Anda di halaman 1dari 3

Transcript of PERAN KAMERAMEN, DALAM PROSES

PRODUKSI FILLER REPORT DALAM


Saran
Perlunya peningkatan kualitas SDM yang lebih profesional agar produk /
program acara yang dihasilkan pun lebih maksimal
Perlunya manambah jumlah anggota dalam divisi infomercial, khususnya
untuk pembuatan filler di Global TV
Perlunya peningkatan kedisiplinan waktu agar proses produksi bisa
berjalan lancar dan tepat waktu
PERAN KAMERAMEN, DALAM PROSES PRODUKSI FILLER REPORT
DALAM GLOBAL TV
Kajian teoritis
Komunikasi Massa
Komunikasi massa diartikan komunikasi yang ditujukan kepada sejumlah
khalayak yang tersebar, heterogen, dan anonim melalui media cetak atau
elektronik sehingga pesan yang sama dapat diterima secara serentak dan
sesaat (Rakhma dalam Ardianto dan Komala, 2004 : 9)
Media Massa
Media massa adalah alat yang digunakan dalam penyampain pesan-pesan
dari sumber kepada khalayak (penerima) dengan menggunakan alat-alat
komunikasi mekanis seperti televisi, radio, surat kabar
Televisi
Pengertian televisi menurut Effendy (Effendy, 1989 : 361) terdiri dari
istilah tele yang berarti jauh dan visi (vision) yang berarti penglihatan.
Segi jauhnya diusahakan oleh prinsip radio dan segi penglihatan nya
oleh gambar
Pengertian Program Acara Televisi
Menurut Rukmananda (2004 : 213), programming adalah teknik
penyusunan program acara televisi yang ditanyangkan secara berurutan
Profil GLOBAL TV
PT. Global Informasi Bermutu didirikan tanggal 22 maret 1999 dijakarta
dengan akta pendirian No. 14 tanggal 22 maret 1999 dan mendapatkan
ijin prinsip pendirian
Divisi Infomercial GLOBAL TV
Divisi Infomercial mempunyai tugas pembuatan filler/iklan, dan
melaksanakan tugas rutin aktivitas GLOBAL TV, produksi filler, dan seluruh

kegiatan yang berkenaan tentang aktivitas pra, pro dan pasca produksi
GLOBAL TV
Deskripsi kegiatan
Penulis melakukan Praktek Kerja Nyata (PKN) dari tanggal 01 Juli sampai
dengan tanggal 30 Agustus 2013 di GLOBAL TV Jakarta di bagian divisi
Infomercial
Proses Produksi Program
1. Pra-production
Penulis ditugaskan mempelajari naskah yang telah dibuat dan
mempersiapkan serta mensetting camera
2. Production
Penulis berkesempatan menjadi assistant kameramen yaitu bertugas
mendapingi cameramen pada saat produksi berlangsung
3. Pasca production
Penulis berkesempatan ikut dalam proses editing di karenakan penulis
menghapal gambar yang sesuai dan alur yang cerita dari produser.
Filler Report
Filler Report yang dibikin oleh Global Tv di pegang di bagian divisi
Infomercial. Infomercial adalah sebuah divisi yang hanya fokus dalam
pembuatan Filler dan berkonsep layaknya PH ( Production House) tetapi
dalam naungan Global Tv
Filler Report adalah sebuah iklan yang dibuat oleh pihak Global Tv dengan
persetujuan dari pihak produk barang atau jasa tetapi tidak sama dengan
buatan PH (Production House)
Pada saat produksi sebuah filler, otak produksi filler berada pada produser.
Produser disini harus tahu camera, jalan cerita komposisi, cahaya dan
memahami sinematografi. Dalam produksi terdapat alat-alat produksi
yang di pakai oleh pemandu gambar yang mandapat arahan dari produser
Latar Belakang
Perkembangan pertelevisian di indonesia kini sangat pesat dengan
lahirnya beberapa stasiun televisi swasta yang menjadi suatu fakta bahwa
masyarakat perlu informasi yang dapat diakses dengan mudah
Salah satu televisi nasional yang berhasil menarik minat masyarakat di
indonesia adalah Global TV yang berada di kota Jakarta, Jakarta Selatan
Untuk program acara yang disiarkan, Global Tv memiliki cara lain untuk
bisa mendapatkan pemasukan yaitu dengan membuat Filler Report
Andrew Swandy

NIM 105120205111004
Komunikasi Massa
Kesimpulan
sebuah filler atau iklan dapat menjadi sebuah pendekatan dan menjadi
contoh yang baik bagi masyarakat tanpa melihat sisi penjualan sebuah
produk dari produsen
Kinerja tim divisi Infomercial dalam Filler Report menurut pengamatan
penulis sudah cukup maksimal dan baik. Meskipun anggota tim divisi
Infomercial hanya sebelas orang tetapi mampu meng-konsep cerita dan
produksi ini dengan baik
Kurangnya jumlah kru dan kemacetan di Jakarta merupakan suatu kendala
yang dihadapi didalam dalam pembuatan filler ini
.
Peran Kameraman
Tugas seorang kameramen adalah men-shoot sebuah adegan dari awal
sampai akhir sesuai naskah yang telah di konsep
Setiap kameramen akan mengambil gambar sesuai permintaan sang
produser. Misalnya kamera 1 men-shot artis satu, kamera 2 men-shoot
jalannya dari samping,dan kamera 3 men-shoot long shoot keseluruhan
Permasalahan
Keterbatasan kru
Lambatnya persiapan sebelum syuting
Kota Jakarta yang selalu macet
Jauhnya gedung utama dengan studio
Dokumentasi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai