Gawat Darurat Medik

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 27

GAWAT DARURAT MEDIK

Sardinata,dr

Falsafah Gawat Darurat


Medik
Life is Short
Science is Long
Opportunity is Exclusive
Experiment is Dangerous
Judgement is Difficult

Ungkapan untuk seorang Dokter tidak cukup


untuk melakukan yang dianggap perlu
Diperlukan :
- Lingkungan yang mendukung dan
memuaskan
- Penderita harus dikelola dengan baik
Pengelolaan :
- Prinsip DDM
- Praktek GDM

TEMPAT DIDISAIN
MELAKSANAKAN ILMU
PENGETAHUAN DAN
TEKNOLOGI KEDOKTERAN

DIPERLUKAN :
EMERGENCY MEDICAL
SERVIC (EMS)

GDM

PRE HOSPITAL :

- PARTISIPASI MASYARAKAT
- MASYARAKAT TERLATIH (P3K)
- UNIT PELAYANAN TERLATIH
- MASYARAKAT : POLRI (+ABRI) -> URC
- KHUSUS : PMI, PARAMEDIK, MEDIK

INTRA HOSPITAL

- DOKTER
- MULTI DISIPLIN
- EMERGENCY UNIT
- ICU, CICU, PICU, NICU,
BURNS UNIT

EXTRA HOSPITAL

UNIT-UNIT
PELAYANAN GDM

HOSPITAL

- PENSTABILAN ORGAN VITAL


- KOMUNIKASI
- TRANSPORTASI

EMS : SISTEM PENANGGULANGAN GDM,


SEBELUM DAN DI RUMAH SAKIT
PELAYANAN OLEH TIM EMS (TERLATIH)
MENGENAL, MENGERTI DAN MEMAHAMI TANDA
PENDERITA GDM
5

1. Pertolongan pertama (P3K)


2. Komunikasi --> Tempat-tempat
tertentu atau Rumah Sakit
3. Pertolongan medis di tempat kejadian
(TIM EMS)
4. Penstabilan organ-organ vital
5. Pertolongan di Unit Gawat Darurat
6. Pertolongan di Kamar Operasi
7. Perawatan Intensif
8. Organisasi / Perhimpunan
9. Sistim komunikasi
10. Sistim transportasi, Ambulans 118
11. Perencanaan, Pendidikan, Penataran,
Pelatihan, Penelitian dan Evaluasi
6

Pertolongan Pertama :
Memberikan petolongan Tepat, Cepat,
Terarah kepada penderita yang gawat
darurat
- Tidak selalu dilakukan oleh tenaga
kesehatan
- Dilakukan oleh orang yang awam
(bukan tenaga kesehatan) --> segera
dilakukan
Tujuan :
- Menyelamatkan jiwa penderita
- Meringankan penderitaan,
mencegah cedera
- Mempertahankan daya tahan
penderita sampai pertolongan yang

Cara menghadapi keadaan gawat


darurat :
- Jangan panik, TENANG
- Cepat, Tepat, Terarah, Cekatan
- Ikut sertakan orang sekeliling
Perhatikan kesadaran penderita
Perhatikan pernafasan penderita
--> Bila tidak ada nafas spontan
--> lakukan nafas buatan
--> Lakukan perbaikan posisi jalan
nafas agar tetap bebas
Sumbatan jalan nafas harus
dihilangkan
8

Penghentian Perdarahan :
Pembuluh darah besar (Vena dan Arteri)
dapat menyebabkan kematian dalam 3-5
menit
--> Pergunakan saputangan atau kain yang
bersih --> tekanlah pada tempat
perdarahan--> elevasikan bagian yang luka
lebih tinggi dari posisi jantung -->
perhatikan tanda -tanda renjatan (syok) -->
nadi cepat, kecil ; pernafasan cepat ; kulit
pucat, dingin ; kesadaran menurun
Penderita dibaringkan, kepala lebih bawah
dari badan, kaki diangkat ke atas lebih tingi
dari badan.
Bila ada muntahan dan kesadaran
menurun, telungkupkan penderita dan

