Anda di halaman 1dari 1

KONSEP DASAR TRIAGE INSTALASI GAWAT DARURATKONSEP DASAR KEPERAWATAN GAWAT

DARURAT1. Pasien Gawat DaruratPasien yang tiba-tiba dalam keadaan gawat atau akan menjadi gawat
danterancam nyawanya dan atau anggota badannya (akan menjadi cacat) bila tidakmendapatkan pertolongan
secepatnya. Bisanya di lambangkan dengan labelmerah. Misalnya AMI (Acut Miocart Infac).2. Pasien Gawat Tidak
DaruratPasien berada dalam keadaan gawat tetapi tidak memerlukan tindakan darurat.Bisanya di lambangkan
dengan label Biru. Misalnya pasien dengan Ca stadiumakhir.3. Pasien Darurat Tidak GawatPasien akibat musibah
yang datang tiba-tiba, tetapi tidak mengancam nyawa dananggota badannya. Bisanya di lambangkan dengan label
kuning. Misalnya : pasienVulnus Lateratum tanpa pendarahan.4. Pasien Tidak Gawat Tidak DaruratPasien yang
tidak mengalami kegawatan dan kedaruratan. Bisanya di lambangkandengan label hijau. Misalnya : pasien batuk,
pilek.5. Pasien MeninggalLabel hitam ( Pasien sudah meninggal, merupakan prioritas terakhir. Adapun petugas
triage di lakukan oleh dokter atau perawat senior yang berpengalaman dan petugas triage juga bertanggung jawab
dalam operasi,pengawasan penerimaan pasien dan daerah ruang tunggu

Anda mungkin juga menyukai