Anda di halaman 1dari 11

MENGIDENTIFIKASI POMPA AIR

GOLDFISH

Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah


Perawatan Dan Perbaikan Mesin Konversi Energi

Oleh:

MOCHAMMAD FATHI H

NIM 13020035

IRJA BAYU P

NIM 13020029

RICO RANI P

NIM 13020046

PROGRAM STUDI PERAWATAN DAN PERBAIKAN MESIN


POLITEKNIK KEDIRI
KEDIRI
2015

1.

MAKSUD DAN TUJUAN


Mahasiswa dapat mengidentifikasi pompa air untuk mengetahui, mengerti
fungsi dan kegunaan komponen-komponen dari pompa air Goldfish.

2.

ALAT DAN BAHAN


A. Pompa Air Goldfish.
B. Standard Tool Box.
C. Majun.
D. Manual Book.

3.

LANGKAH PEMBONGKARAN - PEMASANGAN


A. Pembongkaran
1. Persiapkan alat-alat yang dibutuhkan.
2. Melepas baut pengikat Cable.

3. Lepaskan sambungan Cable.

4. Melepas baut pengikat Strainer.

5. Lepaskan Strainer.

6. Melepas baut pengikat Pump Casing.

7. Lepaskan Pump Casing.

8. Melepas baut pengikat Impeller.

9. Lepaskan Impeller.

10. Lepaskan Outter Casing.

11. Melepas baut pengikat Mechanical Seal Cover.

12. Lepaskan Mechanical Seal Cover.

13. Melepas baut pengikat Motor Head Cover.

14. Lepaskan Motor Head Cover.

15. Lepaskan Rotor dari Stator

16. Stator.

B. Pemasangan
1. Memasang Rotor pada Stator.

2. Memasang Motor Head Cover.

3. Memasang baut pengikat Motor Head Cover.

4. Memasang Mechanical Seal Cover.

5. Memasang baut pengikat Mechanical Seal Cover.

6. Memasang Outter Casing.

7. Memasang Impeller.

8. Memasang baut pengikat Impeller.

9. Memasang Pump Casing.

10. Memasang baut pengikat Pump Casing.

11. Memasang Strainer.

12. Memasang baut pengikat Strainer.

13. Memasang sambungan Cable.

14. Memasang baut pengikat Cable.

15. Selesai dipasang kembali


16. Bersihkan dan rapikan kembali alat-alat yang telah digunakan.

4.

DATA IDENTIFIKASI
A. Stator
Stator adalah bagian dari motor listrik yang tidak dapat bergerak. Stator terdiri dari
rumah dengan alur alur yang di buat dari pelat pelat yang di pejalkan berikut
tutupnya.
B. Rotor
Rotor adalah bagian dari motor listrik yang dapat bergerak. Bentuk rotor motor
induksi, yaitu terdiri dari pelat pelat yang di pejalkan berbentuk silinder. Di
sekeliling terdapat alur alur kemudian di tempatkan batang batang kawat. Batang
kawat tersebut biasanya di buat dari tembaga, bagian bagian ini adalah bagian
yang bergerak.
C. Kapasitor
Merupakan sebuah komponen elektronika yang berfungsi sebagai penyimpan
muatan listrik. Selain itu kapasitor juga dapat digunakan sebagai penyaring
frekuensi.
D. Power Suplay
Merupakan kabel yang mengalirkan arus listrik menuju ke motor listrik , ini akan
dihubungkan ke sumber arus listrik , baik dari genset atau juga dari listrik
dirumah.
E. Bearing
Bearing ini fungsinya sebagai bantalan tempat berputarnya poros, sehingga poros
tetap berputar pada tempatnya.
F. Impeller
Impeller merupakan bagian pompa air yang paling penting, karena digunakan
untuk menyedot air dari sumur atau penampung.

5.

PRINSIP KERJA
Sebuah pompa bekerja dengan cara memindahkan sejumlah volume air melalui
ruang suction menuju ke ruang outlet dengan menggunakan impeler, sehingga seluruh
ruang udara terisi oleh air dan menimbulkan tekanan fluida untuk ditarik melalui dasar
sumur menuju penampungan.

10

6.

KESIMPULAN DAN SARAN


A. Kesimpulan
Pompa air Goldfish ini mengunapan impeller untuk menyedot air yang
digerakkan oleh motor listrik. Pompa air Goldfish ini digunakan untuk menyedot
air di bak penampung dan bukan untuk menyedot air dari dalam tanah.
B. Saran
Kurang nya persediaan dan persiapan alat untuk mencoba pompa air
Goldfish.

7.

DAFTAR PUSTAKA
Anonim.

(2015).

Prinsip

Dan

Cara

Kerja

Mesin

Pompa

Air.

http://

www.wikikomponen.com/prinsip-dan-cara-kerja-mesin-pompa-air/.
Anonim. (2015). Komponen Pada Motor Listrik. http://mesinsakti.blogspot.
co.id/2015/08/komponen-pada-motor-listrik.html.
Anonim.

(2015).

Motor

Listrik.

http://khriztpie.blogspot.co.id/2014/04/motor-

listrik.html
Anonim. (2015). Aktivitas Prakerin. http://rifkyrinaldy21.blogspot.co.id/2014/02/
prakerin.html.
Anonim. (2015). Bagian - bagian pompa sentrifugal. http://artikel-teknologi.com
/bagian-bagian-pompa-sentrifugal/.
Manual book Goldfish.

11

Anda mungkin juga menyukai