Anda di halaman 1dari 14

ENAL CELL CARCINOM

Disusun Oleh:
Fadia Nadila, S.Ked
Fauzia Andini, S.Ked
Lita Marlinda, S.Ked
Novita Dwiswara P., S.Ked
Prianggara Rostu P.,

Gambaran Normal Ginjal


Pada Pemeriksaan IVU

RCC Pada
Pemeriksaan IVU
Obstruksi dan
dilatasi dari system
pengumpul atas
(upper collecting
system)
menyebabkan
tertekannya
system pengumpul
bawah (lower
collecting system)
dan terjadi
deformitas yang
pada pemeriksaan
IV dikenal sebagai
dropping lily sign

Gambaran ginjal normal pada


potongan longitudinal

Gambaran RCC
Pada Pemeriksaan
USG
Gambar A
Gambaran ginjal kiri potongan longitudinal
menunjukan adanya massa pada ginjal (m) yang
lebih hiperechoic terhadap parenkim ginjal, namun
hipoechoic terhadap lemak pada sinus ginjal.
Gambar B
Gambaran ginjal kiri potongan longitudinal
menunjukan adanya massa hyperechoic pada kutub
atas (panah lengkung) ginjal yang memiliki eko yang
menyerupai jaringan lemak di sinus ginjal dan
rongga perirenal. Temuan biopsy membuktikan ini
sebagai renal cell carcinoma. Sebagai tambahan,
massa lain dengan tampilan eko yang sama pada
kutub tengah (panah lurus). Pada pemeriksaan CT
Scan ditemukan bahwa massa ini mengandung
lemak membuktikan bahwa massa tersebut
menunjukan gambaran angiomyolipoma. Kasus ini
menunjukan bahwa dibutuhkan evaluasi lebih lanjut
terhadap massa hyperechoic pada ginjal
Gambar C
Gambaranginjal kiripotongan longitudinal
menunjukan massa isoechoic (m) berproyeksi pada
kutub tengah ginjal. Massa isoechoic seperti ini
terlihat merusak kontur ginjal.
Gambar D
Gambaran ginjal kiri potongan longitudinal
menunjukan massa ginjal yang sedikit hypoechoic
pada kutub tengah (panah).

Gambar A.
Cystic renal cell carcinoma ,gambaran ginjal kanan (k) potongan longitudinal menunjukan
kista besar (c) . Nodul hyperechoic solid (n) terlihat berdekatan terhadap dinding kista.
Tampilan grayscale konsisten baik dengan nodul tumor yang tumbuh di dinding kista maupun
bekuan darah yang berdekatan dengan dinding kista.
Gambar B.
Gambaran doppler longitudinal pada kista yang sama menunjukan vaskularisasi dalam mural
nodul. Hal ini memberi kemungkinan bekuan darah. Pada pasien ini renal cell carcinoma yang
timbul dari dinding kista dikonfirmasi secara pembedahan.

CT-SCAN
Renal cell carcinoma
pada ginjal kiri.
Perhatikan, massa
menyebabkan kerusakan
kontur ginjal. Batas pasti
antara massa RCC dan
parenkim ginjal yang
tersisa tidak bisa
diidentifikasi. Lesi
terbatas pada ginjal
tanpa keterlibatan lemak
sekitarnya (yang berarti
kasus pada gambar ini
masih berada pada stage
I renal cell carcinoma)

MRI

Papillary RCC (panah). Tumor tampak isointense pada T1-weighted


(A) dan hypointense pada T2-weighted (B) MRI. (Source: Shinmoto
H,Yuasa Y, Tanimoto A, et al. Small renal cell carcinoma: MRI with
pathologic correlation.

STADIUM RCC

Stadium 1 :
Tumor terbatas pada kapsul ginjal

Stadium II :
Tumor telah menembus kapsul ginjal
(Tapi masih terbatas pada Fascia Gerota)

Stadium IIIa :
Invasi tumor ke vena renalis atau vena cava

Stadium IIIb :
Keterlibatan tumor ke limfonodi regional

Stadium IV :
Invasi ke viscera berdekatan dan metastase jauh

Anda mungkin juga menyukai