Anda di halaman 1dari 9

KINERJA KEPALA SEKOLAH

1.

(E)

Educator ( Pendidik )

2.

(M)

Manager

3.

(A)

Administrator

4.

(S)

Supervisor

5.

(L)

Leader ( Pemimpin )

6.

(I)

Inovator

7.

(M)

Motivator

No.
1.

Komponen

Aspek

Kepala Sekolah sebagai a. Kemampuan membimbing guru


Educator ( E )

b. Kemampuan membimbing karyawan


c. Kemampuan membimbing siswa
d. Kemampuan mengembangkan staf
e. Kemampuan belajar mengikuti iptek
f. Kemampuan memberi contoh/mengajar
(melaksanakan

bimbingan

konseling

yang baik)
2.

Kepala Sekolah sebagai a. Kemampuan menyusun program


Manager (M)

b. Kemampuan

menyusun

organisasi

personalia di sekolah
c. Kemampuan menggerakkan staf, guru,
dan karyawan
d. Kemampuan
daya sekolah

mengoptimalkan

sumber

No.
3.

Komponen

Aspek

Kepala Sekolah sebagai a. Kemampuan


Administrator ( A )

mengelola

administrasi

mengelola

administrasi

mengelola

administrasi

mengelola

administrasi

KBM
b. Kemampuan
kesiswaan
c. Kemampuan
ketenagaan.
d. Kemampuan

sarana prasarana
e. Kemampuan mengelola perseteruan
4.

Kepala Sekolah sebagai a. Kemampuan


Supervisor ( S )

menyusun

program

melaksanakan

program

supervise
b. Kemampuan
supervise
c. Kemampuan

memanfaatkan

hasil

supervise
5.

Kepala Sekolah sebagai a. Memiliki kepribadian yang baik dan kuat


Leader ( L )

b. Memahami kondisi guru, karyawan, dan


siswa dengan baik
c. Memiliki dan memahami misi sekolah
d. Kemampuan berkomunikasi
e. Kemampuan mengambil keputusan

6.

Kepala Sekolah sebagai a. Kemampuan mencari dan menemukan


Inovator ( I )

gagasan baru untuk sekolah


b. Kemampuan melakukan pembaharuan di
sekolah

No.

Komponen

Aspek

7.

Kepala Sekolah sebagai a. Kemampuan mengatur lingkungan kerja


Motivator ( M )

atau fisik
b. Kemampuan mengatur lingkungan kerja
non fisik
c. Kemampuan

menetapkan

prinsip

penghargaan dan hukuman

KOMPONEN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI EDUKATOR


(PENDIDIK)
No.
1.

ASPEK
Kemampuan
Membimbing

INDIKATOR
a. Menyusun

program

pengajaran

dan

bimbingan konseling
b. Melaksanakan program pengajaran dan
bimbingan konseling
c. Mengevaluasi hasil belajar siswa
d. Melaksanakan program pengayaan dan
remedial

2.

3.

Kemampuan

a. Menyusun program kerja

membimbing karyawan

b. Melaksanakan tugas sehari-hari

Kemampuan

a. Kegiatan ekstrakurikuler

membimbing

b. Kemampuan mengikuti lomba di dalam


dan di luar sekolah
c. OSIS

No.
4.

ASPEK

INDIKATOR

Kemampuan mengem-

a. Memiliki administrasi keuangan rutin

bangkan staf

b. Melalui

kegiatan

pertemuan

dengan

teman sejawat
c. Melalui kegiatan seminar / diskusi
d. Melalui penyediaan bahan bacaan
e. Memperhatikan kenaikan pangkat
f. Mengusulkan kenaikan jabatan melalui
seleksi calon
5.

Kemampuan belajar

a. Melalui pendidikan dan pelatihan

mengikuti iptek

b. Melalui pertemuan profesi, KKG, KKKS,


dan KKPS
c. Melalui seminar / diskusi
d. Melalui bahan bacaan

KOMPONEN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI MANAGER


No.
1.

ASPEK

INDIKATOR

Kemampuan menyusun

a. Memiliki program jangka panjang

program

b. Memiliki program jangka menengah


c. Memiliki program jangka pendek

2.

Kemampuan menyusun

a. Memiliki susunan personalia sekolah

organisasi/personalia di

(wakasek/wali

sekolah

murid/KTU/bendahara/dsb)
b. Memiliki susunan personalia pendukung
antara lain Pembina pramuka, Pembina
TUS, Pembina OSIS, Pembina olah raga.
c. Menyusun

personalia untuk kegiatan

temporer, antara lain panitia peringatan


hari besar/keagamaan, dsb.

No.

ASPEK

3.

Kemampuan menggerak-

a. Memberikan arahan

kan staf (gutu dan

b. Mengkoordinasikan staf yang sedang

karyawan)

INDIKATOR

melaksanakan tugas

4.

Kemampuan mengoptimalkan sumber daya


sekolah

a. Memanfaatkan sumber daya manusia


secara optimal
b. Memanfaatkan sarana prasarana secara
optimal
c. Merawat sarana prasarana milik sekolah

KOMPONEN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI ADMINISTRASTOR

No.
1.

ASPEK
Kemampuan mengelola
administrasi KBM

INDIKATOR
a. Memiliki kelengkapan data administrasi
KBM
b. Memiliki kelengkapan data administrasi
bimbingan konseling

2.