Pemindahan penderita :
- Pemindahan penderita jangan
tergesa-gesa
- Janganlah dipindahkan kecuali jenis,
tingkat keparahan dan bagian-bagian
cedera telah diketahui
- Pada keadaan-keadaan tertentu
seperti kebakaran, hanyut dan lainlainnya, penderita dapat dipindahkan
dengan penuh kehati-hatian
- Penderita yang telah mendapat
pertolongan segeralah
dipindahkan ,melalui transportasi ke
Puskemsas Pembantu, Puskesmas,
Rumah Sakit

10

Gawat Darurat Medik :


--> keadaan penderita yang
memerlukan tindakan segera karena
keadaan itu
mengancam jiwa atau
menimbulkan kecacatan tubuh
Pengertian tergantung dari : 1.
Pendidikan
2.
Lingkungan
3. Sosio
ekonomi
4. Kedudukan
5. Keluarga
11

Penderita sendiri :
1. Naluri takut kehilangan,
kematian
2. Kedudukan sosial, dihormati,
dihargai
3. Kurangnya pengetahuan
mengenai kesehatan,
khususnya P3K
4. Fasilitas yang minimal
12

PENGERTIAN DAN PEMBAGIAN GDM :


1. Gawat Darurat Medik
Keadaan yang mendadak menjadi gawat
atau mengancam jiwa dan kematian
2. Gawat Tidak Darurat
Gawat tetapi tidak memerlukan tindakan
darurat, misalnya kanker
3. Darurat Tidak Gawat
Musibah yang datang mendadak tetapi
tidak mengancam jiwa, anggota badan atau
tubuh, misalnya luka sayat pada kulit
4. Tidak Gawat Darurat
Misalnya bisul, TBC kulit
5. Kecelakaan
Kejadan akibat interaksi beberapa faktor
secara mendadak dan tidak dikehendaki,
sehingga menimbulkan cedera fisik,
gangguan mental dan sosio ekonomi
13

PENANGGULANGAN PENDERITA GAWAT


DARURAT :
A. TUJUAN :
1. MENCEGAH KEMATIAN DAN CACAT
2. MERUJUK PENDERITA UNTUK
MEMPEROLEH PENANGANAN
YANG MEMADAI
3. MENANGGULANGI KORBAN BENCANA
B. PRINSIP PENANGGULANGAN PENDERITA
GAWAT DARURAT :
1. SUSUNAN SARAF PUSAT
2. PERNAFASAN
3. KARDIOVASKULER
4. HATI
5. GINJAL
6. PANKREAS
14

KEGAGALAN / KERUSAKAN ORGAN


DISEBABKAN :
1. TRAUMA
2. INFEKSI
3. KERACUNAN
4. DEGENERATIF
5. ASFIKSIA
6. KEHILANGAN CAIRAN DAN
ELEKTROLIT
DALAM JUMLAH BESAR
7. DAN LAIN-LAIN
15

KEMATIAN DAPAT TERJADI DALAM WAKTU


SINGKAT (4 -6 MENIT)
KEBERHASILAN PENANGGULANGAN
PENDERITA GAWAT DARURAT DALAM
MENCEGAH KECACATAN DAN KEMATIAN
DITENTUKAN OLEH :
1. KECEPATAN MENEMUKAN PENDERITA
2. KECEPATAN MEMINTA TOLONG
3. KECEPATAN DAN KUALITAS
PERTOLONGAN
YANG DIBERIKAN :
A. DI TEMPAT KEJADIAN
B. SELAMA PERJALANAN KE RS
C. PERTOLONGAN SELANJUTNYA
SECARA
MANTAP DI PUSKESMAS / RS

