Anda di halaman 1dari 54

MDE VER 1.

1. Jikaterjadiketidakseimbangan pH, maka


organ mana yang berespon?
a. Paru
b. Ginjal
c. Hepar
d. Jantung
e. Otak
GUYTON BAB 30
2. Jikaterjadiketidakseimbangan pH, organ
mana yang paling cepatbereaksi?
a. Paru
b. Ginjal
c. Hepar
d. Jantung
e. Otak
GUYTON BAB 30
3. Jikapadadiareterjadipenurunan
pH,
pCO2 normal, dan HCO3 normal
rendah, makaapa yang akanterjadi?
a. Asidosismetabolik
KULIAH DR. HIDAYAT
4. Seorangwanitamudadatangdengankeluh
anutamasesaknapasdancemas,, TD :
125/70, P : 180 mmHg, RR : 32x/menit,
AGD, pH : 7.50, pCO2 : 25, pO2 :
105, HCO3 : 25. Dokter yang bertugas
di
polikliniktersebutharussegeramemberi?
a. Cairanintravena, O2 dosistinggi
b. Na Bikarbonat
c. Obatpenenang
d. Bronkodilator
KULIAH DR.H
5. Seorangpriaberumur
25
tahun,
datangdengankeluhanmual,
muntah,
dantidakdapatminumataumakan,
akraldingin, TD : 80/40 mmHg, P : 28
x/menit, pH : 7.52, pCO2 : 40, HCO3 :
30, pO2 : 80, makaapa yang
dialamipasientersebut?
Alkalosis metabolic
KUL DR. H
6. Seorangpasien, pH : 7.12, pCO2 : 18,
pO2 : 112, HCO3 : 11, makaapa yang
terjadi?
a. Asidosismetabolik
b. Asidosisrespiratorik
c. Alkalosis respiratorik
d. Alkalosis metabolik

7.

8.

9.

10.

11.

e. Asidosismetabolikterkompens
asi
DR. H
Pasienlaki-lakiusia
25
tahun,
komposmentis, hipertensi, pH : 7.035,
pCO2 : 20, HCO3 : rendah, pO2 : 104,
ureum : 135, kreatinin : 21, Hb : 8,
makaapa yang terjadi?
a. Asidosismetabolik
b. Alkalosis metabolik
c. Asidosisrespiratorik
d. Asidosismetabolikterkompensas
isebagian
e. Asidosismetabolikterkompens
asisempurna
DR.H
Apadiagnosepasiendiatas?
(Kasusnyamana?)
a. Hipertensidengangangguankesei
mbanganasambasa
b. Anemia
dengangangguankesadaran
c. Acute kidney injury
d. Chronic kidney injury
Padakasustersebutdiberipengobatan?
(idem)
a. Obat anti hipertensi
b. Hemodialysis
c. Diuretik
d. Cairan
e. Transfusi
Anakusia 4 tahun, demamsudah 3 hari,
tidakadabatuk, tidakpilek ,tidak DBD
dantifoid. Pemeriksaanfisik normal.
Diagnose ISK. Pengobatan yang
diberikan?
a. Cotrimoxazole
b. Ciprofloxacin
c. Levofloxacin
d. Sulfasalazin
e. Sulfacetamide
Hal 607 farmako ui
Pasiengonore,
padamalamhariseringasma,
kemudianiaminumteofilinsetiapmalamu
ntukterapi GO, dansaudaramemilih
ciprofloxacin,
apa
yang
harusdiperhatikan?
a. Kadar
teofilindidalamdarahmenurun

12.

13.

14.

15.

16.

b. Kadar
teofilintetap,
ciprofloxacin menurun
c. Dosisteofilinharusditingkatkan
d. Efekteofilinakanmeningkat
e. Kadar ciprofloxacin meningkat
Hal 722 farmako ui
Clotrimoxazoleadalahgabungan
trimethoprim dengangolongan sulfa,
yaitu?
a. Sulfisoxazole
b. Sulfametoxazole
c. Sulfadiazine
d. Sulfadoxin
hal 605 fmko ui
Datangke PSK, adalesiberupavesikel,
nyeri, febris, adaluka, pembengkakan
KGB, lukapadaekstermitas, diberiterapi?
a. Benzatinpenisilin
b. Ciprofloxacin
c. Asiklovir
d. Nistatin
e. Metronidazole
Dr Brahm isk 1
Pasien
45
tahun,
datangdengankeluhannyeripinggang.
Diagnosis
urolitiasis.
Kemudiandiberianalgetik
opioid
berupa?
a. Ibuprofen
b. Na diklofenak
c. Piroksikan
d. Tramadol
e. Asammefenamat
Hal 288 fkui
Nephrolithiasis
akibatbatukalsium,
diberidiuretikapa?
a. Tiazid
Dr. K
Hormone
yang
turutbekerja
di
tubulusrenalis,
sehinggamempengaruhikerjadiuretikadal
ah?
a. ACTH, kortisol, aldosterone,
androgen
b. Tiroid, aldosterone, ADH
c. Parathormon,
kalsitonin,
vasopressin
d. Parathormon,
aldosterone,
ADH Guyton 359
e. Parathormon,
kortisol,
vasopressin

17. Sebelum
terjadinyainsiden
NGPP,
kombinasi penisilin dan probenesid
diberikan sebagai terapi untuk gonore,
pemberian probenesid bertujuan untuk?
a. Menghambat sekresi penisilin
oleh tubulus ginjal, sehingga
kadar
dalam
plasma
meningkat dan masa kerja
panjang hal 244, 670 fkui
b. Menghambat eksresi penisilin
oleh tubulus ginjal, sehingga
dapat
digunakan
untuk
mengobatan
hiperurisemia
sekunder
c. Meningkatkan eksresi penisilin
sehingga mencegah toksisitas
d. Meningkatkan eksresi penisilin
untuk mencegah kerusakan
jaringan
e. Menghambat dan meningkatkan
eksresi
penisilin
sesuai
kebutuhan
18. Wanita usia 48 tahun, didiagnosis
hipertensi. Hasil pemeriksaan kolesterol
dan asam urat normal. Obat diuretik
yang diberikan?
a. Furosemide
b. Hidroklorotiazid hal 344 fkui
c. Asetazolamid
d. Spironolakton
e. Manitol
19. Laki-laki56 tahun diberi terapi HCT dan
captopril untuk hipertensi. Selama 1
tahun pasien berobat belum pernah
dilakukan pemeriksaan lab. Pada suatu
hari datang dengan keluhan nyeri pada
sendi jari kakinya dan pada pemeriksaan
ditemukan pembengkakan pada sendi
ibujari/tophy curiga obat yang diberikan
memperberat keluhan nyeri tersebut
karena?
a. Salah satu obat menghambat
reabsorpsi asam urat
b. Salah satu obat meningkatkan filtrasi
asam urat
c. Salah satu obat menghambat
sekresi asam urat 345 fkui
d. Salah satu obat meningkatkan
sintesisasamurat
e. Salah satu obat menghambat
penghancuran asam urat

20. Lesi khas herpes genitalia adalah?


a. Vesikel-vesikel
diskret
dan
pembesaran KGB inguinal
b. Vesikel dan erosi atau ekskoriasi
berbentuk linear
c. Vesikel dan diskret dengan delle
d. Vesikel-vesikel
yang
cepat
bertambah jadi pustule dengan dasar
eritematosa dan edematosa
e. Vesikel-vesikel bertumpuk di atas
kulit yang eritematosa dan
edematosa DR B. isk 1
21. Wanita hamil 6 bulan, keluhan nodul
(papul) berjonjot di labium major,
fourchette, serviks. Lesinya bertangkai.
Suaminya juga menderita keluhan yang
sama pada penis. Diagnosanya adalah?
a. Sifilissekunder
b. Genital warts
c. Kondilomalata DR B. isk 1
d. Bartolinitis
e. Limfogranulomavenerum
22. Jerawatasimptomatik.
Pemeriksaanfisikditemukanpapulputih,
diskretpangkal
penis,
linier,
dellebagiantengah. Diagnosanya?
a. Kondilomaakuminata
b. Kondilomalata
c. Herpes genitalis
d. Pedikulosis
e. Moluskumkontangiosum DR
B. isk 1
23. Seorangpasiendatangdengankeluhankelu
ar
secret
kuningdarikelaminnya,
nyeriberkemih, gatal, duh sseropurulen.
Apapenyakit
yang
dialamiolehpasientersebut?
a. Gonore DR B. isk 3
b. Sifilis
c. Herpes
d. HIV
e. Candidosis
24. Pemeriksaanpenunjanguntuk diagnose
diatasadalah?
a. Biakanurin
b. VDRL TPHA
c. Kultur duh
d. UjiTzanck
25. Seoranglakilakidatangdengankeluhanutamalecet di
kemaluansejak
2
harilalu.

26.

27.

28.

29.

30.

31.

Diawalidenganbentol,
gatal,
lalupecahdanberair.
Dari
hasilpemeriksaanditemukanerosiberkelo
mpok, KGB inguinal membesar.
Diagnosisnyadalah?
a. Ulkus mole
b. Ulkus durum
c. Herpes simpleks DR B. isk 1
d. Kondilomalata
e. Moluskumkontangiosun
Padapemeriksaanmikroskopis,
kumanpenyebabsifilistidakdapatdibedak
andengankumanpenyebab?
a. Yaws ataupatek
Tes
VDRL
1:1,
TPHA
1/
,ditemukanpada?
a. Wanitahamil
b. Sifilis
c. Sifilisdini
d. Sifilislanjut
e. Sifilistersier
Pemeriksaanrenogramkedokterannuklird
apatmemberikaninformasiHb:
a. Fungsiginjalkanandankiri
b. Anatomi glomerulus
c. Gambarbentukmacammacambatubuli-buli
d. Obstruksivesicaurinaria
e. Perfusipembuluhdarahginjal
Indikasirenografikonvensional, kecuali?
a. Evaluasiperfusidanfungsiginjal
b. Ujisaringhipertensirenovaskular
c. Deteksidanevaluasiobstruksisist
emkolesiginjal
d. Evaluasi trauma ginjal
Tujuandilakukannefrostomypadakasusdi
atasadalah?
a. Untukmemperpanjangharapanda
nkualitashidup
b. Untukmengembalikanfungsiginj
alsetelahpengangkatan
c. Mengangkatbatu
Bilapadapemeriksaandiatasditambahtes
ERPF
dapatmemberikaninformasiklinistentang
?
a. Ujisaringhipertensiesensial,
evaluasi trauma vesika, evaluasi
trauma
ginjal,
evaluasiperfusidanfungsiginjal

b. Ujiasaringhipertensi
renal,
evaluasi
trauma
ginjal,
evaluasiperfusidanfungsiginjal
c. Ujisaringhipertensiesensial,
evaluasi
trauma
ginjal,
evaluasiperfusidanfungsiginjal
d. Ujisaringtubulusdan
glomerulus,
evaluasibatuginjaldanevaluasiko
rteks
e. Salah semua
32. Penyebabterjadinyafimosisadalah?
a. Kuranghigienis DR. N
b. Batu
c. Karsinomaselskuamosa
33. Tatalaksanaparafimosis, kecuali?
a. Antibiotik spectrum luas
b. Sirkumsisi
c. Mengurangi
edema
glans,
kembalikanpreputiumkesemula
d. Kompreslebam
e. Insisi
Kul dr N
34. Pada pemeriksaan fisik hidrokel
didapatkan?
a. Transluminasi positif
b. Nyeri tekan
c. Testis terabakenyal
d. Pembengkakan testis
35. Horsehoe kidney merupakan kelainan
akibat?
a. Kelainan bentuk
b. Kelianan jumlah
c. Kelainan fusi
d. Kelainan ukuran
36. Striktura uretra menurut WHO sering
terjadi akibat sikatrisasi pada?
a. Uretrsa posterior
b. Uretra anterior
c. Uretra par prostatika
d. Uretra pas membranasea
e. Uretra pars anterior dan
posterior
37. Keluhan ngompol pada penyakit BPH
diakibatkan?
a. Akibat saluran uretra terganjal oleh
kelenjar prostat yang membesar
Uro basuki 127
b. Akibat kelemahan otot sfingter uretra
eksterna

c. Selalu bersama disuria


d. Merupakan overflow incontinence jika
ditemukan banyak residu
38. Usia terbaik untuk repair hipospadia?
a. Neonatus
b. <1 tahun
c. Pubertas
d. <2 tahun
e. Dewasa
39. Tindakan emergensi pada ruptur uretra
posterior adalah?
a. Pasang kateter
b. Sistosomi perkutan
c. Sistography
d. Urethrography
e. Stabilisasi
40. Golden period pada torsio testis adalah?
a. 4 jam
b. 8 jam
c. 12 jam
d. 20 jam
e. 24 jam
41. Penatalaksanaan torsio testis adalah?
a. Operasi eksplorasi skrotal segera
sebelum 4 jam
b. Sebelum 4 jam konservatif
c. Bila dalam 4 jam gagal konservatif
lakukan operasi
d. Orchidopeksi
42. Vesica urinaria terangsang pada volume?
a. 50-100 cc
b. 100-200 cc
c. 200-300 cc
d. 250-400 cc guyton 330
e. > 500 cc
43. Tumbuh Kembangnya buah zakar (testis)
dimulai pada minggu ke?
a. 4
b. 6
c. 8
d. 10
44. Homolog dengan testis pada wanita adalah?
a. Gonade
b. Oviduct
c. Klitoris

d. Vagina
e. Ovarium
45. Testis terbentuk di panggul pada?
a. Akhir minggu ke-2
b. Awal minggu ke-3
c. Pertengahan minggu ke-3
d. Akhir minggu ke-3
e. Bulan ke-7
46. Testis mulai terbentuk pada?
a. Akhir bulan ke-2
b. Akhir bulan ke-3
c. Awal bulan ke-3
47. Saluran yang digunakan spermatozoa untuk
meninggalkan testis?
a. Funiculus spermatozoa
b. Ductus ejaculatorius
c. Caput epididimis
d. Ductus deferens
e. Uretra masculinus
48. lapisan paling dalam testis adalah?
a. Fascia buck
b. Lamina propria
c. Tunica albuginea
d. Tunica dartos
49. Wanita 15 tahun, datang dengan keluhan
nyeri tiap 2 bulan sekali, terkadang setiap 1
bulan. Diagnosis dokter arah menstruasi tidak
dapat mengalir keluar. Kemungkinan besar
kasus diatas berhubungan dengan gangguan
mens berupa?
a. Menorhagea
b. Amenorhagea
c. Metrorhagea
d. Cryptomenorhagea
e. Dismenor
50. Yang menyebabkan kelainan pada soal
diatas adalah?
a. Hymen imperforata
b. Agenesis hymen
c. Hymen
d. Hymen cribiformis
e. Hymen plastika
51. Darah mens yang tidak bisa keluar melalui
vagina dinamakan?
a. Hematosalphing
b. Hemato metra
c. Hemato colpos
52. Hymen berasal dari?
a. Kranial canalis vaginalis
b. Kaudal kanalis vaginalis
c. Kaudal ductus mulleri

d. Kranial ductus mulleri


e. Kaudal kanalis uterina
53. Vagina terbentuk dari?
a. Canalis uterina
b. Ductus wolfii
c. Ductus mulleri
d. Sinus urogenitalis
e. Cloaca
54. Tuba uterina fallopi terbentuk dari?
a. Duktus mulleri pars vertikal (kranial)
55. Bagian tuba uterina fallopi yang berada di
ovarium disebut tuba uterina fallopi...
a. Infundibulum
b. Ampularis
c. Interstisium
56. Anak 2 tahun, pipisnya keluar dari bawah.
Kelainan apakah yang terjadi pada anak
tersebut?
a. Hipospadia
b. Epispadia
c. Fimosis
d. Parafimosis
57. Di bagian mana letak terjadinya hipospadia?
a. Di bagian dorsal penis
b. Di bagian caudal penis
c. Di bagian ventral penis
58. Homolog dengan penis pada wanita adalah?
a. Labium majus pudendi
b. Labium minus pudendi
c. Clitoris
d. Ovarium
e. Vagina
59. Labium minus pudendi dibentuk dari?
a. Genital tuberkel
b. Genital swelling
c. Urethral groove
d. Urogenital groove
e. Urethral fold
60. Kelainan akibat kegagalan pertumbuhan
salah satu ductus mulleri dinamakan uterus?
a. Didelphys uterus
b. Bicornuata
c. Bicornis unicollis
d. Arcuatus
e. Infantilismus
61. Pria usia 29 tahun, sakit pinggang sampai ke
tubuh bagian dalam paha sangat kesakitan,
berkeringat dingin, berguling-guling. Dokter
mencurigai kolik ureter. Permulaan ureter dari?
a. Nefron
b. Kaliks minor

c. Kaliks mayor
d. Pelvis renal
e. Glomerulus
62. Penyempitan bagian distal sebelum
bermuara kedalam vesika urinaria terdapat?
a. Pielum renalis
b. Kaliks mayor
c. Plexura marginalis
d. Orifisium ureteris
e. Vesica urinaria
63. Tempat bermuara ureter ke vesica urinaria
adalah?
a. Orifisium urethralis
b. Orifisium ureteris
c. OUE
d. OUI
e. Plica uereteris
64. Pernah tidaknya melahirkan dapat dilihat
dengan bentuk?
a. Orifisium vaginalis
b. OUE
c. Portio cervicis
d. Uterus
e. Fornix uteri
65. Labia mayora membagi celah diberi nama?
a. Rima pudendi
66. Bagian ventral vulva dibentuk oleh?
a. Labium majus
b. Labium minus
c. Commisura labium
d. Rima
67. Tuan X, sakit 8 hari, hiperglikemia, riwayat
memakai kateter, keluhan demam tinggi, panas,
sakit pinggang, urine keruh, hematuria,
proteinuria, pH 8 terdapat kristal ammonium
oksalat, gram (-) dan berbentuk batang. Apa
mikroorganisme yang menjadi penyebabnya?
a. M. Tuberculosa
b. Proteus vulgaris
c. Klebsiella pneumonia
d. Candida albicans
e. S. aureus
68. Apa alsan spesies ini menetap sebagai
penyakit ISK?
a. pH urin 8
b. Hematuria
c. Ditemukan kristal ammonium oksalat
d. Kristal ammonium oksalat dan
hematuria
e. Kristal ammonium oksalat dan pH 8

69. Mikroorganisme tersebut dapat menginfeksi,


karena mempunyai?
a. Enzim hemolisin
b. Enzim urease
c. Mampu melekat pada epitel ginjal
d. Enzim koagulase
e. Sifat invasif
70. Pada pemeriksaan HJK, pasien ISK
dinyatakan positif, jika ditemukan kuman?
a. >100.000
b. 100.000
c. <10.000
d. 1000
e. 10000
71. Mikroorganisme yang dapat menyebabkan
hematuria pada ISK adalah?
a. Proteus dan Pseudomonas
b. M. Tuberculosa dan E. Coli
c. M. Tuberculosa dan Salmonella thypii
d. E. Coli dan Candida
e. Salmonella thypii dan E. Coli
72. ISK yang disebabkan oleh Candida sp
penyebabnya adalah?
a. Invasi lebih dalam
b. Menempel pada fimbriae
c. Membentuk enzim hemolisin
d. Pembentukan biofilm
e. Mampu membentuk antigen kapsul
73. E. Coli mampu bertahan dari fagositosis
karena?
a. Mempunyai antigen kapsul
b. Memiliki enzim hemolisin
c. Menempel dengan fimbriae
d. Invasi ke jaringan yang lebih dalam
e. Ada biofilm pada plastik
74. Mikroorganisme didalam urin yang dapat
menyebabkan infeksi kongenital adalah?
a. Histoplasmosis
b. CMV
c. Campak
d. E. Coli
e. M. Tuberculosa
75. Bakteri canophlic yang dqpqt juga
menyebabkan ISK adalah?
a. Lactobacillus bulgaris
b. Clostridium perfringens
c. Bacillus antaris
d. Corynebacterium diphteria
e. Staphylococcus epidermidis
76. Mikroorganisme penyebab sistitis adalah?
a. Pseudomonas aeruginosa

b. Proteus
c. Klebsiella
d. Staphylococcus
e. Candida albicans
77. Apa yang dimilik organisme tersebut
sehingga dapat menyebabkan sistitis?
a. Invasi kedalam
b. Menempel dengan fimbriae
c. Membentuk antigen kapsul
d. Menghasilkan enzim hemolisin
78. Yang dapat menyebabkan ISK selain HIV
adalah?
a. Campak
b. Mumps
c. Polio
79. Penyakit cacingan yang merupakan masalah
kesehatan masyarakat di Indonesia adalah?
a. Hidatidosis
b. Fasioliasis
c. Trichomoniasis
d. Filariasis brancrofti
e. Urinary schistosomiasis
80. Bentuk infektif cacing wucheria adalah?
a. Mikrofilaria
b. Larva filariform
c. Larva stadium 1
d. Larva stadium 2
e. Larva stadium 3
81. Diagnosa filariasis dengan pemeriksaan
darah tepi dengan menemukan?
a. Mikrofilaria
b. Larva filariform
c. Larva stadium 1
d. Larva stadium 2
e. Larva stadium 3
82. Filariasis malayi, elephantiasisnya mengenai
daerah?
a. Lengan atas
b. Tungkai atas
c. Tungkai bawah
d. Alat kelamin
e. Payudara
83. Mikrofilaria pada cairan hidrokel, diagnosa
untuk?
a. Filariasis malayi
b. Filariasis timori
c. Filariasis bacrofti
d. Schistosomiasis
e. Trichomoniasis

