Anda di halaman 1dari 46

Ulkus Genitalia

Satria Adji Hady Prabowo, S.ked


030.10.247
Pembimbing: : dr. Sri Primawati Indraswari Sp. KK, MM, MH

Definisi Ulkus Genital


Ulkus genital adalah salah satu gejala pada
infeksi menular seksual (IMS) yang selama
perjalanan penyakitnya ditemukan adanya lesi
ulseratif/ ulkus/ tukak atau borok pada
kelamin.

Epidemiologi
Penyakit ini bersifak endemik dan tersebar di
daerah tropik dan subtropik, terutama di kota dan
pelabuhan.

Kasus Ulkus Genital Tahun 2014

Terdapat 48 kasus:

Laki-laki 22
Wanita 26

Kasus Ulkus Genital Januari-November 2015

Terdapat 30 kasus:

Laki-laki 13
Wanita 17

Infeksi menular seksual yang dapat


bermanifestasi sebagai ulkus genital
adalah:

Sifilis

Ulkus Molle

Herpes genitalis

Limfogranuloma Venereum (LGV)

Granuloma Inguinale

Penyebab Ulkus Genital


Ulkus durum
Ulkus mole

Treponema pallidum
Haemophylus ducreyi (Streptobacillus ducreyi)
Herpes Simpleks Virus

Herpes simpleks genitalis


Limfogranuloma Venereum (LGV)
Granuloma Inguinale

Chlamydia trachomatis

Calymatobacterium granulomatis

Sparling PF, Swartz MN, Musher DM, Healy BP. Clinical manifestation of syphillis. Dalam: Holmes KK, Sparling PF,
Stamm WE, Piot P, Wasserheit JN, Corey L, dkk, penyunting. Sexually Transmitted Diseases. Edisi ke-4. New York:
Mc.Graw Hill, 2008: 661-84

Pada Sifilis Primer

Treponema pallidum

Sifilis Tersier

Sifilis Kongenital

G, John. Congenital Syphilis. Medline Plus.2011


C, Mary T. Congenital Syphilis. The Merck Manual.2013

Pemeriksaan Treponema pallidum


Mengambil serum dari kulit dan dilihat bentuk dan
pergerakannya dengan mikroskop lapangan gelap.

Tes Serologis
Nontroponemal
Tes fiksasi komplemen
Tes flokulasi
Treponemal
Tes imobilisasi
Tes Fiksasi komplement
Tes Imunofluoresen
Tes hematiglutisasi

Penatalaksanaan
Obat yang dianjurkan
Benzatin Penisilin 2,4 juta IU, dosis tunggal, injeksi intramuskular

Obat pilihan lain

Penisislin-prokain injeksi IM 600.000 U/hari selama 10 hari

Komplikasi

Tsai MS, Yang CJ, Lee NY, et al; Jarisch-Herxheimer reaction among HIV-positive patients with early syphilis: azithromycin
versus benzathine penicillin G therapy. J Int AIDS Soc. 2014 Aug 28;17:18993. doi: 10.7448/IAS.17.1.18993. eCollection
2014.

Ulkus Mole ( chancroid )


suatu penyakit infeksi menular yang bersifat
akut yang disebabkan oleh Haemophyllus
ducreyi

Haemophyllus ducreyi

Masa inkubasi antara

3-7 hari
Gejala prodormal (-)
Ulkus: Bentuk
cawan, Tepi tidak rata,
Dinding menggaung,
Daerah sekitarnya
eritema

Pada Laki-laki

Pada Wanita

Pemeriksaan Laboratorium
Kultur bakteri
Diambil dari pus lesi kemudian dikembang biakkan dalam
medium agar
Pewarnaan gram atau giemsa

Pada pewarnaan giemsa ,


tamapak adanya gambaran
School of fish

Polymerase chain reaction ( PCR )


