Anda di halaman 1dari 5

PENDAFTARAN

Pendaftaran Kampung Inggris Periode Februari 2016 Untuk periode Februari,


seperti sebelumnya LC Kampung Inggris memulai program pada dua gelombang,
yaitu periode 10 Februari dan 25 Februari.
1. Periode 10 Februari
Jadwal pelaksanaan program di LC Kampung Inggris Pare selalu dimulai pada hari
Senin. Untuk bulan ini tanggal 10 jatuh pada hari Rabu, jadi program akan dimulai
dua hari lebih awal yaitu pada hari Senin tanggal 8 Februari 2016. Untuk placement
test akan dilaksanakan pada hari Minggu tanggal 7 Februari 2016 pukul 16.00.
Placement Test Kampung Inggris LC
Program intensive LC Kampung Inggris menyediakan paket pembelajaran dengan
materi yang lengkap dengan didukung pembagian kelas berdasarkan kemampuan
dasar siswa, sehingga siapa saja bisa mengasah keterampilan inggrisnya di LC
Kampung Inggris.Mulai dari yang betul-betul masih nol hingga mereka yang sudah
memiliki bekal bahasa inggris. Pembagian kelas belajar LC Kampung Inggris terdiri
dari tiga, yaitu:
1. Elementary
Merupakan kelas yang diformulasikan bagi mereka yang akan memulai belajar dari
basic. Materi yang disampaikan mulai dari yang paling dasar dalam bahasa inggris.
2. Intermediet
Kelas Intermediet adalah kelas dengan materi lanjutan dari elementary. Kelas ini
cocok buat kamu yang sudah memiliki basic bahasa inggris namun masih berada di
level pertengahan.
3. Advance
Kelas dengan materi yang lebih kompleks dari intermediet. Bagi kamu yang sudah
memiliki pengalaman belajar inggris, kamu bisa mengasah kemampuan bahasa
inggris aktif baik tertulis maupun conversation dengan mengikuti kelas advance ini.
Kamu masih bingung termasuk ke dalam level yang mana? Jangan khawatir, karena
LC Kampung Inggris memiliki sistem pembagian kelas melalui placement test.
Placement test merupakan serangkaian tes bahasa inggris untuk mengukur
kemampuan bahasa inggris secara umum. Placement test dilakukan dengan tujuan
mengetahui sejauh mana kemampuan bahasa inggris kamu, sehingga kamu bisa
mendapatkan kelas dengan level belajar yang tepat sesuai kemampuan yang
sesungguhnya.Pelaksanaan Placement Test LC Kampung Inggris yaitu pada satu hari
sebelum kelas dimulai.
Setelah selesai melaksanakan Placement test, kamu bisa mengambil kelas sesuai
dengan level kemampuan dasar. Selanjutnya, kamu tetap bisa memilih lama belajar
sesuai dengan kebutuhan.Misalnya, berdasarkan hasil placement test, kamu

direkomendasikan untuk masuk kelas intermediet.Nah, kamu bisa memilih


mengambil kelas intermediet hingga berapa lama sesuai dengan yang kamu
butuhkan. Informasi paket lengkap intensive LC Kampung inggris, baca
selengkapnya di: Paket Intensive LC Kampung Inggris
Paket Intensive 2 Minggu
adalah Paket Kampung inggris LC yang diformulasikan oleh master English untuk
memaksimalkan proses belajar Inggris dalam jangka waktu 2 minggu. Dalam waktu
yang relatif singkat, kamu sudah dapat berbagai macam materi yang menarik
dengan sistem pembelajaran yang unik juga atraktif dengan hasil yang kompetitif.
Dua minggu belajar semakin lancar berbicara Bahasa Inggris dengan sistem
pembelajaran 24 jam yaitu pembelajaran dari pagi sampai malam namun fun, relax,
santai tapi aplikatif. Dijamin jadi berani ngomong Bahasa Inggris.
Materi yang akan kamu dapatkan selama dua minggu tergantung dengan kelas
yang akan kamu ikuti. Selama dua minggu, kamu bisa memulai materi dari kelas
Elementary (mulai dari basic), Intermediet (materi pertengahan), atau Advance
(materi lanjutan). Untuk menentukan kelas, kamu akan mengikuti placement test
yang dilaksanakan satu hari sebelum kelas intensive dimulai.
Apa saja materinya :

Grammar Speaking

Vocabulary Listening

Expression Pronunciatin

Games Speech

Untuk Kelas Elementary, materi yang kamu dapat adalah :


Shout Out Vocab 1 : Bagi Pemula Yang Ingin Memperkaya Perbendaharaan Kata,
Yang Melingkupi Daily Expression Dan Vocabulary. Peserta didik mampu memahami
vocab / kosakata dasar dan expresi sehari-hari.
Slapjack Pronun 1 : Bagi anda yang telah mempunyai dasar speaking terkadang
masih mendapatkan kendala dalam Accent atau yang lebih dikenal dengan logat
daerah yang kental. Untuk itu dalam Slapjack Pronun 1 ini lebih ditekankan pada
merubah accent sesuai dengan Native Speaker serta pendalaman tentang cara
baca yang benar. Targetnya dalah peserta didik mampu memahami cara baca
kosakata dan expresi dengan benar.
Stand Up Speak 1 : Peserta didik mampu memahami kemampuan dasar dalam
percakapan sehari-hari dari yang paling dasar dan mendeskripsikan orang dan alam
sekitar, penekanan pada penguasaan Daily Conversation, Vocabulary dan
peningkatan rasa percaya diri.
Contoh materinya adalah : Introduction, Alphabet, Number, Time, Question &
Answer, Vocabulary, expression, Day, Daily Activity.