84. Limfadenitis
disebabkan oleh?

pada

filariasis

limfatik

a. Mikrofilaria
b. Larva stadium 1
c. Larva stadium 2
d. Larva stadium 3
e. Cacing dewasa
85. Inulin dapat dipakai untuk mengukur?
a. Kecepatan sekresi tubulus ginjal
b. Jumlah plasma yang mengalir melalui ginjal
c. Kecepatan filtrasi glomeruli ginjal
d. Gaya reabsorpsi tubuli ginjal
86. Counter current multiplier?
a. Ansa Henle nefron jukstamedulla
87. Peningkatan ADH, peningkatan reabsorpsi
H2O terjadi di?
a. Tubulus proksimal
b. Ansa Henle
c. Tubulus distal
d. Duktus koligentes kortikal
e. Duktus koligentes medulla
88. Bersihan ginjal lebih kecil dari inulin, berarti
terjadi?
a. Direabsorpsi
b. Disekresi
c. Tidak disekresi dan tidak diabsorpsi
89. Berapa laju filtrasi glomerulus permenit?
a. 125
b. 375
c. 500

90. Yang meningkatkan GFR adalah?

d. Menurun sekresi aldosteron

a. Vasokonstriksi a. renalis

95. Pasien tersebut mengalami?

b. Penurunan tekanan a. renalis

96. Jika kadar H+ meningkat


metabolisme, apa yang akan terjadi?

c. Penurunan protein plasma


d. Kontraksi sel mesangial
peningkatan tek hidrostatis glomerulus
91. Nilai bersihan berikut untuk mengukur
EPRF (Effective Plasma Rate Flow)?
a. Inulin

dalam

a. Kadar H+ di sekresi menurun


b. NH4+ di sekresi menurun
c. Keasaman menurun
d. HCO3- di ekskresi menurun

b. Urea

97. Tuan Gayus, mengalami penurunan LFG,


evaluasi LFG dengan mengukur bersihan urin
terhadap?

c. Kreatinin

a. Kreatinin

d. PAH

b. PAH

e. Asam urat

c. Urea

92. Muntah, hipovolemik, pusing, tekanan darah


menurun, volume urin menurun, maka akan
merangsang hormone?

d. Glukosa

a. ADH

98.

93. Ada glukosa dalam urin pada pasien DM,


konsekuensi proses yang terjadi di tubulus
proksimal adalah?

99. Kelainan pada nomor diatas disebabkan


oleh?

a. Inhibisi pompa NaK


b. Saturasi Na glukosa co-transport
c. Saturasi NaH exchanger
d. Stimulasi sekresi glukosa
e. Stimulasi pemecahan glikogen
94. Tuan Ebet, 51 tahun dibawa ke UGD karena
pingsan, napas bau aseton, hipovolemik karena
berkemih terlalu banyak, disebabkan akibat?
a. LGF meningkat
b. Menurunnya angiotensin II dalam plasma
c. Meningkatnya glukosa dalam cairan tubulus
d. Menurun sekresi vasopressin

e. Na

a. HPV 16
b. HPV 6 dan 11
c. HPV 16 dan 18
100. Penyakit di kemaluan, plak putih kelabu,
menebal di penis, atipik epitel dengan
menghilangnya maturasi permukaan normal dan
tidak invasi ke dalam stroma dibawahnya.
Diagnosisnya?
a. Penyakit Bowen
b. Kondiloma akuminata
c. Eritroplasia
d. Papulosis Bowenoid
101. Anak perempuan usia 10 tahun, keluhan
demam dan nyeri menelan sejak 5 hari. Sejak 3

hari yang lalu BAK menurun 1 gelas perhari.


BUN meningkat, eritrosit (+), leukosit (+),
sedimen
(+).
Penyakit
tersebut dapat
mengakibatkan komplikasi?
a. GGA renal

106. Pria mual dan muntah, tidak ada demam,


lemah, sering gatal-gatal dan udem ekstremitas.
Pemeriksaan lab BUN dan kreatinin meningkat,
hipokalemia dan GFR menurun 20%.
Diagnosisnya adalah?
a. Alkalosis metabolic

b. GGA prerenal

b. Asidosis metabolic

c. GGA pascarenal
102. Seorang laki-laki 20 tahun, datang dengan
keluhan cairan kental (nanah) dari kemaluannya.
Tidak ada nyeri di prostat. Pemeriksaan
mikroskopik pada discharge, banyak leukosit
dan neutrofil, tetapi tidak ada bakteri. Diagnosa
yang mungkin adalah?

c. Hipokalemia
d. Hipofosfatemia

a. Non gonococcal urethritis

107. Seorang pria datang dengan keluhan utama


testis membesar dan nyeri. Pemeriksaan
mikroskopik yang ditemukan tumor padat
berkelompok dibatasi oleh jaringan ikat padat
tipis, inti hiperkromatik. Diagnosisnya?

b. Sistitis akut

a. Seminoma

c. Gonococcal urethritis

b. Karsinoma embrional

d. Sistitis interstitial

c. Teratoma immature

103. Wanita 56 tahun, riwayat DM dan


hipertensi, sering beser, nyeri saat BAK, nyeri
pinggang kiri, demam, menggigil 3 hari yang
lalu. Sebelumnya kurang lebih 3 minggu, BAK
terasa panas. Diagnosisnya adalah?

d. Coriocarsinoma

a. Pielonefritis akut

a. Henoch

b. Pielonefritis kronik

b. Nefropati

c. Urethritis kronik

c. Buergers disease

d. GNA

d. Glomerulosklerosis

104. Pada biopsi pielonefritis


membentuk gambaran?

akut

akan

a. Infiltrasi periglomerular
105. Ibu 52 tahun, terdapat massa kista
sepanjang nefron dengan panjang 3-4 cm.
Keluhan
hematuria,
nyeri
abdomen.
Diagnosanya adalah?
a. Polycystic resesif
b. Polycystic autosomal
c. Displasia ginjal

108. Hematuria beberapa hari dan kambuh setiap


bulan, proteinuria, IgA, proliferasi mesangial.
Diagnosisnya?

MDE VER 2.
BEDAH
1. Varikoel menyebabkan kerusakan testis
a. Peningkatan suhu sekitar testis
b. Hipoksia testis
c. Pengaruh metabolit adrenal
d. Gangguan hormon testosteron
sesuai derajat varikokel
e. Testicular hipertention
2. Varikokel pada masa remaja yang di
evaluasi pada anamnesis ditemukan
a. Nyeri

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

b. Kosmetik
c. Asimptomatik
d. Berhubungan dengan ipsilateral
e. Hidrokel bilateral
Kelainan OUE pada dorsal penis disebut
a. Hipospadia
b. Kordae
c. Striktur uretra
d. Bifida skrotum
e. epispadia
hipospadia terjadi pada masa kehamilan
a. 20-25 mgg
b. 8-15 mgg
c. 28-30 mgg
d. 4-8 mgg
e. 40 mgg
Tipe hipospadia, kecuali...
a. Glandular
b. Coronal
c. Sacral
d. Perineal
e. Shaft penis
Usia terbaik untuk repair hipospadia
adalah
a. Neonatus
b. < 1 th
c. Pubertas
d. < 2 th
e. dewasa
tipe repair/ rekonstruksi hipospadia,
kecuali
a. island flap graft
b. bladder epiteled graft
c. buccal mucosal graft
d. release cordae
e. ureterotomi interna
coronal hipospadia bila tidak
direkonstruksi dapat terjadi komplikasi
a. kesulitan berkemih
b. tidak mampu membuahi
c. stenosi meatus
d.
e. Bukan salah satu diatas
Nyeri kemaluan tapi di raba ada tonjolan
vena. Varikokel derajat...
a. I
b. II
c. III
d. IV
e. v

11. Komplikasi parafimosis sistem saraf


simpatis
a. Kandung kemih
b. Prostat
c. Dapat di blok alfa-1
12. Tatalaksana parafimosis
a. AB spektrum luas
b. Sirkumsisi
c. Mengurangi edema glands,
kembalikan preputium ke
semula
d. Kompres lebam
e. Insisi cincin konstriksi
13. Keuntungan sirkumsisi
a. Higien
b. Cegah infeksi kronik
c. Cegah KSS
d. Cegah PMS
e. Dilakukan rutin & kultur
tertentu
14. Komplikasi hidrokel paling jarang
terjadi pada ligasi varikokel tipe mana
a. Ligasi retroperitoneal
b. Ligasi sublingual
c. Ligasi laparoskopik
d. Ligasi inguinal secara
mikroskopik
e. embolisasi
15. insidensi spermatokel meningkat pada
penderita dengan
a. Von Hippel Landau
b. DM
c. Hipertensi
d. Dislipidemia
e. Sicle cell anemia
16. PKD tipe adlut hampir selalu ditemukan
bilateral
a. 65%
b. 75%
c. 85%
d. 90%
e. 95%
17. Komplikasi tersering PKD Hipertensi
dan GGK
18. Kelainan horse-shoes disease karena..
a. Kelainan fusi
b. Kelainan rotasi
c. Kelainan bentuk
19. Horse-shoe kidney paling sering terjadi
di.. pole bawah

20. Hipospadia OUE ventral, proksimal


gland penis
21. Perbedaan penting poliuri dan frekuensi
adalah
a. Volume urin
b. Rangsangan miksi
c. Berat jenis urin
d. Keluhan disuria
22.
23.
24. Menurut kesepakatan WHO, maka
striktura uretra adalah bentuk sikatrisasi
pada
a. Uretra pars membranosa
b. Uretra pars prostatika
c. Uretra anterior
d. Uretra posterior dan anterior
25. Kondisi/ penyakit yang paling sering
berakhir dengan meatus stenosis
a. Fraktur penis
b. Infeksi treponema
c. Balanitis obliterans
d. Semua benar
26. Trias tumor ginjal adalah
27. Tumor ganas trktus urogenital stadium
dini yang sering disertai hematuria
a. Wilms Tumor
b. Grafitz tumor
c. Ca prostat
d. Ca Buli-buli
28. Tumor ganas urothelial yang paling
sering
a. Adenocarsinoma prostat
b. Renal cell ca
c. Ca pelvis renal
d. Adenocarsinoma buli-buli
29. Karena sifat multifokalnya, TCC ginjal
a. Disertai tumor adrenal
b. Terapi bedahnya radikal
nefrektomi
c. Di diagnosa dgn BNO/ foto
abdomen
d. Di diagnosa nefroureterektomi
30. Adeno Ca prostat stadium lanjut
a. Metastasis langsung ke otak
b. Pengobatan terpilih adalah
hormonal
c. Lebih sering menyebabkan
hematuria drpd BPH
d. Disertai fistula rekti
31. Hematuria pada trauma urologi

32.
33.

34.

35.

a. Indikator terbaik adanya cedera


traktus urinarius
b. Gross hematuria menunjukkan
cedera berat
c. Mikrokopik hematuria juga bisa
terjadi pd cedera ginjal grade IV
d. A+B+C
e. A+C
Cedera ginjal grade II laserasi < 1
cm, tanpa ekstravasasi urin
Cedera ginjal grade II
a. Hematom subcapsular tanpa
laserasi parenkim
b. Hematom perineal terbatas
dengan laserasi parenkim < 1
cm tanpa ekstravasasi urin
c.
Indikasi renal imaging pada trauma
ginjal
a. Gross hematuria
b. Mikroskopik hematuria dgn
shock
c. Luka tembus dgn hematuria
d. Hematuria pd anak
e. Semua benar
Komplikasi penyakit cedera ginjal
a. Hidronefrosis
b. Hipertensi
c. Shock
d.
e. Semua benar
Peyronie disease

36.
37.
38. Penyebab peyronie disease
a. Trauma
b. Aging tissue
c. Infeksi
d. Autoimun
e. BSSD
39. Indikasi operasi pada peyronie disease
a. Curvature penis
b. Stadium akut
c. Nyeri akut
d. A+B
e. A+B+C
40.
41. Pengobatan peyronie disease pd fase
akut kolkisin
42.

43. Testis turun pada usia kehamilan 3032 mgg


44. Akibat dari UDT
a. Infertil
b. Maligna
c. Torsio
d. Hernia
e. Benar semua
45.
46. Retraktil testis
a. Overaktif refleks cremaster
b. Sering terjadi pada anak usia 37 th
c. Terjadi 50%pd anak < 30 bulan
d. Harus dimonitor regular (tiap
tahun)
e. Semua benar
47. Kapasitas kandung kemih menurut
Hyalmas formula 30+[Age(year) x
30]
48. Sensasi awal miksi dirasakan saat
kandung kemih terisi 150-200 cc
49. Kapasitas normal VU pada orang
dewasa
a. 150-200
b. 200-300
c. 300-400
d. 400-500
e. 450-600
50. Pancaran urin pria 20-25
51. Tekanan intravesika pada orang dewasa
normal
a. 10-20
b. 20-40
c. 40-60
d. 60-80
52.. Antikoagulan yang biasanya dipakai pada
pemeriksaan transudat-eksudat :
a. na sitrat
b. heparin
c. Na-EDTA
d. pernyataan a dan b benar
e. pernyataan a, b ,c benar
53. Apabila hasil pemeriksaan dalam satu seri
menunjukkan hasil ----- kecenderungan selalu
tinggi , maka jenis kesalahan yang terjadi adalah

a. kesalahan sistematik
b.kesalahan random
c.kesalahan acak
d.kesalahan kasar
e.bssd
54. nilai BUN 45 mg/dl adalah sesuai dengan
kadar ureum
a. 21,5 mg/dl
b.90.0 mg/dl
c.60.42 mg/dl
d.96.3 mg/dl
55. cairan otak yang xantochome dapat
disebabkan oleh keadaan berikut , kecuali :
a. hiperbillirubinemia
b.perdarahan otak
c.caroten
d.trauma punksi
e.kadar protein tinggi
56.perdarahan subarachnoois ditandai dengan ,
kecuali :
a.darah yang tidak tercampur rata
b.dapat ditemukan adanya bekuan
c.supernatan xantochrome
d.bssd
e.kadar billirubin meningkat
57. warna xantochrom pada cairan CSF dapat
disebabkan oleh, kecuali :
a.RBC di CSI yg lisis
b.Caroten
c.kadar protein tinggi
d.pigmen melanin
57. kadar protein cairan cerebrospinal dapat
meningkat pada yang berikut,kecuali:
a.trauma punksi
b.meningitis bakterial
c.neurosiphilis
d.bendungan aliran oleh tumor
e.hipertiroidisme
58.sistem buffer tubuh yang mempunyai daya
penjaga adalah yang berikut:
a.buffer hemoglobiin
b.buffer bikarbonat
c.buffer fosfat organic
d.protein plasama
e.bssd

59.hasil pemeriksaan gas arah pada seorang


penderitaan
60 Ph : 7,10 pCO2 49 mmhg, HCO3 14 meq/l
hasil tersebut tersebut sesuaidengan:
a.asidosis respiraorik
b.asidosis metabolik
c.asidosis metabolik terkompensasi
d.asidosis respiratorik &metabolik
e.asidosis respiratorik terkompenasi
60.hasil pemeiksaan gas penderita didapatkan
hasil: Ph : 7,36 pCO2 49 mmhg, HCO3 28
meq/L
hasil ini menujukan :
a.asidosis respiratoratorik kronik
b. asidosis metabolik terkompenasi
c. asidosis respiratoratorik
terkompensasi
d.alkalkalosis metabolik
e.alkalosis metabolik terkompensasi
61.Anion gap meningkat pada keadaan berikut,
kecuali :
a. diabetic ketoasidosis
b.kelaparan
c.gagal ginjal
d.multiple myeloma
e.keracunan salisilat

a. HCO3
b.phosphate organic
c.phospate anorganik
d.albumin
e.HB
64. pada pemeriksaan gas darah diperoleh :
Ph : 7,49 pCO2 47 mmhg, HCO3 42
meq/L
Hasil tersebut seusai dengan :
A . alkalosis respiratorik
b.alkalosis metabolik
c.alkalosis respiratorik dan alkalosis
metabolik
d. alkalosis metabolik terkompensasi
e.alkalosis respiratorik terkompensasi
65. Chlorida shift adalah pertukaran ion chloride
:
a.dari dalam RBC keluar, ditukar dengan ion
HCO3
b. dari luar RBC masuk ke RBC , ditukar
dengan ion HCO3 dari dalam RBC
c .dari luar RBC masuk ke RBC , bertukar dgn
ion HPO4
d.dari sel jaringan bertukar ke tempat dgn ion
HCO3 yg maasuk ke jaringan
e.bukan semua

62. anion gap adalah selisih :


a.jumlah kation utama (Na & K) dgn jmlh anion
utama (Cl & HCO3) diserum
b. jumlah kation utama (Na & K) dgn jmlh
semua anion (Cl & HCO3, protein, phosphate
dsb) diserum
c. jumlah ion H+ (Na & K) dgn jmlh HCO3
diserum
d. jumlah kation dgn jmlh anion dlm plasma
e. bukan sallah satu diatas

63. sistem buffer di eritrosit dgn daya penyangga


terbesar adalah :

66. hasil pemeriksaan analisa gas darah :


Ph : 7,15 pCO2 60 mmhg, HCO3 20
meq/L
Menunjukan :
a . asidosis respiratorik akut
b.alkalosis metabolik akut
c.asidosis metabolik dan metabolik
d. asidodsis respiratorik kronik
e.asidosis metabolik terkompensasi
67. saat ini dikenal apoprotein yg dapat diapakai
sebagai salah satu faktor risiko untuk penyakit
jantung koroner yaitu APO A1 dan APO B.
Seorang dikatakan mempunyai faaktor risiko
PJK bila pada pemeriksaan :
a.APO 1 dan APO B rendah
b. APO 1 > APO B

c. APO 1 = APO B
d. APO 1 < APO B
e. APO 1 terutama pada LDL , APO B
dalam LDL
68. fungsi utaama HDL :
a. mengangkut kolesterol dari hati ke jaringan
b. mengangkut trigliserida endogen
c.mengangkut kolesterol dari jaringan ke hati
d.mengangkut fosfolipid dari jaringan ke hati
e.bukan salah satu diatas
69. Bila Setelah sentrifugasi, serum keruh
(lipemik) dapat disebabkan antara lain oleh:
a. trigliserida
b. ester kolesterol
c. kolesterol
d. HDL
e. LDL
70. Trigliserida yang diangkut dari hati ke
jaringan lain dalam bentuk:
a. kilomikron
b. LDL
c. VLDL
d. HDL
e. asam lemak bebas
71. untuk mengangkut kolesterol dari jaringan
perifer ke hati, diperlukan HDL dan enzim
berikut:
a. lipase lipoprotein
b. pseudocholinesterase
c. alanin aminotransferase
d. decithine cholesterol acyl transferase
e. ACAT
72. Pemeriksaan lipid Setelah puasa 16 jam
dalam keadaan normal tidak akan ditemukan:
a. partikel LDL
b. partikel HDL

c. kilomikron
d. VLDL
e. IDL
73. serum lipemik atau keruh dapat disebabkan
oleh:
a. kilomikron
b. VLDL
c. HDL
d. LDL
e. trigliserida
74. cream yang terdapat diatas permukaan serum
yang disimpan semalam di lemari pendingin
(sedangkan serum jernih) dapat disebabkan oleh:
a. ester kolesterol
b. trigliserida
c. kolesterol
d. kilomikron
e. IDL
75. -feto protein (AVP) sebagai petanda tumor:
a. pemeriksaan dengan intervalwaktu, kadarnya
meningkat dianggap diagnostic hepatoma
b. bila kadarnya >2000ng/mL dianggap
diagnostic hepatoma
c. kadarnya meningkat pada ibu mengandung
fetus dengan anomaly susunan saraf pusat
d. pertanyaan a dan b benar
e. pertanyaan a, b, dan c benar
76. kadar ammonia darah meningkat pada:
a. gagal ginjal kronik
b. koma hepatikum
c. gangguan metabolisme purin
d. gangguan keseimbangan asam-basa
e. gangguan filtrasi glomerulus
77. produksi asam urat tubuh meningkat pada
keadaan berikut, kecuali:

a. defisiensi enzim HGPRT


b. radiasi
c. penurunan fungsi ginjal
d. defisiensi enzim Xantin oksidase
e. pengobatan sitostatika
78. azotemia adalah keadaan dimana dalam
plasma terdapat peningkatan:
a. glukosa
b. nonprotein nitrogen (NPN)
c. albumin
d. globulin
e. bssd

