Anda di halaman 1dari 2

Kepemimpinan pd masa khalafaur rosidin

Berikut poin-poin singkat tentang kepemimpinan Khulafaurrasyidin yang bersumber dari Imam as-suyuthi, Tarikh Al khulafa terjemahan tahun 2010 (mizan publika).
Abu Bakar asshidiq (11-13H/ 632-634M)
11H/632M

Pembaiatan Abu Bakar Asshiddiq di Bani Saqifah

Pendirian Bait Al-mal

Perang terhadap golongan Murtad dan orang yang enggan membayar zakat dalam pimpinan Khalid bin Walid ke wilayah Bani Asad dan Bani Gathafan

Meninggalnya Fatimah binti Muhammad


2.
Umar bin Khattab (13-23H/634-664M)
13H/634M

Pembaiatan Umar oleh Kaum muslimin.

Melanjutkan sebagian program Abu Bakar yang belum terselesaikan dalam hal ini adalah penaklukkan wilayah yang mencoba melepas diri (murtad) dan wilayah luar islam

Penggunaan kalimat amirul mukminin untuk menunjuk pemimpin islam.


3.
Utsman bin Affan (23-35H/644-656M)\

4.

23-24H/644-645M
Terpilihnya Utsman bin Affan dan pembaiatan yang dilakukan kaum muslimin kepadanya.
Kota Ray kembali dibebaskan setelah terlepas dari kekuasaan islam
Masyarakat muslim banyak terkena penyakit mimisan
Ali bin Abi Thalib (35-40H/656-661M)

35H/656M

Pembaiatan sejumlah besar kaum muslimin kepada Ali bin Abi Thalib pasca terbunuhnya Utsman.

Penetapan kebijakan Ali bin Abi Thalib. Perombakan sistem pemerintahan mendasar pasca kematian Utsman. Awal muncul pemberontakan kepada Khalifah.

Kepemimpinan pd masa Rasulullah saw


Nabi Muhammad adalah nabi terakhir. Lahir pada tahun 570 M di Mekah. Diutus menjadi nabi ketika berusia empat puluh tahun.
Selama tiga belas tahun Nabi saw berdakwah Islam di Mekah. Kemudian Nabi saw hijrah ke Madinah. Di Madinah Nabi saw
mendirikan sentranya. Selama sepuluh tahun Nabi saw terang-terangan berdakwah Islam di Madinah. Pada akhir periode ini
seluruh jazirah Arab memeluk Islam. Al-Quran Suci diwahyukan kepadanya secara bertahap dalam waktu dua puluh tiga tahun.
Kaum Muslim memperlihatkan dedikasi yang luar biasa dan takzim kepada Al-Quran dan kepada pribadi Nabi Muhammad saw.
* Perilaku Sosial Yang Baik
Dalam kehidupan di tengah masyarakat, Nabi saw selalu baik hati, riang dan sopan terhadap semua orang
* Lembut Namun Tegas
Dalam masalah pribadi, Nabi saw lembut, simpatik dan toleran. Pada banyak peristiwa sejarah, toleransi Nabi saw merupakan
salah satu alasan kenapa Nabi saw sukses. Namun dalam masalah prinsip ketika mengenai masalah kepentingan masyarakat atau
hukum, Nabi saw tegas dan tak pernah memperlihatkan sikap toleran.
* Hidup Sederhana
Hidup sederhana merupakan salah satu prinsip hidup Nabi saw. Nabi saw biasa mengatakan: Sungguh menyenangkan kekayaan
itu, jika didapat dengan cara yang halal oleh orang yang tahu cara membelanjakannya. Nabi saw juga mengatakan: Kekayaan
merupakan bantuan yang baik bagi ketakwaan
* Ketetapan Hati dan Sabar
Tekad atau kemauan keras Nabi saw sungguh luar biasa. Tekad ini mempengaruhi para sahabatnya juga. Dalam masa hidupnya,
beberapa kali kondisi sedemikian rupa sehingga kelihatannya tak ada lagi harapan, namun tak pernah ada kata gagal dalam
benaknya.
* Kepemimpinan, Administrasi dan Konsultasi
Sekalipun para sahabat Nabi saw menjalankan setiap perintah Nabi saw tanpa ragu, dan berulang-ulang mengatakan percaya
penuh kepada Nabi saw dan bahkan mau terjun ke sungai atau ke dalam kobaran api jika saja Nabi saw memerintahkannya,

