Anda di halaman 1dari 2

CONTOH SOAL 5

Seseorang meminjam uang dari bank sebesar Rp. 30 jt yang akan


dikembalikan dalam waktu 6 tahun dgn angsuran yg besarnya sama pada
setiap akhir tahun dgn tingkat suku bunga 18% per tahun. Pada akhir tahun
ke 3, setelah angsuran ke 3 dibayarkan, bank menurunkan tingkat suku
bunga menjadi 15% pertahun. Berapakah angsuran yg harus dibayarkan
pada 3 tahun pertama? Berapa pula angsuran yg harus dibayarkan pada 3
tahun ke 2 ?
30 juta

A1

A1 = 30 jt (A/P,18%,6) = 30 jt (0,28591)
A1 = 8.577.300
Angsuran 3 tahun pertama adalah sebesar Rp. 8.577.300,-

Angsuran 3 tahun kedua adalah:

P = Rp. 8.577.300,- (P/A,18,3) = 8.577.300 (2,174)


= Rp. 18.647.050,A = Rp. 18.647.050,- (A/P,15,3) = 18.647.050 (0,438)
= Rp. 8.167.407,Angsuran 3 tahun kedua adalah sebesar Rp. 8.167.407,-

Anda mungkin juga menyukai