79. kadar ureu meningkat pada keadaan berikut,


KECUALI:
a. shocked
b. perdarahan saluran cerna
c. hipotensi
d. dekompensasi kordis
e. bssd
80. kadar ureum plasma dipengaruhi oleh:
a. kadar protein dalam makanan
b. fungsi liver
c. fungsi ekskresi ginjal
d. pernyataan a, b, dan c salah semua
e. pernyataan a, b dan c benar semua
81. hasil pemeriksaan glukosa darah seorang
penderita: glukosa puasa 129 mg/dl, 2 jam pp
210 mg/dl, maka orang tersebut:
a. penderita DM
b. penderita impaired glucose tolerance
test
c. tidak mengalami kelainan
metabolisme glukosa / sehat

d. pasti. (option ga kebaca/buram)


e. bssd
82. Hasil pemeriksaan glukosa puasa 120 mg/dl,
glukosa 2 jam pp155 mg/dl, maka orang
tersebut:
a. penderita DM
b. penderita impaired glucose tolerance
test
c. tidak menderita DM / sehat
d. semua diatas (A,B,C) mungkin
e. semua diatas (A,B,C) salah
83. penderita tanp keluhan klasik DM, maka
dipastikan ia menderita DM cukup baik, hasil
pemeriksaan glukosa darahnya adalah yang
berikut:
a. glukosa darah puasa 126 mg/dl
b. glukosa 2 jam PP 200 mg/dl
c. glukosa darah sewaktu antara 126 200
mg/dl
d. glukosa puasa > 126mg/dl dan
glukosa 2 jam PP 200mg/dl
e. bukan salah satu diatas
84. untuk memonitor keadaan metabolisme
gluosa rata-rata selama 2-3 bulan tersebut
dipakai pemeriksaan:
a. kadar glukosa puasa
b. kadar glukosa 2 jam PP
c. kadar fruktosamin
d. kadar HbA1C/Hb glikogen
e. kadar insulin plasma
85. komplikasi metabolic DM yang harus
diawasi adalah:
a. ketoasidosis
b. koma diabetikum
c. hipoglikemia akibat kelebihan otot
d. diabetes nefropati
e. semua diatas benar
86. pada keadaan puasa yang cukup lama, maka
kadar glukosa darah dipertahankan tubuh
dengan:
a. memecah glikogen terutama gliogen
di hati
b. glukoneogenesis
c. mengubah lemak di jaringan lemak
menjadi keton untuk sumber energi

d. pernyataan A, B, C benar
e. pernyataan A, B, C salah
87. yang BUKAN criteria umum diabetes tipe 2
adalah:
a. usia biasanya 40 tahun atau lebih
b. sering terdapat islet auto antibodies
c. masih dapat diberikan obat oral anti
diabetes
d. harus dimonitor komplikasi diabetes
e. bukan salah satu diatas
88. pemeriksaan untuk mendiagnosa dini
terjadinya nefropati pada penderita diabetes
mellitus adalah pemeriksaan:
a. ketonuria
b. glukosa urin
c. mikroalbuminuria
d. adanya RBC dalam urin
e. adanya leukosit dalam urin
89. seorang penderita datang dengan keluhan
sering terasa haus, sering kencing, sering teras
alapar tetapi berat badannya menurun 4 kg
dalam 1 bulan. Hasil pemeriksaan glukosa darah
sewaktu adalah 220 mg/dl, maka penderita
dinyatakan:
a. perlu diperiksa ulang untuk menentukan
diagnose penyakitnya
b. menderita gangguan toleransi glukosa
c. menderita diabetes mellitus
d. sehat
e. semua diatas salah
90. Penderita umur 56 tahun datang kerumah
sakit dalam keadaan tidak sadar. Hasil
pemeriksaan laboratorium: glukosa darah
sewaktu 570 mg/dl, glukosa urin (++++), aseton
arah (+), ureum kreatinin darah normal, SGOT
SGPT meningkat tidak bermakna, CT scan
kepala normal. Diagnosis yang paling tepatuntuk
penderita ini:
a. DM dengan ketoasidosis
b. DM dengan stroke
c. DM dengan hepatitis

d. DM dengan gagal ginjal


e. DM tanpa komplikasi
91. hiperglikemia terdapat pada kelainan
dibawah ini, kecuali:
a. sepsis
b. tumor otak
c. diabetes insipidus
d. sindroma cushing
e. akromegali
92. cairan sendi normal menunjukkan criteria
berikut, kecuali:
a. mikroskopik berwarna kuning jernih
b. pada test jatuh tidak membentuk
benang lender
c. tes bekuan mucin baik
d. jumlah leukosit < 200 sel/uL
e. eritrosit tidak ditemukan
93. pada proses inflamasi, cairan sendi
menunjukkan keadaan berikut, kecuali:
A. viskositas meningkat
b. dapat terbentuk bekuan
c. mucin otot buruk
d. volume cairan biasanya bertambah
e. jumlah leukosit meningkat
94. untuk memeriksa adanya Kristal
monosodium urat monohidrat di cairan sendi,
sebaiknya disiapkan sampel cairan sendi
dengan:
a. tsnpa anikoagulan
b. antikoagulan EDTA
c. antikoagulan heparin
d. antikoagulan garam oksalat
e. antikoagulan NaF
95.Pada tahap pra analitik/ instrumentasi dapat
terjadi kesalahan pada:
1. metoda pemeriksaan
2. penulisan hasil pemeriksaan pada
lembar hasil
3. peusingan / sentrifugasi
4. Persiapan penderita
96. Dalam pemeriksaan laboratorium klinik
terdapat 3 rangkaian proses sebagai berikut:

1. tahap pasca analitik


2. tahap evaluasi hasil pemeriksaan
3. tahap pra-instrumentasi / pra analitik
4. tahap pro-analitik / Persiapan
97. hasil pemeriksaan laboratorium yang sesuai
dengan sindroma nefrotik:
1. oval fat bodies
2. albuminuria
3. hiperkolesterolemia
4. kretinin darah meningkat
98. pada pemeriksaan darah penderita
glomerulonefritis akut dijumpai keadaan berikut:
1. titer ASTO meningkat
2. kadar ureum meningkat
3. LED cepat
4. komplemen meningkat
99. proteinuria dapat ditemukan pada keadaan
berikut:
1. demam
2. stress emosi
3. kerja berat
4. tekanan darah tinggi
100. hematuria makroskopik mugnkin dan dapat
terjadi pada:
1. urolitiasis
2. pielonefritis akut
3. glomerulonefritis akut
4. sindroma nefrotik
101. hasil pemeriksaan laboratorium berikut
mendukung diagnosis pielonefritis:
1. proteinuria (+)
2. leukosit sedimen (+++)
3. bakteriuria (+)
4. leukositosis
102. hasil test nitrit urin dapat negative pada
keadaan berikut:
1. urin belum cukuo lama ad adi
kandung kemih (<4jam)
2. urin banyak mengandung vitamin C
3. urin mengandung banyak
urobilinogen
4. urin pagi

103. kadar glukosa cairan otak menurun pada


keadaan berikut:
1. meningitis bakterialis
2. encephalitis
3. meningitis TBC
4. neoplasma otak
104. hasil pemeriksaan cairan pleura berikut
mendukung diagnosa berikut ini:
1. protein cairan 3,0 g/dl, protein serum
5,5 g/dl
2. jumlah sel pada cairan 900 sel/uL
3. LDH cairan 240 U/L, LDH serum
300U/L
4. berat jenis cairan 1.016
105. test berikut digunakan untuk menetapkan
adanya perdarahan saluran cerna:
1. colon albumin
2. test lipiodol
3. Apt test
4. d-xylose
106. kelainan berikut dapat menimbulkan
alkalosis respiratorik:
1. hiperventilasi
2. edema paru
3. hipoksia
4. depresi pusat pernapasan
107. pada asidosis respiratorik bahan berikut
selalu meningkat:
1. pH darah
2. HCO3
3. pO2
4. pCO2
MDE VER 3.
1. Px. Imaging GUT banyak menggunakan
modal alat sbb.(Kulpak radiologi)
a. Foto polos
b. IVP
c. USG
d. CT scan
e. Semua benar
2. Jenis pemeriksaan yang memberikan
banyak informasi dan murah.. USG
3. Pada px.IVP harus memenuhi syarat
sbb.

4.

5.

6.

7.

8.

9.
10.

11.
12.
13.

a. Fungsi ginjal normal


b. Colon dibersihkan
c. Puasa
d. Tidak alergi kontras
e. Semua benar
Informasi yang diharapkan dari
px.IVP
a. Batu ginjal
b. Batu saluran kemih
c. Adanya tanda bendungan USG pada
saluran kemih
d. Fungsi ginjal
e. Semua benar
CT scan ginjal yang terbaik.
a. Tumor
b. Batu
c. Infeksi
d. Kelainan congenital
e. Benar semua
Persiapan untuk px.USG.
a. Puasa
b. .
c. Tahan kencing
d. Tes alergi
e. Tes fungsi ginjal
Foto polos abdomen bias melihat ginjal
pada..
a. Infeksi
b. Trauma
c. Tumor
d. Batu radio opak
e. Batu radio lusen
Kelebihan IVP.
a. Murah
b. Tahu fungsi ginjal
c. Tahu ada bendungan
d. Tahu batu radiolusen
e. Benar semua
Ektopik renal ?
Yang termasuk kelainan congenital ?
(Basuki)
a. Sibgle kidney
b. Hipoplasia ginjal
c. Injal ektopik
d. Double kidney
e. Semua benar
Posisi ginjal yang benaar ?
Kontras pada ivp diberikan dengan ?
Kalau ada gambara batu bendungan ?
a. Penyempitan dibawahnya
b. Pelebaran diatasnya

14.

15.

16.

17.

18.
19.

c. Pelebaran dibawahnya
d. Semua noarmal
e. Semua salah
Pada kasus radiolusen dengan
bendungan maka akan tampak
a. Batu itu sendiri
b. Batu diatas bendungan
c. Batu dibawah bendungan
d. Bendungan saja diatas batu
e. Salah semua
Kadang pada ivp bias ditemukan
a. Kista
b. Kuman
c. Gambaran posisi ginjal
d. Infeksi
e. Semua benar
Ct scan terkadang tidak menggunakan
kontras, pada
a. Batu
b. Tumor
c. Infeksi
d. Salah semua
e. Benar semua
Cystography yang diharapkan
ditemukan
a. Posisi buli
b. Cystitis
c. Batu ginjal
d. Divertikel
e. Semua benar
Ivp tidak ada gambaran ginjal normal ?
Jika pada ivp gambaran ginjal tidak
terlihat disarankan
a. USG
b. Ct scan
c. MRI
d. RPG
e. Benar semua

19. Pasien yang diobatidengan sulfa


dapatmenyebabkan Kristal uri. Apa yang
menyebabkannya?(Slide dokter dorlina)
a. Merupakan analog PABA
b. Aktivasimikroba spectrum luas
c. Toksisitasselektifpadamanusia
d. Tidaklarut air

20. Obatgolongan sulfa yang bisadijadikanobat


colitis ulseratifaadalah(kulpak dr.Dorlina)

27. Berapa lama interval tapering off


pemberiansteroispadasindromnefrotik?

a. sulfisoxasol

a. 1minggu

b. sulfadiazine

b. 2minggu

c. sulfasalazin

c. 3minggu

d. sulfacetamid

d. 4minggu

e. sulfadoxine

e. 6minggu

21. kontraindikasiulseratifa colitis?

36. Dani,20tahundengandiarepersisten.
Bagaimanaginjaldapatmengkompensasikeadaant
ersebut?

23. Kombinasi sulfa


dengantrimetropinuntukapa? Mencegah
resistensi

a. penurunansekresi H+

24. Apakeuntunganpemakaian sulfa


dengantrimetropin?agar tdk trjd resistensi

c. penurunanfiltrasi HCO3

25. Anakagry 5
tahundengankeluhansindromnefrotikidiopatik.
Dokterakanmemberikanterapi steroid standar..
a. 4mggu

b. peningkatan anion gap

d. penurunanpembentukkan HCO3 baru


39. Andi, 5 tahundatangdengankeluhandemam,
mual, muntah, BAB
sakit.padakasusdiatasbakteritersebutmemilikipat
ogenesis?

b. 5mggu

a. asendens

c. 6mggu

b. desendens

d. 7mggu

c. hematogen

e. 8mggu

d. bakterimia
e. limfogen

26. Anak 5 tahunterkenasindromanefrotik.


Diberikan steroid jangkapanjangberapa lama?
a. 4mggu

41.pemeriksaanuntukmengetahui fungi
filtrasiginjaladalah?

b. 8mggu

a. ureumkreatini

c. 10mggu

b. pemeriksaan GFR

d. 16mggu

c. fotopolos abdomen
d, renopatikonvensional
e. USG

44. Posisiginjal?Retroperitoneal pada


paravertebral diantara T12-L3
45. JikapenyakitNy.Lilytidakdiobatiapa yang
akanterjadipadajaninnya?
46. Bagaimanakah gambaran otot polos batu
pada traktus urinarius?
a. radiolusendengantampakpadafotopolos
abdomen
b. radioopakdapattampakpadafotopolos
abdomen

e. tineakrurs et korporis

54. Tampaklukapada penis paling


seringdosebabkanpenyakit?
a. gonore
b. HPV
c. herpes
d. HIV aids

c. radioopakpadafotopolos abdomen
d. radioopak ataupun radiolusen tidak tampak
pada foto polos abdomen

60. Wanitahamil, disuria, nyeritekansuprapubik,


Hbturun, VS naiksemua, nyeriketok CVA -/,leukosittinggi. Curiga ?

e. radioopak ataupun radiolusen tidak tampak


pada foto polos abdomen

a. ISK bawah, anemia, gravida

47. Posisiginjal?

b. ISK atas, anemia gravida

48. Fotopolos abdomen untukmelihatapasaja?


Untuk melihat adanya bayangan radioopak
atau lusen

c. glomerulonefritis, anemia, gravida

50. Pemeriksaan terawal untuk mengetahui sifat


dan letak batu ginjal?
a. MRI
b. CT scan

d. salphingitis, anemia, gravida


e. mioma, gravida, anemia

61. soalceritalanjutan no 60. Untuk mengobati


wanita hamil 5 bulan, anakpertamaadalah?
( terkena ISK, Hb 9,4%)

c. BNO IVP

a. tranfusidarah, antibiotik,

d. USG abdomen

b. simptomatik, antibiotik, pembedahan

51. Fotopinggangbawah ?
53. Seorang pria 25 tahun. Keluhan gatal pada
ketiak, pergelangan tangan fleksor, selajari,
pusar.Riwayatberhubungan sex dengan PSK
2minggu lalu
a. scabies
b. urtikaria
c. tineakruris
d. tineakorporis

c. antibiotic, asymptomatis,
tranfusidarah
d. antibiotic
e. asymptomatic
64. Antihipertensi yang bolehuntukibuhamil?
(slide farmako CVS)
a. captopril
b. sprinolakton
c. hdroklorotiazid

d. metildopa
65.

66.

67.

68.

69.

70.

71.

72.

kasus: demam, BAK sedikit, VS meningkat


semua, teraba massa di abdomen, ureum
kreatinin meningkat. Kemungkinan pasien ini
terkena?
a. Hipertensi enselopati
b. Urosepsis
c. Stroke sepsis
d. Urosepsis
e. Meningitis sepsis
Apa yang dimaksud urin mid steam?
a. Urin diambil saat awal berkemih
b. Diambil saat pertengahan berkemih
c. Diambil tengah hari atau jam 12 siang
d. Diambil akhir berkemih
Pernyataan yang benar mengenai acute
intersitial nefritis(AIN)?
Jawab: d.dapat saja disebabkan M
tuberkulosis
Jika tekanan darah turun, ginjal akan merespon?
a. Mengeluarkan eritropoetin
b. Menghambat renin
c. Memproduksi aldosteron
d. Meningkatkan ADH
e. Ginjal tidak merespon apa-apa
Hasil px EKG?
a. Gelombang U
b. SV1+RV5 < 35mm
c. ST depresi
d. Peaked and tall T
e. QRS menyempit
Akibat hipokalemi adalah?
a. Penurunan kesadaran
b. Kejang-kejang
c. Kelainan otot
d. Paralisis paru
e. Peristaltic usus
pH 7.13; pCO2 40; HCO3 turun...
a. asidosis metabolic
b. asidosis respiratorik
c. alkalosis metabolik
d. alkalosis respiratorik
e. alkalosis respiratorik terkompensasi
jika kejadian diatas berulang apa yang harus
dilakukan:
a. BNO/IVP
b. CT scan abdomen
c. MRI
d. Arteriografi arteri renalis
e. USG abdomen

73.

74.
75.

76.

77.

78.

79.

80.

GFR 42 cc/mnt termasuk CKD tahap.. (Slide


AKI CKD)
a. I
b. II
c. III
d. IV
Pada pasien diatas..
a. Tidak terjadi anemia
b. Mudah terjadi hiperfosfaturea
Kenapa terjadi penurunan kesadaran?
a. Enselopati hipertensi
b. Enselopati urekmi
c. Enselopati fosfatemia
d. demensia
Terapi pengganti ginjal untuk..
a. GN kronis dan hipertensi
b. Pyeolener dan demam
c. Ht dan dypsneu
d. DM dan GFR turun
e. CKD dan anemia, urin 1700
Prinsip kerja hemodialisa..
a. Mengganti fungsi sekresi glomerulus
b. Membuat stabilisasi keseimbangan
elektrolit dan air
c. Membuat tingkatan asam darah jadi
lebih baik
d. Mengganti fungsi filtrasi ginjal
e. Memperbaiki kinerja ginjal dengan
membuang hasil metabolisme dan
memperbaiki kualitas hidup
Yang dimaksud dengan hemodialisa hibrid..
a. Dilakukan dengan 2 mesin sekaligus
b. Proses dialisis tidak menggunakan
dialiser
c. Proses dilisis dilakukan dimana saja dan
tidak perlu melihat tempat
d. Dilakukan 8-12 jam dengan tekanan
rendah
Anak umur 2 datang dengan keluhan penurunan
BB, sering demam, px saat BAK mengejan,
ujung penis eritematosus, kadang
menggelembung ini mengalami..
a. Parafimosis
b. Fimosis
c. torsio
Pengebab tersering fimosis...
a. Kurang higenis
b. Ca skuamosa
c. Batu
d. Infeksi balanopostitis

81.

82.
83.

84.

85.

86.

87.
88.

89.