Ciri2 pemimp yg bai dlm islam


1.Beriman dan Beramal Shaleh
2.Niat yang Lurus
3.Laki-Laki
Dalam Al-qur'an surat An nisaa' (4) :
34 telah diterangkan bahwa laki laki adalah pemimpin dari kaum wanita.
4.Tidak Meminta Jabatan
5.Berpegang pada Hukum Allah.
6.Memutuskan Perkara Dengan Adil
7.Menasehati rakyat
8.Tidak Menerima Hadiah
9.Tegas
10.Lemah Lembut

4 kriteria pemimpin
1.
2.
3.
4.

siddiq iaitu benar


amanah
tabligh iaitu menyampaikan
.fatanah yakni kebijaksanaan

Sejarah administrasi islam pd masa Nabi n khalifh Umar bin khatab ra


Pada masa khalifah Umar bin Khattab ekspansi Islam meliputi daerah Arabia, syiria, Mesir, dan Persia. Karena wilayah Islam
bertambah luas maka Umar berusaha mengadakan penyusunan pemerintah Islam dan peraturan pemerintah yang tidak bertentangan
dengan ajaran Islam.[20] Lalu umar mencanangkan administrasi / tata negara, yaitu :
Susunan kekuasaan
Kholifah (Amiril Mukminin)
Berkedudukan di ibu kota Madinah yang mempunyai wewenang kekuasaan.
Wali (Gubernur)
Berkedudukan di ibu kota Propensi yang mempunyi kekuasaan atas seluruh wiyalayah Propensi.
Tugas pokok pejabat
Tugas pokok pejabat, mulai dari kholifah, wali beserta bawahannya bertanggung jawab atas maju mundurnya Agama islam dan
Negara. Disamping itu mereka juga sebagai imam shalat lima waktu di masjid.
Membentuk dewan-dewan Negara
Guna menertipkan jalannya administrasi pemerintahan, Kholifah Umar membentuk dewan-dewan Negara yang bertugas mengatur dan
menyimpan uang serta mengatur pemasukan dan pengeluaran uang negara, termasuk juga mencetak mata uang Negara.
Dewan tentara
Bertugas mengatur ketertiban tentara, termsuk memberi gaji, seragam/atribut, mengusahakan senjata dan membentuk pasukan
penjaga tapal batas wilayah negara.
Dewan pembentuk Undang-undang
Bertugas membuat Undang-undang dan peraturan yang mengatur toko-toko, pasar, mengawasi timbangan, takaran, dan mengatur
pos informasi dan komonikasi.
Dewan kehakiman
Bertukas dan menjaga dan menegakkan keadilan, agar tidak ada orang yang berbuat sewenang-wenang terhadap orang lain. Hakim
yang termashur adalah Ali bin Abi Thalib.[21]
Perkembangan Ekonomi
Karena perluasan daerah terjadi dengan cepat, dan setelah Khalifah Umar mengatur administrasi negara dengan mencontoh
administrasi yang sudah berkembang terutama di Persia. Pada masa ini juga mulai diatur dan ditertibkan sistem pembayaran gaji dan
pajak tanah. Pengadilan didirikan dalam rangka memisahkan lembaga yudikatif dengan lembaga eksekutif. Untuk menjaga keamanan
dan ketertiban, jawatan kepolisian dibentuk. Demikian pula jawatan pekerjaan umum.[22] Umar juga mendirikan Bait al-Mal, menempa
mata uang, dan membuat tahun hijiah.

