Anda di halaman 1dari 1

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS PADJADJARAN
UJIAN TENGAH SEMESTER
Mata Kuliah

:Hukum Acara Perdata

Kelas

:B

Dosen

:Ny. Retnowulan Sutantio, S.H.


Isis Ikhwansyah, S.H., M.H., CN.
Artaji, S.H.

1.

Hari/Tanggal

:Senin, 16 April 2001

Sifat Ujian

:Tutup Buku

Jelaskan maksud dari asas Actor Sequitor Forum Rei, serta jelaskan pula
pengecualian terhadap asas tersebut. Terhadap benda tidak bergerak tanah menurut
HIR dan RBg, dengan disertai dasar hukum pengaturannya!

2.

Putusan verstek tidak selamanya menguntungkan pihak penggugat, jelaskan


letak perbedaan putusan verstek gugatan tidak diterima dengan putusan verstek
gugatan ditolak mmenurut Prof. Supomo, SH.. berikan contoh konkritnya agar dapat
menjelaskan kedua hal tersebut.

3.

Jelaskan jawaban tergugat terhadap suatu gugatan yang bukan pokok perkara
mengenai kompetensi atau kewenangan mengadili pengadilan baik secara relative
maupun absolute dengan disertai dasar hukumnya.

4.

Jelaskan mengenai maksud larangan terhadap penyitaan barang-barang berkaitan


dengan pasal 197 ayat (8) HIR jelaskan pula sita yang dilakukan terhadap barang
yang dijaminkan secara fidusia.

Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas


Padjadjaran 2004-2005
Campus in Compact Hukum Acara Perdata

Anda mungkin juga menyukai