud,antaralain:
5.4.1 Team Leader/Koordinator
a. Bertanggungjawab penuh atas kegiatanpelaksanaanpenyusunanRevisi
RTRWKKabupaten
Wajosesuaitargetyangditentukan;
b. Bertanggungjawab penuh kepada pemberitugas/pekerjaansejak tahap
persiapansampaidenganpenyusunan
pekerjaan
terakhir;dan
c. Bertugasmemberibimbingan,pengarahan,
koordinasidalam semua aspek
kegiatan survei, analisa maupun penyusunanrencana serta pelaporan
kepadapemberipekerjaan.
5.4.2 Ahli PerencanaanWilayah
a. Bertanggungjawab sebagai koordinatorPelaksanaProyek Penyusunan
RevisiRTRWKKabupaten
Wajo;
yangpernahdibuat;
b. Mengevaluasi
danmenganalisis
rencana-rencana
c. Mengidentifikasi
strukturwilayah;
d. Menganalisis
sektor-sektor
kegiatandi wilayahperencanaan;
pertumbuhan
e. Mendeteksidan memproyeksi
sektor-sektor
daerah;
t.

pengembangan
Penyusunanstrategi/rencana
RTRWK;

g. Mengevaluasi
kebijaksanaan
nasionalclanregionaluntukmerumuskan
tujuan
rencana;
h. Mengevaluasi
pembangunan;
rencana/kebijakan
dan
i. Mengevaluasi
analisisyangtelahdibuatolehanggotatim.
5.4.3 AhliTransportasi
jawabpadapenyusunan
a. Bertanggung
rencana;
b. Merencanakanprogramjaringantransprotasi
regionaldan lokal, jaringan
utilitassistemdandistribusijaringan
utilitas;
dan

Revisi RTRW Kabupaten Wajo

v -79

I/IPORAN PENDAHULUAN

sistemtransportasidarat,laut dan udara.


c. Membuatarahanpengembangan
5.4.4 Ahli Ekonomi Pemhangunan
sumberdana pembangunan;
a. Menelitidan mengevaluasi
b. Merumuskankonseppengadaansumber-sumberpembiayaan;dan
c. Mengestimasibiaya pelaksanaanteknis Revisi RTRWK KabupatenWajo
5.4.5 Ahli Lingkungan
a. Bertugasmenganalisakeadaanlingkunganatau ekologiwilayahdan dampak
pembangunan fisik terhadap lingkungan hidup, serta mencari teknik{eknik
pemecahanmasalahlingkungantersebut;dan
b. Menganatisis kemampuan penyediaan

air

bersih,

sistem

saluran

pembuangan,dan sistempembuangansampah.
5.4.6 Ahli Peftanian
kesesuaianlahan;
a. Mengamatidan menganalisis
b. Membuat arahan/rencana pengembangan komoditi dan jenis kegiatan
unggulan,serta target produksiuntuk kawasan budidaya;dan
polatanaman.
c. Mengamatidan menganalisis
5.4.7 Ahli Pesisir.dan Laut
a. Mengidentifikasi karakteristik laut dan

pesisr pantai, tipologi pantai

ika pantaidan geologis pantai.


betimetri/hidrografi,
oceanografi/dinam
b. Mengkaji segala potensiperikananbaik perikanandarat maupun perikanan
laut yang dapat dikembangkanberdasarkanjumlah produksi, dan tingkat
produktifitasperikananbagimasyarakat.
c. Menganalisis dan merekomendasikankedalaman pantai sampai analisis
ekosistempantai
yang terkaitdenganmasalahkelautan;
d. Menganalisismasalah-masalah
e. Membuatarahanpengolahankavvasanpesisirdan laut;
f.

