Anda di halaman 1dari 6

1

BAB I
PENDAHULUAN
1.1

Latar Belakang
Kesaksian adalah saksi rohani,yang

diberikan oleh Roh kudus,mengenai kebenaran


injil.Ketika kita memberikan kesaksian,kita
menyatakan terhadap orang lain apa yang kita
tahu benar melalui kuasa roh.Landasan sebuah
kesaksian adalah pengetahuan bahwa surgawi
hidup dalam mengasihi kita,bahwa yesus
kristus adalah juruselamat kita,bahwa injilnya
telah di pulihkan melalui Nabi Joseph Smith,dan
bahwa gereja yesus kristus dari orang-orang
suci zaman akhir adalah gereja sejati
juruselamat.
1.2 Rumusan Masalah
a.Bagaimana hidup sebelum mengenal Kristus?
b.Bagaimana saya mengenal Kristus?
c.Apa yang terjadi sesudah mengenal Kristus?

BAB II

PEMBAHASAN
2.1. Hidup sebelum mengenal Kristus.
Saya sama seperti anak-anak yang lain pada
umumnya.Hampir 10 tahun saya tidak mengenal
Kristus atau pun Tuhan.Hidup saya sebelum mengenal
kristus sangatlah kacau balau, saya tidak tahu siapakah
itu Tuhan,saya pun tidak lagi dapat berfikir dengan
jernih pada saat belum mengenal Kristus.Tidak ada
yang bisa di andalkan yang dapat di andalkan saat itu
hanyalah diri sendiri dan orang tua.
Saya belum mengenal apakah itu dosa dan apa
itu firman pada waktu itu,sebab tidak ada Tuhan dalam
diri saya.Tidak pernah sama sekali berdoa dan tentunya
tidak pernah juga pergi ke gereja satu kali pun,agama
saya kristen hanya di KTP saja pada waktu itu,suka
ngomong jorok sama orang lain,sering memaki-maki
orang lain seenaknya sendiri tanpa batas.Jika ada
pelajaran agama di sekolah saat itu saya jarang
mengikuti pelajaran tersebut saya berfikir buat apa
saya mengikuti pelajaran agama,pelajaran agama tidak
ada gunanya bagi diri saya sendiri,saya sering
berbohong tanpa sadar berbohong merupakan dosa
meskipun hal yang sepeleh.Sering menyotek saat ujian
atau pun saat mengerjakan tugas,tidak hanya itu saja
yang lebih parahnya lagi saya pernah memarahi orang
tua saya,saya benar-benar merasa berdosa akan semua
yang saya lakukan ini.

2.2. Saya mengenal Kristus


Sesudah saya menyesali akan semua hal
atau tingkahlaku saya sebelum mengenal Kristus,saya
di ajak oleh teman saya,yang mana teman saya itu juga
beragama kristen seperti saya dan teman saya itu juga
teman sekelas saya,dia mengajak saya untuk pergi
kegereja bethany jombang untuk mengikuti ibadah
remaja yang dilaksanakan hari Sabtu jam 6 sore,itu
pertama kali saya menginjak gereja untuk melakukan
ibadah sebelum saya diajak teman saya,saya tidak
pernah sesekali pun pergi ke gereja paling-paling hanya
lewat depan gereja.
Sampai di halaman gereja,saya di sambut
oleh teman-teman baru yang belum saya
kenal.Meskipun mereka juga belum saya,mereka
menyambut kedatangan saya dengan suka cita,seperti
penyanyi bertemu dengan para penggemarpenggemarnya.Sesaat saya mengikuti ibadah remaja di
gereja bethany jombang,hati saya langsung di sentuh
oleh Tuhan,saya berfikir mengapa saya tidak dari dulu
berubah menjadi anak Tuhan,anak yang baik,patuh
terhadap orang tua,tidak pernah memaki-maki orang
lain dengan seenak hati.Saya benar-benar beruntung
masi di sentuh hati saya oleh Tuhan lewat teman saya
yang mengajak saya ke gereja.
Di gereja banyak kegiatan yang saya
lakukan.Dapat bertemu dengan Tuhan secara langsung

dan berbicara secara pribadi dengan Tuhan terhadap


semua-semua masalah,saya juga dapat berkumpul
dengan teman-teman seiman saya,saya dapat
melakukan sharing,dapat menjadi teman curhat,dapat
memberi solusi yang harus dilakukan untuk
menyelesaikan sebuah masalah.Saya tidak akan pernah
menyesali mengenal akan Tuhan yang lebih-lebih dalam
lagi.

2.3. Sesudah Mengenal Tuhan


Sesudah saya mengenal Tuhan lebihlebih dalam lagi.Saya terus mempelajari firmanfirman Tuhan yang dimana firman tersebut
merupakan perintah Tuhan dan laranganlarangan yang di buat Tuhan untuk kita manusia
yang ada di seluruh Bumi ini.Setelah mengenal
Tuhan,saya juga sering berdoa dan curhat
kepada Tuhan secara pribadi,tidak lupa juga
sering saat teduh setiap pagi hari.Sekarang saya
tahu apa itu dosa dan apa itu firman.dosa itu
pertama kali muncul ketika Adam dan Hawa
memakan buah larangan yang ada di taman
Eden yang mana Adam dan Hawa terkena hasut
dari ular yang berhati setan.Ular itu menyuru
Adam dan Hawa untuk memakan buah larangan
agar Adam dan Hawa terjatuh dalam dosa.Tetapi

berkat Tuhan kita di selamatkan,Tuhan rela


menebus dosa manusia dengan cara di
salibkan,dosa manusia sekarang sudah
terhapuskan.Tuhan kita adalah juru selamat
yang kekal,setidaknya kita harus patuh terhadap
perintahnya dan larang-larangannya yang
tertuang dalam Alkitab
Sesudah saya mengenal Tuhan saya
merasa di ubahkan hati saya oleh
Tuhan,sekarang saya tidak pernah meninggalkan
ibadah saya,mematuhi larangan-larangan dan
perintah Tuhan,lebih menghormati orang
tua,tidak berkata-kata jorok,menghargai
pendapat orang lain dan tidak memaki-maki
orang lain.Saya percaya Tuhan selalu
mempunyai rencana yang tidak bisa di
tebak,janji Tuhan selalu di tepati,tidak ada yang
mustahil bagi Tuhan,tidak ada yang tidak
mungkin dimata Tuhan.Semua ada saat ini
karena Tuhan.Tuhan adalah jiwaku,Bapaku,juru
selamatku,dan temanku yang selalu setia
menemaniku.

BAB III
KESIMPULAN
3.1 Kesimpulan
Tidak ada yang kekal di Dunia ini selain
Tuhan,Tuhan adalah Juru selamat umat manusia,tidak
ada yang mustahil di mata Tuhan,tidak ada yang tidak
mungkin bagi Tuhan,Tuhan sumber segalanya di Dunia
ini.

3.2 Saran
Bertobatlah sebelum Tuhan
memanggilmu kembali ke pangkuannya.Patuhi
laranga-larangannya,lakukan semua firmanfirman-Nya di dalam kehidupanmu.

Anda mungkin juga menyukai