Kemampuan mengelola
administrasi kesiswaan

a. Memiliki kelengkapan data administrasi


kesiswaan
b. Memiliki

kelengkapan

data

kegiatan

ekstrakurikuler
3.

Kemampuan mengelola
administrasi ketenagaan

a. Memiliki kelengkapan data administrasi


tenaga guru
b. Memiliki kelengkapan data administrasi
karyawan ( TU / laboran / teknisi /
pustakawan /dsb )

4.

Kemampuan mengelola

a. Memiliki administrasi keuangan rutin

administrasi keuangan

b. Memiliki administrasi keuangan OPF


c. Memiliki administrasi keuangan BP3.

No.
5.

ASPEK
Kemampuan mengelola
administrasi sarana
prasarana

INDIKATOR
a. Memiliki kelengkapan data administrasi
gedung / runag.
b. Memiliki kelengkapan data administrasi
meubelair, dll
c. Memiliki kelengkapan data administrasi
alat lab.

d. Memiliki kelengkapan data administrasi


buku / pustaka.
6.

Kemampuan mengelola
administrasi persuratan

a. Memiliki kelengkapan datat administrasi


surat masuk
b. Memiliki kelengkapan datat administrasi
surat keluar
c. Memiliki kelengkapan datat administrasi
surat keputusan

KOMPONEN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI SUPERVISOR


(PENYELIA)
No.
1.

ASPEK
Kemampuan menyusun
program supervisi

INDIKATOR
a. Memiliki program supervisi kelas (KBM)
dan BK
b. Memiliki program supervisi untuk
kegiatan ekstrakurikuler
c. Memiliki program supervisi kegiatan
lainnya (perpustakaan, ujian,

2.

Kemampuan melaksanakan program supervisi

administrasi, dsb.)
a. Melaksanakan program supervisi kelas
(klinis)
b. Melaksanakan program supervisi
kegiatan ekstrakurikuler dan kegiatan lain
c. Melaksanakan program supervisi
kegiatan administrasi sekolah

No.

ASPEK

3.

Kemampuan memanfaatkan hasil supervisi

INDIKATOR
a. Memanfaatkan hasil supervisi untuk
peningkatan kinerja guru/karyawan
b. Memanfaatkan hasil supervisi untuk
pengembangan sekolah

KOMPONEN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI LEADER


( PEMIMPIN )

No.
1.

ASPEK

INDIKATOR

Memiliki kepribadian yang a. Jujur


kuat

b. Percaya diri
c. Bertanggung jawab
d. Berani mengambil resiko
e. Berjiwa besar

2.

Memahami kondisi guru,

a. Memahami kondisi guru

karyawan, dan siswa

b. Memahami kondisi karyawan

dengan baik

(TU/laboran/pustakawan, dsb.)
c. Memahami kondisi siswa

3.

Memiliki visi dan


memahami misi sekolah

a. Memiliki visi tentang sekolah yang


dipimpinnya
b. Memiliki visi yang diemban sekolah

4.

Kemampuan mengambil
keputusan

a. Mampu mengambil keputusan untuk


urusan intern sekolah
b. Mampu mengambil keputusan untuk
urusan ekstern sekolah

5.

Kemampuan
berkomunikasi

a. Mampu berkomunikasi secara lisan


dengan baik
b. Mampu menuangkan gagasan dalam
bentuk tulisan

KOMPONEN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI INOVATOR


( PEMBAHARU )
No.
1.

ASPEK
Kemampuan mencari /
menemukan gagasan
baru untuk pembaharuan
sekolah

2.

Kemampuan melakukan
pembaharuan di sekolah

INDIKATOR
a. Mampu mencari/menemukan gagasan
baru
b. Mampu mengadopsi gagasan baru dari
pihak lain
a. Mampu melakukan pembaharuan
dibidang KBM/BK

b. Mampu melakukan pembaharuan


dibidang pengadaan dan pembinaan
tenaga guru dan karyawan
c. Mampu melakukan pembaharuan
dibidang kegiatan ekstrakurikuler.
d. Mampu melakukan pembaharuan dalam
menggali sumber daya di BP3 dan
masyarakat

KOMPONEN KEPALA SEKOLAH SEBAGAI MOTIVATOR

No.
1.

ASPEK
Kemampuan mengatur
lingkungan kerja (fisik)

INDIKATOR
a. Mampu mengatur ruang kantor guru,
kantor TU yang kondusif untuk bekerja
b. Mampu mengatur ruang kelas, BK, UKS
c. Mampu mengatur ruang laboratorium
yang kondusif untuk praktikum
d. Mampu mengatur perpustakaan yang
kondusif untuk belajar
e. Mampu mengatur halaman lingkungan
sekolah yang sejuk dan teratur.

No.
2.

ASPEK
Kemampuan mengatur
lingkungan kerja
(nonfisik)

INDIKATOR
a. Mampu menciptakan hubungan kerja
yang harmonis sesame guru
b. Mampu menciptakan hubungan kerja
yang harmonis sesame karyawan
c. Mampu menciptakan hubungan kerja
yang harmonis guru dan karyawan
d. Mampu menciptakan hubungan kerja
yang harmonis antara sekolah dengan
lingkungan.

3.

Kemampuan menetapkan
prinsip penghargaan dan
hukuman

a. Mampu menerapkan prinsip


penghargaan (reward)
b. Mampu menerapkan prinsip hukuman
(punishment)

Anda mungkin juga menyukai