Membuat arahan pengembanganproduksi atau teknologi untuk menunjang


fungsi kawasanpesisirdan laut yang telah ditetapkan;dan

RevisiRTRW KnbupatenWajo

v-80

LAPORAN PENDAHULUAN

g. Membuat arahan penyediaansarana dan pi'asaranaserta kelembagaan


dalampengelolaan
kawasanpesisirdan laut.
5.4.8 Ahli Sosial dan Kependudukan
a. Mengamatidan menganalisisstruktur sosial budaya masyarakatdalam
wilayahperencanaan;
dan
Wajo.
b. Membantudalammenyusunprogrampembangunan
Kabupaten
5.4.9

Ahli GtS

jawabterhadapprodukpetayangakandihasilkan
a. Bertanggung
peta-petadasar
b. Menelitidanmengevaluasi
c. Menganalisis
dan membuatarahanterhadappembuatanraster/gambar
untuk
jarak dan arah dari peta
diubahmenjadivektoratau garis yang mempunyai
yangakandihasilkan.
5.4.10 Asisten Ahli
Membar:tutenaga ahli di lapangandalam rangkamelaksanakankegiatan
pengumpulan
data yangselajutnya
mengkompilasi
datasecarasistematis
5.4.11 Draffinen
peta-peta,
Melaksanakan
kegiatanpenggambaran
simulasi,dan lain-lainyang
diperlukan.sesuaipetunjukdan arahanyangdiberikantenagaahli sesuaidisiplin
ilmunya.
5.4.12 OperatorKomputer
kegiatanpengetikanlaporan,beritaacaradan menginputdata
a. Melaksanakan
yangditugaskan
olehtenagaahli.
b. MembantuKetuaTim dalampelaksanaan
kegiatanmanajemenadminstrasi
proyeklainnya.
5.5 Program Kerja PenyusunanRevisiRTRWKKabupatenWajo
pekerjaan,maka rencanakerja yang
Sesuaidenganmetodepelaksanaan
diusulkanpadaprinsipnya
adalahsebagaiberikut:
5.5.1 Tahap persiapan
Padatahapini kegiatanyangdilakukan
antaralain:
a. Mobilisasi
dan penempatan
tenagaahlisertatenagapenunjang.

RevisiRTRW KnbupatenWajo

v-81

I-APORAN PENDAHULUAN

programkerjauntukkeseluruhan
secara
b. Penyusunan
kegiatanpelaksanaan
lebihterperinci.
masalah,kendalaserta
c. Pemahaman
dan pengkajian
dan keadaan/gambaran
potensipengembangan
wilayahKabupaten
Wajo.
penelitianlsurvei
(pelaksanaan
d. Menyusunprogramuntuktahapselanjutnya
lapangan).
kegiatansurvei,antaralain:
e. Pelaksanaan
f. Kegiatanpadasubbutir(d)
g. Kegiatanpenyusunan
:
. Daftarrujukandata
o Daftarisianpertanyaan
. Daftarrujukansumberdata
. Kegiatanpenyiapanpeta-peta
. Kegiatanpenyiapanperalatandan periengkapan
surveilapangan
. Keseluruhankegiatantahap persiapanini akan didapatkandalam Buku
Buku LaporanPendahuluan
ini akan disampaikan
LaporanPendahuluan.
kepadapihakpemberitugas,
karenatahappersiapan
ini direncanakan
akan
memerlukan
waktupersiapan.
5.5.2 Tahap PelaksanaanSurveiLapangan
yang
keterangan/data
Tujuanutamadalamtahapini adalahmengumpulkan
potensi dan masalah utama dalam
akan digunakan untuk mengidentifikasi
pengembangan
wilayahKabupaten
Wajo,baiksecarafisik,sosial,danekonomi.
Rangkaiankegiatansurveidibagidalamdua cara,selaindilakukandengan
juga dilakukan
cara mengumpulkan
data secara langsungdi lapangan/instansi
kegiatanlokakarya(workshop)
terhadapinstansidan stakeholder
terkaitse-Kab.
Wajo. KegiatanLokakaryasendiribertujuanselainuntukmenggaliinformasi/data
yang lebihjelas dan akuratdari apa yang belumdidapatkan
dari kegiatansurvei
jugasebagai
sebelumnya,
langkah
konsultan
di dalammewujukan
untukbagaimana
masyarakat
itu sendiridapatberperansertadalampenataanruangKabupaten(fop
down-bottomup planning).