16

SISTEM PENANGGULANGAN PENDERITA GAWAT


DARURAT :
A. TUJUAN
TERCAPAINYA PELAYANAN KESEHATAN YANG
OPTIMAL, TERARAH DAN TERPADU BAGI SETIAP
ANGGOTA MASYARAKAT YANG BERADA DALAM
KEADAAN GAWAT DARURAT.
CAKUPAN PELAYANAN KESEHATAN MELIPUTI :
1. PENANGGULANGAN PENDERITA DI TEMPAT
KEJADIAN
2. TRANSPORTASI PENDERITA GAWAT DARURAT
DARI TEMPAT KEJADIAN KE SARANA KESEHATAN
YANG LEBIH MEMADAI
3. PENYEDIAAN SARANA KOMUNIKASI
4. RUJUKAN ILMU PENGETAHUAN DAN TENAGA
AHLI
5. UPAYA PEMBIAYAAN PENDERITA GAWAT
DARURAT
17

B. KOMPONEN SISTEM
PENANGGULANGAN PENDERITA
GAWAT DARURAT
1. KOMPONEN LUAR RUMAH SAKIT
(PRA RS)
PENINGKATAN PENGETAHUAN DAN
KETERAMPILAN ORANG AWAM.
KLASIFIKASI ORANG AWAM :
1. AWAM BIASA : GURU, PELAJAR, IBU
RUMAH TANGGA, PETUGAS HOTAL
2. AWA KHUSUS : POLISI, SATPAM,
PRAMUKA, SAR
18

KEMAMPUAN YANG HARUS DIMILIKI


OLE AWAM : BASIC LIFE SUPPORT
1. CARA MEMINTA PERTOLONGAN
2. RESUSITASI KARDIO PULMONAL
3. CARA MENGHENTIKAN
PERDARAHAN
4. CARA MEMASANG BALUT
5. CARA TRANSPORTASI PENDERITA
AWAM KHUSUS : KEMAMPUAN
MENANGGULANGI KEADAAN GAWAT
DARURAT SESUAI DENGAN BIDANG
PEKERJAANNYA
19

TENAGA PERAWAT / PARAMEDIS :


PENGETAHUAN DASAR KEPERAWATAN + BASIC LIFE SUPPORT
KEMAMPUAN YANG HARUS DIMILIKI :
A. SISTEM PERNAFASAN
SUMBATAN, MEMBEBASKAN, NAFAS BUATAN, RESUSITASI
KARDIOPULMONAL
B. SISTEM SIRKULASI
SYOK, ARITMIA, MEMBUAT EKG
C. SISTEM VASKULER
MENGHENTIKAN PERDARAHAN, MEMASANG INFUS, MERAWAT
INFUS DAN CVP
D. SISTEM SARAF
MENGENAL KOMA DAN PERTOLONGANNYA, CEDERA KEPALA
E. SSTEM IMUNOLOGI
MENGENAL DAN MENANGGULANGI SYOK ANAFILAKTIK
F. SISTEM GASTROINTESTINAL
MEMPERSIAPKAN CALON OPERASI AKUT ABDOMEN
G. SISTEM MUSKULOSKELETAL
MENGENAL PATAH TULANG, MEMASANG BIDAI, TRANSPORTASI
PENDERITA
I. SISTEM REPRODUKSI
MENOLONG PERSALINAN, PERTOLONGAN GAWAT DARURAT OB GIN,
GIGITAN BINATANG
K. ORGANISASI
SISTEM PERTOLONGAN DAN SISTEM BENCANA
20

3. TENAGA MEDIS (DOKTER UMUM)


A. SISTEM PERNAFASAN
SUMBATAN, MEMBEBASKAN (INTUBASI SAMPAI CRICOTHYROTOMI),
RESUSITASI KARDIOPULMONAL DAN OBATNYA
B. SISTEM SIRKULASI
ARITMIA, INFARK, SYOK KARDIOGENIK DAN PERTOLONGANNYA, MEMBUAT
DAN MEMBACA EKG
SISTEM VASKULER
MENGATASI PERDARAHAN, TRANFUSI, PEMBERIAN CAIRAN DAN
ELEKTROLIT, CVP
D. SISTEM SARAF
DIAGNOSA BANDING KOMA DAN GAWAT DARURAT NEUROLOGI LAINNYA,
PEMERIKSAAN YANG HARUS DILAKUKAN
E. SISTEM IMUNOLOGI
ALERGI AKUT, SYOK ANAFILAKTIK
F. SISTEM KULIT
LUKA DAN PENANGANANNYA
G. SISTEM SKELETAL
FRAKTUR, BIDAI DAN TRANSPORTASINYA
H. SISTEM REPRODUKSI
DARURAT OBGIN, PERTOLONGAN PERTAMA DAN TERAPI
I. SISTEM GASTROINTESTINAL
AKUT ABDOMEN DAN PENANGGULANGANNYA, GAGAL HATI, GINJAL,
PANKREAS
K. TOKSIKOLOGI
L. ORGANISASI
SISTEM PENANGGULANGAN GD DAN BENCANA
21