- untuk mengidentifikasi DNA bakteri
- Sangat sensitif untuk diagnosis chancroid

Penatalaksanaan
Obat yang dianjurkan
Ciprofloxacin 2x500mg/hari selama 3 hari
ATAU
Eritromisin 4x500mg /hari selama 7 hari
ATAU
Azithromisin 1gr, dosis tunggal

Obat pilihan lain

Ceftrizaxone 250mg IM dosis tunggal

Komplikasi
Dapat berkomplikasi menjadi edema genital yang dapat
menyebabkan fimosis dan parafimosis (pada pria). Edema
genital ini lebih sering mengenai wanita

Dapat menjadi karsinoma sel skuamosa pada kasus


kronik

D A Lewis; Chancroid: clinical manifestations, diagnosis, and management: Sex Transm


Infect 2010;79:68-71 doi:10.1136/sti.79.1.68. Tropical medicine series.

Herpes Simplex
Merupakan penyakit menular
seksual yang disebabkan oleh
Herpes Simpleks Virus

Herpes Simplex Virus

Laki-Laki

Wanita

Tes Tzanck

Sel datia berinti banyak


& badan inklusi
intranuklear

Penatalaksanaan
Obat yang dianjurkan
Acyclovir 5x200mg/hari selama 5 hari
ATAU
Valacyclovir 2x500mg/hari selama 7 hari

Depkes RI tahun 2011

Limfogranuloma venereum
(LGV) adalah penyakit menular
seksual yang disebabkan oleh
chlamydia trachomatis serotipe
L1,L2,L3, bersifat sistemik.

-Bakteri obligat intraselular


-

Gambaran Mikroskopis Chlamydia trachomatis

Limfogranuloma venereum

Pemeriksaan Penunjang

Penatalaksanaan
Obat yang dianjurkan
Doksisiklin 2x100mg/hari selama 14 hari
ATAU
Eritromisin 4x500mg /hari selama 14 hari

Granuloma Inguinale
Suatu penyakit kulit yang didasari
proses granulomatosa yang biasanya
mengenai daerah anogenital dan
inguinal

American Academy of Dermatology


http://emedicine.medscape.com/

Calymmatobacterium granulomatis

Bakteri Gram negatif

Ukuran 1,5 m x 0,7 m

Pleomorfik

Non motil

Masa inkubasi 14-50 hari tapi


bisa lebih lama, lesi yg pertama
muncul berupa nodul

yg tdk

nyeri & berwarna merah cerah


yg akan mengalami ulserasi dlm
beberapa hari.

Lesi
polikistik

tampak

berbentuk

&

didptkan

bisa

gambaran fenomena satelit, lesi


berbentuk ulkus & berwarna
merah cerah, seperti daging
segar.

Gambaran Mikroskopis
Calymmatobacterium Granulomatis

Apusan jaringan (Tissue smears)


Cara ini merupakan Gold-Standard

Ditemukan Donovan bodies di dalam


histiosit jaringan granulasi

Penatalaksanaan
Obat yang dianjurkan
Cotrimoxazole 480mg 2x2 selama 3 minggu
ATAU
Doksisiklin 100mg 2x1 selama 3 minggu
ATAU
Eritromisin 500mg 4x1 selama 3 minggu
ATAU
Azithromisin 1gr per minggu selama 3 minggu (i.m)

Pencegahan
Tidak berganti-ganti pasangan
Mengobati suami istri
Menjaga kebersihan alat kelamin
Mengubah prilaku seksual yang menyimpang

Pengobatan
Granuloma
Inguinal

Cotrimoxazole
480mg 2x2 selama
3 minggu
ATAU
Doksisiklin 100mg
2x1 selama 3
minggu
ATAU
Eritromisin
500mg 4x1 selama
3 minggu
ATAU
Azithromisin 1gr
per minggu selama
3 minggu (i.m)

The more knowledge you have, the greater will


be your fear of Allah
-Abu Bakr ash-shidiq

Anda mungkin juga menyukai