Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PENYULUHAN

(SAP)
Cabang Ilmu

: Keperawatan Maternitas

Topik

: Sectio Cesarea

Hari / Tanggal

: Selasa, 12 Januari 2016

Waktu

: 08.00

Tempat

: Ruangan Nifas

Sasaran

: Klien dan keluarga

Metode

: Ceramah & Diskusi

Media

: Leaflet & lembar balik

Materi

: Terlampir

A. Tujuan
1. Tujuan Umum
Setelah mengikuti penyuluhan pendidikan kesehatan tentang Sectio Cesarea
dalam 30 menit diharapkan klien dan keluarga mengenal, merawat, dan
menggunakan fasilitas kesehatan.
2. Tujuan Khusus
Setelah mendapatkan pendidikan kesehatan tentang tipoid diharapkan ortu
klien dapat:
a. mengetahui pengertian Sectio Cesarea
b. mengetahui tekhnik distraksi
c. mengetahui pencegahan resiko infeksi
d. mengetahui perawatan payudara
B. Metode
1. Ceramah
2. Diskusi

C. Media
1. Leaflet
2. Lembar balik
D. Kegiatan Penyuluhan

N
o
1

Tahap

Kegiatan

Pembukaan

Media

- Memberi salam

Waktu
3 menit

- Memperkenalkan diri
- Menjelaskan tujuan
- Kontrak waktu
2

Penyajian

Mengetahui pengertian Sectio


Cesarea

Mengetahui tekhnik distraksi

Mengetahui pencegahan resiko

- Leaflet

20 menit

- Lembar
balik

infeksi
-

Mengetahui perawatan
payudara

Penutup

7 menit
- Memberikan kesempatan bertanya
- Memberikan umpan balik
- Menjelaskan hal-hal yang belum
dimengerti
- Memberi salam penutup

E. Evaluasi
1. Mengetahui pengertian Sectio Cesarea
Skor

: tidak dapat menyebutkan

: dapat menyebutkan tapi tidak benar

: menyebutkan sebagian benar

: menyebutkan dengan baik dan benar

2. Mengetahui tekhnik distraksi


Skor

: tidak dapat menyebutkan

: dapat menyebutkan tapi tidak benar

: menyebutkan sebagian benar

: menyebutkan dengan baik dan benar

3. Mengetahui pencegahan resiko infeksi


Skor

: tidak dapat menyebutkan

: dapat menyebutkan tapi tidak benar

: menyebutkan sebagian benar

: menyebutkan dengan baik dan benar

4. Mengetahui perawatan payudara


Skor

: tidak dapat menyebutkan

: dapat menyebutkan tapi tidak benar

: menyebutkan sebagian benar

: menyebutkan dengan baik dan benar

Kriteria Hasil
Skor

: 16 sangat baik

Skor

: 14-15 Baik

Skor

; 10-12 cukup

Skor

: < 8 kurang

Anda mungkin juga menyukai