UPAYA PELAYANAN TRANSPORTASI


1. TUJUAN :
MEMINDAHKAN PENDERITA GD
DENGAN AMAN TANPA MEMBERATKAN
PENDERITA
2. SARANA TRANSPORTASI
3. PERSYARATAN TRANSPORTASI
A. SEBELUM DIANGKAT :
GANGGUAN PERNAFASAN DAN
KARDIOVASKULER TELAH
DITANGGULANGI, PERDARAHAN
TELAH DIHENTIKAN, LUKA TELAH
DITUTUP, PATAH TULANG TELAH
DIFIKSASI
B. SELAMA PERJALANAN : MONITOR
TANDA VITAL, KESADARAN DAN

22

PUSKESMAS SEBAGAI PELAYANAN


KESEHATAN TERDEPAN DALAM
WILAYAH TERTENTU HARUS BUKA 24
JAM DAN MAMPU DALAM HAL :
1. RESUSITASI DAN BASIC LIFE
SUPPORT
2. RUJUKAN PENDERITA GD
3. MENAMPUNG DAN
MENANGGULANGI KORBAN BENCANA
4. KOMUNIKASI DENGAN PUSAT
KOMUNIKASI DAN PUSAT RUJUKAN
5. MENANGGULANGI FALSE
EMERGENSI BAIK MEDICAL MAUPUN
MINOR SURGICAL
6. SARANA LABORATORIUM DAN
TENAGA DOKTER UMUM, PARAMEDIS
23

PEDOMAN
PENGEMBANGAN
PELAYANAN GD DI RS :

24

1. TUJUAN
SUATU UNIT GAWAT DARURAT
(UGD) HARUS MAMPU
MEMBERIKAN PELAYANAN
DENGAN KUALITAS TINGGI PADA
MASYARAKAT DENGAN PROBLEMA
MEDIS AKUT. HARUS MAMPU :
A. MELAKUKAN RUJUKAN
B. MENCEGAH KEMATIAN DAN
CACAT
C. MENANGGULANGI KORBAN
BENCANA
25

KRITERIA :
A. UGD HARUS BUKA 24 JAM
B. UGD HARUS MELAYANI FALSE
EMERGENSI, TIDAK BOLEH MENGURANGI
MUTU PELAYANAN
C. UGD HARUS MENINGKATKAN MUTU
PERSONALIA
D. UGD SEBAIKNYA HANYA MELAKUKAN
PRIMARY CARE, SEDANGKAN DEFINITIF
CARE DILAKUKAN DI TEMPAT LAIN DENGAN
KERJASAMA YANG BAIK
E. UGD HARUS MELAKUKAN RISET GUNA
MENINGKATKAN MUTU DAN KUALITAS
PELAYANAN
26

STAF UGD DIHARAPKAN


MENGUASAI :
1. PENGETAHUAN DAN
KETRAMPILAN SESUAI BIDANG
2. PSIKOLOGI KEADAAN GD
3. KEMAMPUAN MENGUASAI
KEADAAN
4. PENUH PENGERTIAN, SOPAN,
MENGHARGAI PENDERITA,
KELUHAN PASIEN, RAMAH, TIDAK
JUDES, DSB
5. MAMPU MENJALIN HUBUNGAN
BAIK DENGAN BAGIAN LAIN DI RS
27

Anda mungkin juga menyukai