Anda di halaman 1dari 16

NYSTAGMUS

Annisa Aulia Widyanti


1310211045

DEFINISI
Nystagmus :
Gerakan osilasi
ritmik satu atau kedua mata
secara involunter.

Secara klinis nystagmus ditandai dengan


beberapa karakteristik :
Amplitudo

seberapa jauh
bergerak (Primary atau Gaze-related)
Fine : less than 5
Moderate : 5 - 15
Large greater than 15

mata

Frequency Jumlah gerakan selama satu


detik (Rapid atau Slow). Dideskripsikan per
siklus/detik atau dalam Hz.

Direction Arah dari pergerakan


mata : horizontal, vertical, rotational

Waveform (Jerk atau Pendular)

MECHANISM OF NYSTAGMUS
Terdapat 3 mekanisme utama dalam
menjaga penglihatan yang tetap
(tajam) :
Fiksasi
Vestibulo-ocular reflex
Neural integrator

KLASIFIKASI

Phsyological Nystagmus
Nistagmus fisiologis dapat timbul akibat
rotasi okuler dalam upaya memfiksasi
gambar
tepat
pada
retina
dan
mempertahankan pandangan yang jelas.
Optokinetic
End-point
Vestibular

OPTOKINETIC

Jerk nystagmus
Terinduksi oleh gambar yang bergerak
Slow phase (pursuit) mata mengikuti
target
Fast phase (saccade) mata fiksasi ke
target berikutnya.

VESTIBULAR
Jerk nistagmus
Adanya stimulus pada vestibular nuclei dilanjutkan ke
PPRF (Paramedian Pontine Reticular Formation)
Caloric
Hot water bila air hangat di masukan ke telinga
kanan, maka akan timbul right jerk nystagmus. (same)
Cold water bila air dingin dimasukan ke telinga kanan,
maka akan timbul left jerk nystagmus. (opposite)
Rotatio

END-POINT
Jerk nystagmus
Saat melihat extreme lateral atau keatas
Angle of gaze > 45

Pathological Nystagmus
Nistagmus patologis merupakan nistagmus
yang mengakibatkan kelebihan gerakan pada
gambar retina yang menetap yang menurunkan
ketajaman penglihatan dan menghasilkan
gerakan-gerakan objek khayalan.

INFANTILE

ACQUIRED

Infantile Nystagmus
CONGENITAL
Jarang ditemukan saat lahir
Onset biasanya pada 3-4 bulan pertama
kelahiran, namun dapat juga saat remaja.
Horizontal nystagmus (mixed pendular
and jerk)
Saat tidur tidak terjadi nystagmus
Kepala yang menoleh untuk mencapai
null point

LATENT
Horizontal jerk nystagmus : timbul saat
stimulus cahaya dikurangi pada salah satu
mata.

Acquired Nystagmus
Acquired pendular nystagmus :
akibat dari lesi cerebellar atau
batang otak.
Acquired jerk nystagmus : dapat
horizontal, vertical atau rotary.
Vestibular nystagmus : horizontal
jerky nistagmus. Karena kerusakan
pada telinga dalam, vestibular
nerves and vestibular nuclei.

See-saw nystagmus : unusual type.


Mata membentuk gerakan terbalik
kearah atas dan memutar kedalam
diikuti depression dan ekstorsio
Biasanya berhubungan dengan lesi
pada rostral midbrain atau daerah
suprasellar.

Downbeat nystagmus : jerky vertical


nystagmus, amplitudo meningkat
saat melirik kebawah. Akibat dari lesi
pada CNS.
Upbeat nystagmus : jerky vertical
nystagmus, amplitudo meningkat
saat melirik keatas. Akibat lesi pada
cerebellum atau medulla.

Anda mungkin juga menyukai