Anda di halaman 1dari 1

PROPOSAL KEGIATAN FESTIVAL MUSIK NUSANTARA

DALAM RANGKAMEMENUHI TUGAS SISWA KELAS 9


SMPN 1 KOTA TANGERANG
TANGGAL 19 AGUSTUS 2013
SEMESTER 1
TAHUN PELAJARAN 2012/2013

I.

II.

III.

PENDAHULUAN
Dalam rangka meningkatkan kemampuan di bidang seni,khususnya seni musik serta untuk
memenuhi tugas pelajaran seni music,karya siswa SMPN 1 Tangerang perlu
dipertunjukkan.Kreativitas,kemampuan,dan bakat siswa di bidang musik perlu ditingkatkan
dalam bentuk festival.
Berkaitan dengan hal tersebut di atas,maka kami selaku siswa kelas 9 SMPN 1 Tangerang
memandang perlu untuk mengadakan kegiatan festival musik nusantara dalam rangka
Memenuhi Tugas Siswa Kelas 9
TUJUAN KEGIATAN
Kegiatan festival yang kami laksanakan bertujuan sebagai berikut:
1. Menumbuhkan semangat para siswa dalam berkarya dalam bidang musik
2. Mencari bakat dalam bidang musik di SMPN 1 Tangerang
3. Menanamkan kecintaan terhadap musik Nusantara
TEMA
Melalui kegiatan festival music Nusantara dalam rangka Memenuhi Tugas Siswa Kelas 9 di
SMPN 1 Tangerang,kita tingkatkan kemampuan apresiasi siswa di bidang seni musik

Anda mungkin juga menyukai