Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
B. Tujuan dan Manfaat Kerja Praktek
Dengan adanya kegiatan diluar kampus yaitu dalam rangka
Kerja Praktek di perusahaan, maka kegiatan Kerja Praktek ini
diharapkan dapat mencapai tujuan:
1. Menjadi media pembelajaran bagai mahasiswa Teknik
Elektro untuk mengetahui fakta dan aplikasi Teknik Elektro
di dunia kerja.
2. Untuk melatih

kemampuan

mahasiswa

menganalisa

permasalahan yang ada di lapangan berdasarkan teori


yang telah diajarkan di perkuliahan.
3. Mendapatkan informasi mengenai perkembangan ilmu
pengetahuan

di

bidang

kelistrikan

terutama

dalam

penerapannya di dalam dunia industry.


4. Menjalin hubungan dan kerjasama antara Universitas
Gadjah Mada dengan perusahaan yang bersangkutan.
5. Mempelajari sejarah, struktur organisasi serta manajemen
dari perusahaan yang bersangkutan.
Adapun manfaat dari kegiatan Kerja Praktek adalah sebagai
berikut :
1. Dapat memperoleh gambaran dunia kerja yang nantinya
berguna bagi mahasiswa yang bersangkutan apabila telah
menyelesaikan

perkuliahannya,

sehingga

dapat

menyesuaikan diri dengan dunia kerja.


2. Dapat mengaplikasikan ilmu dan keterampilan yang telah
diperoleh pada masa kuliah.

3. Dapat mengetahui perbandingan antara teori dan ilmu


yang diperoleh selama perkuliahan dengan praktek di
lapangan.
4. Meningkatkan kedisiplinan dan tanggung jawab dalam
kerja.
C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Kerja Praktek
Pelaksanaan Kerja Praktek ini dilakukan pada :
Waktu : 20 Januari 2015 s/d 20 Juni 2015
Tempat :

PT.

Indonesia

Power

Unit

Bisnis

dan

Jasa

Pembangkitan Bali
Alamat : Jln. By Pass I Gusti Ngurah Rai No. 535, Pesanggaran
Bali,
Indonesia
D. Metodologi
Setelah melakukan Kerja Praktek mahasiswa diwajibkan
untuk menyusun laporan. Untuk keperluan tersebut, dilakukan
pengumpulan data untuk dibahas dalam laporan tersebut.
Metode yang digunakan dalam Kerja Praktek kali ini adalah :
1. Wawancara
Wawancara dilakukan dengan mengajukan pertanyaan
kepada

pembinbing

maupun

kepada

teknisi

yang

bersangkutan.
2. Studi Literatur
Studi literatur dilakukan dengan mempelajari buku-buku
dan video yang bersangkutan dengan suatu permasalahan
yang akan dibahas.
3. Observasi lapangan
Observasi dilakukan

dengan

cara

mengamati

secara

langsung terhadap alur proses, serta instrumen-instrumen


yang digunakan.

E. Sistematika Penulisan

Anda mungkin juga menyukai