Terjadi kista PKD karena defek pada proses


pengembangan sistem kolekting uriniferus dan
mekanisme pertemuan keduanya. Kista yang
membesar akan menekan parenkim ginjal dan
membuntu tubulus normal. Apakah yang terjadi..
a. Aliran darah dalam ginjal lancar
b. Kegagalan fungsi ginjal progresif
c. Ginjal berfungsi baik
d. Terjadi mekanisme kompensasi
e. Parenkim ginjal normal
Indikasi ciri khas penyakit PKD pada ginjal
adalah..
Kelainan ginjal diatas (PKD) merupakan salah
satu kelainan..
a. Jumlah
b. Fusi
c. Tempat
d. Rotasi
e. Jumlah dan tempat
f. Volume dan struktur
Kelainan ginjal kongenitsl tersebut, terbanyak
terjadi pada..
a. Pole atas
b. Pole bawah
c. Pole tengah
d. Pole tengah dan atas
e. Pole atas dan bawah
Kejadian diatas berapa persen?
a. 100%
b. 90%
c. 80%
d. 70%
e. 60%
Komplikasi horsoe ginjal..
a. Obstruksi ureter (basuki hal.200)
b. Gagal ginjal
c. Kolik ureter
d. Kolik ginjal
Bapak2 batu ginjal (-) gagal ginjal kronik,
keluarga punya riwayat kista.. diagnosa pasien?
a. Kista soliter
Ada kista ginjal, berdasarkan pencintraan
ditemukan..
b. Kista soliter di kedua ginjal
c. Kista multipel di kedua ginjal
d. Kista soliter di salah satu ginjal
e. Kista multipel di salah satu
ginjal(basuki hal.200)
Komplikasi penyakit ini adalah..

90.

91.
92.

93.
94.

95.

96.

97.
98.

99.

a. Hipertensi, gagal ginjal (basuki hal


201)
b. Gagal jantung
c. Gangguan nafas
d. Gangguan hati
Indikasi dilakukannya operasi pada kasus diatas
(bapak batu ginjal)..
a. Saat ada tanda gagal ginjal
b. Saat ada obstruksi infeksi
c. Jika terdapat keganasan (basuki hal
202)
Tentang kista ginjal diatas tumor marker Ca
ginjal..
Sindrom paraneoplastik yang paling sering
adalah..
a. Hipertensi
b. Penurunan bb
c. Demam
d. Penurunan LED
Yang tidak termasuk indikasi renal imaging
trauma adalah?
Bukan komplikasi trauma ginjal?
a. Perinefritik abses
b. Urinoma
c. AKI
d. hipertensi
Diagnostic rupture bladder intaperitoneal ..
a. Ekstravasasi kontras intraperitoneal dari
sistogram
b. USF
c. CT scan
d. Ekstravasasi kontras intraperitoneal dari
sistogram dan CT sistogram
e. CT dan USG
Bila pasien dengan riwayat perdarahan
peruretram dan straddle injury maka pernyataan
yang benar adalah..
a. Indikasi dilakukan uretrografi, curiga
trauma uretra dan kontraindikasi
pemasangan kateter
Yang termasuk BPH sedang..
Kadar psa umur 53 tahun?(kulpak Benign
Prostate Hyperplastic slide 31)
a. 0-2,5
b. 0-3,5
c. 0-3,5
d. 0-4,5
Yang dinilai dari pemeriksaan rectal touche
pada BPH... (kulpak BPH slide 29)
Tonus sfingter ani, ampula rekti prostate

Prostate:volum, konsistensi, nodul, nyeri


tekan
100. Yang dimaksud PSA adalah?(kulpak BPH)
a. Prostat spesific antigen yang dihasilkan
oleh sel kanker prosta
b. Prostat serum antigen dan dihasilkan
oleh sel kanker prostat
c. Prostat spesific antigen dan
dihasilkan oleh kelenjar prostat
101. Kadar PSA meningkat pada?
MDE VER 4.
1. Tn. 28 thn dibawa ke ICU karena syok
peptik karena bronkopneumonia . kadar
kreatinin awal 0,5 mg/dl. Keesokkan
harinya diperiksa kembali kadarnya
menjadi 1 mg/dl. (PPT AKI CKD slide
11)
a. AKI (RIFLE R) 5 x
b. AKI (RIFLE I) 2x
c. AKI (RIFLE F) 3x
d. AKI (RIFLE L)
2. AKI dalam bahasa Indonesia
a. Jejas ginjal akut
b. Luka ginjal akut
c. Cedera ginjal akut
d. Gangguan ginjal akut
e. Kerusakkan ginjal akut
3. AKI berdasarkan RIFLE dibagi dalam
a. 5 kriteria yang menggambarkan
penurunan faal ginjal
b. 4 kriteria yang menggambarkan
penurunan faal ginjal
c. 3 kriteria yang menggambarkan
penurunan faal ginjal dan 2
prognosis gangguan ginjal
d. 2 kriteria penurunan faal ginjal dan
3 prognosis fungsi ginjal
e. 1 kriteria penurunan faal ginjal dan
4 prognosis fungsi ginjal
Seorang wanita , 72 tahun dibawa ke
UGD dengan KU : diare > 10 x sejak 1
hari SMRS , pemeriksaan fisik : KU:
sakit berat, somnolen, TD: 80/60 mmHg
, Nadi : 112 x/menit, RR : 34 x/menit, T:
360 C
Pupil : isokor, turgor : menurun,
Ureum : 156 , pH : 7,13, pCO2 : 40
mmHg , HCO3-: 20

4. Pasien diatas mengalami


a. Syok kardiogenik
b. Syok hipovolemik
c.
d.
e.
5. Hasil pemeriksaan analisa gas darah
menunjukkan
a. Alkalosis metabolik
Alkalosis respiratorik
b. Asidosis metabolik
c. Asidosis respiratorik
d. Asidosis respiratorik terkompensasi
sempurna
6. Digurun pasir tidak ada air, tidak ada
yang bisa diminum, saat kehausan
hormon ADH pada orang tersbut
a. Meningkat
b. Habis
c. Tidak ada perubahan
d. Menurun
e. Tidak tentu
7. Ciri ciri kelebihan cairan / overdosis
a. CVP menurun
b. Hipotensi
8. Nyeri pinggang, nyeri terus menurus,
hematuria, edema pada wajah pagi hari
dan berkurang pada siang hari,
protenuria (+++), gross hematuri
Pasien mengalami:
a. Apendisitis akut
b. Trombosis vena renalis/GNA
c. Ileus obstruktif
d. Kolik renal
e. Perforasi usus
9. Pasien datang dengan keluhan sesak,
tidak pernah sesak napas sebelumnya,
edema , protenuria, hematuria,
hipertensi . pasien mengalami ....
10. Sebagai dokter di UGD , kita akan
memberikan..
a. Cairan IV
b. Propanolol
c. Dipasang NGT
d. Diuretik
e.
11. Pasien dengan riwayat hipertensi tidak
terkontrol, TD meningkat, hepato

12.

13.

14.

15.

jugular reflux meningkat, edema paru,


kreatinin dan ureum meningkat . pasien
diberi terapi
a. Diuretik
b. Karbonat
c. Antibiotik
d. Obat hipoglikemia
e. Obat digitalis
Tekanan darah pre hipertensi
a. Sistolik <110 dan diastolik <70
b. Sistolik 120-139 atau diastolik 8090 mmHg
c. Sistolik 110-129 atau diastolik 7079 mmHg
d. Sistolik 120-139 atau diatolik 80-89
mmHg
e. Sistolik 110-129 atau diatolik 70-79
mmHg
Yang bukan merupakan penyebab
hipertensi
a. Pneumacyctoma
b. Primary hipoaldosteron
c. CKD
d. Coartasio aorta
e. Chussing syndrome
Wanita 28 tahun , KU : bengkak wajah
dan tungkai , diosertai sesak napas dan
perut semakin membesar. Protenuria
dipstik +2
a. Sindrom nefritis akut
b. Dekompensasi kordis
c. Sirosis hepatic
d. Sindrom nefrotik
e. Boddchiari
Wanita, 72 tahun , diare sejak 4 hari ,
tidak dapat berkemih sejak 1 hari, dr px
fisik: TD: 80/40 mmHg, nadi : 126
x/menit, RR : 32 x/menit, suhu : afebris.
Akral dingin, mata : cekung, bibir:
kering.

b. Hipokalemia
c. Analisa gas darah
d. Hiponatremia
e. Hipokloremia
17. Pemeriksaan yang dilakukan pasien
diatas, kecuali
a. EKG
b. Elektrolit
c. Xray thorax
d. Analisa gas darah
e. USG abdomen
18. Pada kasus telah terjadi gagal ginjal
kronik , maka dapat terjadi
a. Pembatasna intake karbohidrat
b. Mudah terjadi alkalosis
c. Sering terjadi hiperkalemia
d. Jarang terjadi hipokalsemia
e. Tidak terjadi anemia

19.

20.

21.
Ria, 48 tahun mengalami kelemahan
pada keempat ekstremitas , gagl ginjal,
hipertensi tidak terkontrol.
PX : compos mentis, TD: 150/90, nadi :
112 x/menit, RR: 26 x, kardiomegali s3
gallop, ronki basah, hepatomegali,
peristaltik (+), edema 2 tungkai
16. Kelemahan keempat anggota gerak
dosebabkan oleh
a. Hipokalsemia

22.

23.

Wanita 57 tahun dtg konsultasi. Dr PX .


fisik: TD : meningkat, DM, hipertensi ,
kedua kaki bengkak, JVP meningkat,
hepatojugular reflux meningkat,
proteinuria (+++)
Pada pasien ini disarankan melakukan
pemeriksaan :
a. Agregasi trombosit
b. EKG
c. Analisa gas darah
d. Foto abdomen
e. Uroflowmetri
Kelainan ginjal yg terjadi
memungkinkan
a. Acute kidney injury
b. Chronic kidney injury (dari faktor
resiko DM, hipertensi, edema,
albuminemia)
c. Acute tubular injury
d. Sindrom nefritis akut
e. Sindrom hepatorenal
Hasil px EKG pda pasien diatas
a. Gelombang U , QRS lebar, RVH
Obat yang diberikan pada pasien diatas
a. Streptokinase
b. Heparin
c. Diuretik
d. Aspar K
e. Eritropoeitin
Pada pasien acute kidney injury
a. Dipuasakan
b. Selalu dilakukan hemodialisa

c. Tekanan darah selalu tinggi


d. Selalu disertai hiperkalemia
e. Dapat disebabkan oleh zat kimia
Pasien datang dengan kesadaran
menurun, ngantuk , ditanya masih jawab
, sulit BAK sejak 2 tahun yang lalu.
BAK harus mengejan, nokturia, BAK
kadang berwarna merah , BB turun
drastis
PX fisik: sopor, TD : 160/110 , nadi :
112x, RR: 26 x. Konjungtiva anemi,
pupil isokor , reflex cahaya normal,
tidak nada kaku kuduk , kardiomegali ,
hepatomegali masa suprapubis

24.

25.

26.

27.

28.

Px lab: Hb : 8,4 , WBC: 20.00,


Trombosit : 460.000, GD: 30, ureum :
245 , kreatinin : 121, protein (+++),
eritrosit penuh
Penyebab penurunan kesadaran pasien
adalah:
a. Enselopati hepatikum
b. Enselopati ureum
c. Enselopati hipertensi
d. Sepsis
e. Demensia
Pemeriksaan yang perlu dilakukan pada
pasien diatas..
a. AGD, troponin T, elektroforesis Hb
b. EKG, CT scan thorax, elektrolit
c. PSA, elektrolit , AGD
d. Elektrolit, USG abdomen, keton
e. Kadar keton, TSH, kreatinin
Kemungkinan pasien menderita
a. Glomerulonefritis
b. Ca prostat
c. Nefrothiasis
d. Tumor ginjal
e. Sindrom nefrotik
Pemberian ACEI dapat menyebabkan..
(farmako CVS slide24)
a. Hiperkalemia
b. Hiperkalsemia
c. Hipokalemia
d. Hiponatremia
e. Hipokalsemia
Pemberian diuretik menyebabkan ...
(farmako CVS slide 15)
a. Hipokalemia

b. Hipokalsemia
c. Hipoglikemia
d. Hipotiroid
29. Rumus creatinin dearance (AKI CKD
slide 27)
a. Hassenbelg hasselbach
b. Cockroft gault
c. Korotkorf
21. Antikoagulan yang biasanya dipakai pada
pemeriksaan transudat-eksudat :
a. na sitrat
b. heparin
c. Na-EDTA
d. pernyataan a dan b benar
e. pernyataan a, b ,c benar
22. Apabila hasil pemeriksaan dalam satu seri
menunjukkan hasil ----- kecenderungan selalu
tinggi , maka jenis kesalahan yang terjadi adalah
a. kesalahan sistematik
b.kesalahan random
c.kesalahan acak
d.kesalahan kasar
e.bssd
23. nilai BUN 45 mg/dl adalah sesuai dengan
kadar ureum
a. 21,5 mg/dl
b.90.0 mg/dl
c.60.42 mg/dl
d.96.3 mg/dl
24. cairan otak yang xantochome dapat
disebabkan oleh keadaan berikut , kecuali :
a. hiperbillirubinemia
b.perdarahan otak
c.caroten

d.trauma punksi
e.kadar protein tinggi
25.perdarahan subarachnoois ditandai dengan ,
kecuali :

29.hasil pemeriksaan gas arah pada seorang


penderitaan:
Ph : 7,10 pCO2 49 mmhg, HCO3 14 meq/L
hasil tersebut tersebut sesuai dengan:

a.darah yang tidak tercampur rata

a.asidosis respiraorik

b.dapat ditemukan adanya bekuan

b.asidosis metabolik

c.supernatan xantochrome

c.asidosis metabolik terkompensasi

d.bssd

d.asidosis respiratorik &metabolik

e.kadar billirubin meningkat

e.asidosis respiratorik terkompenasi

26. warna xantochrom pada cairan CSF dapat


disebabkan oleh, kecuali :

30.hasil pemeiksaan gas penderita didapatkan


hasil: Ph : 7,36 pCO2 49 mmhg, HCO3 28
meq/L

a.RBC di CSI yg lisis


b.Caroten
c.kadar protein tinggi
d.pigmen melanin
27. kadar protein cairan cerebrospinal dapat
meningkat pada yang berikut,kecuali:

hasil ini menujukan :


a.asidosis respiratoratorik kronik
b. asidosis metabolik terkompenasi
c. asidosis respiratoratorik terkompensasi
d.alkalkalosis metabolik

a.trauma punksi

e.alkalosis metabolik terkompensasi

b.meningitis bakterial
c.neurosiphilis

31.Anion gap meningkat pada keadaan berikut,


kecuali : (new keseimbangan asam basa slide
51)

d.bendungan aliran oleh tumor

a. diabetic ketoasidosis

e.hipertiroidisme

b.kelaparan

28.sistem buffer tubuh yang mempunyai daya


penjaga adalah yang berikut (faal guyton
403)

c.gagal ginjal

a.buffer hemoglobin

e.keracunan salisilat

b.buffer bikarbonat

32. anion gap adalah selisih :

c.buffer fosfat organic

a.jumlah kation utama (Na & K) dgn jmlh


anion utama (Cl & HCO3) diserum

d.protein plasma
e.bssd

d.multiple myeloma

b. jumlah kation utama (Na & K) dgn jmlh


semua anion (Cl & HCO3, protein, phosphate
dsb) diserum

c. jumlah ion H+ (Na & K) dgn jmlh HCO3


diserum
d. jumlah kation dgn jmlh anion dlm plasma
e. bukan sallah satu diatas

Menunjukan :
a . asidosis respiratorik akut
b.alkalosis metabolik akut
c.asidosis metabolik dan metabolik

33. sistem buffer di eritrosit dgn daya penyangga


terbesar adalah : (Faal guyton hal 406)

d. asidodsis respiratorik kronik

a. HCO3

e.asidosis metabolik terkompensasi

b.phosphate organic

d.albumin

37. saat ini dikenal apoprotein yg dapat diapakai


sebagai salah satu faktor risiko untuk penyakit
jantung koroner yaitu APO A1 dan APO B.
Seorang dikatakan mempunyai faaktor risiko
PJK bila pada pemeriksaan :

e.HB

a.APO 1 dan APO B rendah

34. pada pemeriksaan gas darah diperoleh :

b. APO 1 > APO B

Ph : 7,49 pCO2 47 mmhg, HCO3 42 meq/L

c. APO 1 = APO B

Hasil tersebut seusai dengan :

d. APO 1 < APO B

A . alkalosis respiratorik

e. APO 1 terutama pada LDL , APO B dalam


LDL

c.phospate anorganik

b.alkalosis metabolik
c.alkalosis respiratorik dan alkalosis metabolik

38. fungsi utaama HDL :

d. alkalosis metabolik terkompensasi

a. mengangkut kolesterol dari hati ke


jaringan

e.alkalosis respiratorik terkompensasi

b. mengangkut trigliserida endogen

35. Chlorida shift adalah pertukaran ion chloride


:

c.mengangkut kolesterol dari jaringan ke hati

a.dari dalam RBC keluar, ditukar dengan ion


HCO3

d.mengangkut fosfolipid dari jaringan ke hati


e.bukan salah satu diatas

b. dari luar RBC masuk ke RBC , ditukar


dengan ion HCO3 dari dalam RBC
c .dari luar RBC masuk ke RBC , bertukar dgn
ion HPO4
d.dari sel jaringan bertukar ke tempat dgn ion
HCO3 yg maasuk ke jaringan

55. pemeriksan penunjang untik diagnosa diatas


adalah
a. biakanurin
b. VDRL

e.bukan semua

c. kultur duh

36. hasil pemeriksaan analisa gas darah :

56.uji herpes genitalis

Ph : 7,15 pCO2 60 mmhg, HCO3 20 meq/L

Jawab: ujitzanck

57.

b. ureum kreatinin

58.

c. IVP

59. discharge kuning berbusa metrodinazol

d. MRI

60. laki2 datang dengan keluhan utama


lecetdikemaluan sejak 2 hari yg lalu. Diawali
dgn bentol, gatal, lalupecah dan berair. Dr hasil
pemeriksaan ditemujkan erosi berkelompo,KGB
inguinal membesar diagnosis?(IMS III Slide 26)

66.

a. ulkus mole
b. ulkus durum
c. herpes simplex
d. kondiloma lata
e. moluskum konntangiosum
61. pada pemeriksaan mikroskopis kuman
penyebab sipilis tidak dapat dibedakan dengan
penyebab (yaws atau patek)
62. yang termasuk obat anti retrovirus
a. nevirapin
b. gansiklovir
c. imikuimod
d. valasiklovir
e. foskarnet
63. tes VLDR = 1:1, TPHA negatif, ditemukan
pada (internet)

67. pemeriksaan ronogram kedokteraan nuklir


dapat memberikan informasi HB:
a. fungsi ginjal kanan dan kiri
b. anatomi glomerulus
c. gambar bentuk macam2 batu buli2
d. obstruksi vesika urinaria
e. perfusi pembuluh darah ginjal
68.
69. pada pemeriksaan radiorenografi kedokteran
nuklir menggunakan isotop farmaka (internet)
a. TC-99m MDP
b. TC-99m sulphur
c. TC-99m DTPA
d. iodium 125
72. untuk mengetahui suatu sentra kedokteran
nuklir diangap lengkap bila?
a. ada dokter apa saja, ada ahli biologi, ada
gamma camera

a. wanita hamil

b. ada ahli nuklir, ada gamma camera dan


camera isotop

b. siphilis

c. cukup ahlidan camera isotop

c. siphilis dini

d. ada ahli, ada gamma camera ada kamera


isotop dan siklofron

d. siphilis lanjut
e. siphilis tersier

e. semua dokter ahli

64.

73.
indikasi
konvensionalkecuali(internet)

65. uji yang sering dilakukan pada prekllinik

a. evaluasi perfusi dan fungsi ginjal

a. CT scan

b. uji saring hipertensi renovaskular

renografi

c. deteksi dan evaluasi obstruksi sistem koleksi


ginjal
d. evaluasi trauma ginjal

e. insisi
85. pada pemeriksaan fisik hidrokel didapatkan
a. transluminasi positif

74.

b. nyeri tekan

75. tujuan dilakukan nefrostomy padaa kasus


diatas adalah

c. testis teraba kenyal

a. untuk memperpanjang dan kualitas hidup

d. pembengkakan testis

b. untuk mengembalikan fungsi ginjal setelah


pengankatan batu

86. horsehoe kidney merupakan kelainan akibat?

c. mengangkat batu

Anomali bentuk dan fusi ginjal

d.