Switch Grammar 1 : Peserta didik mampu memahami kemampuan dasar seperti


Frase ,Preposition dan Tenses dan mampu mengaplikasikannya dalam sebuah
kalimat dengan benar.
Shout Out Vocab 2 : Peserta didik mampu memahami vocab / kosakata dalam
bidang tertentu dan expresi sehari-hari. Merupakan lanjutan dari Vocabulary 1,
cocok bagi anda yang ingin menambah kosakata tentang Idiom, Expression, dll.
Slapjack Pronun 2 : Program ini lanjutan dari pronunciation 1. Disini lebih
ditekankan pada word connection dan Intonation serta penguasaan Pronunciation.
Targetnya adalah peserta didik mampu memahami cara baca kalimat atau text
( lagu, berita ) dengan benar.
Stand Up Speak 2 : Peserta didik mampu berbicara di depan kelas, mempromosikan
product dan berdiskusi tentang hal-hal yang umum, Penekanan Lebih Pada Aplikasi
Grammar Dalam Speaking.
Contoh materinya adalah : Telling a story, Answering Question, Vocabulary,
Expression, Giving an Opinion, Problem Solving.
Switch Grammar 2 : Peserta didik mampu memahami seperti kalimat passive ,
Degree of comparison ,Causative Verb. Dan pendalaman aplikasi dasar dalam tata
bahasa yang lebih luas di Switch Grammar 1.
Sedangkan Kelas Intermediet, materi yang kamu dapat adalah :
Stand Up Speak 3 : Peserta didik mampu membuat presentasi, memandu diskusi,
dan diskusi dalam hal khusus. Target Penguasaan Accent, Debate, Presentasi Dan
Outdoor Class. Contoh materinya adalah : Presentation, Simple Debate and Talking
about Daily Problems, Sharing Knowledge. Talking about Politic, Economy,
Education, and Update News.
Switch Grammar 3 : Peserta didik mampu memahami modal auxiliary to infinitive
gerund dan participle. Dalam level ini peserta didik mendapatkan pemantapan tata
bahasa yang lebih kompleks dan diaplikasikan dalam kalimat majemuk setara atau
bertingkat.
Stand Up Speak 4 : Peserta didik mampu membuat presentasi , memandu diskusi,
dan diskusi dalam hal khusus. Target Penguasaan CCU, Fluency, Accent, Debate,
Presentasi, .Public Speaking dan Speaking Correction. Contoh materinya adalah :
Formal / Informal English, CCU, Presentation, Discussion. Public Speaking, Speaking
Correction.
Switch Grammar 4 : Peserta didik mampu memahami Grammar dalam text Reading
dalam kalimat atau dalam paragraph.
Dan untuk Kelas Advance, materi yang kamu dapat adalah :
Stand Up Speak 5 : Siswa mampu membuat lesson plan pengajaran bahasa
inggris mulai dari time management, greetings, teaching method, practice, hingga
closing. Selain itu siswa dapat memimpin meeting formal dan presentasi formal
kepada instansi. Conoth materinya adalah: Marketing presentation, preparing

meeting, bestman speak, talking about banking, negotiation and employment,


table manner practice.
Switch Grammar 5 : Siswa mampu membuat kalimat dengan tata bahasa yang
lebih kompleks. Diharapkan siswa sudah mampu membuat tulisan (writing) dengan
memanfaatkan penguasaan grammar. Contoh materinya yaitu: complete phrase,
kind of clause, conjunction, dan appositive.
Pre TOEFL : Program ini diformulasikan untuk mempersiapkan Toefl dan menguasai
materinya. Targetnya dalah peserta didik mampu menganalisa dan menjawab soal
dengan baik.
TOEFL Preparation : Program yang didesain untuk menguasai trik-trik mengerjakan
soal Toefl, memperbanyak latihan-latihan dan membantu pencapaian skor Toefl
yang diinginkan. Targetnya adalah peserta didik mampu menganalisa dan
menjawab soal dengan baik dan mendapatkan score maksimal.
Tidak hanya itu kami juga memberikan Extra Program agar program belajar kamu
lebih menarik, apa saja? Berikut Extra program gratis untuk kamu:

Sunrise Conversation

Stand Up

Study Religion

Discussion

Out Bound

Biaya untuk Program Intensive 2 Minggu adalah : Rp. 700.000,Ini yang kamu dapatkan :

English Camp / Asrama 24 Jam English Area

Integrated Class (7 X Pertemuan Perhari, 4 di Kelas & 3 di Camp / Asrama)

Modul

Notebook

Certificate

Free Fun Photo

KAOS LC Kampung Inggris

Biar lebih jelas, apa aktifitas kamu selama kursus di LC, berikut kami beri gambaran
JADWAL HARIAN di LC kampung inggris :
Camp Pagi :
04.30-04.50 : Sholat Shubuh Berjamaah
04.50-05.20 : Morning Vocabulary

05.00-06.00 : Chatting (1x/2minggu)


06.00-07.00 : Mandi & Breakfast
Main Class :
07.00-08.30 : Grammar
08.30-10.00 : Speaking
10.00-10.15 : Rest
10.15-11.45 : Grammar for speaking
11.45-15.30 : Sholat Dhuhur Lunch Istirahat Daily Conversation in Camp
15.30-17.00 : Pronunciatin for Speaking
17.00-17.30 : Rest
Camp Malam :
17.30-18.00 : Jamaah Maghrib
18.00-19.30 : Dinner & Jamaah Isya
19.30-19.45 : Checking Vocabulary
19.45-21.00 : Night Expression-Listening
21.00

: Sleep

Anda mungkin juga menyukai