RevisiRTRW KabupatenWajo

v -82

LAPORAN PENDAHULUAN

Programkerja secaraterperinciuntuk tahap pelaksanaansurvei lapangan


akan dibahas pada bagian berikut. Tahap pelaksanaansurvei lapangan
direncanakanakan dilaksanakan
selamakuranglebih2 (dua) minggu.Sementara
itu, untukkegiatanlokakaryadirencanakan
baru dapatdilaksanakan
setelahsurvei
dilakukan,yangpelaksanaannya
memakanwaktukuranglebih1 minggu.
5.5.3 Tahap Kompilasi Data
padatahapPadatahapini semuainformasi
dan datayangtelahdikumpulkan
tahapsebelumnya,
diseleksi,ditabulasiuntukdikelompokkan
secarasistematis.
Jenisdatadansistematikanya
sebagaiberikut:
Adapundatayangdibutuhkan
a. Data kebijaksanaanNasionaldan Daerah yang diduga berpengaruhpada
perkembangan
wilayahKabupaten
Wajo,antaralain:
1) Kebijaksanaan
sektoral
2) PolaUmumPembangunan
DaerahJangkaPanjang
3) Investasipembangunan,baik yang sudah dilaksanakanmaupun yang
direncanakan.
(Demografi)
b. Datakependudukan
penduduk
1) Jumlahdanpenyebaran
penduduk
2) Komposisi
menurut:
umur
a) Kelompok
jeniskelamin
b) Kelompok
c) Kelompoktingkatpendidikan
d) Drl
penduduk,
3) 3) Perkembangan
dalamhaljumlahpenyebaran
dan komposisi
4) Polaadatistiadat,
dll.
c. Dataperekonomian
1) Pertumbuhan
ekonomiNasional,
Regional,
danSektoral
2) Pendapatan
regionalperkapita
3) Perkembangan
tiapsektorekonorrri
d. DataSumberDayaAlam

RevisiRTRW KabupatenWajo

v-83

I.APORAN PENDAHULUAN

dan geologi
1) Keadaantopografi/morfologi
2) Keadaanvegetasi,fauna,dan iklim
3) Investasisumberdayayangbelumdansudahdieksplorasi
e. DataSaranadan Prasarana
1) Jenissaranadan prasaranapenunjangkegiatansosial-ekonomi
saranadan prasarana
2') Jumlahdan penyebaran
t. DataTataRuang
lahan
1) Polaumumpenggunaan
lahanmenurutjenispenggunaannya
2) Luaspenggunaan
Polakecenderunganperubahan/perkembanganpenggunaanlahan
dalamwaktu 4 (empat)
Tahap pelaksanaankompilasidata ini direncanakan
kepadapihak
minggu,dimanakegiatanhasiltahapkompilasidata akandilaporkan
3)

pemberitugas dalam bentuk penyempurnaanLaporanKompilasiData sebagai


LaporanHasilSurvei.
5.5,4 Tahap Analisis
Dalam tahap ini antara lain berisi kegiatan penalaran keadaan dan
terhadap
perkenrbangan
daerahdari berbaga!aspeksertafaktoryangberpengaruh
:
pertumbuhan
daerahyangmencakup
dan perkembangan
perencanaan
tataruang
validitashasil-hasil
a. Evaluasipenentuan
tata ruang
dan efisiensikegiatanpemanfaatan
b. Evaluasiefektifitas
rencanatata ruang
c. Evaluasikeefektifandan efisiensipengendalian
d. Analisiskeadaandasar
perkembangan
e. Analisiskecenderungan
ruang
f. Analisissistemdan kebutuhan
pembangunan
pengelolaan
daerah
g. Analisiskemampuan
5.5.5 TahapRencana
yang harusdicakupdalampenyusunan
rencanaadalah
Materiperencanaan
sebagaiberikut:
a. Rencanastrukturruang
ruang
b. Rencanaalokasipemanfaatan