87. striktura uretra menurut who sering terjadi


pada sikatrisasi pada

e.

a. uretraposterior

76. bila pd pemeriksaan pasien ditambah ERPF


dapat memberikan info klinis tentang

b. uretraanterior

a. uji saring hipertensi essensial, evaluasi trauma


vesika, ginjal perfusi dan fungsi ginjal
b. uji saring hipertensi renal evaluasi trauma
ginjal
perfusi
dan
fungsi
c. Uji saring hipertensi essensial, evaluasi
trauma ginjal, evaluasi perfusi daan fungsi ginjal
d. uji saring glomerulus tubulus dan glomerulus,
evaluasi batu ginjal dan evaluasi korteks

c. uretra pars prostatika


d. uretra pars membransea
e. uretrapars anterior dan posterior
90. keluhan sering mengompol pada penyakuit
BPH
a. akibat saluran uretra terganjal
kelenjarprostat yang membesar
b. kelemahan otot sfingter uretra eksterna

e. salah semua
83. penyebab fimosis (basuki hal 237)

c. selalu bersama disuria

a. kurang higenis

d. overeflow
banyak rsidu

b. batu

91.

c. karsinoma sel squamosa


84. tatalaksana parafimosis, kecuali

92. usia terbaik untuk


(Smiths general urology)

a. antibiotik spektrum luas

a. neonatus

b. sirkumsisi

b. <1 tahun

c. mengurangi edema
preputium ke semula
d. kompreslebam

oleh

glans,

kembalikan

incontinence

jika

ditemukan

repair

hipospadia

c. pubertas
d. <2 tahun
MDE VER 5.

Radiologi Blok GUS


1. Px.Imaging GUT Banyak menggunakan
modal alat sbb :
a. Foto Polos
b. IVP
c. USG
d. CT-SCAN
e. Semua Benar(radiologi-traktus urinarius
slide 13)
2. Jenis Px. yang memberikan banyak informasi
& murah
a. foto polos
b. USG
c. CT-SCAN
3. Pada Px. IVP harus memenuhi syarat sbb
a. fungsi ginjal
b. colon dibersihkan
c. puasa
d. tidak ada alergi kontras
e. semua benar(radiologi-traktus urinarius)
4. Informasi yg diharapkan pada Px.IVP
a. Batu ginjal
b. batu saluran kemih
c. adanya tanda bendungan di saluran kemih
d. faal ginjal
e. semua benar(basuki hal. 41)
5. CT-Scan Ginjal yg terbaik
a. tumor(basuki hal. 48)
b. batu
c. infeksi
d. kelainan kongenital
e. benar semua
6. Untuk Px.USG, persiapan pasien
a. puasa
b. urus - urus
c. tahan kencing
d. tes alergi
e. Tes fungsi ren

7. Foto polos abdomen bisa melihat ginjal


pada
a. infeksi
b. trauma
c. tumor
d. batu radioopak
e. batu radiolusen
8. Kelebihan IVP
a. murah
b. tahu fungsi ginjal
c. tahu ada bendungan
d. tahu ada radiolusen
e. semua benar
9. Ektopik Renal ?
- Posisi ginjal yang tidak pada tempatnya
10. Yang termasuk kelainan kongenital
a. single kidney
b. hipoplasia ginjal
c. ginjal ektopik
d. double kidney
e. semua benar(basuki hal. 197)
11. Posisi ginjal yang benar
a. ginjal kiri lebih rendah dari kanan
b. ginjal kanan lebih rendah dari kiri
12. Kontras pada IVP diberikan dengan
a. I.M
b. I.V
c. Diminum
13. Kalau ada penyempitan batu bendungan
a. penyempitan dibawahnya
b. pelebaran diatasnya
c. pelebaran di bawahnya
d. semua normal
e. salah semua
14. Pada kasus batu radiolusen dengan
bendungan, maka akan tampak
a. batu itu sendiri
b. batu diatas bendungan
c. batu dibawah bendungan
d. bendungan saja diatas batu
e. salah semua
15. Kadang pada IVP bisa ditemukan
a. kista
b. tumor
c. gambaran posisi ginjal

d. infeksi
e. semua benar
16. CT-Scan terkadang tidak menggunakan
kontras pada
a. batu
b. tumor
c. infeksi
d. salah semua
e. benar semua
17. 18. Cystography yang diharapkan ditemukan
a. posisi buli-buli
b. cystitis
c. batu buli-buli
d. divertikel
e. semua benar

19 IVP tidak ada gambaran pembesaran


ginjal ?
- Tidak ada ginjal
- Fungsi ginjal jeleK
Semua Benar
- Bendungan kronik
20. Jika pada IVP Ginjal tidak terlihat
disarankan adalah:
a. CT scan
b. MRI
c. USG
d. Benar semua
FARMAKOLOGI
1. Laki-laki, 67 thn. Kelainan BAK.
BAK sedikit selama 1 minggu diberi
5--reduktase inhibitor.
2. Diberi captopril sejak 1 thn.
Mengalami nyeri pinggang lalu diberi
terapi gol. NSAID. Interaksi obat
tersebut menyebabkan penurunan
efek captopril.
3. Pasien, ureum dan kreatinin
meningkat. SGOT dan SGPT normal.
Antibiotic yang diberikan
a. Eliminasi melalui ginjal
b. Elimainasi melalui hepar
c. Distribusi ke ginjal
d. Distribusi ke hepar
e. Eliminasi melalui paru

4. Pasien gagal ginjal memerlukan obat


yang diekskresi lewat ginjal, yang
diperlukan
1. Peningkatan dosis
2. Penurunan dosis
3. Memperpendek interval
4. Memperpanjang interval
5. Wanita 48 tahun didiagnosis
hipertensi. Px lab kolesterol dan asam
urat normal. Diuretic terpilih
a. Furosemid
b. Asetazolamid
c. HCT
d. Spironolakton
e. Manitol
6. Tes reumatik faktor (+) ..
7. HCT dan captopril.. obat bekerja ..
a. Menghambat reabsorbsi as. Urat
b. Meningkatkan filtrasi as. Urat
c. Menghambat sekresi as. Urat
d. Meningkatkan sintesis as. Urat
e. Menghambat penghancuran as.
Urat
8. Anti inflamasi retensi Na .
9. Anak 5 thn, keluhan edema
periorbital, peritoneal diberi terapi
a. Deksamethason, diuretic, infuse
albumin.
b. Prednisone, diuretic, infuse
albumin.
c. Prednisone, siklosporin, diuretic,
albumin
d. Siklosforin, diuretic, albumin.
10. Dari kasus diatas dipertimbangan
penggunaan sitostatika bila relaps,
resisten, efek samping kortikosteroid.
11. Ibu hamil 20 minggu, asimptomatik,
bakteriuria, diberi terapi ..
12. 1 bulan kemudian, dating lagi dengan
demam, bakteriuria, leukosit
meningkat, diberi obat ..
a. Kotrimoxazol
b. Levofloxacin
c. Ampicilin
13. Pasien 53 thn, DM, obat control
DM metformin keluhan sering
BAK, bakteriuria dan glukosuria.
Alergi glibenklamid. GDS 189
mg/dL. Terapi (+)
a. Ciprofloxacin
b. Cotrimoxazole
c. Cloramfenikol
d. Tidak perlu antibiotic
14. Wanita, 10 thn KU bengkak pada
kelopak mata. Dari kultur ada

15.

16.

17.
18.

19.
20.

streptococcus B hemolitikus,
ASTO meningkat, C3 menurun,
diberi antibiotic
a. Benzatin penicillin
b. Amoxicillin
c. Ampicillin
d. Amoxicillin + as. Klavulanat
e. Ampicillin dan gentamicin.
Dating PSK, ada lesi berupa
vesikel, nyeri, febris, ada luka,
pembengkakan KGB, luka pada
ekstrimitas.. diberi terapi ?
a. Benzatin penicillin
b. Ciprofloxacin
c. Asiklovir
d. Nistatin
e. Nistatin
f. Metronidazol
45 thn, nyeri pada pinggang,
urolitiasis diberi analgetik opioid
berupa
a. Ibuprofen
b. Na diklofenac
c. Piroxicam
d. Tramolol
e. Asam mefenamat.
Hiperkalsemia dan asidosis adalah
efek samping > penghambat
aldosteron
Tubulus renal impermeable
terhadap air. Diuretik osmotic
tidak bekerja pada. .
a. Tubulus proximal
b. Ansa henle descendens
c. Ansa henle descendens dan
ascendens
d. Tubulus distal
e. Tubulus koligentes
Nefrolitiasis, batu kalsium diberi
diuretic apa .. tiazid
Hormone yang turut bekerja di
tubulus renalis sehingga
mempengaruhi kerja diuretic
adalah
a. ACTH, kortisol, aldosteron,
androgen.
b. Parathormon, kalsitonin,
vasopressin.
c. Parathormon, aldosteron,
ADH
d. Parathormon, kortisol,
vasopressin.

Mikrobiologi GUS

1. dirawat, hiperglikemia 8 hari


kateter hari ke-7, demam tinggi, panas
di pinggang, urin keruh, px uriin
retensi, hematuri, proteinuria, Ph 8,
sedimen: kristal amonium. Kulltur
urin: ISK. Bakteri Gram -/N batang..
a. M. TBC
b. Proteus vulgaris
c. Klebsiella pneumonia
d. Candida albicans
e. S. aureus
2. aaapa yang menjadi alas an
menetapkan spesies tsb sebagai
penyakit ISK?
a. PH urin
b. Hemauria
c. Sediment ditemukan ammonium
oksalat
d. Ditemukan kristal ammonium oksalat
+ hematuria
e. Ditemukan kristal ammonium oksalat
& Ph
3.
a.
b.
c.
d.
e.

MO tsb dapat menginfeksi..


enzim hemolisin
enzim urease
mampu melekat di epitel ginjal
memiliki antigen kapsul
enzim koagulase

4.
a.
b.
c.
d.
e.

pada px HJK ppasien ISK..


>100.000
100.000
<10.000
1000
10.000

5.
a.
b.
c.
d.
e.

bakteri yang menyebabkan hematuria..


M. TBC
M. TBC & Salmonella typhii
E.coli & Salmonella
E. Coli
M. TBC & E. coli

6. faktor predisposisi faal yg


menyebabkan ISK pada wanita..
a. pendeknya jarak uretra dengan anus
pada wanita

b.
c.
d.
e.

kehamilan
personal hygience
penggunaan IUD
menstruasi

7.
a.
b.
c.
d.
e.

ISK karena (candida (jamur))


invasi lebih dalam
pembentukan biofilm
mampu mmebentuk antigen kapsul
menempel pada fimbriae
membentuk enzim hemolisin

8. E. Coli dapat menyebabkan


pyelomielonefritis dan dapat bertahan
dari fagositosis oleh makrofag
a. invasi ke jaringan yang dalam
b. menempel degan fimbriae
c. ada enzim hemolisin
d. ada biofilm
e. ada antigen kapsul
9.
a.
b.
c.
d.
e.

yang menyebabkan kongenital


H, capsulatum
CMV
Campak
E. Coli
M. TBC

10. bakteri canophilic yg jg menyebabkan


ISK
a. S. Epidemidis
b. Bacillus anthraxis
c. Corynebacterium diphteriae
d. Lactobacillus bulgarius
11. pengambilan spesimen yg benar
12. kasus: HIV. TBC. 3 minggu kemudian
demam tinggi, pasien terinfeksi..
a. proteus
b. pseudomonas
c. klebsiella
d. staphylococcus
e. candida
13. yang dimiliki MO tsb sehingga
menyebabkan sistitis
a. invasi lebih dalam
b. pembentukan biofilm

c. mampu mebentuk biofilm kapsul


d. menempel pada fimbriae
e. membentuk enzim hemolisin
14. yang dapat menyebabkan ISK selain
HIV
15. ISK M. TBC di paru dengan jalur
infektif
a. MO di paru darah ginjal
masa tuberkel ureter
hematuria
BEDAH
1. Varikokel menyebabkan kerusakan
testis ...
a. Peningkatan suhu sekitar testis
b. Hipoksia testis
c. Pengaruh metabolit adrenal
d. Gangguan hormon testoteron
sesuai derajat varikokel
e. Testikular hipertention
2. Varikokel pada masa rejama yang
dievaluasi pada anamnesis
ditemukan ...
a. Nyeri
b. Kosmetik
c. Asimptomatik
d. Berhubungan dengan
ipsilateral
e. Hidrokel bilateral
3. Ostium uretra eksterna pada dorsal
penis disebut ...
a. Hipospadia
b. Kordae
c. Striktur uretra
d. Bifida skrotum
e. Epispadia
4. Hipospadia terjadi pada masa
kehamilan ...
a. 20-25 minggu
b. 8-15 minggu
c. 28-30 minggu
d. 4-8 minggu
e. 40 minggu
5. Tipe hipospadia di bawah ini
kecuali ...
a. Glandular
b. Coronal
c. Sacral
d. Perineal
e. Shaft penis
6. Usia terbaik untuk repair hipospadia ...

7.

8.

9.

10.
11.

12.

13.

14.

a. Neonatus
b. < 1 tahun
c. Pubertas
d. < 2 tahun
e. Dewasa
Tipe repair / rekonstruksi hipospadia
kecuali ...
a. Island flap graft
b. Bladder epitelial graft
c. Release kordae
d. Ureteroctomi interna
Coronal hipospadia bila tidak
direkonstruksi dapat terjadi
komplikasi ...
a. Kesulitan berkemih
b. Tidak mampu membuahi
c. Stenosis meatus
d. ...
e. Bukan salah satu di atas
Nyeri kemaluan tapi diraba terasa ada
tonjolan vena. Varikokel derajat ...
a. I
b. II
c. III
d. IV
e. V

Komplikasi parafimosis sistem saraf


simpatis ...
a. Kandung kemih
b. Porstat
Tatalaksana parafimosis kecuali ...
a. AB spektrum luas
b. Sirkumsisi
c. Mengurangi edema glans,
kembalikan prepusium ke
semula
d. Kompres lebam
e. Insisi cincin konsfriksis
Keuntungan sirkumsisi ...
a. Higiene
b. Cegah infeksi kronis
c. Cegah KSS
d. Cegah PMS
e. Dilakukan rutin pada kultur
tertentu
Komplikasi hidrokel paling jarang
terjadi pada ligasi varikokel tipe
mana ...
a. Ligasi retroperitoneal
b. Ligasi sublingual
c. Ligasi laparoskopi
d. Ligasi inguinal secara
makroskopik
e. Embolisasi

15. Insidensi spermatokel meningkat pada


penderita dengan ...
a. Von Hippel Landau
b. DM
c. Hipertensi
d. Dislipidemia
e. Sicle cell anemia
16. PKD tipe adult ditentukan hampir
selalu bilateral ...
a. 65%
b. 75%
c. 85%
d. 90%
e. 95%
17. Komplikasi tersering PKD ...
18. Kelainan horse-shoes disease
karena ...
a. Kelainan fusi
b. Kelainan rotasi
c. Kelainan bentuk
19. Horse-shoes kidney paling sering
terjadi di ...
20. Hipospadia adalah ...
21. Perbedaan penting poliuri dan
frekuensi ...
a. Volume urine
b. Rangsangan miksi
c. Berat jenis urin
d. Keluhan disuria
22.
23.
24. Menurut kesepakatan WHO maka
striktura uretra adalah bentuk
sikatrisasi pada ...
a. Uretra pars membranosa
b. Uretra pars prostatika
c. Uretra anterior
d. Uretra posterior dan anterior
25. Kondisi / penyakit yang paling sering
berakhir dengan meatus stenosil ...
a. Fraktur penis
b. Infeksi treponema
c. Balantitis xerotika obliterans
d. Semua benar
26. Trias tumor ginjal adalah ...
27. Tumor ganas traktus urogenital
stadium dini yang paling sering
disertai hematuria adalah ...
a. Wilms tumor
b. Growitz tumor
c. Ca prostat
28. Tumor ganas urothelial yang paling
sering ...
a. Adenocarsinoma prostat
b. Renal cell Ca

29.

30.

31.

32.
33.

34.

35.

c. Ca pelvis renis
d. Adenocarsinoma buli
Karena sifat multifokalnya, TCC
ginjal ...
a. Disertai tumor adrenal
b. Terapi bedahnya radikal
nefrektomi
c. Didiagnosa dg BND / foto
abdomen
d. Didiagnosa dengan
nefroureterektomi
Adenocarsinoma prostat stadium
lanjut ...
a. Metastasis langsung ke otak
b. Pengobatan terpilih adalah
hormonal
c. Lebih sering menyebabkan
hematuri daripada BHP
d. Sering disertai fistula rekti
Hematuri pada trauma urologi ...
a. Indikator terbaik adanya
cedera traktus urinarius
b. Gross hematuria
menunjukkan cedera berat
c. Mikroskopik hematuria juga
bisa terjadi pada cedera ginjal
grade IV
d. A, B, dan C benar
e. A dan C benar
Cedera ginjal grade II ...
Cedera ginjal grade II ...
a. Hematom subcapsular tanpa
laserasi parenkim
b. Hematoma perirenal terbatas
dengan laserasi parenkim < 1
cm tanpa ekstravasasi urin
c. Laserasi korteks ginjal > 1 cm
tanpa ekstravasasi urin
d. Laserasi korteks ginjal > 1 cm
dengan ekstravasasi urin
e. BSSD
Indikasi renal imaging pada trauma
ginjal ...
a. Gross hematuri
b. Mikroskopik hematuria
dengan shock
c. Luka tembus dengan
hematuria
d. Hematuri pada anak-anak
e. Benar semua
Komplikasi penyakit cedera ginjal ...
a. Hidronefrosis
b. Hipertensi
c. Shock
d.

e. Semua benar
36. Peyroni disease ...
a. Indurasi plastik dari tunika
albuginea penis
b. Indurasi plastik dari tunika
vaginalis penis
c. Sering terjadi pada dupuytrens
contracture
d. A dan C benar
e. B dan C benar
37. Keluhan peyroni disease ...
38. Penyebab peyroni disease ...
a. Trauma
b. Aging tissue
c. Infeksi
d. Autoimun
e. BSSD
39. Indikasi operasi pada peyroni
disease ...
a. Curvature penis
b. Stadium akut
c. Nyeri hebat
d. A dan B benar
e. A, B, dan C benar
40. Pengobatan peyroni disease pada fase
akut ...
41.
42. Testis turun pada usia kehamilan ...
43. Akibat dari UDT adalah ...
a. Infertil
b. Maligna
c. Torsio
d. Hernia
e. Jawaban benar semua
44.
45. Retraktil testis ...
a. Overaktif reflex cremaster
b. Sering terjadi pada anak usia
3-7 tahun
c. Terjadi 50% pada anak < 30
bulan
d. Harus dimonitor regular (tiap
tahun) setidaknya hingga
pubertas
e. Semua benar
46. Kapasitas kandung kemih menurut
hyalmas formula ...
47. Sensasi awal miksi dirasakan saat
kandung kemih terisi ...
48. Kapasitas normal VU pada orang
dewasa ...
a. 150-200 ml
b. 200-300 ml
c. 300-400 ml
d. 400-500 ml

e. 500-600 ml
49. Pancaran urin pria ...
50. Tekanan intravesika pada orang
dewasa normal ...
a. 10-20
b. 20-40
c. 40-60
d. 60-80
KULKEL
1. Laki-laki, 25 th berobat karena
terjangkit gonore akibat berhubungan
kelamin dengan PSK 3 hari yg lalu.
Struktur manakah yang sering terkena
gonore ?
a. Glans penis
b. c. Epididimis
c. e.uretra anterior
d. Vesikula seminalis
e. d. Prostat
2. Komplikasi lokal gonore pada lakilaki ?
a. Balanitis
b. c. Balanopostitis
c. e. folikitis
d. Epididimis
e. d. Orkitis
3. Pada wanita bagian yg sering terkena
gonore pertama kali ?
a. Uretra
b. c. Serviks
c. e. Kel. bartholin
d. Vagina
e. d. Endometrium
4. Wanita, 35th PSK. Datang dengan KU
: keputihan agak gatal, PX : duh
kekuningan dan berbusa, serviks :
bercak dan papul eritem ?
a. Kandidiasis
c.
Vaginosis bakterial e. sifilis
b. Trikomonas
d. Gonore
5. Wanita, 25th . luka pada kemaluan
sejak seminggu yang lalu, tidak ada
pembesaran KGB inguinal. Anda
menduganya sebagai ?
a. Ulkus multiple tidak nyeri
b. Ulkus tunggal bergaung lunak dan
nyeri
c. Ulkus tunggal bergaung tidak
nyeri dan keras
d. Ulkus multiple dangkal dan nyeri
e. Ulkus multiple tidak nyeri dan
keras
6. Yang paling tepat dalam diagnosis
sifilis pada wanita tersebut adalah ?

a. VDRL
b. c. mikroskopik lap.gelap
c. e. Biopsi
d. TPAH
e. d. RPR
7. Jika pasien menderita sifilis, diberikan
obat apa ?
a. Penisilin benzatin
b. c. Eritromisin
c. e. .....
d. Tetrasiklin
e. d. Amoxcilin
8. Wanita sifilis setelah diobati selama 10
hari timbul demam, nyeri otot, sendi,
muntah-muntah. Mereda setelah
diberikan paracetamol. Hal yg terjadi
adalah ?
a. Rx. Anafilaksis obat

9.

