Anda di halaman 1dari 3

BAB I

PENDAHULUAN
1.1

Latar Belakang
Air buangan merupakan limbah yang dihasilkan oleh kegiatan atau aktivitas

manusia yang berhubungan dengan kehidupan sehari-hari. Setiap air yang telah
digunakan pada akhirnya akan menjadi air buangan yang perlu ditangani dengan baik
dan benar. Bila tidak ditangani, air bungan akan mencemari lingkungan termasuk badan
air seperti sungai, danau, laut, dan sebagainya yang pada akhirnya menyebabkan
masalah seperti kerusakan keseimbangan ekologis di aliran sungai, masalah kesehatan
masyarakat yang memanfaatkan air secara langsung, sehingga mempengaruhi kondisi
kesehatan masyarakat tersebut. Banyaknya air buangan yang ditimbulkan tergantung
pada pemakaian air bersih sehari-hari, sedangkan pemakaian air selalu meningkat sesuai
dengan pertambahan penduduk, kemajuan teknologi dan tingkat sosial. Adapun prinsip
pengaliran air buangan adalah pengaliran dengan cara yang cepat dan tepat, karenanya
diperlukan satu perencanaan sistem penyaluran air buangan yang baik agar air buangan
dapat terbuang, tersalurkan dan terolah dengan baik supaya tidak mencemari badan air
penerima, menurunkan estetika dan membahayakan masyarakat akibat adanya penyakit
bawaan air. Oleh karena itu, sistem penyaluran air buangan yang akan direncanakan
senantiasa mengacu pada pemakaian air minum dan pertumbuhan penduduk daerah
tersebut.
1.2

Maksud dan Tujuan


Maksud dan tujuan dari perencanaan sistem penyaluran air buangan adalah:
1. Menyalurkan dan mengolah air buangan supaya tidak mencemari badan air
penerima dan tidak menimbulkan kesehatan masyarakat.
2. Menentukan mentuk dan jenis pengolahan air buangan
3. Mengetahui tingkat penyaluran air buangan

1.3

Metodologi Pelaksanaan Pekerjaan


Latar Belakang Kajian

Maksud dan Tujuan

Studi Litelatur

Pengumpulan Data

Data Sekunder :
-

Data Topografi
Data Geologi
Data Penduduk
DataKlimatologi
Data Sosial Ekonomi

Pengolahan Data

Analisis Data

Identifikasi Perencanaan
SIstem Penyaluran

Selesai

Proyeksi Penduduk
Proyeksi Air Buangan
Perhitungan Dimensi

1.4

Sistematika Pembahasan
Sistematika penulisan laporan perencanaan sistem penyaluran air buangan ini

adalah
BAB I

PENDAHULUAN
Berisikan tentaang latar belakang, maksud dan tujuan, metodologi
pelaksanaan pekerjaan, serta sistematika pembahasan dalam penyusunan
laporan.

BAB II

GAMBARAN UMUM DAERAH PERENCANAAN


Menjelaskan tentang populasi penduduk Kecamatan Batununggal, kondisi
fisik daerah perencanaan, klimatologi daerah perencanaan. Topografi daerah
perencanaan , konsisi sosio ekonomi

BAB III TINJAUAN PUSTAKA


Membahas tentang teori yang berhubungan dengan topik perencanaan sistem
saluran air buangan.
BAB IV PROYEKSI JUMLAH PENDUDUK
BAB V

PERANCANGAN SISTEM PENYALURAN AIR BUANGAN

Anda mungkin juga menyukai