4 Diwan menurt almawardi


Menurut Al-Mawardi, diwan (lembaga administrasi
negara) itu terdiri dari empat bagian: 1. yang mengurusi
administrasi pasukan dan gaji mereka; 2. mencatat wilayah
negara, jenis-jenisnya, pungutan yang harus diambil dan
hak-hak yang harus diberikan; 3. mengurusi administrasi
pegawai negeri dan gaji mereka; 4. mengurusi Baitul Mal.

Doa ktk minum air zam2












aku memohon

Ya Allah, sesungguhnya

Pengertian administrasi menurt Leonard D white n


H.A.Simon
2) Arti luas: berasal dari kata Administration (bhs. INGGRIS).
a).Leonard D.White: Administrasi adalah suatu proses yang
pada umumnya terdapat pada semua usaha kelompok, negara
atau swasta, sipil atau militer, usaha yang besar dan kecil.
b).H.A Simon: Administrasi adalah kegiatan dari kelompok yang
mengadakan kerjasama untuk menyelesaikan tujuan bersama.
c). William H. Newman: Administrasi adalah bimbingan,
kepemimpinan, dan pengawasan atas usaha-usaha kelompok
individu, terhadap tercapainya tujuan bersama.

macam-macam air tersebut dibagi 4 bagian mnurut fiqh ;


-Air suci dan mensucikan, dan tidak makruh pemakaiannya. Air ini disebut air mutlak (1.
-Air suci dan mensucikan (tapi) makruh dipakainya, yaitu air yang telah terkena panas matahari (2.
-Air suci (tapi) tidak mensucikan, yaitu air mustamal (3 dan air yang telah berubah (warna atau bau atau rasanya) karena barang suci yang
mencampurinya (4.
-Air najis/mutanajis, yaitu air yang kurang dari dua kulah yang terkena najis (5, atau air dua kulah/lebih kemudian berubah (karena najis itu) (6. Dua
kulah adalah sekira 500 kati Bagdad, menurut kaul yang paling shoheh (7.

Keajaiban air zam2


Mengandung Zat Anti Kuman
Hasil penelitian sampel air di Eropah dan Saudi Arabia menunjukkan bahwa Zamzam mengandung zat fluorida yang punya daya efektif
membunuh kuman, ia seperti sudah mengandungi ubat. Lalu perbezaan air Zamzam dibandingkan dengan air sumur lain di kota Mekah
dan Arab sekitarnya adalah dalamnya yang mempunyai kuantiti kalsium dan garam magnesium.Kandungan kedua mineral itu sedikit
lebih banyak pada air zamzam. Itu mungkin sebabnya air zamzam membuat efek menyegarkan bagi jamaah yang letih.Keistimewaan
lain, komposisi dan rasa kandungan garamnya selalu stabil, selalu sama dari sejak terbentuknya sumur ini. Rasanya selalu terjaga,
diakui oleh semua jemaah haji dan umrah yang selalu datang tiap tahun.
Mampu Menyembuhkan Penyakit
Nabi saw menjelaskan: Sesungguhnya, Zamzam ini air yang sangat diberkati, ia adalah makanan yang mengandung gizi. Nabi saw
menambahkan: Air zamzam bermanfaat untuk apa saja yang diniatkan ketika meminumnya. Jika engkau minum dengan maksud agar
sembuh dari penyakitmu, maka Allah menyembuhkannya. Jika engkau minum dengan maksud supaya merasa kenyang, maka Allah
mengenyangkan engkau. Jika engkau meminumnya agar hilang rasa hausmu, maka Allah akan menghilangkan dahagamu itu. Ia adalah
air tekanan tumit Jibril, minuman dari Allah untuk Ismail. - HR Daruqutni, Ahmad, Ibnu Majah, dari Ibnu Abbas

Anda mungkin juga menyukai