10.

11.

12.

13.

b. c. Efek toksik obat


c. e. Destruksi jaringan akibat kuman
d. Resistensi kuman
e. d. Rx. J. Hexheimer
Diobati dengan prednison 20-40 mg.
Lenting lepuh ada pembesaran
KGB perifer. Lenting/ lepuh nya
berkelompok diatas kulit yg eritem
dan edematosa.
Jawaban : herpes genitalis
Wanita hamil yg mengeliuhkan
keputihan,
dengan
leukosiy
>
100/LPB, diplokokus gram (-). Maka
obat nya adalah ?
a. Kanamisin
c.
Dosisiklin e. siprofloksasin
b. Seftriakson
d. Eritromisin
Tidak ada keluhan dengan hasil lab
VDRL = 1:8, TPHA = 1:128. Maka
diagnosis nya ?
a. Sifilis primer
c. Sifilis laten
e. ...
b. Sifilis sekunder
d. (+) palsu
Wanita, hamil 4 bulan ada keluhan
seperti berjonjot merah seperti daging
dan bertangkai pada labia. Adalah ?
a. Kondiloma akuminata
b. ......
c. ......
Wanita, ulkus genital. PX : ulkus
lunak, dinding bergaung, nyeri, KGB
besar dan nyeri, dengan dasar purulen.
MO
pleomorfik
gram
(-),

14.
15.
16.

17.

18.

19.

20.

21.

22.

berkelompok seperti kawanan ikan.


Adalah?
a. Ulkus durum
c.
Herpes
genital
e. donovanosis
b. Chancroid
d.
Limfogranuloma venerum
Kombinasi pengobatan gonore ?
Obat yg dianjurkan, obat tunggal ?
Luka kecil lama kelamaan membesar
dan nyeri. Px : ulkus dangkal bentuk
tidak beraturan. Px. Tzank sel datia.
CD4 : 20 sel. Adalah ?
Jawaban : tidak ada pilihan nya
Jika
wanita
diatas
mengalami
eritematosa dan gatal di alis, belakang
telinga, kepala. Maka mengalami ?
a. Tinea kapitis
b. c.
c.
e. skabies
d. Dermatitis seboroik
e. d. Psoriasis
Kelainan kulit terbanyak pada
penderita AIDS adalah ?
a. Kandidiosis
b. c.
c. e. d. Oral leukoplakia
e. d.
HAART bekerja pada ?
a. Amino transaminase
b. c. transverse
c. Lipase
Wanita pranikah. Px : IMS
a. HbsAg
b. c. Limfosit TCD4
c. e. USG abdomen
d. Leukosit darah tepi
e. d. Sedimen urin
Pada
moluskum
kontangiosum
dijumpai fenomena otoinklusi. Tanda
klinis fenomina adalah?
a. Lesi linear
b. c. Lesi diskret
c. e. Lesi korimbiformis
d. Lesi berkelompok
e. d. Lesi serpiginosa
Fenomena inklusi juga ditemukan
pada IMS.
a. Infeksi H. Ducrey
b. c. Infeksi HsVz
c. e. Infeksi vaginosis bakterial
d. Infeksi T. Palidum
e. d. Infeksi C. Alibicans

IPD
1. Pria 28 th, dibawa ke ICU karena syok
septik
karena
bronkopneumonia.
Kadar kreatinin awal 0,5 mg/dl,
keesokan harinya diperiksa kembali
kadarnya menjadi 1mg/dl ...?
a. AKI (RIFLE-R)
c.
AKI
(RIFLE-F)
d.
AKI
(RIFLE-L)
b. AKI (RIFLE-I)
e. Tidak Acute
Kidney Injury karena, kadar
kreatinin masih normal
2. AKI dalam bahasa Indonesia ?
a. Jejas ginjal akut
c.
Cedera
ginjal akut e. Kerusakan ginjal
akut
b. Luka ginjal akut
d. Gangguan
ginjal akut
3. AKI berdasarkan RIFLE dibagi
dalam ?
a. 5 kriteria yang menggambarkan
beratnya penurunan faal ginjal
b. 4 kriteria penurunan faal ginjal
dan 1 prognosis gangguan ginjal
c. 3 kriteria penurunan faal ginjal
dan 2 prognosis gangguan ginjal
d. 2 kriteria penurunan faal ginjal
dan 3 prognosis fungsi ginjal
e. 1 kriteria penurunan faal ginjal
dan 4 prognosis fungsi ginjal
4. Seorang wanita, 72 th dibawa ke
UGD. KU = diare > 10 kali sejak 1hari
SMRS. Px= keadaan umum : sakit
berat, somnolen. TD : 80/60 mmHg,
RR : 34x/min, HR: 112x/min, T: 36C.
Pupil isokor, turgor : menurun,
ureum : 156, PH : 7,13, PCO: 40,
HCO3 : 20. Pasien diatas mengalami ?
a. Syok kardiogenik
b. c. - d. c. Syok hipovolemik
d. e.
5. Hasil pemeriksaan analisis gas darah ?
a. Alkalosis metabolik
b.
c.
d.
e.

c. Asidosis metabolik
d. Asidosis respiratorik
Alkalosis respiratorik
e.
Asidosis
respiratorik
kompensasi sempurna
6. Digurun pasir tidak ada air, tidak ada
yg bisa diminum. Saat kehausan
hormon ADH pada orang tersebut ?

7.
8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

a. Meningkat
c.
Tidak ada perubahan
e. Tidak tentu
b. Habis
d. Menurun
Ciri-ciri
kelebihan
cairan/overhidrasi ....?
Nyeri pinggang, nyeri terus menerus,
hematuri, edema pada wajah dipagi
hari dan berkurang di siang hari.
Proteinuria (++++), gross hematuri ?
a. Apendisitis akut
b. c. Ileus obstruktif
c. e. Perforasi usus
d. Trombosis vena renalis
e. d. Kolik renal
Pasien datang dengan keluhan sesak,
tidak pernah sesak napas sebelumnya,
edema,
proteinuria,
hematuria,
hipertensi ......?
Sebagai dokter di UGD kita
memberikan ?
a. Cairan IV
b. c. Dipasang NGT
c. e. d. Propanolol
e. d. Diuretik
Pasien datang riwayat hipertensi tidak
terkontrol. TD meningkat, hepato
jugular refluk (+), edema paru,
kreatinin dan ureum meningkat.
Pasien diberikan terapi ?
a. Diuretik
b. c. Entibiotik
c. e. Digitalis
d. Karbonat
e. d. Obat hipoglikemi
Tekanan darah pre-hipertensi ?
a. Sistolik <110 dan diastolik < 70
b. Sistolik 120-139 atau diastolik
80-89
c. Sistolik 110-129 dan diastolik 7079
d. Sistolik 120-130 dan diastolik 8089
e. Sistolik 110-129 atau diastolik 7079
Yang bukan merupakan penyebab
hipertensi ?
a. Pheocromacytoma
b. c. CKD
c. e. Chusing syndrome
d. Primary hipoaldosteron
e. d. Coartasio aorta
Wanita 28th, datang dengan keluhan
bengkak di wajah dan tungkai.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

Disertai sesak napas dan perut


semakin membesar. Proteinutia dipstik
+2 ?
a. Sindrom nefritik akut
c.
Sirosis hepatic
e. boddchiari
b. Dekompensasi kordis
d.
Sindrom nefrotik
Wanita 72th, diare sejak 4 hari, tidak
berkemih sejak 1 hari. TD :80/40
mmHg, nadi : denyut jantung 126
x/min, RR : 32 x/min dalam, suhu :
afebris. Dengan akral dingin, mata
serta bibir kering ..?
Pria 48th, mengalami kelemahan pada
keempat ekstremitas, gagal ginjal,
hipertensi tidak terkontrol. Pada
pemeriksaan : composmentis, TD :
150/90 mmHg, HR : 112x/min, RR :
26 x/min, kardiomegali S3 gallop,
ronkhi basah, hapatomegali, peristaltik
(+), edema 2 tungkai. Kelemahan pada
ke-4 anggota gerak karena ?
a. Hipokalsemia
c.
Hipofosfatemia
e.
hipokloremic
b. Hipokalemia
d.
Hiponatremic
Pemeriksaan yang dilakukukan pada
pasien diatas, kecuali ?
a. EKG
b. c. T dan X-ray torak
c. e. USG abdomen
d. Elektrolit
e. d. Analisa gas darah
Jika pada kasus telah terjadi gagal
ginjal kronik, maka dapat terjadi ?
a. Pembatasan intake karbohidrat
b. Mudah terjadi alkalosis
c. Sering terjadi hiperkalemia
d. Jarang terjadi hipokalsemia
e. Tidak terjadi anemia
Wanita, 57th konsultasi : TD
meningkat, DM, Hipertensi, asma,
kedua kaki bengkak, JVP meningkat,
hepatojugular
refluk
meningkat,
protein (+++). Pada pasien ini akan
dilakukan pemeriksaan ?
a. Agregat trombosit
c.
Analisa gas darah e.
uroflowmetri
b. EKG
d.
Foto
BNO
abdomen
Kelainan
ginjal
yang
terjadi
kemungkinan ?

a. Acute kidney injury


b. Acute tubular injury
c. Sindrom hepatorenal
d. Cronic kidney injury
e. Sindrom nefritik akut
21. Hasil pemeriksaan EKG pada pasien
diatas ?
a. Gel U, QRS melebar, RVH
b. SA blok, cardiac arrest
c. LBBB, sinus bradikardia
d. AV blok, RBBB
e. Gel. F, peaked dan tall T, LVH
22. Obat yang diberikan pada pasien ini ?
a. Streptokinase
b. c. Diuretik
c. e. eritropoietin
d. Heparin
e. d. Aspar K
23. Pada pasien dengan acute kidney
injury ?
a. Dipuaskan
b. c. Tekanan darah selalu tinggi
c. e. Dapat disebabkan oleh zat
kimia
d. Selalu dilakukan hemodialisa

e. d. Selalu disertai hiperkalemia


24. Pasien datang dengan kesadaran
menurun, ngantuk terus, ditanya masih
bisa menjawab. Sulit BAK sejak 2 th
lalu, BAK harus mengejan, nokturia.
BAK kadang berwarna merah, BB
menurun drastis. Pemeriksaan fisik :
sopor, TD : 160/110 mmhg, HR :
112x/min, RR : 26x dalam,
konjungtiva anemia, pupil isokor,
reflek cahaya : normal, tidak ada kaku
kuduk, kardiomegali, hepatomegali,
masa suprapubis. Pemeriksaan lab :
Hb :8,4 , WBC : 20.000, trombosit :
460.000, GD : 304, ureum : 245,
kreatinin : 121, protein (+++) ,
eritrosit penuh. Penyebab penurunan
kesadaran pasien diatas ?
a. Ensepalopati hepatikum
b. c. Ensepalopati hipertensi
c. e. demensia
d. Ensepalopati uremi
e. d. Sepsis

25. Pemeriksaan yang perlu dilakukan


pada pasien diatas ?
a. AGD, troponin T, elektroforesis
Hb
b. EKG, CT-scan, thorax, elektrolit
c. PSA, elktrolit, AGD
d. Elektrolit, USG abdomen, keton
e. Kadar keton, TSH, kreatinin
26. Kemungkinan pasien ini menderita ?
a. Glomerulonefritis
b. Nefrolithiasis
c. Sindrom nefrotik
d. Ca prostat
e. Tumor ginjal
27. Pemberian ACE inhibitor dapat
menyebabkan ?
a. Hiperkalemia
b. c. Hipokalemia
c. e. hipocalsemia
d. Hiperkalsemia
e. d. Hiponatremia
28. Pemberian diuretik menyebabkan ?
a. Hipokalemia
c. hipoglikemi
b. Hipocalsemi
d. Hipotirois
29. Rumus creatini clearance ?
a. Hassenbelg-hasselbach
b. Cockroft-gault
c. Korotkoff
d. Swan gantz
e. Glasgow coma scale
Anatomi
1. Laki-laki , 53 tahun, tidak BAK
selama 3 hari BB: 65 kg, TB : 155 cm.
keluhan sering sejak 1 tahun terakhir,
serring tidak lampias saat BAK.
Pernah pasang kateter 1 minggu tapi
tidak dirawat. Diagnosis kerja :
a. Glomerulonefritis kronik
b. Nephorama
c. Urethritis
d. Prostat hypertrophy
e. Ca penis
2. Organ yang mengalami gangguan
pada keluhan diatas :
a. 3 lobus
b. 4 lobus
c. 5 lobus
d. 2 lobus
e. 6 lobus
3. Organ yang mengalami gangguan
seperti kasus diatas mengalami
pembesaran pada lobus
a. Posterior
b. Dextra

c. Mediana
d. Anterior
e. Sinistra
4. Jika kelainan mengarah ke keganasan,
maka lobus yang terkena
a. Posterior
b. Dextra
c. Mediana
d. Anterior
e. Sinistra
5. Utriculus prostatikus sama dengan
a. Ductus ejaculatorius
b. Collicus seminalis
c. Sinus prostaticus
d. Uterus masculinus
e. Verumontanum
6. Perempuan , 45 tahun, KU : nyeri
pinggang kanan sejak beberapa
minggu, sulit berkemih, nyeri menjalar
ke kemaluan, air seni keruh dan vol
sedikit , tidak puas berkemih.
Diagnosis adalah
a. Glomerulonefritis akut
b. Sindroma nefrotik
c. Urolitiasis
d. Uretritis
e. Insufisiensi renal
7. Pemeriksaaan penunjang untuk
mengetahui lokasi dan anatomi lesi :
a. BNO
b. BNO-IVP
c. Foto thorax
d. USG
e. MRI
8. Hasil pemeriksaan penunjang diatas :
a. Letak ren sinistra T12-L3
b. Penyempitan pada ureter dextra
pada juntura uretero-pelvicum
c. Radioopak di pelvis dextra
d. Radiolusen di Vesica urinaria
e. Letak rend extra di L1
9. Urutan radix renalis dari dorsal ke
ventral ? vena renalis, arteri renalis,
ureter
10. Pembungkus ginjal dari luar ke
dalam? Fascia renalis gerota, adipose,
fibrosa
11. Processus fereini adalah ?
12. Hilus pada ginjal terletak di ?
13. Yang menyalurkan dari ren ke vesica
urinaria adalah ?
14. Prepusium adalah ?

15. Pembungkus penis dari luar ke


dalam ? kulit, fascia superfisialis
penis, fascia buck, fascia albuginea
16. Kelainan pada letak testis, testis tidak
terletak pada scrotum ?
a. Incomplete desenden testis
b. Hidrokel
c. Ectopis testis
17. Vasektomi, dilakukan pemotongan
pada ? duktus deferens
18. Penggabungan vasdeferens dengan
duktus seminalis adalah? Duktus
ejakulatorius
Fisiologi
1. Inulin dapat dipakai untuk mengukur :
a. Kecepatan sekresi tubuli ginjal
b. Jumlah plasma yang mengalir
melalui ginjal
c. Kapasitas tubuli ginjal untuk
fungsi osmotic
d. Kecepatan filtrasi glomeruli ginjal
e. Daya reabsorbsi tubuli ginjal
2. Counter current multiplier ? ansa
henle nefron jukstamedula
3. Reabsorbsi air obligatorik terjadi di ?
a. Tubuli proksimal
b. Pars desenden ansa henle
c. Pars ansenden ansa henle
d. Tubulus distal
e. Duktus koligentes
4. Peningkatan ADH, peningkatan
reabsorbsi H2O di ?
a. Tubulus proksimal
b. Ansa henle
c. Tubulus distal
d. Duktus koligentes kortikal
e. Duktus koligentes medulla
5. Bersihan ginjal lebih kecil dari inulin
a. Direabsorbsi
b. Disekresi
c. Tidak disekresi, tidak direabsorbsi
6. Sebagian besar glukosa yang difiltrasi
di glomerulus mengalami reabsorbsi di
?
a. Tubulus proksima
b. Pars desenden ansa henle
c. Duktus koligentes
d. Tubuli distal
e. Pars asenden ansa henle
7. Pengaruh terbesar aldosteron ?
a. Glomerulus
b. Tubulus proksimal
c. Ductus koligentes
d. Ansa henle lengkung tipis

e. Ansa henle lengkung tebal


8. Kadar dalam plasma = 10
Kadar dalam urin = 100
Aliran volume = 2ml / menit
Bersihan = .
9. Reabsorbsi protein di tubulus
proksimal secara ?
10. Yang menurunkan volume urin ?
11. Miksi dapat dikendalikan karena
bagian ini diinervasi system saraf
otonom?
a. Otot detrusor
b. Uretra
c. Orifisium urinary interna
d. Orifisium urinary eksterna
12. Nilai bersihan berikut untuk mengukur
EPRF ( effective plasma rate flow) ?
a. Inulin
b. Urea
c. Kreatinin
d. PAH
e. Asam urat
13. Insufisiensi ginjal kadar urean
meningkat di plasma
a. Sintesis urea di hati meningkat
b. Reabsorbsi di tubuls proksimal
meningkat
c. Sekresi ureum meningkat
d. LGF turun
e. Aliran darah ginjal meningkat
1. Untuk menetapkan kuantitas suatu zat
yang terdapat dalam urin digunakan
sampel
a. Urin 24 jam
b. Urin sewaktu
c. Urin pagi
d. Urin sore
e. Urin kateter
2. Pada test urin didapatkan hasil :
urobilinogen -, bilirubin ++. Hasil
tersebut mennjukan kemungkinan :
a. Hasil test yang salah
b. Hepatitis akut
c. Proses hemolitik
d. Adanya obstruksi saluran biliaris
e. Defisiensi G6PD
3. Unsur sedimen yang khas pada
glomeronefritis akut adalah yang
berikut :
a. Silinder berbutir
b. Silinder leukosit
c. Silinder eritrosit
d. Oval fat bodies
e. Silinder lemak

4. Hasil test nitrit urin negatif dapat


terjadi pada keadaan berikut, kecuali
a. Ada kuman di urin yang tidak
dapat menghasilakan nitrit
b. Urin belum cukup lama berada di
kandung kemih
c. Urin mengandung banyak vitamin
d. Urin banyak mengandung
urobilinogen
e. Bukan salah satu diatas
5. Hasil pemeriksaaan lab. Yang tidak
sesuai dengan gagal ginjal adalah:
a. Alkalosis metabolik
b. Oliguria
c. Uremia
d. CCT < 25 ml/mnt
e. Hiperurikemia
6. Hasil pemeriksaaan lab berikut tidak
mendukung diagnosa glomeronefritis
akut:
a. Proteinuria +
b. Hematuria +
c. Titer ASTO tinggi
d. Bakteriuria +
e. Ureum serum meningkat
7. Hasil px urin : protein +, glukosa -,
sedimen : leukosit 2-3/LBP, eritrosit 02 /LBP, silinder hialin +, Ca oxalat +.
Berdasarkan hasil analisa terrsebut
pernyataan yang tidak benar adlah
sebagai berikut
a. Kelainan ginjal dini, karena
protein + dan silinder hialin +
b. Orthostatic proteinuria
c. Proteinuriia fisiologi tanpa ada
kelainan ginjal
d. Untuk menetapkan kemungkinan
adanya kelainan ginjal, urinalisa
tidak cukupp dilakukan sekali
e. Pernyataan diatas salah semua
8. Test nitrit adalah
a. Test unrtuk menetapkan secara
tidak langsung adanya baakteri di
urin
b. Test untuk menetapkan adanya
bakteri secara langsung
c. Hasil test nitrit negatif pasti tidak
ada bakteri diurin sebab semua
kuman menghasilkan nitrit
d. Urin sewaktu merupakan sampel
yang baik untuk test nitrit
e. Test urin dapat menggantikan
kultur urin karena sangat sensitif
untuk mendeteksi bakteriuria

9. Hasil pemeriksaan urin yang


mendukung adanya sindroma nefritik
adalah yang berikut
a. Protein ++++
b. Oval fat bodies
c. Silinder granuler
d. Pernyataan a dan b benar
e. Pernyataan a,b dan c benar
10. Px protein plasma secara kuantitatif
dapat dilakukan dengan cara
a. Prepitasi as. Asetat
b. Biuret
c. Commasie briliant blue
d. Brom gresyll green
e. Prepitasi TCA
11. Unsur sedimmenyang khas pada
glomeronefritik adalah
a. Lukosit
b. Eritrosit
c. Silinder hialin
d. Oval fat bodies
e. Silinder granuler
12. Pernyataan berikut menngenai
kilomikron yang tidak benar
a. Mengankut trigliserida dari usus
ke hati
b. Dapat menimbulkan kekeruhan
pada serum darah sewaktu
c. Menimbulkan kekeruhan pada
serum yang disimpan semalam di
lemari es
d. Setelah puasa selam 12 jam
kilomikron umumya tidak
ditemukan lagi dalam serum
e. Bssd
13. Ada proses peradangan akut, protein
yang tergolong acute phase reactant
keadaanya meningkat. Acute phase
reactant kadarnya meningkat paling
tepat
a. Alfa 1 antitripsin
b. Alfa 1 glikoprotein
c. CRP
d. Ceruloplasmin
e. Haptoglobin
14. Keadaan berikut bukan merupakan
penyebab terjadinya asidosis
respiratorik
a. Keracuanan opium
b. Asma broncial
c. Edema paru
d. Poliomielitis
e. Diare berat
15. Untuk Px analisa gas darah dapat
diperlukan sampel daraharteri dengan

16.