RevisiR'IRW l{abupaten14ajo

v-84

LAPORAI'| PENDAHULUAN

KawasanPrioritas
c. RencanaPengembangan
Sarana/Prasarana
d. RencanaPengembangan
WilayahperPeriodeLimaTahun
e. RencanaTahapanPembangunart
5.6 Sistern Pelaporan
Dalam keseluruhanpekerjaanRevisi RTRWK KabupatenWajo ini, akan
sebagaiberikut:
dihasilkanlaporanJaporan
(lnceptionReporl)sebanyak10 eksemplar,yang
1. LaporanPendahuluan
berisi rnekanismepelaksanaanpekerjaan dan metode pendekatan.
kontrakkerja.
3 minggusetelahpenandatanganan
Laporaninidiserahkan
2. LaporanKompilasiDatasebanyak10 eksemplar,yang berisidata hasil
yang akandigunakandalammembuat
surveidan keterangan-keterangan
analisis.Laporanini diserahkan7 minggu setelah penandatanganan
kontrakkerja.
3. LaporanAnalisisDatasebanyak25 eksemplar,yang berisihasil analisis
kontrak
11 minggusetelahpenandatanganan
data.Laporaninidiserahkan
kerja.
4. Laporan Konsep Rencana(Draft Rencana)sebanyak 50 eksemplar,
kontrak.
13minggusetelahpenandatanganan
diserahkan
5. LaporanRencana(FinalReport)sebanyak50 eksemplarsebagaiproduk
laporanini dilakukan15
akhir RevisiRTRWKKab.Wajo. Penyerahan
kontrakkerja.
minggusetelahpenandatanganan
5.7 ProgramKerjaPenyusunanRevisiRTRWKKabupatenWajo
survei
telahdikemukakan
bahwamaksuddan tujuanpelaksanaan
Sebagaimana
informasi,
dandatayangakan
semuaketerangan,
lapangan
adalahuntukmengumpulkan
potensidan kendalauntukpengembangan
wilayah
dipergunakan
dalammengidentifikasi
tataruang)sosial,maupunekonomi.
Kabupaten
Wajo,baiksecarafisik(termasuk
surveilapangandan hasildari
Pokok-pokok
kegiatanutamadari pelaksanaan
adalahsebagaiberikut:
kegiatan-kegiatan
utamatersebut,

RevisiRTRW KabupatenWajo

v-85

I./IPORAN PENDAHULUAN

Tabel 5.3
Pokok-Pokok Keqiatan Utama Dan Hasil Dari Pelaksanaan Survei Lapangan
.No.....lii.:iioiid.fil(eiiitan'"''.ij:..i',i'i.]:.lFi;..Hasi|yan!.diharapkan:l'..
suwei
Surveilapangan,
SurveiInstansional,
lzinuntukmelaksanakan
kegiatan-kegiatan
survei
Tersedianya
tenagalokaluntukmembantu
potensi
yangtajamdanakuratmengenai
dan
Gambaran
kualitatif
Wajo
Kabupaten
masalah
utamauntukmengembangkan
yangtajamdanakuratmengenai
:
kuafitatif
4. Orientasi
DaerahHinterland Gambaran
. Kedudukan,
peranan
Wajo
Kabupaten
danfungsiwilayah
. Faktor-faktor
perkembangan
dan
utamayangmempengaruhi
.
e pertumbuhan
wilayahKabupaten
Wajo
regional
untukskalalokalmaupun
Gambaran
kualitatif
dankuantitatif
Data
5. Pengumpulan
yangmengenai
:
.
dayaalam,dantataruang
Fisikdasar,sumber
. Kependudukan
.
Sosialekonomi
.
SaranadanPrasarana
o Aspekkemampuan
pengelolaan
danadnninistrasi
.
Perencanaan
Kebijaksanaan
danPembangunan
. Dll
:
Gambaran
kualitatif
dankuaniitatif
6. SurveiLapangan
.
Fisikdasar
'
Obyekkhusus
'
tanah
Penggunaan
.
Saranadanprasarana
1. Pengurusan
Perizinan
2. MobilisasiTenaga
3. Orientasi
Lokal

