Anda di halaman 1dari 1

March 5,

2016

Analisis Pengembangan Content Web Universitas Sriwijaya

Sumber Informasi berasal dari Core Process dari Perguruan Tinggi yaitu:
1. Pengajaran
2. Penelitian
3. Pengabdian
Sehingga dari ketiga pilar inilah bisa didapatkan data untuk dijadikan informasi.
Dalam pengelolaan informasi ini harus melibatkan, lembaga penelitian, laboratorium, Fakultas, Program
Studi dan seluruh stake holder pada Universitas Sriwijaya.
Pedoman yang jelas dan secara komprehensif diperlukan dalam mengelola sumber infomasi ini.
Analisis bisnis proses dan rancangan teknis diperlukan untuk memberikan tool kepada pengelola
informasi sehingga memberikan kemudahan dan kejelasan dalam mengikuti alur proses pengelolaan
yang diwujudkan dalam suatu dashboard.
Informasi yang dikelola harus melewati approval oleh tim redaksi sampai akhir dilepas sebagai informasi
ke publik.
Tata Kelola

Pengelola informasi.
Tim TIK yang menyediakan fasilitas terhadap kebutuhan ini, seperti server maupun aplikasi.
Tim Redaktur sebagai penyunting akhir terhadap informasi yang masuk.

Candra Setiawan

UPT TIK UNSRI

Anda mungkin juga menyukai