17.

18.

19.

a. Antikoagulan heparin
b. Antikoagulan na sitrat
c. Antikoagulan na edta
d. Na F
e. Na karbonat
Px gas darah diperoleh hasil ph 7.10,
pco2 20 mmhg, hco3 ( gk jls) hal
tersebut sesuai dengan
a. Asidosis respiratorik
b. Asidosis metabolik
c. Asidosis respiratorik + metabolik
d. Asidosis respiratorik
terkomppensasi
e. Salah semuua
Px gas darah seorang penderita
didapatkan pH 7.27, pco2 70 mmhg,
hco3 31 meq/l. Px ini sesuai dengan
a. Asidosis respiratorik belum
terkomppensasi
b. Asidosis metabolik belum
terkompensasi
c. Asidosis respiratorik + metabolik
d. Asidosis respiratorik
terkompensasi
e. Asidosis metaboliik
terkompensasi
Ureum
a. Dibentuk dariamonium di hati
b. Kadarnya meningkat pada
pendarahan traktus digestivus
c. Kadar yang tinggi didaerah dapat
menimbulkan gangguan fungsi
trombosit
d. Pernyataan a dan b saja yang
benar
e. Pernyataan a,, b dan c benar
Hormon berikut yang meningkatkan
kadar kalsium darah
a. Growth hormon
b. Paratiroid
c. Kalsitonin
d. Vit D

20. Hormon paratiroid merangsnag hal


berikut kecuali
a. Reab. Ca ditubuli ginjal
b. Absorpsi Ca disaluran cerna
c. Pembentukan tulang
d. Eksresi P di ginjal
e. Pembentukan vit D3
21. Pada kkeadaan berikut bukan
penyebabb terjadinya asidosis
respiratorik adaldah
a. Keracuna opium
b. Asma bronkial

c. Edema paru
d. Polliomielitis
e. Diare berat
22. Pada px kimia setelah sentrifudgasi
dengan baik serum yang keruh
munngkin karena
a. Ester kolesterol
b. Trigliserida
c. Kolesterol bebas
d. Low hdl
e. High ldl
23. Pada px lipid darah dalam kkeadaan
puasa tapa asupan kalori selama 18
jam tidak ditemukan
a. HDL
b. LDL
c. Kilomikron
d. Lp (a)
e. Trigliserida
Hassil px ab laki-laki 40 th
Hb 10.8 g/dl, leu 6500/ul, Ht 32%, trom
230000/ul, LBD 45 mm/jam, RBC 4 jt.
Protein 1+, glukosa -, sedimen: kristal Ca
oxalat +, lekosit 1-5 /lbp, eritrosit 10- 15lbp,
silinder eritrosit 0-2/lbp.
24. Kemungkinan penyakit yang diderita
oleh penderita ini
a. ISK
b. S. Nefrotik
c. Glomerolonefritik akut
d. Glomerolunefritik kronik
e. Batu ginjal
25. Kemampuan tubuli ginjal untuk
reabsorpsi zat yang terdapat di filtrasi
glomerolus diperiksa dengan
a. Test pemekstan
b. Test clearence ureum
c. Penetapan kadar amonium urin
d. Test clearence kreatinin
e. Berat jenis urin
Pasien keluhan demam dan nyeri
costovertebrre kiri. Px lab
Hb 12 g/dl, leu 15000/ul
Protein 1+, reduksi 1+, bilirubin
Sedimen urin : lekosit 15-20/lbp, eritrosit 24/lbp, silinder hialin 1-2lpk, siinder lekositt 12/lpk, kristal Ca oxalat +++
26. Diagnosa sementara ISK,
kemungkinana ada pielonefritis. Hasil
px yang tidak mendukung adanya
peilonefrits adalah
a. Lekositosis
b. Proteinuria
c. Sedimen leukosit
d. Silinder lekosit

e. Eritrosit
27. Adanyya asam hidroksil butirat diurin
dapat dinyatakan dengan px
a. Gerhardt
b. Ketostix
c. Rothera
d. A dab b benar
e. A,b dan c benar
28. Silinder urin dapat ditemukan pada
urin normal(tanpa kelainan ginjal)
a. Silinder eritrosit
b. Silinder hialin
c. Silinder lemak
d. Silinder granuler
e. Silinder lilin
29. Faktor penunjang bagi terbentuknya
silinder lilin adalah
a. Oliguria
b. Proteinuria
c. Suasana asam
d. A dan b benar
e. a, b dan c benar
30. as. Urat meninngkat kadaernya di
dalam daarah pada keadaan berikut
kecuali
a. def. HGPRT
b. def. Enzim APRT
c. def. Enzim xantin oksidase
d. eksresinya di ginjal menurun
e. reabsorpsi ditubulus berkurang
35. Pada kehamilan terutama trimester ke 2,
kadar thyroxine yang meningkat terutama
disebabkan :
a. meningkatnya TBG
b. metabolism basal meningkat 2x
c. adanya pertumbuhan janin
d. aktivasi kelenjar thyroid
e. semua benar
36. Pada keadaan hipotiroidisme primer dapat
ditemukan :
a. T4 & TSH tinggi
b. T4&T3 diatas nilai rujukan
c. TSH tinggi
d. semua benar
e. semua salah
37. pada persiapan pemeriksaan fungsi
kelenjar tiroid perlu diperhatikan hal berikut :
a. kontrasepsi oral dapat meningkatkan kadar
T4
b. beberapa obat dapat mempengaruhi kadar
T4, obat yang dikonsumsi penderita perlu
ditulis pada permintaan pemeriksaan
laboratorium

c. penderita harus puasa karena kadar hormone


tiroid (T4) dipengaruhi oleh makanan
d. pernyataan a dan b benar
e. pernyataan a, b dan c semuanya benar
38. Hasil pemeriksaan analisa gas darah : pH
7.15, pCO2 60 mmHg, HCO3 20 meq/L. Hasil
tersebut menunjukkan :
a. asidosis respiratorik akut
b. asidosis metabolic akut
c. asidosis respiratorik & metabolic
d. asidosis respiratorik kronik
e. asidosis metabolic terkompensasi
39. Trigliserida yang diangkut dari hati ke
jaringan lain dalam bentuk :
a. kilomikron
b. VLDL
c. LDL
d. HDL
e. asam lemak bebas
40. Protein Bence Jones di urin dapat dideteksi
dengan pemeriksaan :
a. carik celup
b. biuret
c. Brom Cresol Green (BCG)
d. presipitasi asam dengan pemanasan
e. Bssd
Jawablah dengan :
A. Pernyataan 1,2,3 benar
B. Pernyataan 1 dan 3 benar
C. Pernyataan 2 dan 4 benar
D. Pernyataan 4 benar
E. Pernyataan 1,2,3,4 benar
41. Peran hormone paratiroid adalah menjaga
keseimbangan kadar kalsium dan phosphate
dengan antara lain :
1) meningkatkan reabsorpsi Ca++ di usus,
melalui aktivasi vit D
2) meningkatkan kadar Ca di plasma dan ECF
melalui peningkatan resorpsi Ca++ dari tulang
3) meningkatkan ekskresi phosphate melalui
ginjal
4) meningkatkan ekskresi Ca di ginjal
42. Thyroid Binding Globulin (TBG) pada
keadaan berikut meningkat :
1) kehamilan
2) hepatitis infeksiosa
3) pemakaian kontrasepsi oral
4) sindroma nefrotik

43. Protein plasma berikut merupakan


pertanda tumor (bila kadarnya meningkat
menunjukka adanya pertumbuhan suatu tumor
ganas) :
1)CEA
2) C-reactive Protein (CRP)
3) Alfa-feto protein
4) Cryoglobulin
44. Dalam pemeriksaan laboratorium PK
terdapat 3 rangkaian proses berikut :
1) tahap pasca analitik
2) tahap analitik
3) tahap prainstrumentasi/analitik
4) tahap pro analitik
45. Fungsi protein plasma dalam tubuh antara
lain :
1) berperan dalam keseimbangan osmotic
2) berperan dalam system homeostasis
3) carrier/pengangkut
4) sebagai sumber utama energy/kalori
46. Gama globulin berperan dalam system
pertahanan tubuh dan secara fisiologik
dibentuk di
1) hati
2) limpa
3) sumsum tulang
4) limfosit B
47. Lipoprotein B-100 adalah protein yang
merupakan pertanda dari partikel lipoprotein :
1) VLDL
2) Kilomikron
3) LDL
4) HDL
48. Lipoprotein yang tergolong densitas tinggi
dan kaya akan kolesterol adalah :
1) kilomikron
2) LDL
3) VLDL
4) HDL
49. Pemeriksaan kolesterol-LDL dengan
rumus Fridewald perlu diketahui :
1) kadar kolesterol total
2) kadar kolesterol HDL
3) kadar trigliserida
4) kadar kolesterol IDL
50. Pada hiperlipoproteinemia tipe II b
didapatkan :
1) serum+keruh

2) trigliserida normal
3) kolesterol tinggi
4) kilomikron tinggi
51. kreatinin sering dipakai sebagai indicator
laju filtrasi glomerulus karena :
1) kreatinin difiltrasi oleh glomerulus
2) kreatinin tidak disekresi oleh tubulus
3) kreatinin tidak direabsorpsi oleh tubulus
4) kadar tidak dipengaruhi oleh diet
52. Pada penderita dengan hasil laboratorium
kadar bilirubin II serum meningkat lebih tinggi
dari bilirubin I , kemungkinan ia menderita :
1) anemia hemolitik
2) hepatitis obstruktif
3) pancreatitis
4) batu empedu
53. hasil pemeriksaan laboratorium berikut
mendukung/sesuai diagnose
glomerulonefritis :
1)titer ASTO meningkat
2) LED cepat
3) hematuria
4) biakan kuman streptokokus (+)
54. sindroma nefrotik terdiri dari gejala berikut
:
1) proteinuria massif
2) hiperkolesterolemia
3) hipoalbuminemia
4) uremia
55. peningkatan kadar asam urat dalam darah
selain akibat penyakit ginjal, dapat pula
meningkat pada :
1) pengobatan sitostatika
2) diet tinggi purin
3) toksemia gravidarum
4) keracunan timah hitam
56. pada aliran enterohepatik, dalam keadaan
normal yang kembali ke hepar adalah :
1) bilirubin bebas
2) urobilinogen
3) bilirubin diglukoronida
4) urobilin
57. asam salisilat dapat menimbulkan hasil
positif palsu pada pemeriksaan :
1) glukosa cara benedict
2) urobilin cara Schlesinger
3) aseton cara Gerhardt
4) protein cara sulfosalisilat

58. hasil pemeriksaan laboratorium berikut


mendukung diagnose pielonefritis :
1) Proteinuria (+)
2) Sedimen leukosit (+++)
3) Leukositosis
4) Bakteriuria
59. hasil pemeriksaan berikut sesuai dengan
gagal ginjal kronik :
1) kadar kreatinin darah > normal
2) kadar phosphate plasma tinggi
3) asidosis metabolic
4) kadar ureum darah 30 mg/dl (N = 20-40
mg/dl)
60. sindroma nefrotik terdiri dari gejalagejala :
1) proteinuria massif
2) hiperkolesterolemia
3) hipoalbuminemia
4) uremia
61. asidemia dapat disebabkan oleh
1) koma diabetika
2) keracunan morfin
3) gagal ginjal
4) muntah-muntah
62. protein plasma berikut disintesa dihati :
1) albumin
2) haptoglobin
3) lipoprotein
4) immunoglobulin
63. hasil pemeriksaan laboratorium berikut
sesuai dengan glomerulonefritis kronik :
1) proteinuria 2+
2) kadar kreatini darah meningkat
3) berat jenis urin rendah
4) anemia normositik normokrom
64 . kadar ureum darah dapat meningkat pada
keadaan berikut :
1) Perdarahan saluran cerna
2) Toksemia
3) Decompensasi cordis
4) Sindroma nefrotik
65. hiperuricemia dapat ditemukan pada
kelainan :
1) gagal ginjal
2) defisiensi enzim HGRRT
3) leukemia
Defisiensi enzim xantin oksidase
66. asam urat diginjal mengalami proses
1) filtrasi

2) reabsorpsi
3) sekresi
4) difusi
67 . hipoalbumin dapat terjadi :
1) Sirosis hepatic
2) Malnutrisi
3) Gagal ginjal
4) Sindroma nefrotik
68 . kreatinin di ginjal mengalami :
1) Sirosis hepatic
2) Reabsorpsi
3) Sekresi
4) Difusi
69 . protein plasma yang meningkat kadarnya
pada proses inflamasi adalah
1) Caruloplasmin
2) Haptoglobin
3) Transferin
4) Hemopeksin
70 . lipoprotein Lp (a) yang tinggi (> 0 mg/dl)
1) Lp(a) yang tinggi (>30 mg/dl) dapat
meningkatkan aterosklerosis
2) Lp(a) tinggi meningkatkan resiko
infark jantung
3) Lp(a) tidak dipengaruhi oleh diet
maupun obat-obatan penurun
kolesterol
4) Niacin (asam nikotina dapat
menurunkan kadar Lp(a))
71 . pemeriksaan free thyroxine index (FIT)
pada keadaan berikut meningkat
1) Menilai fungsi kelenjar tiroid
2) Mengakkan diagnose hipertiroidism
3) Nilai hasil test tidak dipengaruhi oleh
kadar TBG
4) Menegakkan diagnosis hipotiroidism
72 . Thyroid Binding Globulin (TBG) pada
keadaan berikut meningkat
1) Kehamilan
2) Hepatitis infeksiosa
3) Pemakai kontrasepsi oral
4) Sindroma nefrotik
73 . penemuan Lp(a) berperan penting dalam
resiko penyakit jantung koroner karena
1) Berperan kompetitif dalam
plasminogen
2) Mengangkut terutama trigliserida
3) Mirip dengan LDL kolesterol
4) Sering terdapat pada pria dengan BMI
< 23
74 . kadar kalsium plasma dapat menurun pada
keadaan berikut
1) Hipoalbuminemia
2) Defisiensi vitamin D

3) Hipoparatiroidism
4) Asidosis
75 . hasil pemeriksaan laboratorium berikut
sesuai dengan hiperparatiroidism
1) Hiperkalsemia
2) Hiperkalsiuria
3) Hipofosfatemia
4) Hiperfosfaturia
76 . mashimotos thyroiditis
1) Merupakan penyakit autoimun
2) Kadar anit thyroglobulin antibody
tinggi
3) Tergolong penyakit hipotiroidism
primer
4) Terjadi atropi kelenjar tiroid
77 . hasil pemeriksaan laboratorium berikut
mendukung diagnose hipoparatiroidism
1) Ca darah menurun
2) Alkalifosfatase meningkat
3) P darah meningkat
4) P urin meningkat
78 . kadar kalsium di urin dipengaruhi oleh
berikut ini
1) Kadar kalsium darah
2) Fungsi ginjal
3) Kadar hormone paratiroid
4) Kadar P di urin
79 . kelainan berikut dapat menimbulkan
alkalosis respiratorik
1) Hiperventilasi
2) Edema paru
3) Hipoksia
4) Depresi pusat pernafasan
80 . pada asidosis respiratorik zat berikut
selalu meningkat dalam darah
1) Ph darah
2) HCO3
3) pO2
4) p CO2
MDE VER 6.
A1
1. Lapisan ginjal dari dalam keluar adalah...
Capsula fibrosa,capsula adiposa, dan fascia
renalis gerota
2. Apakah pembungkus kelenjar suprarenal..
a. Capsula fibrosa dan capsula adiposa
b. Capsula fibrosa dan fascia renalis gerota
c. Capsula adiposa dan fascia renalis gerota
d. Capsula fibrosa dan fenniculus adiposa
e. Capsula adiposa dan penniculus adiposa
renalis
3. Pangkal Ureter terletak setinggi vertebra...