7. SurveiWawancara

potensi
kualitatif
mengenai
lengkap
baikkuantitatif
maupun
Gambaran
Wajo
wilayah
Kabupaten
danmasalah
utamadalampengembangan

Adapun instansi pemerintah Kabupaten dan instansi terkait lainnya yang


menjadirespondendalamhal ini antaralain:
1. Bappeda Kabupaten sebagai wakil
bertanggung jawab

dalam

pemerintah Kabupaten yang

mengkoordinasikan perencanaan dan

pelaksanaanprogrampembangunandi wilayahKabupaten.
2. Kepala dinas teknis terkait yang mempunyai peran besar dalam
mempengaruhi,menentukan, dan menggunakan ruang di wilayah
di atas,yaitu:
Kabupaien.Beberapadari instansiterkait
a.

Nasional)
KepalaBPN (BadanPertanahan

RevisiRTRW Kabi,paten llajo

v-86

I./IPORAN PENDAHULUAN

b. Kepala Dinas Pertaniandan Dinas-Dinasnya


(pertanianTanaman
Pangan,Perkebunan,
Perikanan,
dan peternakan)
c. KepalaDinasPerhubungan
d. KepalaDinasPerindustrian
dan perdagangan
e. KepalaDinasPertambangan
f. DinasPekerjaanUmum/Kimpraswilc.q.
CiptaKarya
Tahappengumpulan
dataditakukan
dengancara:
1' Surveisekunder,kegiatanpengumpulan
datasekundersecaraumumterdiri
atas:
a. Garis-Garis
BesarHaluanpembangunan
DaerahKabupaten
wajo
b. Program-program
pembangunan
sektoral
c. Datadataterbarumengenaikawasanfisik,pemanfaatan
!,uang,kondisi
sosial ekonomi,lingkungan,kebijaksanaanserta konflik-konfliktata
ruangyangterjadidi lapangan.
d. Peraturan-peraturan
atauperizinanpemanfaatan
ruangyangtelahdan
akan dikeluarkanterutamadalam penggunaanruang yang bersekala
besar
e. Data potensipengembangan
wilayahdan kaitannyadenganRTRWK
yangtelahdisusunsertakebutuhan
evaluasinya.
f. Informasi-informasidari
instansi-instansiterkait
denganpenataanruang
g. HasilEvaluasi/Review
RTRWKKab.Wajo1990
h'

Informasi-informasi
lapangansehubungan
denganpelaksanaan
Revisi
RTRWK.
2. Surveiprimer,berupa:
Kegiatandiskusi dan wawancaraberstrukturdengan pejabat dari
beberapainstansiterkaitmengenaiproses.penyusunan
pemanfaatan
ruang,
pemantauan
pemanfaatan ruang,
serta
langkah-langkah
penanganan/pengendaliannya.

Revisi RTRW KabupatenWajo

v-87

100

95

105

110

130

125

120

115

135

140

145

t5

PET
WII.AYAH NEGARA
REPUBLIKINDONESIA
\ \), I

\\\

-(
^\"C1
\)\

.\

??lN
<v^\

REVISI RENCANA TATA RUANG

wnnteH KABUrrhrnN
wn;o toos

10

V\

/n/

t/-\

\11

\+

jc'
+

+
TN
o*u

Q"ffi1.-5

&1

-5

W
-^-'\
'.-*(

-l-

-15

-20

-10

-1

500

fl10

1000Kilome{ers

1 : 20.000.000
SEKALA
-20

95

100

105

110

115

120

125

130

135

110

145

Anda mungkin juga menyukai