Anda di halaman 1dari 3

Latihan Soal

1. Perubahan kebijakan Fiskal yang ekspansif dalam jangka pendek berpengaruh


pada perubahan kurva IS antara lain menyebabkan
a. Mendorong terjadinya permintaan agregatif*
b. Mendorong terjadinya penewaran agregatif
c. Pengagguran menjadi bertambah
d. Tingkat harga mengalami penurunan
e. Hutang luar negeri menurun
2. Dalam perekonomian terbuka kenaikan pemotongan pajak berdampak pada,
a. Nilai mata uang dalam negeri terdepresiasi
b. Akumulasi Modal
c. Produk dalam negeri menjadi murah
d. Defisit perdagangan luar negeri*
e. Tabungan mengalami kenaikan
3. Menurut pandangan tradisinal utang pemerintah menyebabkan dengan cara
pemotongan pajak dan defisit anggaran menyebakan , masyarakat
a. Lebih banyak menabung
b. Konsumsi lebih meningkat setelah pajak
c. Tingkat bunga turun
d. Akumulasi capital
e. Deficit anggaran
4. Logika Dasar dari Ekuivalensi Ricardian adalah.
a. Pemotongan pajak seharusnya tidak menambah pengeluaran konsumen*
b. Pemotongan pajakmengakibatkan bungan turun dan investasi turun juga
c. Pemotongan pajak meningkatkan kesejahteraan
d. Pemotongan pajak mengakibatkan inflasi
e. Pemotongan pajak berdapak kurva IS naik secara perlahan
5. Logika Dasar dari Ekuivalensi Ricardian dengan melihat Konsumen dan Masa
Depan berdasarkan persepsi generasi muda adalah,
a. Konsumen dan Masa Depan
b. Pemotongan pajak yang didanai dengan utang pemerintah meningkatkan
pendapatan sekarang dan ttp tdk merubah pengeluaran seumur hidupnya
c. datang.Pemotongan pajak yang didanai dengan utang pemerintah
meningkatkan pendapatan sekarang dan ttp tdk merubah pengeluaran
seumur hidupnya *
d. Beban utang sekarang menjadi tanggungan generasi yang akan dating
e. Keputusan sekarang digunakan untuk aktifitas yang akan dating
6. Teori permintaan uang yang menekankan uang sebagai penyimpanan nilai
disebut teori..
a. Teori portopolio*
b. Teori permintaan asset
c. Teori permintaan uang nominal
d. Teori transaksi dari permintaan uang
e. Teori kuantitas uang

7. Menurut teori kuantitas uang ,keseimbangan uang riil adalah proposional terhadap
pendapatan.Keseimbangan uang riil tergantung pada :
a. Pendapatan dan harapan yang akan dating
b. Pendapatan dan konsumsi
c. Pendapatan dan risiko
d. Risiko dan tingkat bunga
e. Pendapatan dan tingkat bunga
8. Menurut teori portopolio permintaan uang tergantung pada :
a. Pendapatan sekarang, pendapatan yang akan datang risiko
b. Pendapatan, tingkat bunga , kekayaan
c. Pengembalian riil saham dan obligasi, inflasi yang akan datang dan
kekayaan*
d. Pengembalian riil saham dan obligasi, inflasi sekarang dan kekayaan
e. Pendapatan sekarang dan yang akan datang, inflasi yang direncanakan
9. Pengertian uang dalam arti sempit yaitu M1 disebut juga
dengan
a. Near Money
b. Aset yang didominasi*
c. Aset portopolio
d. Cheching account
e. Store of value
10. Instrumen yang digunakan oleh pemerintah untuk mengurangi jumlah uang yang
beredar di masyarakat adalah
a. Menurunkan tingkat bunga
b. Membeli obligasi masyarakat
c. Membeli obligasipemerintah *
d. Menurunkan reserve di bank komersial
e. Membeli saham masyarakat
11. Yang berhak menciptakan uang pemerintah adalah
a. Bank Sentral
b. Bank Komersial domestic
c. Bank Komersian pemerintah
d. Pemerintah Pusat
e. Bank Komersial dan BPR
12. Dalam proses penciptaan uang yang dilakukan oleh bank komersial apabila BS
menentuka reserve requirement 10%, sedangkan masyarakat menyimpan uang
US $10.000 maka berapakah jumlah tambahan uang yang beredar pada bank
pertama.
a. US $ 9000
b. US $ 1000
c. US $ 8000
d. US $ 2000
e. US $ 5000
13. Dalam pandangan tradisional, dalam perekonomian terbuka penurunan tabungan
pengakibatkan banyaknya modal lari ke luar negeri mengakibatkan ..

a. Harga barang produk dalam negeri murah


b. Pinjaman ke luar negeri berkurang
c. Peningkatan pinjaman ke luar negeri*
d. Tingkat bunga naik
e. Investasi naik
14. Kelemahan dari perhitungan utang pemerintah adalah
a. Tidak memperhitungan inflasi
b. Tidak memperhitungan asset Negara*
c. Tidak memperhitungkan Sumber Daya Alam
d. Tidak memperhitugkan modal pemerintah
e. Tidak memperhitungkan beban Negara
15. Menurut Logika Dasar dari Ekuivalensi Ricardian bahwa pemotongan pajak
mengakibatkan .
a. Pemotongan pajak menambah pengeluaran konsumen
b. Pemotongan pajak yang didanai oleh utang pemerintah akan menambah
tabungan masyarakat
c. Pemotongan pajak yang didanai oleh utang pemerintah akan mendapatkan
tambahan investasi dari luar negeri
d. Pemotongan pajak yang didanai oleh utang pemerintah tidak akan
mengurangi beban pajak, pemotongan tersebut harus mendapatkan jadwal
ulang pajak*
e. Konsumen mendasarkan pengeluarannya tidak hanya sekarang tetapi pada
masa yang akan datang.
16. Menurut Keynes konsumsi tergantung pada
a. Pendapatan permanen
b. Pendapatan sekarang*
c. Pendapatan Transitoris
d. Marginal prospencity to consum
e. Avarage prospencity to save
17. Konsumsi linier adalah konsumsi apabila
a. MPC konstan*
b. MPS konstan
c. APC konstan
d. APC konstan
e. MPI konstan

Anda mungkin juga menyukai