4. Ureter pada laki2 mengalami penyempitan


di beberapa tempat,dimana persilangan ureter
pada pria ?
A. Vesika urinaria
B. Flexura marginalis
C. Cauda ductus deferens
D. Ventral M. Psoas mayor
E. Juncture uretero pelvicum
5. Letak trigonum vesicae lietaudi pada vesica
urinaria adalah di...
6. Scrotum kanan membesar ,testis dextra
teraba massa 2 cm ,tidak nyeri,transluminasi
-,suspect tumor testis ,jika ternyata ada
pelebaran dari plexus pampiniformis ...
A. Hidrocele
B. varicocle
C. Epididimis
D. Spermatocele
E. Ca. Testis
7. Organ yang homolog dengan penis adalah....
PENIS
8. Tampak pada inspeksi daerah scrotum
terlihat sedikit pigmentasi dan keriput.
Penyebabnya adlah..
A. Fascia dartos
B. Tunika albuginea
C. Plexus piniformis
D.
E. xxx funikulus xxx
9. Jika pasien tersebut dilakukan pengambilan
massa di daerah skrotumnya melalui lapis
manakah yang mencapai daerah parenkim
testis..
a. Dartos
b. Buck
c. scarpae
d. adventisia
e. albuginea
10. Pembungkus testis dari luar ke dalam
adalah....
A2
11. Pasien wanita 35 tahun dibawa ke UGD
karena diare lebih dari 10 kali sejak 1
HSMRS. KU: sakit berat, somnolen. TD:
80/60 mmHg. N: 112x/menit, reguler, isi kecil.
RR: 34x/menit, dalam. Suhu: 36C . pulpil
isokor, refleks cahaya +/+, bibir dan lidah

kering, kaku kuduk (-), paru ronkhi (-),


kardiomegali, bunyi jantung normal, peristaltik
meningkat, turgor menurun. Px Lab: Hb 12,2
gr/dl, leukosit 11.000, Ht 42%, trombosit
364.000, diff.count 0/2/86/6/6, ureum 156,
kreatinin 1,6 . AGD asidosis metabolik. Anda
dokter di UGD, tindakan yang akan segera
dilakukan
a. Memasang sonde nasogastrik
b. Memberi transfusi darah
c. Memberi cairan intravena
d. Memasang douer kateter
e. Memberi obat-obatan
12. Pria 45 tahun. Nyeri pinggang belakang,
mendadak, nyeri terus menerus. BAK merah, 8
bulan sebelumnya wajah dan kedua tungkai
bengkak, hilang timbul, bengkak terutama
muncul pagi hari dan dapat hilang sore hari.
Proteinuri ++++ , gross hematuria. Diagnosis
anda?
a. Kolik renal
b. Perforasi usus
c. Ileus obstruksi
d. Apendisitis akut
e. Trombosis vena renalis
Cerita untuk no. 13-14
Pria 28 tahun, sesak nafas 1 HSMRS, 2
minggu SMRS demam 5 hari, nyeri menelan,
tampak sakit berat, compos mentis. Nadi, TD,
RR meningkat, sembab, JVP meningkat,
ronkhi basah basal kedua paru, wheezing,
Hb&Ht menurun, GDS, ureum, kreatinin
meningkat, urin protein 4+, hematuri.
13. Diagnosis anda adalah
a. hipertensi
b.
c.
d. SNA
e. Sindrom Nefrotik
14. Bila anda jaga di UGD, apa yang akan
anda lakukan?
a. pasang ngT
b. beri obat propanolol
c. beri insulin subkutan
d. beri cairan iv
e. beri obat diuretik
15. Pada keadaan dehidrasi, kompensasi apa
yang ginjal lakukan?

16. Laki-laki 60 tahun, tidak sadar, susah


BAK, hematuria, BB turun, sopor. Penurunan
kesadaran terjadi karena
Hipertensi ensefalitis
17. Manakah pemeriksaan yang perlu
dilakukan untuk pasien diatas?
a. EKG, CT-Scan torak, elektrolit
b. Elektrolit, USG abdomen, keton
c. PSA, elektrolit, AGD
d. Kadar keton, TSHS, kreatin klirens
e. AGD, troponin T, elektrolit trofolesis Hb
19. Hipertensi pada kasus termasuk ke dalam
stadium ? (TD 160/80 mmHg, usia 72 tahun)
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. masih normal untuk usia 72 tahun
20. A3
21. Wanita, suhu tinggi, hipertensi, ureum dan
kreatinin tinggi. Ada sikatriks di abdomen dr
depan ke belakang, teraba massa keras tidak bs
digerakkan di abdomen bawah. Kaku kuduk
(-)
A. Stroke, sepsis
B. meningitis, sepsis
C. Gravida, urosepsis
D. Hipertensi ensefalopati
E. Retensio urin, urosepsis
22. (berhubungan sm no.21)
tindakan apa yg akan dilakukan?
A. dauer kateter
b. anti hipertensi drip
c. diuretik
d. antipiretik
e. kateter nasogastrik
23. Untuk mengatasi Huperkalemia?
A. captopril
B. insulin intravena
C. sodium polysistein sulfonat
D. dekstros+insulin
E. calsium glukonat
24. Kultur urin dinyatakan (+) pada..
100.000 CFU/ml
25. Apakah yang dimaksud urin mid stream?
a. urin yang diambil pada saat tengah malam

b. urin yang dikumpulkan selama 24 jam


c. urin yang diambil pada saat pertengahan
BAK
d. urin yang diambil pada saat pertengahan
hari pukul 12
e. urin yang diambil saat memasukkan kateter
setengahnya
26. Brp LFG pd pasien ini..
a. 19.83
b. 29.83
c. 39.83
d. 49.83
e. 59.83
27. Painless hematuria
a. Tbc, ca prostat
b. Atn, nefrolitiasis
c. Nefrolitiasis, tbc
d. Pielomefritis, tbc
e. Pielonefritis, ca ginjal, tumor buli"

d. endometrium
e. css
37-40. B1
41. posologi obat golongan sulfa dalam
penggunaan..
a. IM
b. IV
c. oral
d. inhalasi
e. suppositoria
pemberian streroid pada sindrom nefrotik
dengan taffering off..
42. interval penurunan dosis adalah..
a. setiap seminggu
b. setiap 2 minggu
c. setiap 3 minggu
d. setiap 4 minggu
e. setiap 6 minggu

28-30. A4
31. yang dinilai pada foto polos abdomen
adalah
32. anatomi ginjal yg normal adalah
33. persiapan yang dilakukan untuk
pemeriksaan IVP adalah
34. seorang anak 6thn sering BAK dan sakit
disertai demam diberikan obat golongan sulfa
peroral adalah
a. sulfasalazin
b. levofloksasin
c. ciprofloksasin
d. co-tromoksazol
35. pasien yg mendapat golongan sulfa
beresiko terjadi Kristal urine. Karena
a. mudah terjdai resistensi
b. analog dengan PABA
c. toksisitas selective
d. spectrum luas
e. tidak larut air dalam urine yang asam
36. obat golongan sulfa yg tidak
direkomendasikan pada ibu hamil oleh karena
sifatnya yg terdistribusi ke
a. synovial
b. plasenta
c. peritoneal

43. tujuan taffering off pada pemberian


streroid..untuk menghilangkan rebound
phenomen
44. setelah pemberian dosis awal selesai, dosis
prednisolon lanjutan dilakukan..
a. sehari sekali
b. 2 hari sekali
c. seminggu sekali
d. sebulan sekali
45. untuk penggunaan ..efek penggunaan
glibenklamid pada penderita DM dan
sulfonulureayang lebih cepat diberikan dengan
protein plasma agar didapatkan hasil yang
maksimal bagi kedua jenis obat itu adalah
dengan cara..
a. peningkatan dosis glibenklamid
b. peningkatan dosis sulfonilurea
c. peningkatan kedua dosis obat
d. direndahkan kedua dosis obat
e. direndahkan dosis sulfonilurea
46. ny. Asmuni 58 th dibawa kerumah sakit
akibat diare 3 hari yang lalu. Seperti apakah
respon ginjal ny. Asmuni terhadap kondisi
tersebut..
a. peningkatan reabsorpsi ion hodrogen
b. peningkatan sekresi amonium kedalam
lumen tubulus
c. peningkatan sekresi bikarbonat kedalam
lumen tubulus

d. peningkatan sekresi glutamin kedalam


cairan ntersisial
e. peningkatan katalis oleh carbonic anhidrase
untuk membentuk HPO4247. renin adalah hormon yang dihasilkan oleh
ginjal. Apakah yang menyebabkan
peningkatan produksi renin..
a. hipertensi esensial
b. penurunan asupan natrium
c.
d.
e.
48. ginjal manusia mampu membentuk urin
pekat(1400mosm/ml) bagian manakah dari
ginjal yang berperan membentuk medula
intersisium yang hipertonik...
a. transport aktf Na di ansa henle desenden
b. reabsorbsi aktif air diansa henle asenden
c. reabsorbsi aktif Na di tubulus disatal
d. reabsorbsi air di duktus koligentes
e. sekresi urea ke ansa henle
49-50. B2
51. Jika kreatinin di urin 196mg/ml, di plasma
1,4 mg/ml, kecepatan aliran urin 1m/min,
berapa bersihan creatinin?
A. 75
B. 98
C. 125
D. 140
E. 196
52. Yg menurunkan laju filtrasi adalah A.
Penebalan membran mesangial b.peningkatan
laju protein plasma C. Tekanan darah menurun
D. Peningkatan tekanan kapiler glomerulus E.
Peningkatan tekanan kapsula bowman
53. Stlh 1mggu diterapi dg lasix, tn. A pusing,
lemah, nausea. Hsil px mnunjukan hipokalemi,
apakah akbat koreksi gnjal thadap kndisi
hiperkalemia?
A. alkalosis
b. asidosis
c. pningkatan skresi hco3
d. pningktan skresi H
e. pningktan skresi Na
54. Zat X nilainya lebih besar dari inulin. Zat
X:

55. Jika dlm 1 jam terkumpul 54 ml urin


plasma, kadar PAH plasma 0,02 mg/ml, PAH
urin 14 mg/dl. Brp nilai efective renal plasma
flow (ERPF)?
A. 31,1 ml/min
B. 630 ml/min
C. 128
D. 171
E. 278
56. Anton 37thn. Edem perifer, hepatomegali,
hipoalbumin, hiperkolestrol, peningkatan
SGOT, SGPT. Diagnosis serosis hepar
A. penurunan sekresi renin
B. penurunan sekresi ADH
C. penurunan reabsorbsi na
D. peningkatan sekresi aldosteron
E. peningkatan apa lupa -_57. Reabsorpsi terbanyak terjadi di
A. Tkd
B. Koligentes
C. Tkp
D. Ansa henle descendens
E. Ansa henle ascendens
58. Kolumna renalis bertini :
A. Nefron menjorok ke medulla
B. Nefron menjorok ke korteks
C. Daerah korteks menjorok ke medulla
D. Daerah medulla menjorok ke korteks
E. Perbatasan antara medulla dan korteks
ginjal
59. Filtration sllit debntuk oleh:
A.pedikel podosit
B. Prosesus endotel
C.lamina basal endotel
D.prosesus primer podosit
E.kapsula bowman pars parietal.
60. Pada Acute interstitial nefritis
A. Infeksi tidak perlu diobati karena akan
memperberat AIN
B. Bisa oleh bakteri Tubercolosis
C. Manifestasi tidak akan berat
D. Tidak mungkin oleh sakerdosis
E. Fungssi ginjal masih normal
B3
61. cairan ultrafiltrat terdapat pada?
a. ruang interstisium ginjal
b. ruang bowman
c. kaliks mayor
d. kaliks minor

e. glomerulus
62. aparatus justaglomerular terdiri dari?
a. makula densa, sel justaglomerular, sel
mesangial ekstraglomerular
b. sel mesangial ekstraglomerular,dan intra
glomerular, makula densa
c. sel jukstaglomerular, sel mesangial
intraglomerular, sel pilkisen
d. sel polkisen, sel mesangial intraglomerular,
endotel kapiler
e. entodel kapiler, sel jukstaglomerular ,
makula densa
63. bagian saluarn kemih yg dilapisi epitel
berlapis silindris?
a. uterer
b. semua bagian uretra
c. uretra pars prostatika
d. uretra pars membranosa
e. vesika urinaria
64. anak panas menggigil 3hari lalu, sakit
perut, muntah, bbrapa minggu lalu nyeri saat
BAK, BAK sedikit dan sering, diagnosis?
a. sititits akut
b. pielonfritis akut
c. uretritis akut
d. abses ginjal
e. glomerulonefritis akut
65. apa faktor pertahanan terhadap infeksi
pada keadaan pasien diatas?
a. PAF dan uromukoid
b. PAF dan ph urin tinggi
c. PAF dan tekanan osmolaritas tinggi
d. PAF dan osmolaritas tinggi, uromukoid
e. PAF, osmolaritas tinggi, ph urin tinggi,
uromukoid
66-70. B4
71. Apakah yang akan terjadi pada janin
nyonya lina, jika infeksinya tidak diobati?
A. Bayi lahir dngn BBLR
B. Bayi lahir kurang bulan dengan BBLR
C. Bayi BBLR tak berapa lama mati.
D. Bayi lahir BBLR, kurang bulan, dan lahir
mati
E. Bayi lahir kurang bulan, kelainan
kongenital pada traktus urogenital

72. Tn. Hata,bengkak tungkai,mual,nafsu mkn


turun,urin keruh &berbusa banyak. Tdk DM
dan sesak. Kemungkinan komplikasi pasien?
A. Abses Perinefritik(AP) &Uretritis
Akut(UA)
B. Pielonefritis Akut& UA
C. Pielonefritis Akut & AP
D. UA & sistitis emfisematous(SE)
E. AP
73. Mengapa mudah terjadi komplikasi pada
pasien DM yang menderita ISK ?
A. Kadar gula tinggi & kurangnya kebersihan
diri
B. Kadar gula tinggi & peningkatan perfusi
jaringan
C. Kadar gula tinggi & sering terinfeksi kuman
pembentuk gas
D. Kadar gula tinggi & mudah terinfeksi
kuman gram E. Kadar gula tinggi & mudah terinfeksi
kuman gram +
74. Apa yg menyebabkan terjadinya infeksi
tsbt pd pasien diatas
A. Stasis urine
B. PAF turun
C. pH urin naik
D. Osmolalitas urine turun
E. Produksi uromukoid turun
75. obat kekambuhan herpes pada wanita :
A. Asiklovirr 200mg 5x1,
B. Asiklovirr 400mg 5x1,
C. Asiklovirr 800mg 5x1,
D. Asiklovirr 200mg 3x1,
E. Asiklovirr 400mg 3x1
76. Pria dtg dgb ku: gatal2 di kemaluan dan
dari px.diketahui phtirus pubis. Bagian tubuh
lain yg perlu diperiksa adalah?
A. kuku
B. kumis
C. janggut
D. bulu mata
E. rambut kepala
Seorang pria datang dgn keluhan gatal-gatal di
kemaluan , dari pemeriksaan : infesi phthirus
pubis .
77. Obat topikal yg dapat diberikan untuk pria
tsb adalah ..
A. nistatin
B. gumeksan
C. nikonazol

D. gentamisin
E. betametaso
78-80. C1
81. Ibu hamil 4 bulan, menderita kondiloma
akuminata. Terapi yang diberikan adalah
a. kortikosteroid
b. penisilin prokain
c. tingtur podofilin
d. elektrokauterisasi
e. asam salisilat 15 % dalam vaselin album
82. penyulin jangka panjang yang dapat
dialami wanita karena penyakit kondiloma
akuminata
a. infertilitas
b.ca serviks
c. penyakit radang panggul
d. cacat lahir pada bayinya
e. kehamilan ektopik terganggu
83. kondiloma akuminata menginfeksi
a. fibroblas
b. sel rambut
c. sel langerhans
d. stratum korneum
e. sel basal dermis
84. terapi pilihan untuk trikomoniasis
a. nistatin
b. mebendazol
c. griseofulvin
d. ketokonazol
e. metronidazole
85. pernyataan yang benar pada hipospadia
adalah (tidak dialami oleh wanita)
86. Diagnosis hipospadia setelah apa ?
a. Anamnesis
b. Px Fisik
c. Sebelum Reparasi
d. Setelah Reparasi
87-90. C2&D4
91. Trauma iskemik pd parenkim testis bersifat
irrevers bila torsio testis trjd slm :
A. 1 jam
B. 2 jam
C. 4 jam
D. 6 jam

E. 8 jam
92. Penyebab fimosis yg plg sering
a. Batu
b. DM
c. Kurangnya hygiene
d. Kronik balanopostitis
e. Karsinoma sel squamosa
93.pada fimosis muncul gejala berikut
kecuali..
a.edema
b.eritem
c.ekskoriasi
d.purulen discharge
e.bengkak pd glans penis
94. Terapi yg tepat untuk fimosis dgn bakteri:
a.Dorsumsisi
b.Sirkumsisi
c.Sirkumsisi berspektrum luas
d.Antibiotik dan sirkumsisi
e.Antibiotik dan kompres lembab
95. Pernyataan dibawah ini salah, kecuali :
A. Fimosis bisa terjadi pada semua usia
B. Fimosis terjadi karena retraksi prepusium
ke shaft penis
C. Fimosis paling sering pada usia <2th
D. Fimosis anak harus segera di sirlumsisi dg
general anastesi
96.Gejala trias pd tumor ginjal adalah
A. Merupakan tumor stadium lanjut
B.merupakan kanker stadium dini
C.gros hematuria, teraba pembesaran dan sakit
saat bak
D.drugs of choice : inj.intravena coagulansia
spt.as.texenamat dll
97. Tumor ganas traktus urogenitalis st.dini yg
sering disertai hematuria :
A. TCC buli
B. Ca Prostat
C. Wilms tumor
D. Grawitz's tumor
98. Yg termasuk tumor ganas urothelial
A. Adenokarsinma buli
B. Renal cell carcinoma
C. Carcinoma pelvis renis
D. Adenokarsinoma prostat
99. Adenokarsinoma ca prostat stadium lanjut

a. fistula ureter
b. pengobatan hormonal
c. paling sering metastase
d. lebih sering drpd bph

a. hasil negative jk tidak ada bakteri dalam


urin
b. urin sewaktu adalah sample paling baik
c. px. untuk bakteri secara tdk langsung

100. Painfull - painless hematuria


A. Painfull ec ca buli2
B. Painfull px. BTA + sitologi urin
C. Painless px. BTA + sitologi urin
D. Painless ckp obati dg ab + koagulansia

114. sedimen yang muncul pada


glomerulonefritis akut adalah

C3
101. selektif arterial embolisasi..
a. high flow priapismus
b. low flow priapismus
c. iskemik priapismus
d. non iskemik priapismus
e. high and low flow priapismus
102. winter shunt prosedur dilakukan pada..
a. high flow priapismus
b. low flow priapismus
c. iskemik priapismus
d. non iskemik priapismus
e. high and low flow priapismus
103. tekanan intravesika normal saat miksi
orang dewasa ..
a. 10-20 cm H20
b. 20-40 cm H20
c. 40-60 cm H20
d. 60-80 cm H20
e. 80-100 cm H20
104. teknik operasi untuk vesikouretral refluks
secara suprahiatal dengan perpanjangan vesika
intrinsic adalah

115-120. D1
121. untuk menegakkan diagnosis sindrom
nefrotik :
a. hematuria
b. oval fat body
c. leukosit 3+
d. ASTO meningkat
122.kuantitas suatu zat yang terdapat pada
urine dpt diperiksa menggunakan sampel :
a. urin pagi
b. urin sore
c. urin 24 jam
d. urin sewaktu
123. Sampel urin yg paling baik untk
pemeriksaan sedimen urin adl..
A. Urin pagi
B. Urin sore
C. urin 24jam
D. Urin sewaktu
124.tes nitrit utk menetapkan secara tdk
langsung adanya :
a. nitrogen
b. bakteri
c. nitrat
d. NPN

105-110. C4
111. bahan pengawet yg biasa digunakan untuk
pemeriksaan sediment urin adalah..
a. toluene
b. formaldehid
112. reagen yg menunjukkan positif palsu pada
px. Urin adalah
a. toluene
b. thymol
c. formaldehid
d. as. sulfat pekat
113. test nitrit adalah

125. sedimen urine yang khas pada sindrom


nefrotik adalah :
a. oval fat bodies
b. leukosit
c. eritrosit
d. silinder glanular
e. epitel kuboid
126. untuk mendeteksi adanya protein bence
jones dapat dilakukan pemeriksaan :
a. carik celup
b. biuret
c. esbach
d. as.sulfosalisilat dg pemanasan

127. reagen carik celup tidak dapat mendeteksi


adanya bahan diurin :
a. albumin
b. leukosit
c. eritrosit
d. protein bence jones
128.hasil px.ureum drh diperoleh hsl >600
mg/dl kmgknan penyebab :
a. glomerulonefritis akut
b. gagal ginjal kronik
c. sindrom nefrotik
d, pielonefritis akut
129.silinder yang hasil pada sindrom nefrotik
adalah :
a.oval fat bodies
b.eritrosit
c.leukosit
d.albumin
130.
Assalam wr wb.
Dear angkatan 2010 yang KEREN ABIS.
Terimkasih semangatnya sudah mengetik
soal2 ini. Semoga bisa sangat membantu kita
saat MDE GUS.
Special thanks to:
Tutor C1 M. Oksarian
Tutor C2 Dimas W
Tutor C3 Ridho A. J.
Tutor C4 Levi A. R
Sukseskan Nilai MDE GUS angkatan 2010
dapet 80,00. Amin YRA.

Anda mungkin juga menyukai